Anda di halaman 1dari 8

PPT 1

Prinsip Rekayasa Lingkungan

Rahmi Nur Hakim D01120204

PEKAN 11

A. Industri dan hubungannya dengan lingkungan

Adanya industri khususnya yang bergerak dalam bidang pengelolaan sumber daya alam merupakan salah
satu contoh manusia dalam memanfaatkan libgkungan hidup yang ada di sekitarnya.Industri pengelolaan
sumber daya alam,khususnya sumber daya alam tak terbarukan(minyak bumi,gas alam dan batu bara)
merupakan industri jangka pendek tetapj memberikan dampak yang panjang terhadap kerusakan
lingkungan.Adapun beberapa kerusakan lingkungan akibat industrialisasi diberbagai kota di Indonesia,
yaitu :

-Terjadinya penurunan kualitas air permukaan disekitar daerah industri

- Konsentrasi bahan pencemara yang berbahaya bagi kesehatan penduduk seperti merkuri dll

- Kelangkaan air tawar khususnya pada saat musim kemarau dan terjadi banjir pada saat musim hujan

- Meningkatnya konsentarasi pencemaran udara seperti CO,NO2r dan debu.

- Sumber daya alam semakin menipis

B. Teknologi dan hubungannya dengan lingkungan

Teknologi adalah keseluruahn saran untuk menyediakan barang-bqrang yang diperlukan bagi
kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.Oenggunaan teknologi oleh manusia diawali dengan
pengubah sumber daya aalm menjadi alat-alat sederhana yang dapat membantu manusia.

C. Dampak industri dan teknologi

Emisi karbon dioksida

Emisi metana

Pemanasan global

Limbah cair

Krisis air bersih

Gagal penen
PEKAN 12

A. Pencemaran udara

Pencemaran udara merupakan kehadiran satu atau lebih substansi fisik,kimiabatau biologi di atmosfer
dalm jumlah yang daoat membahayakan kesehatan manusia,hewan,tumbuhan,menggangu estetika dan
kenyamann,merusak properti.

B.Dampak pemcemaran udara

Hujan asam

Penipisan laposan ozon

Pemanasan global

C.Upaya pencegahan pencemaran udara

- Menempatkam daerah industri atau pabrik jauh dari oemukimam penduduk

- Melakukan reboisasi

- Menghunakan trasportasi umum

- Menggunakaj bahan bakar ramah lingkungan

D.Kebisingan

Kebisingan pada lingkungan bersumber dari suara kendaraan bermotor,suara indutri dan lain sebagainya.

E. Jenis-jenis kebisingan

TIPE URAIAN

Kebisingan Spesifik Kebisingan di antara jumlah kebisinganyang


dapat dengan jelas dibedakan untuk alasan-
alasan akustik. Seringkali sumberkebisingan

dapat di identifikasikan.

Kebisingan Residual Kebisingan yang tertinggal sesudah


penghapusan seluruh kebisingan spesifikdari
jumlah kebisingan di suatu tempattertentu
TIPE URAIAN

dalam suatu waktu tertentu.

Kebisingan Latar Belakangan Semua kebisingan lainnya ketika


memusatkan perhatian pada
suatukebisingan

tertentu.

Pengaruh kebisingan

- Trauma akustik

-Tuli permanen

- Tuli sementara

- Ceoat marah

- Kyrang konsentarasi

PEKAN 13

A.Pencemaran air

Dalam kehidupa nsehari-hari kita membutuhkan air untuk memasak,mandi,minum,mencuci dan lain
sebagainya.Tetapi di Indonesia kita banyak menjumpai banyak sekali sungai yang keruh dan berbau yang
banyak sekali bercampur dengan limbah rumah tangga juga bercampur dengan limbah industri.Itulah
yang disebut dengan air kotor atau air yabg terpolusi.

B.Penyebab pencemaran air

Limbah pertanian

Limbah pemukiman

Limbah industri

C. Upaya pencegahan pencemaran air

- Melakukan intensifikasi pertanian

- Memperluakan gerakan penghijauan

- Tindakan tegas terhadap pencemaran lingkungan

- Pengawasan terjadap penggunaan jenis-jenis zat-zat pestisida


- Mengatur pembuangan limbah industri

D. Pencemarqn tanah

Adalah keadaan dimana bahan kimia buatan manusia masuk dan merubah lingkungan tanah alami.
Pencemaran ini biasanya terjadi karena kebocoran limbah cair atau bahan kimia indsutri atau fasilitas
komersial,oenggunaan pestisida,masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalam lapisan sub-
permukaan dan lain sebagainya.

E. Penyebab pencemaran tanah

- limbah domestik

- Limbah pertania

- Limbah industri

F. Dampak pemcemaran tanah

- Menyebabkan kerusakan otak serta kgagalan ginjal ,campak dll

- Tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi

G. Pencegahan pencemaran tanah

-remidiasi

- Bioremediasi

PEKAN 15

Konsep dasar oencemaran lingkungan

Pencemaran yabg dihasilkan oleh aktivitas manusia daoat berupa limbah cair,padat dan gas. Dari sumber
pencemaran inilahbyang berdamoak bagi penerima atau reseptor.

Sumber pencemaran lingkungan

Diantaranya yaitu letusan gunung berapi, pembusukan materi padat, erosi dari huku sungai, proses
indutri, pembakaran bahan bakar, aktivitas domestik danneksploitasi sumber daya alam.

Pengertian daya dukung lingkungan, daya tampung lingkungan, ekosistem dan keanekaragaman
hayati dalamekosistem

Daya dukung lingkungan Kemampuan lingkungan hidup untuk mendukung perikehidupan manusia,
makhluk hidup lain, dan keseimbangan antar keduanya.

Daya tampung lingkungan Kemampuan lingkungan hidup untuk menyerap zat, energi, dan/atau
komponen lain yang masuk atau dimasukkan kedalamnya.
Ekosistemadalahtatananunsurlingkunganhidupyangmerupakankesatuanutuh-menyeluruh dan saling
mempengaruhi dalam membentuk keseimbangan, stabilitas, dan produktivitas lingkunganhidup.

Anda mungkin juga menyukai