Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI: AKUNTANSI - FAKULTAS - EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA

Tanggal Penyusunan 12 September 2018 Tanggal revisi 10 Januari 2019


Fakultas Ekonomi
Program Studi Akuntansi Kode Prodi: 62201
Jenjang S-1
Kode dan Nama MK AK022305 Audit 1 / Pemeriksaan Akuntansi 1
SKS dan Semester SKS : 3 Semester: 5 (Lima)
Prasyarat Akuntansi Biaya, Akuntansi Keuanan Lanjut, Akuntansi Keuangan Menengah,
Pengantar Akuntansi
Status Mata Kuliah [ √ ] Wajib [... ] Pilihan
Dosen Pengampu Dr. B. Sundari
Capaian 1.1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha dan mampu
Pembelajaran menunjukkan sikap religius
Mata Kuliah 1.2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan
tugas berdasarkan agama, moral, dan etika
1.3. Berkontibrusi dalam peningkatan mutu kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan
peradapan berdasarkan Pancasila dalam bentuk
Pengabdian Kepada Masyarakat
1.4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta
tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung
jawab pada negara dan bangsa
1.5. Menghadapi keanekaragaman budaya, pandangan,
agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan
1. Sikap Umum orisinil orang lain
1.6. Bekerjasama, dan memiliki kepekaan sosial serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
1.7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat
dan bernegara
1.8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik
1.9. Menunjukkan sikap bertanggungjawabatas pekerjaan di
bidang keahliannya secara mandiri
1.10. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan
kewirausahaan
1.11. Menginternalisasi prinsip-prinsip etika profesi auditor.
1.12. Memiliki sikap dan perilaku sesuai dengan nilai-nilai yang
terkandung dalam tata kelola Universitas Gunadarma

2.1. Mahasiswa mampu memahami berbagai standar audit


Indonesia yang terdapat dalam Standar Profesional
Akuntan Publik (SPAP) dan praktik bisnis di Indonesia.
2.2. Mahasiswa mampu memahami tugas-tugas pengujian dan
2. Pengetahuan auditing terkait dengan laporan keuangan yang
Umum diterbitkan oleh entitas.
2.3. Mahaisiswa mampu memahami pengambilan keputusan
audit dan pengumpulan bukti audit dalam lingkungan
audit yang kompleks dalam konteks Indonesia.

3. Pengetahuan 1. Mahasiswa mampu mendiskripsikan jenis-jenis jasa


Khusus akuntan publik, profesi akuntan, aturan internal profesi,
serta tanggung jawab hukum akuntan.
2. Mahasiswa mengetahui berbagai bentuk opini
audit, konsep materialitas, standar akuntansi, dan standar
audit.
3. Mahasiswa mengetahui berbagai tipe dan sifat
bukti audit.
4. Mahasiswa mengetahui prosedur analisis, rasio
keuangan umum dan dokumentasi audit.
5. Mahasiswa mengetahui tentang pengendalian
internal, penilaian risiko, serta kegiatan pengendalian.
6. Mahasiswa memahami risiko audit, manfaat audit
berbasis risiko, serta sistem pengendalia mutu.
7. Mahasiswa memahami akun terkait siklus
penjualan, mampu merancang pengujian atas
pengendalian transaksi penjualan & penerimaan kas,
mampu melakukan konfirmasi piutang.
8. Mahasiswa mampu memahami akun terkait siklus
pembayaran, mampu merancang pengujian atas beban
dibayar dimuka, kewajiban ditangguhkan, serta laporan
laba rugi.
9. Mahasiswa mampu memahami akun terkait siklus
penggajian, serta mampu merancang pengujian
pengendalian dan pengujian substantif atas akun terkait.
10. Mahasiswa mampu mengetahui akun aset tetap
dan maerancang prosedur pengujian terhadap akun aset
tetap.
11. Mahasiswa mengetahui dan mampu merancang
audit atas akun investasi baik obligasi maupun ekuitas.
12. Mahasiswa mengetahui jenis-jenis kas dan
instrumen keuangan, serta mampu melakukan prosedur
audit terhadap kas dan instrumen keuangan.
13. Mahasiswa mampu melakukan test tambahan
untuk presentasi dan pengungakapan, melakukan review
peristiwa berikutnya, melakukan evaluasi hasil audit,
menerbitkan hasil audit, serta mengkomunikasikan hasil
audit.

1. Mampu memahami tentang teknik auditing dan


pengendalian intern atas akun yang ada pada laporan
keuangan
2. Mampu melakukan pengujian pengendalian atas
2. Ketramp akun yang ada pada laporan keuangan.
ilan 3. Mampu melakukan pengujian substantive atas
Umum akun yang ada pada laporan keuangan.
4. Mampu membuat kertas kerja dan mengumpulkan
bukti audit yang cukup dan tepat.
5. Mampu memahami dan menganalisis transaksi
terkait akun yang ada pada laporan keuangan.
1. Mampu menerapkan teknik pemeriksaan atas akun
3. Ketramp yang ada pada laporan keuangan.
ilan 2. Mahasiswa mampu menyelesaikan tugas-tugas
Khusus pengujian dan audit terkait dengan laporan kauangan
yang disajikan entitas.
Deskripsi Umum Fokus mata kuliah ini adalah pengauditan laporan keuangan yang menekankan
(Silabus) pentingnya perencanaan audit, pengujian pengendalian, pengujian substantive,
pengumpulan bukti, penyusunan kertas kerja, analsisi dan perhitungan matematis,
konfirmasi kepada pihak luar, evaluasi hasil audit, komunikasi dengan komite audit
dan manajemen, menerbitkan laporan audit, serta temuan atas kejadian setelah
audit report.
1. Ceramah/Kuliah Pakar √ 4. Praktik Laboratorium √
Metode
2. Problem Based Learning/FGD √ 5. Self-Learning (V-Class) √
Pembelajaran
3. Project Based Learning √ 6. Lainnya: .......................... .....
Pengalaman a. Tayangan Presentasi √ c. Online exercise/kuiz (V-class) √
Belajar/Tugas b. Review textbook/Jurnal ..... d. Laporan .....
e. Lainnya: ..........
(1) Alvin A. Arens, Randal J. Elder and Mark S. Beasley. Auditing and Assurance
Services, 16th Edition. Pearson. 2017.
(2) Theodorus M. Tuanakotta. Audit Kontemporer. Salemba Empat. 2016.
(3) Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2011 Tentang Akuntan
Publik.
Referensi / Sumber
(4) IAPI. Standar Profesional Akuntan Publik. 2017.
Belajar
(5) IAI. Standar Akuntansi Keuangan. 2017.
(6) Theodorus M. Tuanakotta. Audit Berbasis ISA. Salemba Empat. 2014.
(7) Johnstone, Gramling, dan Rittenberg. Auditing A Risk-Based Approach to
Conducting A Quality Audit. South- Western. 2014.
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
1. 1.1. Mahasiswa mengetahui secara 1.1. Perkenalan Ceramah / 150 menit 1.1. Mahasiswa mengenal dosen 5% Ref. 1-7
umum garis besar Mata Kuliah 1.2. Aturan Kuliah Pakar pengampu mata kuliah
Auditing 1. perkuliahan Auditing 1.
1.2. Mahasiswa mengetahui buku teks 1.3. Metode 1.2. Mahasiswa memahami dan
yang terkait dengan mata kuliah pembelajaran menyepakati aturan
Auditing 1. 1.4. Mekanisme perkuliahan selama
1.3. Mahasiswa mematuhi tata tertib penilaian mengikuti mata kuliah
dan mekanisme penilaian. Auditing 1.
1.3. Mahasiswa memahami dan
mentaati metode
pembelajaran yang disepakati
bersama.
1.4. Mahasiswa memahami
mekanisme penilaian agar
tidak terjadi komplain
dikemudian hari.
1.5. Mahasiswa mampu
mengetahui secara garis
besar materi mata kuliah
audit 1.
2. 2.1. Mengetahui perbedaan antara 1. Jasa-jasa Ceramah / 150 menit 1. Mahasiswa mampu 5% Ref. 1 &
audit dan akuntansi. Akuntan Publik Kuliah Pakar. membedakan antara audit Ref. 2 -
2.2. Memahami profesi dan aturan 2. Profesi Problem Based dan akuntansi. Bab 1
internal profesi. Akuntan. Learning/FGD. 2. Mahasiswa mampu Ref. 1 &
2.3. Memahami tanggung jawab hukum 3. Aturan menjelaskan profesi akuntan Ref. 2 -
profesi. Internal Profesi. publik. Bab 2
4. Tanggun 3. Mahasiswa mampu Ref. 1 - Bab
g Jawab Hukum. menjelaskan aturan internal 4 dan Ref.
profesi akuntan publik. 4
4. Mahasiswa mampu Ref. 1 - Bab
menjelaskan tanggung jawab 5; Ref. 2 -
hukum profesi akuntan Bab 4 dan
publik. Ref. 3
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
3. 1. Memahami berbagai jenis 1. Opini Ceramah / 150 menit 3.1. Mahasiswa mampu 5% Ref. 1 - Bab
opini audit. audit Kuliah Pakar. menjelaskan jenis-jenis opini 3;
2. Mengetahui konsep 2. Materialit Problem Based audit. Ref. 4,
materialitas. as Learning/FGD. 3.2. Mahasiswa mampu menilai Ref. 2 -
3. Memahami standar 3. Standar transkasi yang bernilai Bab 8; dan
akuntansi dan standar audit. Akuntansi - PSAK materialitas. Ref. 5
4. Memahami bukti audit. 4. Standar 3.3. Mahasiswa mampu Ref. 1 - Bab
5. Memahami prosedur Audit - SPAP menerapkan standar 7;
analisis 5. Sifat dari akuntansi yang digunakan Ref. 2 -
6. Memahami rasio bukti audit untuk menyusun laporan Bab 5; dan
keuangan 6. Keputusa keuangan. Ref. 4
7. Memahami dokumentasi n bukti audit. 3.4. Mahasiswa mampu
audit 7. Bukti menerapkan standar audit
yang meyakinkan. pada saat melaksanakan audit.
8. Tipe-tipe 3.5. Mahasiswa mampu
bukti audit. menjelskan bukti audit yang
9. Prosedur cukup dan tepat.
analisis. 3.6. Mahasiswa mampu
10. Rasio melakukan prosedur analisis.
keuangan umum 3.7. Mahasiswa mampu
11. Dokumen menghitung rasio keuangan.
tasi Audit 3.8. Mahasiswa mampu
membedakan jenis-jenis
dokumen audit.
4. 1. Memahami tujuan 4.1. Tujuan Ceramah / 150 menit 4.1. Mahasiswa mampu 10% Ref. 1 - Bab
pengendalian internal. pengendalian Kuliah Pakar. mengemukakan berbagai 11; dan
2. Memahami komponen internal. Problem Based tujuan pengendalian internal. Ref. 2 -
pengendalian internal. 4.2. Komponen Learning/FGD. 4.2. Mahasiswa mampu Bab 6
3. Mengetahui lingkungan pengendalian menyebutkan komponen
pengendalian pada entitas kecil. internal. pengendalian internal.
4. Memahami penilaian risiko. 4.3. Lingkungan 4.3. Mahasiswa mampu
5. Mengetahui sistem Pengendalian pada mengidentifikasi pengendalian
informasi. entitas kecil. pada entitas kecil.
4.4. Penilaian Risiko 4.4. Mahasiswa mampu menilai
4.5. Sistem Informasi. risiko.
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
4.6. Kegiatan 4.5. Mahasiswa mampu
pengendalian. menyebutkan sistem
informasi.
5. 1. Memahami risiko audit. 5.1. Risiko Audit. Ceramah / 150 menit 5.1. Mahasiswa mampu 5% Ref. 1 - Bab
2. Memahami manfaat audit. 5.2. Melaksanakan Kuliah Pakar. menyebutkan unsur-unsur 12;
3. Memahami sistem Audit Berbasis Problem Based dasar suatu audit berbasis Ref. 2 -
pengendalian mutu. Risiko. Learning/FGD. risiko. Bab 16;
4. Memahami International 5.3. Manfaat Audit 5.2. Mahasiswa mampu dan
Standards on Auditing. Berbasis Risiko. menentukan apakah alopran Ref. 6 -
5. Memahami International 5.4. ISA. keuangan entitas bebas dari Bab 1 sd 5.
Federation of Accountants. 5.5. IFAC. salah saji yang material.
5.6. ISAs. 5.3. Mahasiswa mampu
5.7. Sistem melaksanakan audit berbasis
Pengendalian risiko.
Mutu. 5.4. Mahasiswa mampu
menjelaskan tentang etika,
standar audit dan
pengendalian mutu bagi
seorang akuntan publik.
6. 1. Mengetahui siklus 6.1. Akun terkait siklus Project Based 150 menit 6.1. Mahasiswa mampu 10% Ref. 1 - Bab
penjualan dan akun terkait siklus penjualan. Learning membagankan siklus 14 s/d 16;
tersebut. 6.2. Metode untuk penjualan. Ref. 2 -
2. Mengetahui metode untuk merancang 6.2. Mahasiswa mampu Bab 43
melakukan pengujian atas pengujian atas menguraikan akun-akun
pengendalian siklus penjualan. pengendalian terkait siklus penjualan.
3. Mengetahui siklus retur transaksi 6.3. Mahasiswa mampu
penjualan dan pembuatan penjualan dan menjelaskan pengujian atas
cadangan kerugian piutang. penerimaan kas. pengendalian siklus penjualan.
4. Mengetahui teknik 6.3. Retur penjualan 6.4. Mahasiswa mampu mengaudit
pengujian atas piutang tak tertagih. dan cadangan. akun piutang.
5. Memahami tata cara untuk 6.4. Pengujian untuk 6.5. Mahasiswa mampu
melakukan konfirmasi atas piutang. piutang tak merancang surat konfirmasi
tertagih. piutang
6.5. Konfirmasi.
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
7. 1. Mengetahui siklus 7.1. Akun terkait siklus Ceramah / 150 menit 7.1. Mahasiswa mampu 10% Ref. 1 - Bab
penjualan dan akun terkait siklus penjualan. Kuliah Pakar. membagankan siklus 14 s/d 16;
tersebut. 7.2. Metode untuk Problem Based penjualan. Ref. 2 -
2. Mengetahui metode untuk merancang Learning/FGD. 7.2. Mahasiswa mampu Bab 43
melakukan pengujian atas pengujian atas menyebutkan dan
pengendalian siklus penjualan. pengendalian menguraikan akun-akun terkait
3. Mengetahui siklus retur transaksi penjualan siklus penjualan.
penjualan dan pembuatan cadangan dan penerimaan 7.3. Mahasiswa mampu
kerugian piutang. kas. menjelaskan pengujian atas
4. Mengetahui teknik 7.3. Retur penjualan pengendalian siklus penjualan.
pengujian atas piutang tak tertagih. dan cadangan. 7.4. Mahasiswa mampu mengaudit
5. Memahami tata cara untuk 7.4. Pengujian untuk akun piutang.
melakukan konfirmasi atas piutang. piutang tak 7.5. Mahasiswa mampu merancang
tertagih. surat konfirmasi.
7.5. Konfirmasi
8. UJIAN TENGAH SEMESTER
9. 9.1 Mengetahui siklus pembayaran dan 9.1. Akun terkait siklus Ceramah / 150 menit 9.1. Mahasiswa mampu 10% Ref. 1 - Bab
akun terkait siklus tersebut. pembayaran. Kuliah Pakar. membagankan siklus 19;
9.2 Mengetahui metode untuk 9.2 Audit atas beban Problem Based pembayaran. Ref. 2 Bab
melakukan pengujian atas dibayar dimuka Learning/FGD. 9.2. Mahasiswa mampu - 44 dan 45
pengendalian siklus pembayaran. 9.3 Audit atas menyebutkan dan
9.3 Mengetahui mekanisme Kewajiban menguraikan akun-akun
terbentuknya beban dibayar ditangguhkan terkait siklus pembayaran.
dimuka. 9.4 Audit atas Laporan 9.3. Mahasiswa mampu
9.4 Memahami peristiwa yang laba rugi menjelaskan pengujian atas
menimbulkan kewajiban pengendalian siklus
ditangguhkan. pembayaran.
9.5 Memahami pengauditan akun laba 9.4. Mahasiswa mampu mengaudit
rugi. akun beban dibayar dimuka,
kewajiban ditangguhkan,
hutang, dan akun laba rugi.
10. 10.1 Mengetahui siklus pembayaran dan 10.1. Akun terkait siklus Ceramah / 150 menit 1. Mahasiswa mampu 10% Ref. 1 - Bab
akun terkait siklus tersebut. pembayaran. Kuliah Pakar. membagankan siklus 19;
10.2 Mengetahui metode untuk 10.2. Audit atas beban Problem Based pembayaran. Ref. 2 Bab
melakukan pengujian atas dibayar dimuka. Learning/FGD. 2. Mahasiswa mampu - 44 dan 45
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
pengendalian siklus pembayaran. 10.3. Audit atas menyebutkan dan
10.3 Mengetahui mekanisme Kewajiban menguraikan akun-akun
terbentuknya beban dibayar ditangguhkan. terkait siklus pembayaran.
dimuka. 10.4. Audit atas Laporan 3. Mahasiswa mampu
10.4 Memahami peristiwa yang laba rugi. menjelaskan pengujian atas
menimbulkan kewajiban pengendalian siklus
ditangguhkan. pembayaran.
1. Memahami pengauditan 4. Mahasiswa mampu
akun laba rugi. mengaudit akun beban
dibayar dimuka, kewajiban
ditangguhkan, hutang, dan
akun laba rugi.
11. 1. Memahami akun dan 11.1. Akun dan Ceramah / 150 menit 11.1. Mahasiswa mampu 10% Ref. 1 - Bab
transaksi terkait penggajian. transaksi terkait Kuliah Pakar. menyebutkan akun dan 20; dan
2. Mengetahui fungsi bisnis siklus penggajian. Problem Based transaksi terkait penggajian. Ref. 2 -
dan dokumen terkait penggajian. 11.2. Fungsi bisnis dan Learning/FGD. 11.2. Mahasiswa mampu mengaudit Bab 45
3. Mengetahui metodologi dokumen terkait. dokumen terkait penggajian.
pengujian pengendalian dan 11.3. Metodologi untuk 11.3. Mahasiswa mampu
pengujian substantif transaksi merancang menggunakan teknik
terkait penggajian. pengujian pengujian pengendalian dan
pengendalian dan pengujian substantive terkait
pengujian transaksi penggajian.
substantif
transaksi.
12. 1. Memahami berbagai jenis 12.1. Pengertian aset Ceramah / 150 menit 12.1. Mahasiswa mampu 5% Ref. 1 - Bab
aset tetap. tetap. Kuliah Pakar. menyebutkan jenis-jenis aset 19; dan
2. Memahami tujuan audit 12.2. Tujuan Problem Based tetap. Ref. 2 -
terkait aset tetap. pemeriksaan aset Learning/FGD. 12.2. Mahasiswa mampu Bab 44
3. Memahami prosedur tetap. menyebutkan tujuan audit
pemeriksaan aset tetap. 12.3. Prosedur terhadap aset tetap.
pemeriksaan aset 12.3. Mahasiswa mampu mengaudit
tetap. aset tetap.
13. 1. Memahami akun yang 13.1. Akun dalam siklus Ceramah / 150 menit 13.1. Mahasiswa mampu 5% Ref. 1 - Bab
digolongkan dalam investasi. terkait investasi. Kuliah Pakar. menggambarkan, menguji dan 22; dan
2. Mengetahui mekanisme 13.2. Obligasi. Problem Based mengaudit investasi yang Ref. 2 -
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
investasi dalam obligasi. 13.3. Ekuitas Learning/FGD. dilakukan oleh entitas. Bab 47
3. Mengetahui mekanisme
investasi dalam Ekuitas.
14. 1. Memahami berbagai jenis 14.1. Jenis-jenis kas dan Ceramah / 150 menit 14.1. Mahasiswa mampu 5% Ref. 1 - Bab
kas dan instrumen keuangan. instrumen Kuliah Pakar. menyebutkan jenis-jenis kas 23; dan
2. Memahami siklus atas keuangan. Problem Based dan instrumen keuangan. Ref. 2 -
transaksi kas dan setara kas. 14.2. Kas di bank dan Learning/FGD. 14.2. Mahasiswa mampu bab 48
3. Memahami audit atas akun siklus transaksi. menggambarkan siklus atas
kas dan setara kas. 14.3. Audit atas akun transaksi kas dan setara kas.
4. Memahami prosedur audit Kas. 14.3. Mahasiswa mampu mengaudit
berorientasi fraud. 14.4. Prosedur kas dan setara kas.
5. Memahami audit atas berorientasi fraud. 14.4. Mahasiswa mampu
instrumen keuangan. 14.5. Audit atas akun menggambarkan prosedur
instrumen audit yang berorientasi fraud.
keuangan. 14.5. Mahasiswa mampu mengaudit
instrumen keuangan.

15. 1. Mengetahui prosedur 15.1. Tes tambahan Ceramah / 150 menit 15.1. Mahasiswa melakukan 5% Ref. 1 - Bab
tambahan dalam pengauditan. untuk presentasi Kuliah Pakar. pengetesan dan 24; dan
2. Mengenal berbagai dan Problem Based pengungakapan tambahan. Ref. 2 -
kewajiban kontijenjsi. pengungkapan. Learning/FGD. 15.2. Mahasiswa mampu Bab 12-28-
3. Memahami pekerjaan 15.2. Review untuk mengidentifikasikan 33-34-36-
tahap akhir dalam pengauditan. kewajiban kewajiban kontijensi dan 37-38-39-
4. Memahami pentitingnya kontinjensi & peristiwa yang akan terjadi
komunikasi dengan komite audit komitmen. setelah proses audit selesai.
dan manajemen. 15.3. Review peristiwa 15.3. Mahasiswa mampu
berikutnya. mendokumentasikan bukti
15.4. Akumulasi bukti audit.
terakhir. 15.4. Mahasiswa mampu menyusun
15.5. Evaluasi hasil laporan audit.
audit. 15.5. Mahasiswa mampu
15.6. Menerbitkan mengkomunikasikan hasil
laporan audit. audit dengan komite audit dan
15.7. Komunikasi manajemen.
Minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/Bentuk Waktu Belajar Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Sumber
Pelajaran) Pembelajaran (Menit) Nilai (%) belajar
dengan komite 15.6. Mahasiswa mampu
audit & mengungkapkan temuan
manajemen. setelah audit report
15.8. Temuan atas diterbitkan.
kejadian setelah
audit report
16. UJIAN AKHIR SEMESTER
DESKRIPSI TUGAS (DT) MATA KULIAH AUDITING 1 - PRODI AKUNTANSI FEUG

Audit 1 / Pemeriksaan DosenPengamp


Mata Kuliah Kode MK AK022305 Dr. B. Sundari
Akuntansi 1 u

Minggu Ke 6,7,9,10,12 Tugas ke 1,2,3 MetodeTugas Studi kasus

DESKRIPSI TUGAS KE-1

Mata Kuliah Audit 1 / Pemeriksaan Akuntansi 1 Kode MK AK022305


MingguKe 6,7 Tugaske 1 (satu)
Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat:

1. Menggambarkaan dan siklus penjualan


2. Melakukan perancangan pengujian pengendalian atas piutang, persediaan, retur penjualan, serta penerimaan kas.
Tujuan Tugas 3. Melakukan konfirmasi atas piutang
4. Membuat kertas kerja audit yang terjadi pada siklus penjualan.
5. Menyimpulkan hasil audit atas pengauditan yang terjadi pada siklus penjualan.

Sehingga Mahasiswa mampu melakukan rangkaian audit atas siklus penjualan.

Objek : Transaksi terkait penjualan dan piutang usaha.

Tugas Mahasiswa: membuat kertas kerja dan melakukan analisis atas kasus-kasus penjualan.
UraianTugas
Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan yang diberikan dosen pengampu.

Deskripsi luaran tugas: kertas kerja yang berupa top schedule dan supporting schedule.

KriteriaPenilaian Penilaian tugas: berdasarkan kesesuaian jawaban dengan teori yang terkait.

DESKRIPSI TUGAS KE-2


Mata Kuliah Audit 1 / Pemeriksaan Akuntansi 1 Kode MK AK022305
MingguKe 9,10 Tugaske 2 (dua)
Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat:

1. Menggambarkaan dan siklus pebayaran.


2. Melakukan perancangan pengujian pengendalian atas hutang, persediaan, retur pembelian, beban-beban, serta
pengeluaran kas.
Tujuan Tugas
3. Melakukan konfirmasi atas hutang.
4. Membuat kertas kerja audit terkait kasus yang terjadi pada siklus pembayaran.
5. Menyimpulkan hasil audit atas pengauditan yang terjadi pada siklus pembayaran.

Sehingga Mahasiswa mampu melakukan rangkaian audit atas siklus pembayaran.


Objek : Transaksi terkait hutang usaha dan pembayaran kas.
Tugas Mahasiswa: membuat kertas kerja dan melakukan analisis atas kasus-kasus pembelian.
UraianTugas
Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan yang diberikan dosen pengampu.
Deskripsi luaran tugas: kertas kerja yang berupa top schedule dan supporting schedule.
KriteriaPenilaian Penilaian tugas: berdasarkan kesesuaian jawaban dengan teori yang terkait.
DESKRIPSI TUGAS KE-3

Mata Kuliah Audit 1 / Pemeriksaan Akuntansi 1 Kode MK AK022305


MingguKe 12 Tugaske 3 (tiga)

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat: mengaudit aset tetap


Tujuan Tugas Sehingga mahasiswa pada akhirnya dapat memahami kelompok aset tetap, perlakuan terhadap aset tetap, serta penyajian
dalam laporan posisi keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi keuangan.

Objek : Perolehan asset tetap, akumulasi penyusutan, dan tarif penyusutan sesuai dengan peraturan perpajakan.

UraianTugas TugasMahasiswa: membuat kertas kerja pengauditan dan menyelesaikan kasus aset tetap.
Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan yang diberikan dosen pengampu.
Deskripsi luaran tugas: kertas kerja pengauditas yang berupa top schedule dan supporting schedule.
KriteriaPenilaian Penilaian tugas: berdasarkan kesesuaian jawaban dengan teori yang terkait.

Anda mungkin juga menyukai