Anda di halaman 1dari 1

Adapun kelebihan metode Al-Banjari yaitu

1) Metode Al-Banjari mudah mengerjakannya, karena ada variasi bacaan, perubahan


bunyi bacaan, perubahan bunyi bacaan dan warna pada huruf yang penting.
2) Metode Al-Banjari menekankan faktor kemampuan membaca dan menulis.
3) Landasan pemikiran metode ini, yaitu menghindarkan cara mengajar huruf Al-Qur’an
langsung pada kata yang sempurna dalam, karena terlalu memberatkan murid.

Kekurangan metode Al-Banjari yaitu

1) Apabila jumlah murid telalu banyak (>40 anak) guru tidak dapat memperhatikan
bacaan murid secara individual. Idealnya, jumlah maksimal satu kelas untuk metode
uni cukup 20 murid.
2) Alokasi waktu metode Al-Banjari tidak sesuai dengan GBPP Pendidikan Agama
Islam di SDN, karena metode Al-Banjari diprogramkan untuk kelas 2 SD, sedang
menurut kurikulum pengenalan huruf Al-Qur’an dimulai kelas 4.
3) Karena metode ini tidak dilengkapi dengan buku manual (buku petunjuk pelaksanaan
metode), nampaknya sulit berkembang.

Anda mungkin juga menyukai