Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rivaldo Rompas

Nim : 1714201237

Kelas : A4/lV

KEPERAWATAN KOMUNITAS lll

Jawaban dari Tugas Quiz Metode Dan Media Promosi Kesehatan

1. Pengertian Media atau alat peraga dalam promosi kesehatan dapat diartikan sebagai alat
bantu untuk promosi kesehatan yang dapat dilihat, didengar, diraba, dirasa atau dicium,
untuk memperlancar komunikasi dan penyebarluasan informasi.

2. Media promosi kesehatan adalah semua sarana atau upaya untuk menampilkan pesan
atau informasi yang ingin disampaikan oleh komunikator, baik itu melalui media cetak,
elektronik (TV, radio, komputer, dll) dan media luar ruang, sehingga sasaran dapat
meningkat pengetahuannya yang akhirnya diharapkan dapat berubah perilakunya kearah
positif terhadap kesehatannya.

3. a. Media dapat mempermudah penyampaian informasi.

b. Media dapat menghindari kesalahan persepsi.

c. Dapat memperjelas informasi

d. Media dapat mempermudah pengertian.

4. Kelebihan Media Elektronik Yaitu: Dari segi waktu, media elektronik tergolong cepat
dalam menyebarkan berita kemasyarakat.media elektronik mempunyai audio visual yang
memudahkan para audiensnya untuk memahami berita, khususnya pada media elektronik
televise.media elektronik menjangkau masyarakat secara luas.dapat menyampaikan berita
secara langsung dari tempat kejadian.dapat menampilkan proses terjadinya suatu
peristiwa.dapat dinikmati oleh semau orang, baik itu yang mengalami keterbelakangan
mental.

Kekurangan Media Elektronik Yaitu: dalam penyediaan berita pada media elektronik tidak
dapat mengulang apa yang telah ditayangkan.

5. Contoh media yang termasuk media cetak yaitu: Koran,Majalah,Brosur,Spanduk.


Banner,Undangan,Buletin,Pamflet,Komik Buku.

6. a. Attention (Perhatian)

b. Insert (Minat)

c. Desire (Kebutuhan/Keinginan)

d. Conviction (Rasa Percaya)


e. Action (Tindakan)

f. Aprroach (Pendekatan)

7. 1. Kredibilas selebriti

2. Kecocokan selebriti dengan sasaran

3. Kecocokan selebriti dengan produk/prilaku yang di perkenalkan

4. Daya tarik

8. a. Menggunakan headline yang mengarahkan

b. Menggunakan slogan yang mudah di ingat

c. Animasi

d. Menggunakan gaya peran

9. a. Uji coba pada tahap konsep

b. Uji coba pada media yang sudah selesai sebagian

c. Uji coba media lebih dari satu sesi

10. evaluasi dilakukan sebagai proses identifikasi untuk mengukur/menilai apakah sebuah
kegiatan atau program dilaksanakan sesuai perencanaan dan berhasil mencapai tujuan atau
tidak. Evaluasi dilakukan dengan membandingkan hasil akhir dengan yang seharusnya
dicapai.

Anda mungkin juga menyukai