Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN PRA KKN

PEKON SERAY
KECAMATAN PESISIR TENGAH
KABUPATEN PESISIR BARAT

Disusun Oleh :
JONLI OSWAN 20.74.201.0106P
DEDE MULYANA 18.22.201.0084
CORNELIUS NAPITU 18.22.201.0010
IQBAL AFRIANSYAH 18.61.201.0021
SOHIBUL ANWAR 18.63.201.0004
RENI NOVITA 18.22.201.0012
WAYAN RUMI 18.61.201.0108
FENDI SUSILO 19.22.201.0063P
RIZKY REZA SEPTIAN 18.22201.0015

UNIVERSITAS SANG BUMI RUWA JURAI


BANDAR LAMPUNG
2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Allah SWT atas berkah dan rahmatnya sehingga penulis dapat
menyusun Laporan Pra Kuliah Kerja Nyata( KKN ) di Pekon (Desa) Seray Kecamatan Pesisir
Tengah Kabupaten Pesisir Barat, yang telah memberikan kesempatan dan kemudahan dalam
melaksanakan kegiatan KKN USBRJ 2021. Kegiatan pelaksanaan baik fisik maupun non-
fisik ini akan kami laksanakan dengan baik sesuai dengan program kerja maupun jadwal yang
telah diberikan oleh Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai yaitu Tanggal 1 Maret s/d 10 April
2021. Dimana Kelompok 20 Bersama Dosen Pembimbing Lapangan( DPL ), Peratin (Kepala
Desa) dan Masyarakat akan bekerja dalam melaksanakan kegiatan KKN baik fisik mau non-
fisik tersebut sampai dengan selesai.

Penyusun Laporan Pra-KKN ini masih jauh dari kata sempurna, sehingga penyusun
mengharap kritik dan saran agar menjadi lebih baik. Penyusun mengucapkan terimakasih
kepada semua pihak yang terkait dalam proses pembuatan Laporan Pra-KKN ini, sehingga
dapat selesai tepat pada waktunya. Laporan Pra-KKN ini diharapkan memberikan gambaran
secara umum mengenai kegiatan pelaksanaan dilapangan yang akan kami laksanakan di
Pekon (Desa) Seray, Kecamatan Pesisir Tengah, Kabupaten Pesisir Barat.

Penyusun menyadari sepenuhnya, bahwa penulisan laporan ini dapat diselesaikan


berkat bantuan dari berbagai pihak, baik yang berupa bantuan moral maupun bantuan
material. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bupati Pesisir Barat yang telah memberikan izin untuk melaksanakan kegiatan KKN.
2. Rektor Universitas Saburai yang telah memberi izin kepada kami untuk melakukan
KKN di Kabupaten Pesisir Bart.
3. Kepala LPPM dan Staf yang telah menyempatkan waktunya untuk membimbing dan
memonitoring kami selama kegiatan KKN berlangsung.
4. Camat Pesisir Tengah yang telah memberikan ijin kepada kami untuk melaksanakan
kegiatan KKN di Pekon (Desa) Seray.
5. Bapak Ir. Lilik Ariyanto, ST,MT. selaku Dosen Pembimbing KKN yang telah
menyempatkan waktunya membimbing kami selama kegiatan KKN.

ii
6. Bapak Ahmad Sumardi, SH selaku Peratin (Kepala Desa) Seray yang telah
memberikan ijin kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon (Desa) Seray.
7. Bapak Feri Hendri Selaku Kepala Pemangku I Way Kunjir I yang telah memberkan
ijin kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon Seray.
8. Bapak Mustafiri Selaku Kepala Pemangku II Way Kunjir II yang telah memberikan
ijin kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon Seray.
9. Bapak Sirwan Selaku Kepala Pemangku III Rantauan Temu yang telah memberikan
ijin kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon Seray.
10. Bapak Fauzan Selaku Kepala Pemangku IV Seray Tengah yang telah memberikan
ijin kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon Seray.
11. Bapak Alpian Selaku Kepala Pemangku V Sukarami yang telah memberikan ijin
kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon Seray.
12. Seluruh Warga Pekon (Desa) Seray Kabupaten Pesisir Barat yang telah
memberikakan ijin kepada kami untuk melaksanakan KKN di Pekon Seray.

Laporan ini sebagai bukti bahwa penyusun telah selesai melaksanakan Pra Kuliah
Kerja Nyata ( KKN ). Namun, penyusun menyadari bahwa masih ada kekurangan dilaporan
ini, untuk itu penyusun mengharapkan saran dan kritik yang dapat bermanfaat bagi semua
pihak pihak dan laporan inidapat bermanfaat khususnya bagi penyusun dan bagi pembaca
pada umumnya, amiin.

Pesisir Barat, Februari 2021


Penyusun,

Mahasiswa KKN Kelompok 20

iii
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Jonli Oswan


Jenis Kelamin : Laki – laki
Tempat, Tangal Lahir : Seray, 11 0ktober 1974
Agama : Islam
Program Studi : Hukum
Fakultas : Hukum
Status Pekerjaan : PNS
Tempat Bekerja : Rutan Krui

Status Pernikahan : Menikah


Email : udojonli@gmail.com
No.Hp : 0813 6969 66974
Alamat : Seray Tengah Kecamatan Pesisir Tengah Kab. Pesisir Barat

SERAY , FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

JONLI OSWAN
NPM. 20742010106P

iv
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Cornelius Napitu


Jenis Kelamin : Laki – laki
Tempat, Tangal Lahir : Bandar Jaya, 30 Sept 1997
Agama : Katolik
Program Studi : Teknik Sipil
Fakultas : Teknik
Status Pekerjaan :-
Tempat Bekerja :-
Status Pernikahan : Belum Menikah
Email : napituccornelius@gmail.com
No.Hp : 0821 7649 8038
Alamat : Lk. I Bandar Jaya Timur Terbanggi Besar
Lampung Tengah

SERAY, FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

CORNELIUS NAPITU
NPM. 18222010010

v
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Reni Novita


Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, Tangal Lahir : Liwa, 26 April 1990
Agama : Islam
Program Studi : Teknik Sipil
Fakultas : Teknik
Status Pekerjaan : Swasta
Tempat Bekerja : Liwa Lampung Barat
Status Pernikahan : Menikah
Email : rennynovita320@gmail.com
No.Hp : 0823 7677 5758
Alamat : Jl. Pulau Pinang Gg. Mahameru Kec. Balik Bukit
Kab. Lampung Barat

SERAY, FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

RENI NOVITA
NPM. 18222010012

vi
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Dede Mulyana


Jenis Kelamin : Laki – laki
Tempat, Tangal Lahir : Bandan Hurip, 22 Juli 1990
Agama : Islam
Program Studi : Teknik Sipil
Fakultas : Teknik
Status Pekerjaan : Wiraswasta
Tempat Bekerja : Liwa
Status Pernikahan : Menikah
Email : mulyana22071990@gmail.com
No.Hp : 0822 8989 9659
Alamat : Simpang Serdang Lk.10, Kelurahan Way Mengaku
Kec. Balik Bukit, Kab. Lampung Barat

SERAY, FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

DEDE MULYANA
NPM. 18222010084

vii
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Wayan Rumi


Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, Tangal Lahir : Marang, 19 Juli 1999
Agama : Hindu
Program Studi : Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Status Pekerjaan : Honorer
Tempat Bekerja : Dinas PPKAD Kab. Pesisir Barat
Status Pernikahan : Belum menikah
Email : wayanromi0@gmail.com
No.Hp : 0822 7873 1549
Alamat : Jl. Lintas Barat, Pekon Marang, Kec. Pesisir Selatan
Kab. Pesisir Barat

SERAY, FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

WAYAN RUMI
NPM. 18612010108

viii
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Fendi Susilo


Jenis Kelamin : Laki Laki
Tempat, Tangal Lahir : Lampung Barat, 15 Feb 1996
Agama : Islam
Program Studi : Teknik Sipil
Fakultas : Teknik
Status Pekerjaan : Swasta
Tempat Bekerja : Liwa Lampung Barat
Status Pernikahan : Menikah
Email : fendi.slow115 @gmail.com
No.Hp : 0822 8127 0196
Alamat : Purasetia, Kecamatan Gedung Surian, Kab. Lampung Barat

SERAY, FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

FENDI SUSILO
NPM. 19222010063P

ix
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Rizky Reza Septian


Jenis Kelamin : Laki Laki
Tempat, Tangal Lahir : Branti Raya, 17 September 1997
Agama : Islam
Program Studi : Teknik Sipil
Fakultas : Teknik
Status Pekerjaan : Swasta
Tempat Bekerja : Pesisir Barat
Status Pernikahan : Belum Menikah
Email : risky.reza88@gmail.com
No.Hp : 0852 6751 5390
Alamat : Candimas, Kec. Natar, Kab. Lampung Selatan

SERAY, FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

RIZKY REZA SEPTIAN


NPM. 18222010015

x
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Sohibul Anwar


Jenis Kelamin : Laki – Laki
Tempat, Tangal Lahir : Siging, 1 September 2000
Agama : Islam
Program Studi : Administrasi Negara
Fakultas : Fisipol
Status Pekerjaan : Swasta
Tempat Bekerja : Pesisir Barat
Status Pernikahan : Belum Menikah
Email : yaysohibul540@gmail.com
No.Hp : 0812 5874 3031
Alamat : Siging, Kecamatan Ngaras, Kab. Pesisir Barat

SERAY , FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

SOHIBUL ANWAR
NPM. 18632010004

xi
BIODATA MAHASISWA KKN

Nama : Iqbal Afriansyah


Jenis Kelamin : Laki – Laki
Tempat, Tangal Lahir : Hanakau, 28 April 1997
Agama : Islam
Program Studi : Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Status Pekerjaan : Wiraswasta
Tempat Bekerja : RJP Supertech,
Status Pernikahan : Belum Menikah
Email : iqbalafriansyah172@gmail.com
No.Hp : 0812 4225 8969
Alamat : Jl. Hanakau, Kec. Sukau, Kab. Lampung Barat

SERAY , FEBRUARI 2021


MAHASISWA KKN,

IQBAL AFRIANSYAH
NPM. 18612010021

xii
HALAMAN PERSETUJUAN

Laporan KKN : Laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Sang Bumi Ruwa
Jurai Bandar Lampung
Kelompok : 20 (Dua puluh)
Pekon (Desa) : Seray
Kecamatan : Pesisir Tengah
Kabupaten : Pesisir Barat

Seray, Februari 2021


Ketua Kelompok 20 Sekretaris

JONLI OSWAN WAYAN RUMI


NPM. 20742010106P NPM. 18612010108

Peratin Seray Dosen Pembimbing Lapangan

AHMAD SUMARDI, SH Ir. LILIK ARIYANTO, ST, MT.


NIDN. 0222117902

DAFTAR ISI

xiii
KATA PENGANTAR ....................................................................................................ii-iii
BIODATA MAHASISWA............................................................................................iv-xii
PERSETUJUAN DPL.......................................................................................................xiii
DAFTAR ISI......................................................................................................................xiv
BAB I GAMBARAN UMUM DESA
1. Letak Geografis Desa..........................................................................................1
2. Luas Tanah dan Pemanfaatanya..........................................................................1
3. Keadaan Penduduk
3.1 Menurut Umur..............................................................................................2
3.2 Menurut Mata pencaharian..........................................................................2
3.3 Menurut Pendidikan.....................................................................................3
4. Potensi Desa
4.1 Sumber Daya manusia.................................................................................4
4.2 Sumber Daya Alam
BAB II RENCANA PROGRAM KERJA DAN TIME SCHEDULE
1. Program Kerja................................................................................................6-10
1.1 Fisik
1.2 Non Fisik
LAMPIRAN-LAMPIRAN
1. Daftar Hadir Mahasiswa Pra KKN
2. Foto Kegiatan

xiv
BAB I
GAMBARAN UMUM DESA

1. Letak Geografis Desa

Pekon Seray merupakan salah satu dari 6 desa di wilayah Kecamatan Pesisir Tengah
Kabupaten Pesisir Barat, yang terletak dengan batas-batas sebagai berikut :

1) Utara : Berbatasan dengan Desa Kampung Jawa


2) Timur : Berbatasan dengan Desa Rawas
3) Selatan : Berbatasan dengan Way Redak
4) Barat : Berbatasan dengan Samudera India

Pekon Seray mempunyai luas wilayah 250,00 Ha yang terbagi menjadi 6 Pemangku
(Dusun) antara lain :

a. Pemangku 1 Way Kunjir 1dipimpin oleh bapak Feri Hendri


b. Pemangku 2 Way Kunjir 2 dipimpin oleh Mustafiri
c. Pemangku 3 Rantauan Temu dipimpin bapak Sirwan
d. Pemangku 4 Seray tengah dipimpin Oleh Bapak Fauzan
e. Pemangku 5 Sukarami dipimpin oleh bapak Alpian
f. Pemangku 6 Lioh Buntor dipimpin oleh bapak Haidir

Penduduk Pekon Seray terdiri atas suku Lampung, suku Jawa( Jawa Barat, Jawa
Tengah, Jawa Timur ), Batak, Palembang dengan mata pencaharian terdiri atas Pegawai
Negeri Sipil, Pengusaha/Wiraswasta, Karyawan, Petani/Pekebun, Buruh dan Sopir.

2. Luas Tanah dan Pemanfaatan


Secara keseluruhan Pekon Seray yang berada dikecamatan Pesisir Tengah Kabupaten
Pesisir Barat memiliki luas wilayah daratan 250,00 Ha, yang hapir seluruhnya berupa wilayah
daratan. Pekon Seray terdiri atas 6 Pemangku dari Pemangku 1 sampai dengan 6 serta 2.263
Jiwa dalam jumlah 592 Kepala Keluarga.

Sedangkan luas tanah yang dimanfaatkan di Pekon Seray adalah :


Tabel. 1. Sumber daya Alam
N Uraian Sumber Daya Alam Volume Satuan
O
1. Lahan sawah 70 Ha
2. Ladang/Tegalan 30 Ha
3. Tanah perkebunan rakyat 30 Ha
4. Lahan Hutan 35 Ha
5. Waduk/Danau 15 Ha
6. Tanah kegunaan lain-lain 70 Ha
Jumlah 250 Ha
Sumber :Monografi Desa Seray
3. Keadaan Penduduk
3.1. Menurut Umur

Adapun keadaan penduduk berdasarkan umur adalah sebagaimana table berikut:


Table 2. Jumlah Penduduk Berdasarkan Umur Pekon Seray :
N Golongan Umur (Thn) Jumlah
O
Laki – Laki 1152
Perempuan 1111
1 0-17 tahun 717
2 18-55 1.271
3 55 Keatas 275

Sumber : Monografi Desa Seray

3.2. Menurut Mata Pencaharian

Keadaan Masyarakat Pekon Seray bukan hanya petani, namun ada juga beberapa
orang yang bekerja atau Bermatapencaharian selain petani. Untuk melihat keadaan
masyarakat dengan matapencahariannya adalah sebagai berikut :

Table 3. Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian Pekon Seray


N Pekerjaan Jumlah Keterangan
O
1 Petani 250
2 Buruh Tani 20
3 Pegawai Negri Sipil 102
4 Jasa -
5 Pedagang keliling 154
6 Peternak -
7 Nelayan 21
8 Pengrajin 2
9 TNI/POLRI 3
10 Pensiunan 11
11 Pekerja Seni -
12 Lainnya 235
13 Tidak bekerja 295
Sumber : Monografi Desa Seray

3
3.3. Menurut Pendidikan

N Tingkat Pendidikan Jumlah Keterangan


o
1 Taman kanak – Kanak -
2 Jumlah Penduduk SD 243
3 Jumlah Penduduk Usia SLTP 143
4 Jumlah Penduduk Usia SLTA 518
8 Jumlah Penduduk Tamat D3 11
9 Jumlah Penduduk Tamat S-1 94
10 Jumlah Penduduk Tamat S-2 3
11 Tidak Lulus 13
12 Tidak Sekolah 24
Sumber : Monografi Desa Seray

4. Potensi Desa / Pekon


4.1 Sumber Daya Manusia
Pekon Seray pada Januari 2020 mempunyai jumlah penduduk sejumlah 2.263 jiwa,
Jumlah laki-laki : 1,152 jiwa dan prempuan : 1.111 jiwa dan jumlah KK 590 yang tersebar di
6 wilayah Pemangku . Mata pencaharian penduduk Pekon Seray terdiri atas : Pegawai Negeri
Sipil, Pengusaha/Wiraswasta, Karyawan, Petani/Pekebun, Buruh dan Sopir.

NO Pekerjaan Jumlah Keterangan


1 Petani 250
2 Buruh Tani 20
3 Pegawai Negri Sipil 102
4 Jasa -
5 Pedagang keliling 154
6 Peternak -
7 Nelayan 21
8 Pengrajin 2
9 TNI/POLRI 3
10 Pensiunan 11
11 Pekerja Seni -
12 Lainnya 235
13 Tidak bekerja 295
14 Taman kanak – Kanak -
15 Jumlah Penduduk SD 243
16 Jumlah Penduduk Usia SLTP 143
17 Jumlah Penduduk Usia SLTA 518
18 Jumlah Penduduk Tamat D3 11
19 Jumlah Penduduk Tamat S-1 94
20 Jumlah Penduduk Tamat S-2 3
21 Tidak Lulus 13
22 Tidak Sekolah 24

3
Sumber : Monografi Desa Seray

4.2. Sumber Daya Manusia

Sekalipun Pekon Seray telah dimekarkan namun kondisi alam yang menjadi penopang
kehidupan masyarakat tetap berlimpah. Adapun keadaan sumberdaya alam sebagai berikut :

a. Pertaniaan
Luas lahan sawah, ladang, perkebunan dengan rincian lahan sawah 70 Ha, lahan
ladang 30 Ha, lahan Perkebunan 30 Ha.

b. Industri
Adapun industry yang terdapat di Desa Seray : Pengrajin Pembuatan Mebel,
Pengrajin Pembuatan Tapis Lampung dan Pengrajin Pembuatan Tahu.

3
BAB II
RENCANA KERJA DAN PROGRAM KERJA

1. RENCANA KERJA
1.1 Fisik

1. Mengecat Tugu Perbatasan


Terdapat Tugu Perbatasan yang sudah tidak terlihat karena tertutup rumput
dan lumut serta tugu yang terlihat kotor dan tidak berwarna sehingga tidak terlihat
tulisan pada tugu. Pengecatan tugu bertujuan agar lingkungan terlihat semakin indah.

2. Pembuatan Plang Jalan


Di Pekon (Desa) masih terdapat banyak Gang/Jalan yang tidak memiliki Plang
atau Nama jalan. Ini bertujuan agar masyarakat luar Pekon (Desa) atau masyarakat
Pekon (Desa) tidak bingung dan mempermudah masyarakat mencari nama jalan.

3. Senam Lansia
Saat ini yang aktif hanya Posyandu Lansia, seharusnya lansia diikut sertakan
olahraga fisik. Ini bertujuan agar lansia dapat rutin mengikuti olahraga fisik.

4. Pembagian Masker
Di Pekon (Desa) Seray masih banyak terdapat warga yang belum menggunakan
Masker ketika berada diluar rumah.

1.2 Non Fisik

1. Penyuluhan Kesehatan
Belum seluruhnya masyarakat memiliki pengetahuan tentang Covid_19
tujuannya agar masyrakat mengetahui bahayanya Covid_19 ini..

2. Penyuluhan Pendidikan
Pekon (Desa) Seray adalah Pekon maju yang terdapat di pesisir barat ini.
Banyak Potensi anak-anak yang dapat dikembangkan.

3
3

Anda mungkin juga menyukai