Anda di halaman 1dari 2

Tugas 3

1. Sebuah perusahaan yang memproduksi minuman jenis kopi membeli 3 (tiga) buah
mesin penggiling biji kopi seharga Rp 50.000.000,00 per mesin pada tahun 2014.
Hitunglah nilai buku per mesin 3 tahun sebelum masa manfaatnya berakhir apabila
perusahaan menggunakan metode saldo menurun!

2. Jelaskan 3 kategori biaya penelitian dan pengembangan!

3. Pada tahun 2013 PT A melakukan penilaian kembali terhadap aktiva tetap berupa
bangunan (gudang) yang dimilikinya dengan nilai buku Rp 700.000.000,00.
Berdasarkan hasil dari perusahaan jasa penilai yang telah memiliki izin dari
pemerintah, gudang PT A memiliki nilai wajar Rp 1.300.000.000,00 dan masih
memiliki masa manfaat selama 10 tahun terhitung dari tahun revaluasi tersebut.
Diketahui bahwa pada tahun 2012 PT A mengalami kerugian fiskal sejumlah Rp
200.000.000,00. Namun pada tahun 2015, PT A mengalihkan gudang tersebut kepada
perusahaan lain karena memutuskan untuk membeli bangunan lain yang lebih luas
untuk dijadikan gudang. Berapa jumlah pajak yang harus dibayar PT A?

Jawab :

1. misalnya tariff penyusutannya 50%


saldo awal 2014 Rp. 0
Tambahan mesin 1……………….. Rp.50.000.000
mesin 2……………….. Rp.50.000.000
mesin 3….…………… Rp.50.000.000
Rp.150.000.000
penyusutan 50% x Rp.150.000.000 = Rp.75.000.000 (-)
nilai sisa buku Rp.75.000.000
penyusutan tahun 2015 : 50% x 75.000.000= Rp.35.500.000 (-)
nilai sisa buku Rp.17.750.000
penyusutan tahun 2016 : 50% x 17.750.000= Rp.8.875.000

2. kategori biaya penelitian dan pengembangan

a) kategori biaya litbang 1


biaya faslitas yang digunakan untuk kebutuhan penelitian dan pengembangan seperti
gedung, perlengkapan dan alat-alat labolatorium litbang harus disusut atau harus
diarmotasi.
b) kategori biaya litbang 2
biaya litbang yang dikeluarkan untuk hal-hal yang mempunyai manfat kurang dari
satu tahun seperti gaji penelliti, bahan-bahan penelitian yang habis sekali pakai dan
hal-hal sejenis itu, maka pembebanannya, langsung sebagai biaya sehari-hari atau
sebagai biaya rutin.
c) kategori biaya litbang 3
biaya konsultan yang memborong pekerjaan litbang, pembebanannya ini dalam
perusahaan dilakukan dengan amortasi.

3. Diketahui: nilai buku = Rp.700.000.000


Nilai wajar = Rp.1.300.000.000
Masa manfaat = 10 tahun
Kerugian fiscal = Rp.200.000.000
Selisih lebih : Rp.1.300.000.000 – Rp.700.000.00 = Rp.600.000.000
Pph final : 10% x Rp.600.000.000 = Rp.60.000.000
Rp.600.000.000 – Rp.Rp.200.000.000 = Rp.400.000.000
Pph final : 10% x Rp.400.000.000 = Rp.40.000.000
Sisa manfaat 10 tahun dengan nilai sisa buku = Rp.600.000.000, dengan nilai wajar
sebesar Rp.1.300.000.000
Besar penyusutan : 5% x Rp.1.300.000.000 = Rp. 65.000.000

Anda mungkin juga menyukai