Anda di halaman 1dari 11

1.

Nama : Anastasia Sinaga


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam proses pembuatan sebuah gambar ekspresi, para pelukis atau seniman harus
dapat mengatur kadar emosinya. Apakah Penggambaran Doodle termasuk dalam
bagian dari karya dua Dimensi ? Dan apakah dalam proses penggambarannya
memerlukan pengendalian emosi seperti pada saat menggambar gambar ekspresi?

2. Nama : Andreas Martin Raja Sirait


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Emosi itu tidak dapat dikontrol, dan menggambar ekspresi bertujuan untuk
mengungkapkan suatu perasaan, jadi mengapa harus ada asas dalam menggambar
ekspresi dan mengapa harus terdapat tuntutan yang dipenuhi dalam menggambar
ekspresi, sedangkan itu sesuai dengan emosi kita?

3. Nama : Angel Putri G Napitupulu


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Apa yang dimaksud dengan gaya fantasi melingkupi aliran surealisme dan dekoratif
fantastis?

4. Nama : Bima Benaso Waruwu


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Mengapa teknik cetak tinggi dalam seni grafis menjadi karya yang paling populer
pada zaman sekarang ?

5. Nama : Citra Pricillia Sitanggang


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Keutuhan wujud seni lukis, terdiri dari ide dan organisasi elemen-elemen visual. Apa
saja organisasi elemen-elemen visual tersebut?

6. Nama : Diego Raja Panjaitan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam gaya fantasi seniman memanipulasi material yg digunakan sehingga membuat
bentuk yg belum pernah dilihat, apakah pelukis abstrak melakukan gaya fantasi
tersebut?

7. Nama : Dionisius Sipayung


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :

8. Nama : Eirene Yosephine Simanjuntak


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Bagaimana aliran ini menerapkan gaya ketetapan objektif dalam seni lukis?

9. Nama : Enjelia Manik


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam gaya ketepatan objektif, terdapat pemahaman imitasi yang dilakukan seniman
tidak sepenuhnya meniru persis objeknya secara fotografis, tetapi juga melakukan
seleksi dan membuat bentuk yang berbeda dari objeknya. Apa arti dari pemahaman
imitasi dalam konteks tersebut?

10. Nama : Ester Y.F Simamora


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Perbedaan seni lukis dengan jenis seni rupa yang lain, dapat diperhatikan dari
beberapa hal, antara lain penggolongan seni lukis, jenis seni lukis, dimensi seni lukis,
proses penciptaan, dan media berkarya seni lukis.pada bagian media berkarya dalam
seni lukis tertera “dominasi unsur warna pada sebuah karya seni lukis, mampu
menciptakan garis semu dari batas pertemuan antara dua atau lebih warna yang
berbeda.” dalam kalimat tersebut, apa yang dimaksud dengan garis semu dalam
sebuah karya seni lukis ?

11. Nama : Feby Y. Saragih


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Metode yang digunakan untuk mengembangkan karya seni, secara umum adalah
metode intuitif dan ilmiah. Pada metode intuitif proses penciptaannya mengutamakan
langkah eksperimen serta trial and error. Apakah langkah-langkah tersebut berbeda
dengan metode ilmiah? Jika berbeda apakah perbedaannya?

12. Nama : Ferianto Silaban


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam gaya dan aliran seni lukis terdapat gaya bentuk formal. Bagaimana cara
menentukan suatu lukisan apakah itu termasuk lukisan gaya bentuk formal? Apakah
contoh gaya bentuk formal hanya aliran klasikisme?jika tidak apa saja?

13. Nama : Frans Halomoan Manalu


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam gaya emosi dikatakan jika ingin memaknai sebuah karya, pengamat perlu
menggunakan daya imajinasi yang berbeda dari orang awam. Daya imajinasi seperti
apa yang dimaksudkan?

14. Nama : Gabe P Sidauruk


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Apa proses - proses dalam pembuatan karya seni grafis ? dan apa saja kendala utama
dalam proses seni grafis?

15. Nama : Gabriel H. Pardede


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :

16. Nama : Ghora Putri Thesalonika Nababan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Keselarasan dalam seni rupa adalah prinsip yang dipakai untuk menyatukan unsur-
unsur seni rupa yang berbeda, baik dari segi bentuk maupun warna. Bagaimana cara
agar kita dapat memadukan objek yang akan kita buat dilihat dari segi bentuknya?

17. Nama : Grace Hasibuan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam menggambar ekspresi ada 6 asas yaitu proporsi, kesatuan, komposisi,
keseimbangan, irama, dan keselarasan. Apakah jika menggambar ekspresi semua asas
tersebut harus ada? Atau boleh sebagian saja?

18. Nama : Gracia Zepanya Sinaga


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam teknik plakat,yaitu menentukan gelap terang dengan cara menutup. Jadi apa
maksud dari pernyataan itu dan bagaimana proses nya pak?

19. Nama : Greis Selvia Saragih


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam seni rupa dua dimensi irama termasuk dalam asas menggambar ekspresi yang
merupakan penyusunan unsur-unsur yang ada atau pengulangan unsur-unsur yang
sudah diatur. Dan untuk menarik perhatian, dapat menempatkan unsur yang paling
dominan atau dengan istilah aksentuasi. Bagaimana kita dapat mengetahui dan
menempatkan unsur yang paling dominan agar menarik perhatian sehingga tampilan
karya tidak monoton dan membosankan?

20. Nama : Hariara Damanik


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Apa lukisan dinding/mural harus memiliki cara tersendiri untuk membuatnya dan apa
saja hal yang membedakan mural dengan seni lukis lainnya?

21. Nama : Immanuel Ambarita


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Di dalam corak menggambar ekspresi terdapat bagian animasi. Secara yang kita
ketahui bahwa animasi terbagi menjadi dua yaitu dua dimensi dan tiga dimensi. Apa
perbedaan animasi dua dimensi dengan tiga dimensi? Bagaimana cara membedakan
antara animasi dua dimensi dan tiga dimensi ketika saat menonton televisi yang
beracarankan animasi? Lebih unggul animasi dua dimensi atau tiga dimensi untuk
ditayangkan di televisi?
22. Nama : Jane Zipora T. Sinaga
Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dibagian materi “gaya dan aliran dalam seni lukis”, ada dijelaskan tentang “gaya
fantasi” yang melingkupi aliran surealisme dan dekoratif fantastik. Apa yang
dimaksud dengan melingkupi aliran surealisme dan dekoratif fantastik tersebut?

23. Nama : Jean Jeremies Sihotang


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam seni lukis umumnya ada percampuran warna,sedangkan seni gambar umumnya
tifdak ada percampuran warna. Jadi bagaimana jika saya memberi tambahan warna
pada gambar yang sudah saya buat? Apakah gambar tersebut menjadi seni lukis?

24. Nama : Jessi Kay Nababan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam melakukan seni lukis, gaya emosi adalah salah satu kelompok gaya dalam seni
rupa. Pada gaya emosi, dikatakan bahwa seniman lebih tertarik untuk mengeluarkan
ekspresi dan emosi. jadi bagaimana bila pelukis melukis suatu lukisan itu tidak dalam
sekali selesai. Pasti mood dari seseorang akan berubah. Jadi bagaimana dia bisa tetap
melanjutkan lukisan tersebut dengan mood yang berbeda itu? Apakah lukisannya akan
menjadi mempunyai banyak makna?

25. Nama : Jody Salmon Pria Panjaitan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam wujud seni lukis, keutuhan suatu wujud seni lukis terdiri dari ide dan
organisasi elemen - elemen visual. Elemen - elemen visual tersebut disusun
sedemikian rupa oleh seorang pelukis dalam bidang dua dimensional. Apa saja yang
termasuk dalam jenis-jenis elemen visual tersebut? Apakah jika salah satu elemen
tersebut tidak dilakukan oleh si pelukis dapat membuat gambar atau karya seni
lukisnya menjadi tidak utuh? Dan apakah karya seni lukis tersebut masih dapat
dikategorikan ke dalam bidang dua dimensional?

26. Nama : Johan Immanuel Aritonang


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam ketepatan objektif muncul dari gagasan bahwa seni adalah imitasi gejala
visual, yang mementingkan unsur ketepatan dan kesamaan antara obek yang
dilukisakan. Jadi apa itu imitasi gejala visual dan mengapa perlu adanya ketepatan
dan kesamaan objek yang dilukiskan?

27. Nama : Josua Simarmata


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Mengapa dalam lukisan klasik sangat terlihat coraknya,seperti pewayangan baik
bentuk maupun tema yang diangkat dalam lukisan tersebut,sedangkan ciri gaya
modern lebih terlihat pada gaya coretannya dan penggunaan media yg
bervariasi.mengapa itu bisa terjadi?

28. Nama : Kelma Widiani Purba


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Selain dari material yang digunakan,bagaimana cara membedakan karya seni lukis
dengan gambar?

29. Nama : Kevin Dodo Christian Silalahi


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Terdapat jenis lukisan abstrak pada seni rupa dua dimensi. Lukisan abstrak
merupakan seni rupa dua dimensi yang dapat dikatakan paling sering dilukiskan.
Bagaimanakah penilaian keindahan suatu lukisan abstrak? Apakah dengan hanya
memberi lukisan dengan berbagai warna warna dengan tak beraturan dapat disebut
seni abstrak?Apakah terdapat suatu peraturan untuk membuat seni abstrak?

30. Nama : Kevin Josua Sigiro


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam seni rupa dua dimensi terdapat wujud seni lukis, yang jenis nya seperti lukisan
dinding (mural). Lukisan mural ini dapat membuat ilusi pada mata seakan-akan
lukisan 2D berubah menjadi 3D. Bagaimana sejarah lukisan mural ini? Apakah
pernah terdapat permasalahan dalam menentukan seni mural tersebut 2D atau 3D?

Jawaban :
Seni mural sebenarnya sudah ada sejak jaman dahulu kala. Bahkan jika ditilik
dari sejarah mural, mural sudah ada sejak 31.500 tahun yang lalu tepatnya pada
masa prasejarah.
Pada masa itu terdapat sebuah lukisan yang menggambarkan sebuah gua di
Lascaux yaitu daerah Selatan Prancis. Mural yang dibuat pada masa prasejarah
tersebut menggunakan sari buah sebagai cat air (karena pada masa prasejarah
belum ada cat).

Pada masa prasejarah, negara yang paling banyak memiliki lukisan dinding
atau mural tidak lain yaitu Prancis. Salah satu mural atau lukisan dinding yang
paling terkenal pada saat itu yaitu mural karya Pablo Picasso.

Pablo Picasso membuat sebuah mural yang dinamakan Guernica atau Guernica
y Luno. Mural ini dibuat pada saat terjadinya peristiwa perang sipil di Spanyol
pada tahun 1937.

Tujuan dibuatnya mural ini yaitu untuk memperingati peristiwa pengeboman


oleh tentara Jerman yang terjadi di sebuah desa kecil dimana kebanyakan
diantara mereka yaitu masyarakat Spanyol
sumber :
https://www.imural.id/blog/pengertian-mural/#:~:text=Seni%20mural%20sebenarnya%20sudah%20ada,lalu
%20tepatnya%20pada%20masa%20prasejarah.&text=Mural%20ini%20dibuat%20pada%20saat,di%20Spanyol
%20pada%20tahun%201937.

Penentuan lukisan tersebut 2D atau 3D tergantung pada pelukis lukisan mural


tersebut. Lukisan 3D menggunakan efek cahaya sehingga membutuhkan lebih
banyak warna yang lebih kompleks atau gradasi-gradasi yang lebih rumit.
Sedangkan lukisan 2D hanya menggunakan warna-warna dasar karena tidak
terdapat penggunaan efek cahaya. Pelukis mural 3D juga harus memiliki
kemampuan untuk membuat karyanya lebih nyata dan hidup.

31. Nama : Laura Geovani Rumahorbo


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Pada gaya seni lukis terdapat gaya yang disebut gaya fantasi, gaya fantasi muncul
karena pelukis memanipulasi material yang digunakannya. Lukisan nya juga sulit
untuk dimaknai. Jadi, bagaimana awal gaya ini dilakukan dan siapa tokoh pertama
yang melakukan gaya fantasi?

32. Nama : Leonardo M. Ndraha


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :

33. Nama : Mentari Simanjuntak


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :

34. Nama : Miranda Theodora Siahaan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Apakah setiap seniman pasti memiliki gaya atau aliran masing masing dalam
membuat seni rupa? Apakah ada seniman yang menguasai banyak gaya atau aliran
dalam membuat karya? Bagaimana dengan orang-orang yang membuat karya seni
namun tidak tahu dengan jelas gaya/aliran yang digunakannya?

35. Nama : Philippus Siallagan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Bagaimana membuat dan mengukur perbandingan dalam menggambar ekspresi
dengan benar?

36. Nama : Rafael Simamora


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Mengapa kadar emosional penggambar dapat membuat perbedaan antara
menggambar ekspresi dengan menggambar bentuk?

37. Nama : Rebecka Tri Talita Panggabean


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Cetak saring merupakan salah satu teknik mencetak yang umum dikenal orang dengan
nama sablon. Teknik yang digunakan adalah mencetak dengan menggunakan cetakan
yang terbuat dari kasa (screen) yang terpasang pada rangka. Screen yang digunakan
untuk menyablon sangat beragam. Pertanyaan saya, apa saja screen yang digunakan
dalam menyablon?

38. Nama : Redofod Bahtera S. Sitepu


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :

39. Nama : Rizky Ita Purba


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam corak menggambar ekspresi dituliskan bahwasanya gambar yang dibuat sesuai
dengan keadaan sebenarnya (Realistis). Namun, dalam pengertian gambar ekspresi
disitu dijelaskan bahwa gambar ekspresi dibuat secara bebas berdasarkan imajinasi
penggambar pada objeknya dan disitu dituliskan bahwa gambar dapat dilebih-
lebihkan untuk memenuhi ekspresinya. Jadi, maksudnya gimana pak? Saya kurang
paham. Terimakasih pak

40. Nama : Septrison Putra Samuel Pasaribu


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Seringkali seni lukis disamakan dengan seni gambar, bahkan masyarakat susah
membedakan antara lukisan sebagai hasil dari seni lukis dan gambar sebagai hasil dari
seni gambar. Namun sesuai penjelasan dari buku, seni lukis dan seni gambar itu
berbeda. Seni gambar lebih menonjolkan unsur garis, sedangkan seni lukis lebih
menonjolkan pencampuran warna. Bagaimana jika seni gambar menambahkan warna
pada karya dan seni lukis tidak menggunakan warna pada karyanya?Bagaimana kita
membedakan kedua seni tersebut? Atau apakah terjadi perubahan atau pergantian dari
seni gambar ke seni lukis dan dari seni lukis ke seni gambar? Apa aspek (baik
material atau immaterial) yang dapat kita lihat untuk membedakan antara seni lukis
dan seni gambar?

41. Nama : Sheren Yeni Sitorus


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam mengekspresikan gagasan, pikiran, dan perasaan sebuah lukisan dibuat
berdasarkan pengetahuan seseorang, mengenai cara mengorganisasikan unsur-unsur
visual pada bidang datar dua dimensi. Bagaimana maksud dari mengorganisasikan
unsur-unsur visual pada bidang datar dua dimensi tersebut?

42. Nama : Simon Jorgi J. Nainggolan


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :

43. Nama : Theo


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Apa yang menyebabkan Menggambar bentuk berbeda dengan menggambar ekspresi?,
Mengapa dalam Asas menggambar Ekspresi di butuhkan Irama?, Mengapa pada seni
llukis itu menggunakan gaya dan aliran seperti gaya emosi, gaya fantasi dan gaya
yang lainnya?

44. Nama : Valiant Gracia Purba


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dalam menggambar ekspresi dikatakan bahwa seniman memiliki hambatan yaitu
tidak diberikannya kebebasan sepenuhnya untuk mengungkapkan perasaannya.
Namun setelahnya dikatakan penjelasan bahwa gambar ekspresi memiliki kekhususan
yaitu gambar bisa dilebih-lebihkan atau bahkan didramatisir. Pertanyaan saya adalah,
jika seorang seniman bisa melebih-lebihkan sebuah ekspresi dalam karya seni
bukankah mereka berarti bisa menggambarkan ekspresi dengan sepuasnya? Dan
mengapa pada penjelasan awal bahwa seorang seniman tidak diberikan kebebasan
untuk mengungkapkan pertanyaanya?

45. Nama : Viona Monica Debata Raja


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Dimensi lukis tidak hanya mencakup seni lukis saja, melainkan juga mencakup seni
gambar. Jika saya membuat sebuah karya seni gambar, lalu agar terlihat menarik saya
menambahkan unsur warna ke dalam karya seni gambar saya. Apakah karya seni saya
tetap mencakup seni gambar atau berubah menjadi seni lukis pak? Terimakasih pak.

46. Nama : Margareth Olivia Panggabean


Kelas : XII IPS 1
Pertanyaan :
Keselarasan warna dapat diperoleh dengan memadukan warna baik monokromatis
(gradasi warna), analogus(berdekatan dalam lingkaran warna), maupun komplementer
(berlawanan dalam lingkaran warna, dari turunan warna primer yang berbeda), saya
tidak mengerti apa yang dimaksud dengan berdekatan dalam lingkaran warna maupun
berlawanan dari lingkaran warna dari turunan primer yang berbeda, bisakah bapak
menjelaskannya? Dan bisakah bapak memberi tahu apa yang dimaksud dengan
primer? Terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai