Anda di halaman 1dari 21

DAFTAR ISI

SAMPUL

RINGKASAN EKSEKUTIF……………………………………………………….. 2

I. DATA KELOMPOK .....................................................................................................3

DATA DIRI KETUA .....................................................................................................3

DATA ANGGOTA 1 .....................................................................................................4

II. DATA RENCANA USAHA ........................................................................................5

III. GAGASAN KREATIF BISNIS ...................................................................................7

IV. STRATEGI PEMASARAN KREATIF .......................................................................8

V. ANALISA MEMULAI PRODUKSI CASING BUNGLON ........................................9

VI. ANALISA SWOT ...................................................................................................... 10

VII. CONTOH GAMBAR PRODUK .............................................................................. 11

DESKRIPSI GAMBAR: ..............................................................................................12

VIII. ANALISA KEUANGAN ........................................................................................ 12

LAMPIRAN RENCANA KEUANGAN ......................................................................... 13

LAMPIRAN PETA LOKASI SUMBER BAHAN BAKU .............................................. 15

LAMPIRAN SUMBER BAHAN BAKU ........................................................................ 16

LAMPIRAN KEADAAN PERMASALAHAN SAMPAH ............................................. 17

LAMPIRAN GAMBAR ALAT DAN BAHAN YANG AKAN DIGUNAKAN……… 18

REFERENSI .................................................................................................................... 19

i
RINGKASAN

EKSEKUTIF

1
Perkembangan teknologi, salah satunya teknologi informatika, dari waktu ke
waktu mengalami perubahan yang sangat signifikan. Dengan adanya teknologi
informatika, setiap orang di dunia dapat terhubung dengan mudah. Gadget merupakan
bentuk implementasi dari teknologi informatika. Penggunaan gadget tentunya tidak akan
terlepas dari berbagai aksesoris dan perlengkapannya.

Produksi aksesoris gadget menjadi salah satu industri yang akan terus
berkembang selama masyarakat masih menggunakan perangkat pintar tersebut. Salah satu
aksesoris gadget yang sering digunakan adalah casing. Hal ini menyebabkan para
produsen aksesoris terus berinovasi dalam menciptakan produk casing yang berkualitas
baik. Kami, SOPLASINDO, siap menjadi produsen penyedia kebutuhan aksesoris casing
gadget bagi masyarakat, dengan menghadirkan produk kami Casing Bunglon, untuk
smartphone dan laptop berbagai tipe menggunakan bahan baku pengolahan sampah
plastik yang dirancang dengan baik, sehingga menghasilkan produk casing yang
fungsional dan memiliki nilai estetika.

Casing Bunglon adalah produk dari ide bisnis kami, dengan keunggulan dan
keunikan yang tidak terdapat dalam produk aksesoris pelindung gadget lain. Penggunaan
bahan baku dari pengolahan sampah plastik diharapkan dapat menjadi solusi terhadap
permasalahan limbah plastik yang terjadi di Indonesia, khusunya di kota berdirinya bisnis
ini. Untuk menambah nilai estetikanya, kami menggunakan cat thermochromic yang
memiliki keunikan dapat berubah warna pada suhu tinggi. Apabila gadget mengalami
peningkatan suhu, casing akan berubah warna dan menunjukkan desain batik ataupun
desain lainnya yang dapat disesuaikan dengan keinginan konsumen.

SOPLASINDO ingin memulai bisnis produksi dan penjualan Casing Bunglon


dengan visi dan misi yang baik: menyediakan casing yang fungsional dan bernilai
estetika, dengan mengolah sampah plastik serta meningkatkan taraf hidup melalui
pemberdayaan masyarakat. Dengan modal awal Rp 20.000.000.00,-, kami optimis dapat
mencapai break-even dalam bulan ke-3 operasi kami, dan dapat masuk ke dalam pangsa
pasar penjualan produk aksesoris casing gadget sebesar 10%, dengan ketiadaan kompetisi
produk sejenis yang berada di pasaran. Kami merancang metode pemasaran berupa
penggunaan sosial media dan berbagai platform penjualan online.

Tim manajemen SOPLASINDO siap menjadikan bisnis ini menjadi bisnis yang
sukses dalam mencapai visi dan misinya. Anak muda bangsa Indonesia harus terus
berinovasi menciptakan produk-produk unggulan.

2
KATEGORI IDE BISNIS KREATIF

I. DATA KELOMPOK
Nama Anggota (NIM) 1. Herlina Sidabutar (190600189)
2. Dicky Arjuna Situmorang (190100163)
Nama Universitas Universitas Sumatera Utara
Email (Ketua) herlinasidabutar294@gmail.com
Nama Ide Bisnis Casing Bunglon

DATA DIRI KETUA


Nama Lengkap : Herlina Sidabutar
NIM : 190600189
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat Tempat Tinggal : Jl. Kartini Ujung Perdagangan
No. Kontak/WA : 082167915544
Email : herlinasidabutar294@gmail.com
Instagram : herlinasdbr
Tempat, Tanggal Lahir : Aek Nabara, 10 Desember 2001
Usia : 18 Tahun
Nama Universitas : Universitas Sumatera Utara
Fakultas/Jurusan : Kedokteran Gigi/Pendidikan Dokter Gigi
IPK Terakhir : 3.12
Cita-Cita : Dokter Gigi
Motto Hidup : Senang mencoba hal-hal baru dan
bertanggung jawab melaksanakannya

3
DATA ANGGOTA 1

Nama Lengkap : Dicky Arjuna Situmorang


NIM : 190100163
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Alamat Tempat Tinggal : Jl. Komando No. 24 Kelapa Dua Rindam
No. Kontak/WA : 081361344672
Email : dickyarjuna999@gmail.com
Instagram : di_arj
Tempat, Tanggal Lahir : Pematangsiantar, 01 Juni 2001
Usia : 19 Tahun
Nama Universitas : Universitas Sumatera Utara
Fakultas/Jurusan : Kedokteran/Kedokteran S-1
IPK Terakhir : 2.80
Cita-Cita : Dokter
Motto Hidup : Tidak penting seberapa lambat melaju,
selagi tidak berhenti

4
II. DATA RENCANA USAHA
Nama Rencana Usaha : Casing Bunglon
Logo Rencana Usaha :

Nama Pemilik Rencana Usaha : Herlina Sidabutar dan Dicky Arjuna Situmorang
Tanggal Rencana Pendirian : 12 Januari 2021
Usaha
Kategori Rencana Usaha : Bisnis Kreatif
Visi : Menjadi produsen kreatif yang membantu
mengatasi permasalahan sampah plastik.
Misi 1. Selalu menghadirkan produk casing
gadget berkualitas
2. Membangun dan mengembangkan
potensi diri untuk meciptakan usaha yang
mandiri
Tujuan Rencana Usaha : Membantu pengolahan limbah sampah
plastik menjadi produk fungsional,
berkualitas, dan bernilai estetika.

Valeu/Tagline Rencana Usaha : Ayo gunakan dan bantu jaga bumi!


Latar Belakang : Perkembangan teknologi dinilai
mengalamai perkembangan yang
sangat signifikan. Salah satu
teknologi yang mengalami
perubahan yang signifikan adalah
teknologi informatika. Teknologi
informatika membantu setiap orang

5
untuk dapat saling terhubung.
Gadget merupakan bentuk
implementasi dari teknologi
informatika. Perkembangan gadget
yang berkembang juga
menyebabkan industri aksesoris dan
perlengkapannya mengalami
perkembangan yang signifikan.
Salah satu bentuk aksesoris gadget
yang dibutuhkan adalah casing. Hal
ini menyebabkan para produsen
terus berinovasi menciptakan produk
casing gadget yang fungsional dan
tentunya berkualitas sehingga dapat
melindungi gadget. Produksi Casing
Gadget memang sudah sangat
berkembang di Indonesia. Berbagai
jenis casing dapat kita jumpai di
pasaran. Bergerak dari potensial
tersebut, kami memiliki ide bisnis
untuk mendirikan suatu usaha
produksi casing gadet. Ide bisnis
kami memiliki keunggulan dan
keunikan yang tidak terdapat pada
produk casing lainnya. Kami
memanfaatkan sampah plastik
sebagai bahan bakunya. Ide ini
muncul karena adanya permasalahan
sampah yang masing sangat
meresahkan di Indonesia, khususnya
di Kota Perdagangan, Simalungun.
Banyaknya industri dan aktifitas jual

6
beli di Kota Perdagangan
menyebabkan limbah sampah plastik
menjadi bertambah dan tentunya
sangat mengkhawatirkan. Oleh
karena itu, ide bisnis ini diharapkan
dapat terealisasi serta mampu
menjadi salah satu solusi
permasalahan sampah plastik di
Kota Perdagangan, Simalungun
maupun di Indonesia.
Target Omset Bersih per-bulan dan : Target bersih per bulan :
per-tahun Rp 10.000.000
Target bersih per tahun :
Rp 120.000.000
Jumlah Rencana Tenaga Kerja : 6 Orang
No. Kontak : 082167915544
Email : soplasindonesia@gmail.com
Facebook & Twitter : officialsoplasindo.id
Instagram : soplasindo
Web perusahaan : www.soplasindonesia.co.id
Marketplace yang digunakan : Tokopedia, Shopee, Lazada

III. GAGASAN KREATIF BISNIS


Tim SOPLASINDO (Solusi Plastik Indonesia) memiliki ide usaha berupa
produksi casing gadget yaitu casing untuk smartphone dan laptop. Produk
casing gadget memang sudah sangat berkembang di Indonesia. Potensi untuk
usaha casing gadget akan terus berkembang selama masyarakat masih
menggunakan perangkat pintar tersebut. Oleh karena itu, kami memiliki ide
bisnis untuk menciptakan casing. Produk kami memiliki keunggulan dan
keunikan yang tidak dimiliki oleh produk sejenis lainnya. Produk casing yang
akan kami buat memiliki bahan dasar berupa limbah sampah plastik yang

7
diharapkan dapat menjadi salah satu solusi atas permasalahan sampah di Kota
Perdagangan, Simalungun maupun Indoneisa. Produk casing ini akan dirancang
dengan beberapa tipe yang tentunya fungsional dan berkualitas baik.
Produk casing ini juga di rancang sedemikan rupa sehingga dapat berubah
warna apabila ponsel mengalami peningkatan suhu. Warna ataupun desain
casing dapat disesuaikan dengan keinginan dari konsumen.

IV. STRATEGI PEMASARAN KREATIF


a. Strategi Teknis
Tim kami akan bekerjasama dengan organisasi pemberdayaan masyarakat
dan juga organisasi kemahasiswaan untuk menarik perhatian konsumen dari
kalangan masyarakat umum.
b. Strategi Promosi
 Membuat iklan di beberapa sosial media dan aplikasi seperti Instagram,
Facebook, Youtobe, Twitter, dan lai-lain. Meskipun promosi melalui
iklan memerlukan biaya, akan tetapi penyebaran informasi mengenai
produk casing ini akan berlangsung dengan cepat dan menarik perhatian
para calon konsumen.
 Membuat suatu perlombaan online untuk melakukan promosi produk
casing ini. Tiga orang pemenang akan mendapatkan hadiah dari tim
SOPLASINDO.
c. Strategi Pemasaran
 Melakukan pemasaran dengan menggunakan platform marketplace
seperti Tokopedia, Shopee, dan Lazada.
 Melakukan pemasaran dengan membuka jaringan kerjasama berupa
reseller.
d. Strategi Harga
 Tarif harga produk casing untuk smartphone mulai dari Rp 75.000/pcs
 Tarif harga produk casing untuk lapto mulai dari Rp 150.000/pcs
 Harga tersebut disesuaikan dengan tipe dan desain dari gadget
 Untuk para reseller, kami memiliki patokan harga khusus.

8
V. ANALISA MEMULAI PRODUKSI CASING BUNGLON
Dalam aspek produksi kreatif, produk yang akan dihasilkan adalah
casing gadget yang nanti akan dipergunakan untuk melindungi smartphone
dan laptop berbahan dasar limbah sampah plastik yang tentunya fungsional,
berkualitas dan bernilai estetika.

Berikut adalah langkah-langkah produksi yang dilakukan untuk membuat


produk Casing Bunglon:

a. Produk casing yang akan kami buat memiliki bahan dasar berupa limbah
sampah plastik yang akan diolah sedemikian rupa sehingga menciptakan
casing beraneka tipe yang fungsional dan berkualitas. Dalam proses
penyediaan bahan baku, kami akan bekerjasama dengan sumber daya
masyarakat sekitar yang bergerak di bidang pemilahan limbah sampah.
b. Setelah produk casing selesai dibuat, tahap selanjutnya adalah menambah
nilai estetikannya. Tim kami akan melakukan proses pengecatan casing
gadget tersebut dengan menggunakan cat thermochromic. Cat
thermochromic merupakan cat yang terdiri dari campuran senyawa kimia
yang sensitif terhadap suhu panas.
c. Setelah dilakukan pengecatan, casing akan dijemur untuk mengeringkan
cat thermocromic tersebut.
d. Apabila cat sudah kering sempurna, selanjutnya casing akan melalui
proses yaitu teknik print. Pada tahap ini akan dilakukan transfer gambar
desain yang telah disesuaikan dengan keinginan konsumen ke produk
casing. Sebelumnya gambar desain akan di print dengan alat khusus.
e. Setelah itu, hasil print akan ditempelkan dengan casing kemudian
dimasukkan ke dalam suatu mesin untuk dilekatkan.
f. Setelah selesai, casing akan di rendam ke dalam air untuk menyamarkan
desain gambar yang telah merekat.
g. Tahap berikutnya adalah melakukan uji kelayakan produk.

9
h. Setelah semua tahap selesai, tahap terakhir yang akan dilakukan adalah
proses pengemasan produk. Produk yang telah selesai dikemas akan
dikirimkan ke konsumen.

VI. ANALISA SWOT


Casing Bunglon merupakan produk casing gadget yang fungsional,
berkualitas serta tetap memiliki nilai estetika. Yang menjadi sasaran konsumen
dari produk casing ini adalah masyarakat umum yang tentunya menggunakan
gadget seperti smartphone dan juga laptop.
Produk casing gadget berbahan dasar pengolahan limbah plastik serta dapat
berubah warna apabila gadget mengalami kenaikan suhu, merupakan pionir di
antara bisnis industri kreatif lainnya. Hal ini memperbesar peluang
keberlanjutan bisnis kreatif ini.

Strength Weakness
Merupakan produk pengembangan baru
yang belum banyak dikenal masyarakat
- Memiliki jaringan pemasaran yang luas
umum
- Pengaruh eksternal pemodal yang kuat
Banyak saingan di bidang produksi
casing gadget

SWOT
Opportunities Threats
Merupakan produk inovasi pioner di
bidang produksi casing gadget yang
menggunakan cat thermochromic Plagiatisme ide bisnis

10
VII. Contoh Produk Kreatif yang Akan Dihasilkan

Before After

Before After

11
Deskripsi Gambar:

Gambar di atas merupakan ilustrasi yang akan terjadi pada Casing Bunglon
pada smartohone dan laptop. Pada saat smartphone ataupun laptop memiliki
suhu normal, casing akan menunjukkan desain polos yaitu berwarna hitam.
Apabila gadget mengalami peningkatan suhu akibat pemakaian yang cukup
lama, casing akan mengalami perubahan desain. Contoh perubahan desain
yang kami ilustrasikan akan menunjukkan corak batik. Namun, desain
tersebut dapat disesuaikan dengan keinginan dari konsumen.

VIII. ANALISA KEUANGAN

Jumlah Modal Awal Usaha Rp 20.000.000

Sumber Pendanaan Awal Rencana Orang Tua


Usaha ( Rp 10.000.000)

Koperasi Pinjaman
Sumber Pinjaman Pihak Ketiga
( Rp 10.000.000)

Rencana Keuangan Bisnis Rincian Terlampir

12
LAMPIRAN RENCANA KEUANGAN

A. Fixed Cost

No. Rincian Kebutuhan Rincian Harga


1. Mesin Pembuat casing (1unit) Rp 5.000.000
2. Mesin print desain khusus (1unit) Rp 8.000.000
3. Gaji CEO (2 Orang) Rp 6.000.000
Total Rp 19.000.000

B. Variable Cost
No. Rincian Kebutuhan Rincian Harga
1. Bahan Baku Sampah Rp 2.000.000
( untuk 200 casing )
2. Cat thermochromic Rp 400.000
( untuk 200 casing )
3. Kertas print desain Rp 1.200.000
( untuk 200 casing )
4. Kemasan produk/packaging Rp 800.000
( untuk 200 casing )
5. Gaji Pegawai (4 orang) Rp 10.000.000

Total Rp 14.400.000

C. Break-even Analysis

Total
Variable
Products Variable Harga Jual Fixed Cost BEP
Cost
Cost

Casing Rp Rp Rp
Rp 72.000 60
gadget 14.400.000 110.000 2.290.000

13
Dari analisis Break-even point, terlihat bahwa nilai BEP sebesar 60. BEP
atau titik impas adalah suatu keadaan perusahaan yang tidak untung dan tidak
rugi. Nilai BEP 60 berarti ketika SOPLASINDO memproduksi sebanyak 60 unit,
maka SOPLASINDO tidak mengalami keuntungan maupun kerugian. Agar
meraih keuntungan maka SOPLASINDO harus memproduksi dan menjual
Casing Bunglon lebih dari 60 unit.

14
LAMPIRAN PETA LOKASI SUMBER BAHAN BAKU

Peta Lokasi Sumber Bahan Baku Limbah Plastik

15
LAMPIRAN SUMBER BAHAN BAKU

Lokasi Pengepul Sampah Plastik

16
LAMPIRAN KEADAAN PERMASALAHAN SAMPAH

Keadaan Pembuangan Secara Sembarangan di Kota Perdagangan, Simalungun

17
LAMPIRAN GAMBAR ALAT DAN BAHAN YANG DIGUNAKAN

Alat Cetak casing

Alat print desain casing

Cat Thermochromic

18
REFERENSI

Kurmia, N. (2005). Perkembangan teknologi komunikasi dan media baru:


Implikasi terhadap teori komunikasi. Mediator: Jurnal Komunikasi, 6(2),
291-296.

Putra, H. P., & Yuriandala, Y. (2010). Studi pemanfaatan sampah plastik menjadi
produk dan jasa kreatif. Jurnal Sains & Teknologi Lingkungan, 2(1), 21-
31.

Widyasuti, M., Wanto, A., Hartama, D., & Purwanto, E. (2017). Rekomendasi
Penjualan Aksesoris Handphone Menggunakan Metode Analitycal
Hierarchy Process (AHP). KOMIK (Konferensi Nasional Teknologi
Informasi dan Komputer), 1(1).

Salim, J. (2013). Kunci Sukses Membangun dan Melesatkan Bisnis. Elex Media
Komputindo.

19

Anda mungkin juga menyukai