Anda di halaman 1dari 10

Segala puji bagi Allah.

SWT atas limpahan rahmat dan lindungan-Nya,


Akhirnya makalah ini terselesaikan dengan lancar dan tepat pada waktunya.
Makalah ini di susun untuk memenuhi tugas mata kuliah Program Linear, selain
itu juga untuk menambah wawasan untuk memahami mata kuliah tersebut.
Makalah ini tidak luput dari kekurangan karena itu kami berharap dan
menerima saran serta kritikan dari segala pihak agar makalah selanjutnya bisa
lebih baik dari sebelumnya.
Demikianlah makalah yang kami susun ini, kami mohon maaf apabila
terdapat tulisan maupun pernyataan yang kurang berkenan di hati. Semoga
makalah ini bermanfaat bagi para pembaca.

Palembang, 21 Mei 2021

DAFTAR ISI

i
KATA PENGANTAR..............................................................................................ii
DAFTAR ISI ............................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN.........................................................................................4
A. Latar Belakang ..............................................................................................4
B. Rumusan Masalah .........................................................................................4
C. Tujuan Pembahassan .....................................................................................4

BAB II PEMBAHASAN..........................................................................................5
A. Metode Simplek dan Solver...........................................................................5
B. Metode Simplek dengan Microsoft Excel......................................................5

BAB III PENUTUP..................................................................................................10


A. Kesimpulan....................................................................................................10
B. Saran ..............................................................................................................10

DAFTAR PUSTAKA...............................................................................................11

ii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Secara harfiah kata operation dapat didefenisikan sebagai
tindakan-tindakan yang diterapkan pada beberapa masalah atau hipotesis.
Sementara kata riset (research) adalah suatu proses yang terorganisasi
dalam mencari kebenaran akan masalah atau hipotesis tadi. Kenyataannya,
sangat sulit untuk mendefenisikan operation research, terutama karena
batas-batasnya tidak jelas. Operation reseach memiliki bermacam-macam
penjelasan.
                   Bagian terpenting dari riset operasional adalah bagaimana
menerjemahkan permasalahan sehari-hari ke dalam model matematis.
Faktor-faktor yang mempengaruhi pemodelan harus disederhanakan dan
apabila ada data yang kurang, kekurangan tersebut dapat diasumsikan atau
diisi dengan pendekatan yang bersifat rasional. Dalam riset operasional
diperlukan ketajaman berpikir dan logika. Untuk mendapatkan solusi yang
optimal dan memudahkan kita mendapatkan hasil, kita dapat
menggunakan komputer. Software yang dapat digunakan antara lain:
LINDO (Linear, Interactive and Discrete Optimizer) dan POM For
Windows, tetapi kali ini dalam makalah ini
menggunakan Software MS. Excel dan POM-QM  For Windows.

B. Rumusan Masalah
1. Apa yang dimaksud dengan metode simplek dan apa itu solver ?
2. Bagaimana metode simplek dengan microsoft excel ?

C. Tujuan Pembahasan
1. Mendeskripsikan definisi metode simplek dan solver.
2. Menjelaskan metode simplek dengan microsoft excel.

3
BAB II

PEMBAHASAN

A. Metode Simplek dan Solver


Metode simplek merupakan teknik untuk memecahkan persoalan
program linier yang mempunyai jumlah variabel keputusan yang besar.
Sedangkan solver adalah program tambahan microsoft excel yang bisa
digunakan untuk analisis “Bagaimana jika..”. Solver digunakan untuk
menemukan nilai optimal (maksimum dan minimum) untuk rumus di
dalam satu sel yang disebut sel tujuan, batasan pada sel rumus lain pada
lembar kerja. Solver bekerja dengan grup sel, yang disebut dengan variabel
keputusan atau sel variabel sederhana yang digunakan dalam perhitungan
rumus di dalam sel tujuan dan batasan.

B. Metode Simplek dengan Microsoft Excel


  Langkah-langkah penyelesaian metode simpleks dengan
microsoft excel ini hampir sama dengan cara manual, tetapi lebih
mudahnya dengan menggunakan microsoft excel  dari pada dengan cara
manual. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Buka Microdoft Excel

4
2. Masukkan variabel-variabel pada baris awal B1, yaitu : variabel
fungsi tujuan (maksimasi atau minimasi) dan fungsi kendala,
variabel Slack, nilai kanan, dan rasio.
3. Masukkan variabel fungsi tujuan dan variabel Slack pada kolom
A2. Misalnya seperti gambar di bawah ini.

4. Masukkan angka-angka sesuai variabelnya. Ingat, nilai kanan


fungsi z harus sama dengan nol (0).
5. Setelah dimasukkan angka-angka, carilah kolom kunci sesuai
fungsi tujuan (maksimasi atau minimasi), lebih jelasnya jika pada
kolom kunci diberi warna yang berbeda.
6. Carilah rasio, dengan cara mengetikkan rumus “= nilai
kanan/kolom kunci” pada kotak kolom rasio sesuai barisnya
kemudian klik tombol enter pada keyboard. Misalnya seperti
gambar dibawah ini.

5
7. Pilihlah baris kunci sesuai fungsi tujuan (maksimasi atau
minimasi), lebih jelasnya jika baris kunci diberi warna yang
berbeda atau sesuai warna pada kolom kunci.
8. Kemudian ketemulah dengan angka kunci, lebih jelasnya diberi
warna yang berbeda dari yang lain, agar lebih mudah untuk
melanjutkan ke iterasi berikutnya, jika belum optimal.
9. Kemudian buatlah tabel lagi dibawahnya atau bisa juga
disampingnya. Carilah terlebih dahulu angka baru baris kunci
dengan cara mengetikkan rumus “=nilai pada baris kunci
lama/angka kunci” pada barisan sesuai baris kunci dan sesuai
kolom masing-masing.
10. Langkah selanjutnya, carilah angka-angka baru yang lainnya
dengan cara mengetikkan rumus “=angka lama-angka baru baris
kunci*kolom kunci lama” atau “=angka lama-kolom kunci
lama*angka baru baris kunci” pada baris atau kolom yang baru dan
sesuai baris dan kolom masing-masing. 
11. Ingat pada penyelesaian secara manual, apabila sudah optimal,
baca hasilnya pada nilai kanan baris fungsi z, dan apabila belum
optimal lanjutkan ke iterasi berikutnya.

Contoh Soal :
Perusahaan Brilliant menghasilkan 2 jenis sepatu yaitu sepatu dengan
merk italy dan felix. Merk italy dibuat dengan sol dari bahan karet.
Sedangkan felix dibuat dengan sol dari bahan kulit. Untuk membuat sepatu
tersebut diperlukan 3 jenis mesin yaitu A (khusus untuk sol karet), B
(khusus untuk sol kulit), dan C (untuk finishing). Untuk setiap lusin sepatu
dibutuhkan waktu :
1) Italy dikerjakan pada mesin A selama 2 jam tanpa melalui mesin B
dan di mesin C selama 6 jam.
2) Felix dikerjakan tanpa melalui mesin A, melalui mesin B selama 3
jam  dan mesin C selama 5 jam.

6
Jam kerja maksimum setiap hari untuk mesin A = 8 jam, melalui mesin B
= 15 jam, dan mesin C = 30 jam. Perolehan keuntungan untuk setiap lusin
sepatu italy Rp. 30.000,00 dan felix Rp. 50.000,00. Tentukan jumlah
produksi sepatu yang menghasilkan laba maksimal.
Jawab :
1. Fungsi tujuan : Z max = 30.000x1 + 50.000x2
Fungsi kendala :
2x1 ≤8
3x2 ≤ 15
6x1 + 5x2 ≤ 30
x1, x2 ≥0
2. Menentukan persamaan simplek
Fungsi tujuan : z – 30.000x1 – 50.000x2 = 0
Fungsi kendala :
2x1 + s1 =8
3x2 + s2 =15
6x1 + 5x2 + s3 = 30
3. Memasukkan angka-angka pada MS. Excel sesuai dengan problem.

di kolom kunci sudah saya beri  warna yang berbeda yaitu pada x2,
dan rasio juga sudah ketemu, kemudian baris kunci juga sudah
ketemu, selanjutnya bisa langsung diteruskan dan hasilnya kurang
lebih sebagai berikut :

7
Solusi optimal : x1 = 0,83333, x2 = 5 dan Z = 275.000, artinya
untuk mendapatkan keuntungan maksimum sebesar Rp.
275.000,00, maka perusahaan Brilliant sebaiknya menghasilkan
produk sepatu merk italy sebesar 0,83333 lusin dan produk
sepatu felix sebesar 5 lusin.
Status sumber daya dilihat dari keberadaan variabel basis
awal dari setiap fungsi kendala pada tabel optimal. Dalam kasus
diatas, untuk fungsi kendala pertama, keberadaan s1 pada variabel
basis tabel optimal adalah 6,33333, maka sumber daya ini disebut
berlebihan (abundant), keberadaan s2 dan s3 pada variabel basis
tabel optimal adalah 0, maka sumber daya ini disebut habis
terpakai (scarce).
Harga bayangan ini dilihat dari koefisien
variabel slack  atau surplus pada baris fungsi tujuan. Koefisien s1
pada baris fungsi tujuan tabel optimal adalah 0, dengan demikian
harga bayangan sumber daya pertama adalah 0. Koefisien s2 pada
baris fungsi tujuan tabel optimal adalah 8333,33, dengan demikian
harga bayangan sumber daya kedua adalah 8333,33. Koefisien s3
pada baris fungsi tujuan tabel optimal adalah 5.000, dengan
demikian harga bayangan sumber daya ketiga adalah 5.000.

8
PENUTUP

A. Kesimpulan
Metode simplek merupakan teknik untuk memecahkan persoalan
program linier yang mempunyai jumlah variabel keputusan yang besar.
Sedangkan solver adalah program tambahan microsoft excel yang bisa
digunakan untuk analisis “Bagaimana jika..”. Solver digunakan untuk
menemukan nilai optimal (maksimum dan minimum).
Langkah-langkah penyelesaian metode simpleks dengan microsoft
excel ini hampir sama dengan cara manual, tetapi lebih mudahnya dengan
menggunakan microsoft excel  dari pada dengan cara manual.
B. Saran
Kami sebagai penulis menyadari bahwa makalah ini banyak sekali
kekurangan dan masih banyak yang harus diperbiki. Tentunya penulis
akan terus memperbaiki makalah dengan mengacu pada sumber yang
dapat dipertanggungjawabkan. Oleh karena itu, penulis sangat
mengharapkan kritik dan saran tentang pembahasan makalah di atas

9
Daftar Pustaka

https://slideplayer.info/slide/17996018/

https://www.academia.edu/35662635/BAHAN_AJAR_METODE_SIM
PLEKS

http://myfatkhur.blogspot.com/2015/10/cara-mengerjakan-metode-
simplek-dengan.html?m=1

10

Anda mungkin juga menyukai