Anda di halaman 1dari 11

MANUAL BOOK

SISTEM INFORMASI PROMOSI


POLITEKNIK JAMBI
2020
DAFTAR ISI

Deskripsi Sistem Informasi Promosi Politeknik Jambi


I. Deskripsi……………………………………………………………………………….3
II. Antarmuka Pengguna ……………………………………………………………………4
a. Halaman Login …………………………………………………………………….4
b. Dashboard ………………………………………………………………………….4
c. Hak Akses Administrator ………………………………………………………….5
d. Hak Akses User (Sales)…………………………………………………………..10

Copyright © Poljam TeamIT Support i


SISTEM INFORMASI PROMOSI POLITEKNIK JAMBI

I. Deskripsi
Sistem Informasi Geolocation Promosi Politeknik Jambi merupakan Aplikasi yang
berfungsi untuk mengelola, menyajikan dan mengajukan promosi iklan berjalan secara
terintegrasi dalam rangka melaksanakan program kerja bagian marketing dan promosi
Politeknik JAmbi. Pengguna juga dapat melihat detail Sales promosi, iklan, dan rute yang
ditentukan. Desain Sistem Informasi Geolocation Promosi Politeknik Jambi ini berbasis
Website sehingga mempermudah pengguna dalam memanfaatkan Sistem Informasi
ini secara transparan.
Secara umum Sistem Informasi Geolocation Promosi ini merupakan GPS Tracker yang
akan melacak keberadaan sebuah objek dengan memanfaatan Google map API, dapat
digambarkan sebagai berikut :

Untuk penggunaan Sistem Informasi Promosi Politeknik Jambi berbasis website ini
pengguna dibagi menjadi 3 klasifikasi akses yaitu :
a. Administrator
Bersifat full access, administrator dapat melakukan semua fitur pengolahan data seperti
master data (User, iklan, rute promosi), Cek Lokasi (mencari lokasi keberadaan user /

Copyright © Jambi DigiLabs 3


sales), Cek Rute (Menentukan dan menampilkan rute promosi dalam tampilan peta).
b. User / Sales Promosi
Pada akses ini hanya dapat mengirimkan lokasi update kemudian melihat dan
menentukan rute yang akan dilalui.
c. Pimpinan
Pada level akses ini, hanya dapat melihat laporan dari rute yang telah dijalani dan
diselesaikan baik itu per periode atau per sales.

II. Antarmuka Pengguna


 Halaman Login
Halaman login adalah lokasi pengguna baik administrator atau user / sales harus
memasukkan username dan password untuk masuk ke dashboard pengguna.

Jika username dan password telah diisi, untuk masuk ke dashboard aplikasi klik Login.

 Dashboard
Halaman Dashboard merupakan halaman yang tampil pertama kali ketika pengguna
telah berhasil login ke aplikasi. Pada halaman ini terdapat informasi mengenai
keadaan singkat data yang telah terhimpun.

Copyright © Jambi DigiLabs 4


Hak Akses Administrator
Tampilan khusus yang hanya biasa diakses oleh user dengan Level sebagai Administrator
I. Master Data
 Data User
Menu User merupakan menu yang berisikan Data User yang terdapat pada Sistem
Informasi Geolocation Promosi Politeknik Jambi :

Copyright © Jambi DigiLabs 5


1. Tampilan Tambah Data User dapat dilihat dari gambar berikut :

Setelah selesai melakukan pengisian form tambah data User , Klik tombol Simpan

 Iklan

Menu Data Iklan adalah menu yang digunakan untuk menambah, merubah, dan
menghapus data Iklan seperti terlihat pada gambar berikut :

Copyright © Jambi DigiLabs 6


1. Tampilan Tambah Data Iklan dapat dilihat dari gambar berikut :

Setelah selesai melakukan pengisian form Iklan, Klik tombol Simpan

2. Tampilan Ubah Data Iklan dapat dilihat dari gambar berikut :

Setelah Selesai melakukan edit data Iklan, Klik tombol Simpan

Poljam Team IT Support 2020 7


 Rute

Menu Rute merupakan menu yang digunakan untuk menambah, merubah, dan
menghapus data Rute , dapat dilihat pada gambar berikut :

1. Tampilan Tambah Data Rute dapat dilihat dari gambar :

Setelah selesai melakukan pengisian form Rute , Klik tombol Simpan

Poljam Team IT Support 2020 8


 Data Penentuan Rute

Menu Data Penentuan Rute adalah menu yang digunakan untuk menambah,
merubah, dan menghapus data Penentuan Rute , dapat dilihat pada gambar berikut :

1. Tampilan Tambah Data Penentuan Rute dapat dilihat dari gambar berikut :

Poljam Team IT Support 2020 9


Hak Akses User / Sales
Tampilan khusus yang hanya bisa diakses oleh user dengan Level sebagai sales
Terdiri Atas beberapa menu :
1. Dashboard

Merupakan tampilan awal ketika user melakukan login

Tampilan Menu Dashboard

2. Pengecekan Lokasi

Merupakan menu yang digunakan untuk melakukan mengecekan posisi dari


sales yang login, dengan tampilan sebagai berikut :

3. Cek Rute Iklan

Merupakan menu yang digunakan untuk melihat dari iklan yang akan
dijalankan oleh user/sales sesuai dengan waktu yang telah ditentukan,

Poljam Team IT Support 2020 10


tampilannya sebagai berikut :

Poljam Team IT Support 2020 11

Anda mungkin juga menyukai