Anda di halaman 1dari 14

PASANGGIRI TARI

PASANGGIRI TARI JAIPONG


JAIPONG
“Hayu Urang Ngamumule Budaya Sunda”
“Hayu Urang Ngamumule Budaya Sunda"

Oleh :
Mahasiswa Kelas MC05-MICE
Prodi D3 Kesekretariatan
Akademi Sekretaris dan Manajemen Kencana Bandung

🗓️ 05 Februari 2022
📍 Padepokan Mayang Sunda
05Peta
🗓️Jl. Februari 2022
No. 209, Suka Asih
📍 Padepokan Mayang Sunda
Jl. Peta No. 209, Suka Asih

i
DAFTAR ISI

Daftar Isi ............................................................................................................. i


A. Latar Belakang .............................................................................................. 1
B. Tujuan Kegiatan............................................................................................ 1
C. Tema Kegiatan .............................................................................................. 2
D. Nama Kegiatan .............................................................................................. 2
E. Sasaran .......................................................................................................... 2
F. Waktu dan Tempat Kegiatan ........................................................................ 2
G. Jenis Lomba dan Kategori ............................................................................ 2
H. Peserta ........................................................................................................... 3
I. Kategori Juara ................................................................................................ 3
J. Syarat Pendaftaran ........................................................................................ 3
K. Susunan Acara .............................................................................................. 4
L. Susunan Kepanitiaan ................................................................................... 6
M. Anggaran Biaya ............................................................................................ 6
N. Sponsorship ................................................................................................... 9
O. Penutupan .................................................................................................. 11

i
A. LATAR BELAKANG
Tarian bukanlah hal yang asing dalam kehidupan kita. Bahkan, kita
telah mengenal tarian sejak kita kecil hingga sekarang. Akan tetapi sekarang
banyak penikmat tarian yang lebih menggemari tarian modern dibandingkan
tari tradisional. Di luar semua itu, tari tradisional tidak kalah menariknya
dengan tari modern. Bahkan, tari tradisional memiliki ciri khas yang
berbeda-beda dari tiap-tiap daerah dan semua itu akan memperkaya kesenian
budaya bangsa Indonesia yang nantinya akan menyaingi seni tradisional
mancanegara.

Oleh karena itu kami Mahasiswa Akademi Sekretaris Dan Manajemen


Kencana Bandung kelas MICE-05 yang tergabung dalam struktur kepanitiaan
bermaksud untuk melibatkan diri sekaligus menyelenggarakan acara
Pasanggiri Tari Jaipong pada tanggal 05 Februari 2022 untuk menunjukan
rasa kepedulian kita terhadap kesenian daerah khususnya kesenian budaya di
provinsi Jawa Barat (Suku Sunda). Kami tahu bahwa masih banyak generasi
muda yang cinta terhadap kesenian daerah, bahkan mereka bisa
mempraktekannya. Acara Pasanggiri Tari Jaipong ini bertujuan untuk
memfasilitasi mereka agar dapat menampilkan tarian tradisional melalui acara
ini.

B. TUJUAN KEGIATAN
 Memfasilitasi masyarakat umum, anak-anak sekolah dan sanggar se-Kota
Bandung yang menyukai kesenian Sunda sekaligus dapat
mempraktekanya khususnya tari jaipong agar bisa tampil dimuka umum.
 Melestarikan kesenian daerah khususnya kesenian Sunda.
 Menunjukan bahwa tari jaipong sebagai salah satu kesenian Sunda yang
masih tetap eksis khususnya di Kota Bandung
 Menumbuhkan minat dan bakat kesenian daerah khususnya kesenian
Sunda kepada generasi muda.

1
C. TEMA KEGIATAN

“Hayu Urang Ngamumule Budaya Sunda”

D. NAMA KEGIATAN

“Pasanggiri Tari Jaipong”

E. SASARAN

Sasaran kegiatan Pasanggiri Tari Jaipong ini adalah:


 Siswa/i TK se - Kota Bandung
 Siswa/i SD se - Kota Bandung
 Siswa/i SMP se - Kota Bandung
 Siswa/I tingkat SMA/SMK sederajat se - Kota Bandung
 Seluruh sanggar tari se - Kota Bandung tempat berkumpulnya para
seniman Sunda
 Masyarakat umum

F. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari/Tanggal : Sabtu-Minggu, 05-06 Februari 2022
Waktu : 08.00 – 18.00 WIB
Tempat : Padepokan Mayang Sunda, Jl. Peta No. 209, Suka
Asih, Kota Bandung

G. JENIS LOMBA DAN KATEGORI

Lomba Pasang Giri Tari Tradisional terdiri dari :


 Kategori A : TK, SD, kelas 1, 2, dan 3
 Kategori B : SD kelas 4, 5, dan 6
 Kategori C : SMP, SMA/SMK dan Umum

2
H. PESERTA

Peserta kegiatan ini difokuskan kepada siswa-siswi TK, SD, SMP,


SMA/SMK se – Kota Bandung serta anggota sanggar tari di wilayah Kota
Bandung. Dengan jumlah peserta 30 orang kategori A, 40 orang kategori B,
dan 40 orang kategori C.

I. KATEGORI JUARA

Adapun beberapa kategori dan hadiah dalam lomba Pasanggiri Tari


Jaipong ini untuk setiap kategori A, B, dan C, yaitu :
1. Juara I, (Uang tunai (Rp. 1.000.000 + Piala + Sertifikat)
2. Juara II, (Uang Tunai (Rp. 750.000 + Piala + Sertifikat)
3. Juara III, (Uang Tunai (Rp. 500.000 + Piala + Sertifikat)
4. Juara Harapan I, (Piala + Sertifikat)
5. Juara Harapan II, (Piala + Sertifikat)
6. Juara Harapan III, (Piala + Sertifikat)
7. Juara Favorite, (Piala + Sertifikat)
8. Juara kostum terbaik, (Piala + Sertifikat)

J. SYARAT PENDAFTARAN

1. Membayar biaya pendaftaran lomba Pasanggiri Tari Jaipong sebesar Rp.


150.000,00
2. Pendaftaran dimulai tanggal 05 Januari 2022 ditutup tanggal 28 Januari
2022 dan technical meeting secara online pada tanggal 02 Februari 2022.
3. Registrasi daftar ulang peserta lomba dan pemberian undian penampilan
dilaksanakan pada saat technical meeting secara online.
4. Peserta wajib mengisi formulir dan menyerahkan fotocopy akte kelahiran
atau kartu pelajar.
5. Satu lagu maksimal 10 menit.
6. Pendaftaran dilakukan secara online.

3
K. SUSUNAN ACARA

Hari Pertama, Sabtu, 05 Februari 2022


PENGISI PENANGUNG
WAKTU KEGIATAN
ACARA JAWAB
06.00 – 07.00 Persiapan panitia Panitia Panitia
Panitia dan
Registrasi ulang peserta Panitia
Peserta
Pembukaan acara MC MC
07.00 – 07.40 Membaca doa bersama-
MC MC
sama
Menyanyikan lagu
Semua Peserta Panitia
Indonesia Raya
Sambutan Ketua
Ketua Acara Ketua Acara
Pelaksana
07.40 – 08.20 Sambutan Direktur
sekaligus pembukaan Bapak Direktur Bapak Direktur
acara inti
Pembukaan Penampilan
08.20 – 08.30 MC MC
Peserta
08.30 – 12.30 Kategori A Peserta Panitia
12.30 – 13.00 Isoma + Sponsorship - Panitia
13.00 – 14.00 Kategori A Peserta Panitia
14.00 – 15.15 Kategori B Peserta Panitia
15.15 – 15.45 Isoma + Sponsorship - Panitia
15.45 – 17.30 Kategori B Peserta Panitia
17.30 – 17.45 Penutupan MC MC

4
Hari Kedua, Minggu, 06 Februari 2022
PENGISI PENANGUNG
WAKTU KEGIATAN
ACARA JAWAB
06.00 – 07.00 Persiapan panitia Panitia Panitia
Panitia dan
Registrasi ulang peserta Panitia
Peserta
07.00 – 07.30 Pembukaan Acara MC MC
Membaca doa bersama-
MC MC
sama
07.30 – 11.00 Kategori B MC MC
11.00 – 12.30 Kategori C Peserta Panitia
12.30 – 13.00 Isoma + Sponsorship - -
13.00 – 15.20 Kategori C Peserta Panitia
15.20 – 15.50 Isoma + Sponsorship - -
15.50 – 17.30 Kategori C Peserta Panitia
Penguman Pemenang +
17.30 – 17.45 MC MC
Penutupan

5
L. SUSUNAN KEPANITIAAN
Dosen Pembimbing : Apriliyanti, M.Ikom
Ketua Pelaksana : Selvia Putri
Wakil ketua : Annisa Intan Pandini
Sekretaris : Laras Wiarti Suhara
Bendahara : Maulani Handayawati
: Erika Oktavianingrum
Divisi Acara : Gilang Ramadhan
: Gian Yusuf Ambari
: Ana Sucianti
Divisi Humas : Leony Tri Ameilia
: Siti Nurwida Istiqomah
: Ega Astuti
Divisi Logistik : Bunga Fitriani
: Novita Dewi
: Mohammad Shamsu Rizal
Divisi Dekorasi : Rianita A
: Zahra Auliya M H
: Nisa Nurjanah
Divisi Danus : Tari Mustika
: Sherly Sri Putri Wahyuni
Divisi Dokumentasi : Hilda Fegi Suparman
: Mega Sintia
Divisi Konsumsi : Nita Siti Hopsah
: Tita Risnawati
: Shifa Delfiery
Divisi Keamanan : Adit Abdul Khoir
: Aban Sopian
Meynaldi
Divisi Penggalangan : Tari Mustika
Dana : Leony Tri Ameilia
: Zahra Auliya M H

6
M. ANGGARAN BIAYA

1. PEMASUKAN
No Pemasukan Harga (satuan) Jumlah Keterangan
1 110 Peserta Rp. 150.000 Rp. 16.500.000
2 Danus Rp. 1.000.000
3 Sponsor Rp. 5.367.500
TOTAL PEMASUKAN KESELURUHAN Rp. 22.867.500

2. PENGELUARAN
PERALATAN
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Sound system 1 Paket Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
2 Banner Panggung (3x6) 1 Buah Rp. 150.000 Rp. 150.000
3 Banner Fotobooth (2x3) 1 Buah Rp. 100.000 Rp. 100.000
4 Dekorasi 1 Paket Rp. 300.000 Rp. 300.000
TOTAL Rp. 1.550.000
PERLENGKAPAN
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Name Tag Peserta 110 Pcs Rp. 5000 Rp. 50.000
2 Name Tag Panitia 25 Pcs Rp. 2.500 Rp. 62.500
4 ATK 1 Paket Rp. 100.000 Rp. 100.000
5 P3K 1 Paket Rp. 35.000 Rp. 35.000
6 Hand sanitizer 1 Paket Rp. 70.000 Rp. 70.000
7 Alat Cek Suhu Tubuh 1 Buah Rp. 300.000 Rp. 300.000
8 Masker 2 Box Rp. 20.000 Rp. 40.000
9 Cetak Proposal 20 Pcs Rp. 15.000 Rp. 300.000
TOTAL Rp. 957.500
KONSUMSI
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Snack Peserta 110 Box Rp. 5.000 Rp. 550.000
2 Aqua Botol 10 Pcs Rp. 4.000 Rp. 40.000

7
3 Aqua Gelas 4 Box Rp. 20.000 Rp. 80.000
4 Nasi Kotak Juri dan Panitia 120 Box Rp. 15.000 Rp. 1.800.000
5 Snack Juri 6 Box Rp. 10.000 Rp. 60.000
TOTAL Rp. 2.530.000
AKOMODASI
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Sewa Tempat Rp. 3.000.000 Rp. 3.000.000
TOTAL Rp. 3.000.000
DOKUMENTASI
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Kamera Dslr (Sewa) 2 Hari Rp. 100.000 Rp. 200.000
TOTAL Rp. 200.000
REWARD / HADIAH (SERTIFIKAT, PIALA, UANG TUNAI)
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Sertifikat 110 pcs Rp. 3000 Rp. 330.000
Piala Juara I,II,III 3 paket Rp. 200.000 Rp. 600.000
Piala Juara Harapan I,II,III 9 Buah Rp. 50.000 Rp. 450.000
2 Piala Juara Favorite 3 Buah Rp. 50.000 Rp. 150.000
Piala Juara Kostum Terbaik 3 Buah Rp. 50.000 Rp. 150.000
Trophy 110 pcs Rp. 20.000 Rp. 2.200.000
Juara 1 3 orang Rp. 1.000.000 Rp. 3.000.000
3 Juara 2 3 orang Rp. 750.000 Rp. 2.250.000
Juara 3 3 orang Rp. 500.000 Rp. 1.500.000
TOTAL Rp. 10.630.000
LAIN – LAIN
No Nama Kuantitas Harga (Satuan) Jumlah Keterangan
1 Biaya tak terduga Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
2 Fee Juri 3 Orang Rp. 1.000.000 RP. 3.000.000
TOTAL Rp. 4.000.000
TOTAL PENGELUARAN KESELURUHAN Rp. 22.867.500

8
N. SPONSORSHIP
a. Kontribusi Paket
Pencantuman kontribusi pada paket sponsor, ditanggung oleh pihak
sponsor dari total biaya yang dibutuhkan :
PAKET
NO KONTRAPRESTASI
Diamond Platinum Gold Silver
Logo Pada Souvenir
1   
Acara
Logo Pada Sertifikat
2    
Peserta 110 Buah
3 Logo Pada Name Tag    
4 Logo Pada Tiket  
Logo Pada Spanduk
5    
Acara
Logo Pada Poster
6    
Kegiatan
7 Spanduk Sponsor  
8 Banner   
9 Promosi MC 
DANA 5 Juta 3 Juta 2 Juta 1 Juta

b. Prosedur Kerjasama Sponsorship


Pihak perusahaan membaca dan memahami alternative yang telah
ditawarkan oleh panitia.
Pihak panitia akan memberikan konsultasi dan gambaran prospek promosi
dari suatau media yang akan diambil, jika disetujui kedua belah pihak baik
panitia maupun perusahaan akan mengisi surat perjanjian sponsorship.
Perusahaan dapat berkonsultasi untuk membicarakan bentuk kerjasama
lain yang tidak tercantum dalam alternatif kerjsasama yang panitia
tawarkan. Pembayaran yang telah ditanda tangani tidak bisa dibatalkan

9
secara sepihak. Hal-hal yang belum tercantum atau diatur dalam petunjuk
penawaran kerjasama ini akan dibicarakan kemudian.

c. Ketentuan Sponsorship
Sponsor harus melunasi pembayaran sebesar 50% dari total nilai
kontrak maksimal 1 minggu setelah penandatanganan Kontraprestasi dan
50% sisanya maksimal 3 minggu sebelum pelaksanaan.
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, apabila ada sponsor tunggal
atau internal pribadi yang menajdi sponsor tunggal, maka secara otomatis
ruang sponsor lain akan di tutup.
Apabila pihak perusahaan mengendaki bentuk kerjasama dalam bentuk
lain yang tidak tercantum dalam paket sponsorhip diatas. Maka hal
tersebut dapat dibicarakan lebih lanjut.
Demikian pilihan yang kami tawarkan kepada pihak yang berkenan untuk
melakukan kerjasama dan berpartisipasi di kegiatan ini.

10
O. PENUTUPAN
Demikian project proposal ini kami buat, semoga konsep dan gagasan
kami mengenai event “Pasanggiri Tari Jaipong” ini dapat terlaksana
dengan sebaik mungkin dan mampu mencapai target point seperti yang telah
direncanakan. Jika perusahaan tertarik dengan project proposal ini maka
dapat menghubungi Ketua Panitia.
Akhir kata kami ucapkan terima kasih kepada calon sponsor yang
telah memberikan kesempatan kepada kami untuk mengajukan proyek
proposal ini

11
12

Anda mungkin juga menyukai