Anda di halaman 1dari 5

STIKES RS BAPTIS KEDIRI

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS


JURNAL KEGIATAN PRAKTIK HARIAN

Mata Kuliah : Keperawatan komunitas


Nama Mahasiswa : Septi Arum Pradana
NIM : 01.3.20.00460
Tempat : Komunitas Arisan Keluarga Op. Arum Trenggalek
Periode Praktik : 25 Januari 2021 – 13 Februari 2021

Hari/ Jam Kegiatan Nama &


Tanggal Praktik TT CI
SENIN 13. 30 – 1. Pengarahan teknis pelaksanaan praktik keperawatan
25-01-2021 14. 13 komunitas oleh dosen pembimbing
15.00 2. Meminta ijin kepada ketua grub arisan keluarga op.
arum Trenggalek untuk melakukan pengkajian kepada
16.00 anggota komunitas
3. Meminta ijin kepada anggota komunitas yang akan di
kaji dan kontrak waktu untuk pengiriman form
pengkajian
SELASA 07.00- 1. Mengirimkan form pengkajian komunitas pada
26-01-2021 14.00 anggota komunitas
2. Membuat format rekapan data pengkajian di excel
3. Memasukkan data pengkajian di format excel
RABU 07.00- 1. Memasukkan data pengkajian di format excel
27-01-2021 14.00 2. Merekap semua data pengkajian dalam format excel

KAMIS 07.00- 1. Menyusun Laporan askep komunitas dari BAB 1


28-01-2021 14.00 sampai BAB 3
2. Menentukan masalah keperawatan sesuai hasil
pengkajian
3. Menentukan prioritas masalah keperawatan sesuai
hasil pengkajian
4. Konsul dosen pembimbing melalui e-mail
JUMAT 07.00- 1. Menetukan intervensi keperawatan yang akan
29-01-2021 14.00 diberikan sesuai dengan prioritas masalah
2. Membenarkan revisi dan konsul kembali ke
pembimbing
3. Membuat PPT untuk desiminasi awal
SABTU 07.00- 1. Desiminasi awal praktik keperawatan komunitas via
30-01-2021 14.00 video conference
2. Membuat media Pendidikan kesehatan berupa leaflet
MINGGU 07.00- 1. Melanjutkan membuat leaflet
31-01-2021 14.00 2. Mengirim konsulan leaflet melalui e-mail
SENIN 14.00- 1. Melakukan pertemuan di zoom bersama dosen
01-02-2021 21.00 pembimbing untuk konsulan media asuhan
keperawatan
2. Memperbaiki media asuhan keperawatan sesuai
masukan pembimbing

SELASA 17.00- 1. Melakukan implementasi penyuluhan kesehatan


02-02-2021 21.00 tentang Covid-19 dan mengajak anggota komunitas
Arisan Keluarga Op. Arum Trenggalek untuk
mencuci tangan dengan benar 7 langkah

RABU 17.00- 1. Melakukan implementasi penyuluhan kesehatan


03-02-2021 21.00 tentang pemeliharaan kesehatan lingkungan rumah
anggota komunitas Arisan Keluarga Op. Arum
Trenggalek
KAMIS 14.00- 1. Menyusun laporan desiminasi BAB 4 Pelaksanaan,
04-02-2021 21.00 Evaluasi & BAB 5

JUMAT 09.00- 1. Membuat laporan pertanggungjawaban pokja promosi


05-02-2021 16.00 kesehatan tentang pencegahan penularan covid-19
dengan mencuci tangan benar 7 langkah
2. Mengkonsulkan laporan asuhan keperawatan dan
laporan pertanggungjawaban ke dosen pembimbing
3. Memperbaiki laporan asuhan keperawatan dan laporan
pertanggungjawaban sesuai masukan pembimbing
SABTU 07.00- 1. Mengumpulka laporan desiminasi awal sesuai
06-02-2021 14.00 masukan pembimbing
2. Mengumpulkan media edukasi kesehatan ke-edlink
berdasarkan saran PJMK komunitas
3. Mengkonsulkan kembali laporan ASKEP dan LPJ
sesuai masukan pembimbing
4. Mengumpulkan laporan desiminasi akhir sesuai
masukan pembimbing.
STIKES RS BAPTIS KEDIRI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS
LOG BOOK ASUHAN KEPERAWATAN

Mata Kuliah : Keperawatan komunitas


Nama Mahasiswa : Septi Arum Pradana
NIM : 01.3.20.00460
Periode Praktik : 25 Januari 2021 – 13 Februari 2021

A. ASUHAN KEPERAWATAN INDIVIDU


NO ORIENTASI PRE CONFERENCE POST CONFERENCE
Hari/Tg Kasus Nama/ TT Hari/ Kasus Nama/ TT Hari/ Kasus Nama
l CI Tgl CI Tgl / TT
CI
1. Senin Pengkajian di komunitas Sandi kamis Dari data pengkajian didapatkan Sandi Selasa Implementasi yang dilakukan dari
26/01/2 Arisan Keluarga Op. Arum Kurniajati, 29 Pada data terdapat 9 KK (60%) Kurniajati, 02/02/ masalah yang didapat adalah
021 Trenggalek S.KM., belum mendapat penyuluhan S.KM., 2021 memberikan penyuluhan tentang
M.Kes berupa edukasi kesehatan tentang M.Kes pengendalian penularan, Gejala dan
covid-19, Terdapat 9 KK (60%) Pencegahan covid-19 dengan
yang belum paham covid-19, mencuci tangan benar 7 langkah
dalam 3 bulan terakhir terdapat 2 serta memberikan penyuluhan
anggota komunitas (8%) dengan tentang pemeliharaan kesehatan
nyeri sendi dan 3 anggota (13%) lingkungan rumah anggota
yang tidak bias tidur. Pada data komunitas arisan keluarga op. arum
kesehatan lingkungan rumah Trenggalek.
terdapat 4 KK dengan
pencahayaan remang-remang pada
siang hari, terdapat 6 KK (40%)
memiliki saptitank dengan jarak
<10 meter, terdapat 5 KK (33%)
yang memiliki penampungan air
terbuka, dan terdapat 7 KK (47%)
NO ORIENTASI PRE CONFERENCE POST CONFERENCE
Hari/Tg Kasus Nama/ TT Hari/ Kasus Nama/ TT Hari/ Kasus Nama
l CI Tgl CI Tgl / TT
CI
yang memiliki jarak tempat
sampah dengan rumah <5 meter.

B. TUGAS KELOMPOK
N JENIS TUGAS KASUS KETERANGAN
O

C. UJIAN KASUS
HARI/TANGGAL KASUS KETERANGAN

PJMK,

Erva Erli Kristanti S.Kep., Ns., M.Kep

Anda mungkin juga menyukai