Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TAMBUSAI
Jalan Lintas Sumatera No. Desa Talikumain Kec.Tambusai
Kode Pos 28558 HP. 081270241942email Puskesmastambusai1@gmail.com

KEPUTUSAN

KEPALA UPTD PUSKESMAS TAMBUSAI


NOMOR: A/I/SK/01/2022/

TENTANG

PENGELOLAAN UMPAN BALIK DARI PENGGUNA LAYANAN


DI PUSKESMAS TAMBUSAI

KEPALA PUSKESMAS TAMBUSAI,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap


pelayanan,pelaksanaan upaya Puskesmas,dan sarana prasarana
di UPTD.Puskesmas Tambusai perlu dilakukan pembahasan
bersama masyarakat.
b. bahhwa untuk melaksanakan fungsi sebagainmana dimaksud
huruf a Puskesmas menerima keluhan,masukan,kritik dari
pengguna layanan.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud pada huruf a
dan b perlu di tuangkan dalam surat keputusan tentang
pengelolaan Umpan Baluk dari Pengguna Layanan.
Mengingat : 1. Peraturan Menteri kesehatan Republik Indonesia nomor 75
tahun 2014 tentang puskesmas.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
tahun 2016 Tentang standar Pelayanan Minimal di bidang
Kesehatan.
3. Keputusan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara nomor 14
tahun 2017 tentang pedoman penyusunan Survey kepuasan
masyarakat unit pelayanan penyelenggaraan pelayanan publik.
4. Peraturan Menteri kesehatan Nomor 44 tahun 2016 tentang
pedoman manajemen Puskesmas.
MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD.PUSKESMAS TAMBUSAI


TENTANG PENGELOLAAN UMPAN BALIK DARI PENGGUNA
LAYANAN

Kesatu : Pengelolaan umpan balik dilaksanakan oleh tim pengelolaan umpan balik
di UPTD Puskesmas Tambusai dengan susunan keanggotaan dan uraian
tugas Tim Pembahasan Umpan Balik tercantum pada lampiran Surat
Keputusan ini.
Umpan Balik didapatkan dari masyarakat.
Kedua : Pengelolaan umpan balik dilaksanakan setiap bulan.
Ketiga :
Keempat : Umpan Balik dari masyarakat dari masyarakat bias di dapatkan dari
kotak saran,,sms,WA,rakordes dan lokakarya triwulan.
Kelima
Keenam : Secara rinci cara pengelolaan umpan balik akan diatur dalam Standar
: Operasional prosedur masing-masing.
Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan,jika te.rdapat
kekeliruan akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Talikumain
Pada tanggal : 05 Januari 2022 M

KEPALA PUSKESMAS TAMBUSAI

SOGIRIN,

Anda mungkin juga menyukai