Anda di halaman 1dari 2

PENGADAAN OBAT HIGH ALERT DI UNIT

FARMASI
No. Dokumen : No. Revisi Halaman
0 1/1
RSUMS/SPO/FAR /
Tanggal terbit : Ditetapkan,
Direktur
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

Pengertian Tata cara dalam melakukan pengadaan obat high alert di rumah
sakit oleh apoteker.
Tujuan Untuk memenuhi kebutuhan perbekalan Farmasi yang berkualitas,
rasional dan harganya terjangkau oleh lapisan masyarakat. Untuk
menghindari kesalahan pemberian obat. Menjadikan pedoman
petugas farmasi ketika menerima obat-obatan High Alert.
Kebijakan Pengelolaan perbekalan farmasi menggunakan prinsip-prinsip
manajemen meliputi seleksi, perencanaan, pengadaan, produksi,
penyimpanan, distribusi, pelayanan dan pemantauan.
Prosedur 1. Identifikasi kebutuhan obat high alert di rumah sakit
2. Cek buku defekta dan stok fisik obat di penyimpanan
3. Rencanakan pemesanan obat high alert sesuai dengan rencana
belanja yang telah dibuat
4. Tuliskan surat pesanan ke distributor
5. Berikan tandatangan, bubuhkan nama terang dan cap instalasi
pada surat pesanan
6. Hubungi distributor obat dan menyerahkan surat pesanan obat
yang berwarna putih
7. Simpan tembusan surat pesanan obat yang berwarna merah
sebagai arsip di bagian farmasi

Unit Terkait -

Anda mungkin juga menyukai