Anda di halaman 1dari 1

R S I TA S A N

KEMENTRIAN RISET DAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN TINGGI


FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS ANDALAS
UJIAN TENGAH SEMESTER TAHUN AJARAN 2020/2021

Mata Kuliah: Bahasa Indonesia

Waktu: Dosen: Jufika Martalina, S.Hum., M.Hum.


100 menit

Nilai Akhir Angka: Huruf:

Soal:
1. Jelaskan pendapat Saudara apa dampak positif dan negatif dari adanya ragam bahasa yang ada di
Indonesia? (Nilai: 20)

2. Analisislah kalimat di bawah ini, kemudian perbaiki penulisannya sesuai dengan PUEBI ! (Nilai 20)
a) budi menerbitkan buku yang berjudul bahasa indonesia untuk perguruan tinggi.
b) Dra. Annisa putri sag mag.

3. Susunlah kalimat berikut menjadi kalimat efektif serta tentukan unsur kalimatnya! (Nilai: 20)
a. Sabtu – melakukan – Universitas Andalas – Mahasiswa – yang – Para – baru – OPBM – Hari –
akan – depan.
b. Indonesia – bebas – mahasiswa – aksi – melakukan – asal – sastra – beretika.

4. Jelaskan pendapat Saudara, bagaimanakah menggunakan diksi yang tepat? (Nilai: 20)

5. Tentukan jenis makna dan makna dari kata yang bergaris bawah berikut ini! (Nilai: 20)
a) Dia berhasil mencuri hatiku.
b) Ibu membaca buku.

Semoga berhasil!

Anda mungkin juga menyukai