Anda di halaman 1dari 2

RSIA PROSEDUR PEMASANGAN TAMPON UTERUS

Lombok Dua Dua Lontar


No. Revisi Halaman

No. Dokumen 0 1/2


020/VK/LDDL

Ditetapkan oleh,
Direktur RSIA Lombok Dua Dua Lontar

STANDAR PROSEDUR Tanggal terbit


OPERASIONAL

dr. Yussi Winarto


NIK: 18.86.153
Tindakan pengisian cavum uteri dengan menggunakan tampon
PENGERTIAN (gulungan kassa) yang dipasang dengan ketat sehingga sinus-
sinus darah tertutup
Menghentikan perdarahan aktif terutama pada uterus yang tidak
TUJUAN
bereaksi terhadap oxytocin
Surat Keputusan Direktur RSIA Lombok Dua Dua Lontar Nomor
KEBIJAKAN
0002/SK/RSIA LDDL/I/2016
Persiapan Alat :
1. Tampon (Roll Tampon/Gulungan Kassa)
2. Speculum Simm
3. Tampon tang
4. Heating set
5. Larutan antiseptic (povidon iodine 10%)
6. Sarung tangan steril(sarung tangan panjang steril)
7. Obat-obatan (Analgesik, Antibiotik, Sedative)
8. Oksigen dengan regulator
9. Sansak
PROSEDUR
Prosedur tindakan :
1. Lakukan cuci tangan ( Lihat prosedur cuci tangan )
2. Jelaskan prosedur dan tujuan tindakan kepada
pasien/keluarga
3. Berikan pasien atau keluarga kesempatan untuk bertanya
4. Inform concent
5. Tutup tirai
6. Atur posisi pasien litotomi
7. Pasang underpads dibawah bokong ibu
8. Pakai handscoon
RSIA
PROSEDUR PEMASANGAN TAMPON UTERUS
Lombok Dua Dua Lontar
No. Revisi Halaman

0 2/2
No. Dokumen
020/VK/LDDL

1. Bersihkan daerah lipatan paha dengan menggunakan


larutan antiseptik
2. Lakukan identifikasi lokasi perdarahan aktif menggunakan
speculum Simm.
3. Pegang fundus uteri dengan salah satu tangan
4. lewat dinding abdomen sementara dorong masuk tampon
PROSEDUR atau gulungan kassa melalui serviks dan kedalam cavum
uteri dengan menggunakan jari-jari tangan yang lain
5. Letakkan sansak pada abdomen di atas rahim
6. Bereskan alat-alat
7. Rapikan pasien
8. Lakukan cuci tangan (lihat prosedur cuci tangan )
9. Dokumentasi

UNIT TERKAIT VK

Anda mungkin juga menyukai