Anda di halaman 1dari 10

RESESI GINGIVA

DE F IN I S I

ET IO L O G I

PATOGENESIS

KLASIFIKASI

GAMBARAN KLINIS

PENATALAKSANAAN
DEFINISI…

• Kondisi klinis dimana batas jaringan periodontal terletak


lebih ke apikal dari cemento-enamel junction (CEJ) 
terbukanya sebagian permukaan akar

• Resesi gingiva  hipersensitifitas gigi, ketidaknyamanan,


masalah estetika, & meningkatkan resiko terjadinya karies
akar gigi
ETIOLOGI….

• Resesi margin gingiva disebabkan oleh  fisik, kimia, atau


invasi bakteri

• Kondisi resesi disebabkan karena kombinasi berbagai faktor


yang dibagi menjadi 2 kategori:
Faktor predisposisi (berkaitan dengan daerah &
frekuensi terjadinya resesi)
Faktor presipitasi (berkaitan dengan penyebab
terjadinya resesi gingiva)
FAKTOR FAKTOR
PREDISPOSISI PRESIPITASI

 Luas & kualitas


gingiva cekat yg tidak  Plak bakteri
mencukupi  Trauma mekanis
 Fenestration yg berkaitan dgn
 Dehisensi penggunaan sikat
 Tiping ke bukal gigi berbulu keras
(malposisi gigi)  Teknik & frekuensi
 Perlekatan frenulum menyikat gigi
tinggi  Terapi orthodonti
 Restorasi yg  Trauma kimia
mengemper
 Perawatan
periodontal yg kurang
tepat
 Oklusi traumatik
Penatalaksanaan

Penambalan komposit sewarna gingiva

Laterally positioned flap, Coronally positioned flap,


Connective tissue graft , & Gingival Graft

Perawatan orthodontik  dengan atau tanpa bedah


periodontal  situasi dimana geligi nya mengalami
malposisi
T ERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai