Anda di halaman 1dari 1

PENGUMUMAN

Dalam rangka memperingati hari jadi Kota Semarang ke-472,


pemerintah kota Semarang menyelenggarakan Pekan Olahraga dan
Seni Mahasiswa (PORSEMA 2019) tingkat kota Semarang. PORSEMA
2019 dapat diikuti oleh mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi
negeri maupun swasta di Semarang. Adapun daftar cabang olahraga
dan seni yang akan diperlombakan adalah sebagai berikut :

 CABANG OLAHRAGA 
1. Atletik
1.1. Putra 
1.1.1.Lari Sprint 100 M
1.1.2.Lari Marathon 10 KM
1.2. Putri 
1.2.1.Lari Sprint 200 M
1.2.2.Lari Sprint 400 M
2. Bulutangkis
2.1. Tunggal Putra  / Putri 
2.2. Ganda Putra  / Putri 
2.3. Ganda Campuran  /
3. Renang 
3.1. Putra 
3.1.1.Gaya Bebas 100 M
3.1.2.Gaya Kupu 100 M
3.2. Putri 
3.2.1.Gaya Bebas 50 M
3.2.2.Gaya Kupu 50 M

 BIDANG SENI 
 Musik 
 Paduan Suara
 Single
 Acapela
 Tari 
 Tradisional
 Tunggal
 Grup
 Modern
 Tunggal
 Grup
 Drama 
 Opera
 Monolog

Anda mungkin juga menyukai