Anda di halaman 1dari 1

DASAR PENYUSUNAN FORMASI

Hal dasar yang terkait dengan proses penyusunan formasi PNS, antara lain:

1. Formasi adalah jumlah dan susunan pangkat PNS yang diperlukan dalam satuan organisasi
Negara untuk mampu melaksanakan tugas pokok dalam jangka waktu tertentu.
2. Formasi pegawai disusun dalam rangka memenuhi kebutuhan pegawai pada masing-masing
satuan organisasi berdasarkan analisa kebutuhan sehingga setiap satuan organisasi
mempunyai jumlah dan mutu pegawai sesuai dengan beban kerja dan tanggung jawabnya.
3. Formasi masing-masing satuan organisasi Negara disusun berdasarkan analisis kebutuhan
dan penyediaan pegawai sesuai dengan jabatan yang tersedia dengan memperhatikan
informasi jabatan yang disusun setiap tahun anggaran
4. Setiap instansi pemerintah wajib menyusun kebutuhan jumlah dan jenis jabatan (formasi)

Anda mungkin juga menyukai