Anda di halaman 1dari 3

PERHATIKAN MIKRO BAKTERI DIATAS SETALAH DILAKUKAN PEWARNAAN GRAM,

Terdapat dua hasil, berdasarkan warna, yaitu violet dan merah.

Bakteri yang ketika di warnai dengan pewarnaan gram, dan hasil pewarnaan adalah violet maka
bakteri tersebut dikategorikan kelompok gram positif, sedangkan yang berwarna merah adalah gram
negatif

Kemudian, ketika telah diwarnai maka kita akan dapat melihat bentuk dari bakteri tersebut.

Seperti yang dijelaskan pada pertemuan teori, ada 3 bentuk utama bakteri yaitu coccus, basil dan
spiral.

Kita lihat, gambar sebelah kiri warna violet/ biru keunguan memiliki bentuk seperti tabung atau
istilah lain adalah BASIL (bentuk bakterinya)

Sebelah kanan warna merah bentuk bulat atau istilah lain adalah COCCUS (bentuk bakterinya)

lalu perhatikan lagi gambar:

Lalu bagaimana dengan SUSUNAN Bakteri?

seperti yang dijelaskan saat teori, susunan bakteri ada banyak macam: ada strepto/ rantai, diplo
(dua-dua), mono (single), berkelompok, sarcina (susunan seperti anggur) dll.

nah untuk gambar di atas,

SUSUNAN bakteri gram positif warna biru keungguan/ violet itu berkelompok (Cluster)

Sedangkan bakteri gram negatif warna merah susunan nya mono (satu - satu, dan tersebar), karena
bentuk coccus dan susunan satu-satu maka diistilahkan dengan monococcus

Perbesaran mikroskop untuk pengamatan bakteri hasil pewarnaan gram adalah 1000 kali
SEDANGKAN INI ADALAH HASIL PEWARNAAN TAHAN ASAM, KIRI HASIL PEWARNAAN YANG BAIK
(KONTRAK DENGAN LATAR,YANG WARNA MERAH BENTUK BATANG ADALAH BAKTERI NYA), YANG
KANAN ADALAH CONTOH HASIL PEWARNAAN YANG TIDAK BAIK, TERLALU TEBAL SAAT PREPARASI
SEDIAAN.

Gambar itu adalah hasil preparasi sampel/ spesimen berupa SPUTUM/ dahak pasien yang di duga
penderita TB

Ternyata hasil preparasi spesimen dan diamati di bawah mikroskop setelah dilakukan pewarnaan
Tahan Asam (ZN/ Zein Nelson),

Ada bakteri bentuk basil, reaksi warna adalah tahan asam (karena warnanya merah).

Artinya spesimen positif Micobacterium tuberculosis (TB)


SEDANGKAN INI CONTOH HASIL PEWARNAAN TAHAN ASAM, YANG HASILNYA MENUNJUKKAN
WARNA BIRU ( WARNA ZAT WARNA METILEN BLUE YANG DIGUNAKAN DALAM RANGKAIAN
PEWARNA TAHAN ASAM)

karena warna BIRU, maka bakteri ini dikategorikan BTTA (Bakteri Tidak Tahan Asam)

Anda mungkin juga menyukai