Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

 Sekolah : SMK N 1 Udanawu


 Kelas/Semester : X / 2 (GENAP)
 Mapel :GAMBAR TEKNIK
 Materi Pokok : Aturan simbol, notasi, dan dimensi pada gambar teknik
 Alokasi Waktu : 3 x pertemuan (9 x 45 menit)

A. KOMPETENSI DASAR
3.10. Menerapkan aturan simbol, notasi, dan dimensi pada gambar teknik
4.10. Menggambar simbol, notasi, dan dimensi pada gambar teknik

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik dapat
1. Menerapkan menggambar simbol pada gambar teknik bangunan
2. Menerapkan menggambar notasi pada gambar teknik bangunan
3. Menerapkan menggambar dimensi pada gambar teknik bangunan
4. Menggambar simbol pada gambar teknik bangunan
5. Menggambar notasi pada gambar teknik bangunan
6. Menggambar dimensi pada gambar teknik bangunan

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Problem Based Learning


1. Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang Aturan simbol, notasi, dan
dimensi pada gambar teknik.
2. Mengumpulkan data tentang Aturan simbol, notasi, dan dimensi pada gambar teknik
3. Mengolah data tentang Aturan simbol, notasi, dan dimensi pada gambar teknik
4. Menggambar simbol, notasi, dan dimensi pada gambar tekniksesuai aturan yang berlaku

D. Penilaian Hasil Pembelajaran

Pengetahua Keterampilan Sikap


n
Pengetahuan: Keterampilan: 1. Komunikatif : Saling
• Tes Tertulis • Penilaian Unjuk komunikasi dalam mengerjakan
Kerja tugas
• Observasi 2. Kolaboratif :
Kerjasama dalam mengerjakan tugas
3. Tanggung jawab :
Mengumpulkan tugas tepat waktu

Blitar, 13 Juli 2020


Kepala SMK Negeri 1 Udanawu Blitar Guru Mapel

Drs. SUPRIYONO. Dra. DWI YUNIARTI, MT


NIP. 19691022 199412 1 002 NIP. 19670607 200801 002

Anda mungkin juga menyukai