Anda di halaman 1dari 3

NOMOR SOP (1)

PROSEDUR
TGL PEMBUATAN
TETAP
TGL REVISI

TGL EFEKTIF
PEMERINTAH KABUPATEN
CILACAP KEPALA DINAS KESEHATAN
DISAHKAN OLEH KAB. CILACAP
DINAS KESEHATAN

BIDANG YANKES DAN


NAMA SOP PENERBITAN IZIN KLINIK
KEFARMASIAN

Suatu tindakan berupa penerbitan surat izin operasinal Klinik untuk


PENGERTIAN pemenuhan komitmen Izin Komersial/Operasional oleh lembaga
Pengelola dan Penyelenggaraan OSS
Untuk pemenuhan komitmen Izin Komersial/Operasional oleh lembaga
TUJUAN
Pengelola dan Penyelenggaraan OSS
1. UU No.36 tahun 2009 tentang Kesehatan.
2. Perda Nomor 18 Tahun 2015 Tentang Perijinan dan Non Perijinan
Bidang Kesehatan di Kabupaten Cilacap
DASAR HUKUM 3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 26 Tahun 2018 Tentang
Pelayanan Perizinan Berusaha Terintegrasi Secara Elektronik Sektor
Kesehatan
4. Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 9 Tahun 2014 Tentang Kinik

KETERKAITAN SOP Peninjauan Lapangan


Bila SOP ini tidak dilaksanakan akan berdampak pada tertundanya
PERINGATAN
penerbitan Izin Klinik
1. Memahami UU No. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan.
2. Memahami Perda Nomor 18 Tahun 2015 Tentang Perijinan dan Non
Perijinan Bidang Kesehatan di Kabupaten Cilacap
KUALIFIKASI 3. Memahami Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 26 Tahun 2018
PELAKSANA Tentang Pelayanan Perizinan Berusaha Terintegrasi Secara
Elektronik Sektor Kesehatan
4. Memahami Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 9 Tahun 2014
Tentang Kinik

PROSEDUR
PELAKSANA MUTU BAKU
N PERS
URAIAN KEGIATAN KA SEK PEL.
O KA KA YA- WAK OUT
DINA DINA PRO
BID SIE RATA TU PUT
S S G
N
1 Pemohon mengajukan
permohonan tertulis
kepada Kepala Dinas
Kesehatan Kabupaten
Cilacap dan melampirkan
persyaratan sbb :

a. Surat
permohonan tertulis;
b. FC. KTP atau
FC. Badan Usaha
untuk Klinik Rawat
Jalan dan FC.
Pendirian;
c. Berbadan
Hukum untuk Klinik
Rawat Inap;
d. Surat Izin
Mendirikan dari
DPMPTSP;
e. Bukti
Kepemilikan;
f. SPPL untuk
Klinik Rawat Jalan
dan Dokumen
UKL/UPL untuk klinik
Rawat Inap;
g. Profil Klinik;
h. Persyaratan
sarana dan
Prasarana;
i. Persyaratan
Pengolahan Limbah;
j. Izin
Mendirikan Bangunan
( IMB);
k. Denah
Bangunan;
l. Kelengkapan
Laboratorium Klinik
Pratama,Ambulans
(bagi Klinik Rawat
Inap)
m. Persyaratan
Nakes meliputi :
Dokter ,Perawat, Ahli
Gizi, Analis, Apoteker
(dan kelengkapannya)

Kepala Dinas Kesehatan


Kabupaten Cilacap
2 menugaskan tim perijinan
untuk mengadakan
peninjauan lapangan
Mengoreksi dan
3 mencocokan sesuai
ceklis persyaratan

Setelah persyaratan
administrasi lengkap
4
dilakukan peninjauan
lapangan bersama tim
5 Bagi permohonan yang
sudah memenuhi
persyaratan dan disetujui
Kepala Dinas Kesehatan
Kabupaten Cilacap akan
diterbitkan Surat Ijin Klinik
selambat – lambatnya 1
bulan sejak permohonan
( berkas lengkap )
diterima.
Permohonan yang tidak
memenuhi syarat ( TMS)
akan diberitahukan
tentang kekurangan
persyaratan yang tidak
6
terpenuhi, selambat-
lambatnya 1 bulan
setelah tanggal
permohonan diterima

Anda mungkin juga menyukai