Anda di halaman 1dari 7

TKJ

DNS Server

Apdian Pranata, S.Kom


SMKN 1 Bandar Sei Kijang
Modul Praktikum DNS Server

A. Pengertian DNS Server

DNS Server atau Domain Name Server adalah Aplikasi server yang berfungsi untuk
menterjemahkan Nama Domain sebuah alamat komputer menjadi IP Address yang sebenarnya
dari komputer/server tersebut.

Konsepnya sama seperti fitur phonebook pada handphone, kalo seandainya fitur
Phonebook tidak disertakan dalam Handphone kita, mungkin perlu waktu khusus buat
menghafal rangkaian No Telp untuk tiap-tiap orang. Karena dengan fitur ini, maka kita hanya
cukup mengetahui saja nama orang yang akan kita hubungi. Dan tugas dari Phonebook ini
adalah menerjemahkan dari nama orang menjadi No Telp atau sebaliknya, sesuai dengan yang
telah kita input sebelumnya.
 Konsep inilah yang menginspirasi manusia dalam
menciptakan DNS Server. Dengan adanya DNS, kita tidak perlu lagi menghafalkan alamat
IP dari setiap website. Kita hanya perlu mengetikkan nama domainnya dan akan
diterjemahkan menjadi alamat IP oleh DNS server. Untuk memanfaatkan fitur DNS ini,
maka kita perlu untuk menginstall aplikasi bind9 di PC server yang akan difungsikan
sebagai DNS server.
B. Konfigurasi DNS Server

Sebelum Mengonfigurasi DNS hal yang harus anda kuasai terlebih dahulu adalah konfigurasi
ip address. Jadi pastikan bahwa anda sudah paham betul dengan ip address

1) Setting konfiguasi ip address network dengan perintah “nano /etc/network/interfaces”.


Setting sehingga menjadi :

Jika suda restart network nya dengan perintah “/etc/init.d/ networking restart”
2) Install bind9 dengan perintah “apt-get install bind9”
3) Copykan file yang ada pada db.local dan db.127 supaya jika terdapat kesalahan dalam
konfigurasi kita masih memiliki file aslinya. Copykan dengan perintah
“cp /etc/bind/db.local /etc/bind/db.apdian” lalu copy file db.127 ny
“cp /etc/bind/db.127 /etc/bind/db.192”

4) Ubah file yang ada pada named.conf.local dengan perintah :


“nano /etc/bind/named.conf.local” dan ganti isinya menjadi :
5) Kemudian edit file yang ada pada db.apdian yang sudah dicopy dari db.local dengan
perintah “nano /etc/bind/db.apdi” menjadi :

6) Lalu edit file yang ada pada db.192 dengan perintah “nano /etc/bind/db.192” menjadi:
7) Pastikan anda sudah benar dalam semua penginputan / pengeditan data. Jika sudah benar
silahkan direstart bind9 nya dengan perintah “service bind9 restart”

Jika masih failed berarti masih ada kesalahan penginputan data, silahkan dicek lagi data-
data yang sudah dinput
8) Untuk meminimalisir kesalahan silahkan reboot computer server denagn perintah
“reboot”.
9) Kemudian cek semua konfigurasi dns anda dengan perintah nslookup nama dns. Ex:
“nslookup smekensa.sch.id”
10) Untuk memastikan nya silahkan ping DNS nya pada computer server
11) Pada computer client, ubah ip address dan dns nya

12) Jika sudah, ping DNS nya pada computer client di cmd

>>>>> SELAMAT MENCOBA <<<<<<

Anda mungkin juga menyukai