Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PELAKSANAAN MIMBAR SARASEHAN KTNA KECAMATAN

KECAMATAN TANJUNG PALAS TENGAH


DALAM RANGKA PENYUSUNAN PROGRAMA TAHUN 2022

1. SARASEHAN :
Tanggal : 04 Februari 2021 Jam 09.00 – Selesai
Tempat : BPP Kecamatan Tanjung Palas Tengah
Dihadiri oleh : 20 Peserta
a. Mewakili Pemerintah : Camat Tanjung Palas Tengah
Dinas Pertanian ( Bapak Suwandi, S.ST )
: Penyuluh Kabupaten :
( Bapak Agus Setyanto,SP )
( Bapak H, Syaeful Bahri, S.PKP )
b. Kontak Tani Nelayan Andalan : 2 orang
: 7 orang Penyuluh Pertanian BPP
8 orang Gapoktan dan Petani
c. Ahli Andalan :-
d. Pimpinan Sidang : Bapak Tumanan ( Ketua KTNA Kecamatan )
2. Masalah / Topik yang dikonsultasikan :
Peningkatan sumber daya tani dalam rangka Produksi & Produktifitas usaha tani
3. Kesepakatan hasil Sarasehan :
Sarasehan berikutnya akan dilaksanakan pada bulan Februari 2022
4. Masalah yang belum dapat dipecahkan :
Setiap Kelompok Tani harus Melakasnakan Musrenbangdes pada bulan
November / Desember Diharapakan dapat dialokasikan menggunakan Dana
Desa/ DD )
Pendirian Pos Penyuluh Desa ( Posluhdes ) di Desa Salimbatu,Desa
Silvarahayu dan Desa Tanjung Buka Diharapkan dapat di alokasikan
menggunkan Dana Desa / DD
Pelatihan Budi Daya Lada Desa Salimbatu Diharapkan dapat dialokasikan
menggunakan Dana Desa / DD
Pelatihan Mekanisasi Pertanian Desa Salimbatu & Desa Silvarahayu
Diharapkan dapat difasilitasi dari Dinas Pertanian maupun dari alokasi Dana
Desa
Pelatihan Budi Daya Kelapa Sawit Desa Silvarahayu Diharapkan dapat
difasilitasi dari Dinas Pertanian atupun dari Dana Desa / DD
Pelatihan Budi Daya Unggas di SP 5 Tanjung Buka diharapkan dapt
difasilitasi dari Dinsa Pertanian ataupun dar Dana Desa / DD
Pelatihan pembenihan Ikan diharapkan dapat difasilitasi dari Dinas Perikanan
dan Dana Desa
Pengapuran pada lahan Sawah di Desa Salimbatu diharapkan dapat
difaasilitasi dari Dinas Pertanian ataupun dari Dana Desa
Sekolah Lapang Pengelolaan Tanaman Terpadu Komoditi Padi Sawah di
Desa Salimbatu Diharapkan dapat difasilitasi dari Dinas Pertanian ataupun
dari Alokasi Dana Desa
Fasilitasi Sarana Transportasi untuk pemasaran hasil petanian keluar Daerah
diharapkan dapat difasilitasi dari Badan Usaha Milik Desa ( BUMDES )
Penumbuhan dan pembinaan Koperasi ( Disperindakop )
Worshop Gapoktan Se Kecamatan Tanjung Palas Tengah Diharapkan dapat
difasilitasi dari Dana Kecamatan

Salimbatu 04 Februari 2021


Koordinator BPP
Kec. Tanjung Palas Tengah
Panitera tetap,

Mujiono, S.ST
NIP. 19650304199903 1 004
DOKUMENTASI KEGIATAN MIMBAR SARASEHAN
KECAMATAN TANJUNG PALAS TENGAH
TAHUN 2021
DOKUMENTASI KETERANGAN

Pembukaan Mimbar Sarasehan


Tahun 2021

Kegiatan Sidang Mimbar


Sarasehan Tahun 2021

Peserta Mimbar Sarasehan


Tahun 2021

Anda mungkin juga menyukai