Anda di halaman 1dari 4

NAMA : RATU ALIKA CINTA RAMADHAN

NO. ABSEN : 25
KELAS : XI MIPA 1

20 SOAL SENI BUDAYA SENI MUSIK DAN PAMERAN

1. Alat musik yang menggunakan selaput tipis sebagai sumber bunyi disebut……
A. Membranophone
B. Chordophone
C. Idiophone
D. Aerophone
E. Electrophone

2. Musik yang dimainkan TANPA di ikuti suara vocal disebut musik…..


A. Acapella
B. Instrumental
C. Choir
D. Ansambel
E. Vocal group

3. Melodi, ritme, dan harmoni yang untuk memahaminya cukup dengan bahasa
rasa adalah pengertian dari ....
A. Nada
B. Irama
C. Ritme
D. Lagu
E. Musik

4. Aliran musik yang berasal dari Jamaika adalah……


A. Country
B. Reggae
C. RnB
D. Blues
E. Jazz

5. Notasi nada yang memperhitungkan panjang nada sesuai dengan proporsi


dinamakan ....
A. Mensural
B. Monofonik
C. Polifonik
D. Diatonis
E. Pentatonis
6. Jenis musik yang didominasi permainan gitar penuh improvisasi adalah ....
A. Musik R & B
B. Musik jazz
C. Musik blues
D. Musik rock
E. Musik pop

7. Alat musik kecapi dalam instrumen Jepang antara lain... .


A. hichiriki, biwa, dan heikebiwa
B. shamisen, koto, dan biwa
C. shoko, koto, dan biwa
D. taiko, heikebiwa, dan biwa
E. biwa, hichiriki, taiko

8. Mizmar merupakan instrumen musik dari ... .


A. Arab
B. Mesir
C. Iran
D. Lebanon
E. Indonesia

9. jika kita memakai kunci C dalam bermain musik, maka nada sol (5) diberi kode
huruf apa?
A. D
B. E
C. G
D. B
E. A

10. Musik yang difungsikan sebagai hiburan, biasanya bersifat pribadi yang
merupakan ungkapan perasaan penciptanya adalah pengertian dari musik ....
A. Etnis
B. Sakral
C. Profan
D. Seremonial
E. Instrumental

11. Artikel kurasi sebuah pameran akan dimuat ke dalam ...


A. Diktat pameran
B. Tabloid pameran
C. Majalah pameran
D. Katalog pameran
E. Sinopsis pameran
12. Kegiatan pameran dapat memandu dalam menumbuhkan kesadaran akan nilai-
nilai keindahan dan kesadaran akan kemampuan kreatifnya sehingga orang lain
terpacu untuk berbuat, ungkapan tersebut merupakan salah satu pengertian
dari tujuan pemeran yaitu…
A. Apresiasi
B. Pendidikan
C. Rekreasi
D. Komunikasi
E. Prestasi

13. Kegiatan seseorang atau kelompok dalam upaya mempertunjukkan suatu hasil
karya atau produknya kepada orang lain, ungkapan tersebut merupakan…
A. Pengertian pameran
B. Tujuan pemran
C. Mamfaat pameran
D. Jenis pameran
E. Bentuk pameran

14. Penyelenggaraan pameran dapat dikelompokkan dengan menggunakan


berbagai dasar kategori. Pengelompokan pameran berdasarkan kategori adalah
sebagai berikut. kecuali ?
A. Pengelompokan Berdasarkan Materi Yang Dipamerkan
B. Pengelompokan berdasarkan lama penyelengaraan
C. Pengelompokan berdasarkan jumlah senimang yang mendukungnya
D. Pengelompokan berdasarkan homogen dan tidak homogen
E. Pengelompokan berdasarkan jumlah senimang yang mendukungnya
F.
 
15. kegiatan mencatat keberhasilan dan kekurangan dalam pameran kemudian
dilaporkan ke masing masing komponen kepanitiaan. termasuk kedalam tahap?
A. Persiapan Pameran
B. pelaksanaan pameran
C. Perencanaan Pameran
D. pelelangan karya
E. Evaluasi dan Pelaporan
16. Media penampil jati diri seniman dan sebagai media komunikasi seniman dan
apresiator, merupakan bagian dari ?
A. manfaat paameran
B. tujuan utama pameran
C. nilai pamearan
D. arti pameran
E. fungsi pameran

17. pameran yang dilaksanakan secara periodik dengan jadwal teratur


dan Pameran ini biasanya dilaksanakan oleh galeri-galeri seni rupa yang tidak
memiliki koleksi tetap. disebut pamran ?
A. pameran tetap
B. Pameran rutin
C. Pameran temporer
D. Pameran keliling
E. Pameran heterogen

18. Dengan adanya kegiatan pameran, kita dapat menikmati, mengamati,


menghargai dan menilai karya-karya yang ditampilkan. Oleh sebab itu,
pameran dapat digunakan .....
A. sarana evaluasi
B. sarana apresiasi
C. sarana penyalur bakat
D. sarana penyalur ekspresi
E. sarana aktualisasi seni

19. Di bawah ini hal-hal yang perlu diperhatikan dalam kunjungan ke pameran
atau galeri, kecuali....
A. membuat laporan
B. merubah pola yang sudah ada
C. klasifikasi karya dasar
D. menilai beberapa karya yang dianggap baik
E. mencatat karya dan senimannya

20. Berdasarkan jumlah peserta, pameran dibagi menjadi….


A. Pameran homogen dan pameran heterogen
B. Pameran homogen dan pameran tunggal
C. Pameran kelompok dan pameran heterogen
D. Pameran kelompok dan pameran homogen
E. Pameran tunggal dan pameran kelompok

Anda mungkin juga menyukai