Anda di halaman 1dari 1

NAMA: Donny Maulana

KELAS: XII-TOI
MAPEL: Bahasa Indonesia
Hari/Tanggal: 20-08-2021

Tugas:
Baca buku bhs.Indonesia Gajah Mada Bergelut dalam Tahkta dan Angkara hal.40-42.

Lalu Jawab Pertanyaan hal.42 No.1-5.

1.Kapankah latar waktu cerita Gajah Mada Bergelut dalam Tahta Angkara tersebut dibuat?

Jawab: Latar waktu cerita sejarah Gajah Mada Bergelut dalam Tahta Angkara tersebut dibuat pada
tahun 1321 atau pada masa pemerintahan Kerajaan Majapahit.

2. Di manakah latar novel sejarah Gajah Mada Bergelut dalam Tahta Angkara tersebut dibuat ?

Jawab: tempat pada cerita tersebut adalah di Kerajaan Majapahit

3. Mengisahkan peristiwa apa saja?

Jawab: Peristiwa yang dikisahkan pada cerita novel tersebut adalah kisah tentang pemberontakan
yang terjadi di Kerajaan Majapahit, pada saat setelah Raja Jayanegara mangkat. Pada akhirnya, kisah
pemberontakan dapat dihentikan oleh pihak kerajaan. Pemberontakan tersebut dapat di tumpas
oleha Pasukan Bhayangkara dipimpin langs oleh Gajah Mada.

4. Siapa saja tokoh-tokoh yang terlibat dalam cerita novel sejarah Gajah Mada Bergelut dalam Tahta
Angkara?

Jawab:
• Raja Jayanegara
• Pasukan Bhayangkara Gajah Mada, Raden Cakradara
• Raden Kudamerta
• Ra Tanca
• Raden Wijaya Raja Kertanegara
• Lembu Tal
• Mahisa Cempaka
• Ranggamuni

5. Pada bagian mana yang menandakan novel Gajah Mada Bergelut dalam Tahta Angkara tergolong
ke dalam novel sejarah?

Jawab: Pada bagian Gajah Mada berhasil menumpas pemberontakan Kuti dan mempersatukan
nusantara.

Anda mungkin juga menyukai