Anda di halaman 1dari 19

Daftar Komunitas Kemahasiswaan

Kompetisi Otomotif Kompetisi Penalaran


1. Arjuna
1. Business Laboratory UGM
2. Bima Sakti
2. Komunitas Geosains
3. Reactics Chem E Car
3. Komunitas Kompetisi Nasional
4. Semar Bidang Matematika dan Ilmu
5. Yaracanda Pengetahuan Alam
(Komunitas KN MIPA)
4. Komunitas Mahasiswa
Berprestasi (Kommapres)
Kompetisi Robotika 5. Komunitas Mahasiswa Inovasi
Digital (KMID)
1. Gadjah Mada Aerospace Team
6. Komunitas Mahasiswa Statistika
(GMAT)
Universitas Gadjah Mada
2. Gadjah Mada Flying Object
(Komastagama)
Research Center (Gamaforce)
7. Model United Nations
3. Gadjah Mada Marine and Naval
Community (MUN Community)
Technology Advanced Research
8. Program Hibah Bina Desa
Activity (Gamantaray)
Center (PHBD Center)
4. Gadjah Mada Robotic Team (GMRT)
9. Program Kreativitas Mahasiswa
Center (PKM Center)

Kompetisi Rancang Bangun


Kompetisi Teknologi
Gadjah Mada Building and Bridge
Informasi
Community (GMBB)
Komunitas Mahasiswa Teknologi Informasi
dan Komunikasi (Komatik)
Kompetisi Keagamaan
Komunitas Musabaqah Tilawatil Qur'an
(Komunitas MTQ)
Arjuna

Deskripsi
Tim ARJUNA UGM adalah tim riset mobil listrik yang saat ini fokus terhadap perlombaan
internasional, yaitu FSAE Japan yang merupakan kompetisi mobil formula tingkat mahasiswa
di Jepang. Tim ini terbentuk dari 3 departemen besar, yaitu mekanis, elektronis, dan
operasional. Tim ARJUNA UGM mulai dibentuk pada Januari 2013 yang namanya diambil
dari tokoh wayang bernama Arjuna sebagai sosok yang gagah, tangguh, dan berani. Nama
ini dipilih dengan harapan Tim Arjuna UGM dapat melahirkan mobil-mobil yang kuat, kokoh,
dan memiliki desain yang menarik.

Prestasi
FSAE Japan 2019
1. TOP 3 BUSINESS PRESENTATION FOR EV CLASS
2. TOP 15 OVERALL RESULT FOR EV CLASS

Kontak Kami
Nama : Inherenta Muhammad Amarutsli
Telp : 082178799106
Instagram : @arjunaugm
Bima Sakti

Deskripsi
Bimasakti Racing Team UGM adalah tim student formula pertama yang mewakili Indonesia
pada ajang kompetisi student formula tingkat Internasional. Bimasakti Racing Team UGM
dibentuk pada 26 November 2010 dan berhasil meluncurkan mobil generasi pertama pada
2011. Bimasakti Racing Team UGM selalu melakukan improvisasi guna meningkatkan
performa mobil yang dihasilkan. Hal inilah yang menjadikan Bimasakti Racing Team UGM
sebagai pionir riset tentang aerodinamika di Indonesia dalam ajang student formula.

Prestasi
2020 (SAE AUSTRALASIA)
Top 5 overall
Top 3 ICV overall
3rd place on Business Presentation

Kontak Kami
Instagram: @bimasaktiugm
REACTICS CHEM-E CAR

Deskripsi
Reactics Chem-E-Car UGM merupakan salah satu komunitas tim UGM yang berfokus untuk
membuat prototipe mobil berukuran kecil yang presisi dan efisien. Komunitas ini didirikan
sejak tahun 2010 yang namanya berasal dari Bahasa Inggris “Reaction Chemicals” yang
berarti reaksi kimia sesuai sumber energi mobil yang diciptakan oleh komunitas ini.

Prestasi
2021
Process Engineering and Energy Days Chem-E-Car Competition (UI):
1st Runner Up : Reactics Palapa
The 10th Indonesia Chem-E-Car Competition 2021:
4th Place Accumulation : Reactics Bisma

Kontak Kami
Team Leader : Salsabilla Fitri Millenia
Telp/No. Hp : 081372353723
Line ID : salsaafm
E-mail : salsabilla.f@mail.ugm.ac.id
Instagram : @reactics.ugm
Semar

Deskripsi
Tim SEMAR UGM merupakan tim otomotif pertama dari Universitas Gadjah Mada yang
berkonsentrasi dan berfokus dalam mengembangkan ultra-low fuel consumption vehicle.
Seperti yang kita ketahui, masalah energi di Indonesia dan dunia semakin meluas dan
Universitas Gadjah Mada memberikan solusi dan kontribusinya dalam menangani polemik
energi global melalui Tim SEMAR UGM dengan menciptakan inovasi dalam pengembangan
mobil hemat energi dan ramah lingkungan.

Prestasi
2021:
Top 3 in Asia Pacific and Middle East Region for SEMAR URBAN in Pitch The Future Topic
2 - Net Carbon Neutral Vehicle, 2021 Virtual League Program, Shell Eco-Marathon
3rd Place in Asia Pacific and Middle East Region for SEMAR PROTO in Bonus Challenge,
2021 Virtual League Program, Shell Eco-marathon

Kontak Kami
Instagram: @semarugm
Yacaranda

Deskripsi
Yacaranda merupakan Tim Mobil Universitas Gadjah Mada, hasil kolaborasi mahasiswa
Sekolah Vokasi, Fakultas MIPA, dan Fakultas Teknik. Tim Yacaranda mendorong mahasiswa
untuk dapat berperan aktif dalam menjaga kesinambungan dan ketahanan energi nasional
dengan teknologi kendaraan hemat energi yang diciptakannya. Yacaranda melakukan riset
mobil listrik pada tahun 2015 s.d 2019, telah menciptakan mobil Super Sekip EV-1, Super
Sekip EV-2 dan Super Sekip EV-3. Kemudian tahun 2019 s.d sekarang sedang melakukan
riset mobil etanol dengan nama Super Sekip ET-1.

Kontak Kami
Uun Kurnia - 089604291415
Email: yacaranda.sv@ugm.ac.id
Komunitas Kompetisi Nasional Bidang Matematika dan
Ilmu Pengetahuan Alam (Komunitas KN MIPA)

Deskripsi
Komunitas yang bergerak dalam pelatihan dan pengembangan kompetensi bagi seluruh
mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) untuk bisa bersaing di ajang kompetisi sains dan
matematika. Komunitas ini sebelumnya memiliki nama Komunitas ONMIPA UGM, sesuai
dengan nama perlombaan utama yang dulu diikuti, yakni Olimpiade Nasional Matematika
dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ONMIPA-PT).

Prestasi
2019
1 Emas, 4 Perak, 3 Perunggu, dan 1 Honorable Mention
2020
2 Emas, 4 Perak, dan 4 Perunggu

Kontak Kami
Satria Widyanto (Ketua) : 081914513216
Line Komunitas (OA) : @ocs9222n
Instagram : @onmipaugm
Komunitas Mahasiswa Berprestasi (Kommapres)

Deskripsi
Komunitas Mahasiswa Berprestasi atau KOMMAPRES merupakan komunitas yang berperan
aktif sebagai wadah dalam membantu dan mengembangkan kemampuan mahasiswa UGM di
bidang akademik, kokurikuler, dan ekstrakurikuler melalui berbagai program yang berbasis
pelatihan, inspirasi, serta, pengembangan diri sehingga dapat menyinergikan hard skill dan
soft skill. Kommapres tidak hanya menjadi wadah untuk mengembangkan softskill dan relasi
namun juga berbagi inspirasi.

Prestasi
1. Rabita Madina - Juara 1 Mahasiswa Berprestasi Nasional Kategori Sarjana 2020
2. Nadya Anggraini - Juara 5 Mahasiswa Berprestasi Nasional Kategori Diploma 2020

Kontak Kami
Instagram : kommapres_ugm
Line : @648wljfr
Email : komun.kommapres@ugm.ac.id
Youtube : Kommapres UGM
Komunitas Mahasiswa Inovasi Digital (KMID)

Deskripsi
KMID merupakan komunitas lomba yang berada di bawah naungan Subdirektorat
Kreativitas Mahasiswa UGM. KMID bertujuan untuk menampung dan mengembangkan
berbagai karya digital mahasiswa UGM serta menjadikan karya yang kompetitif di Indonesia
terutama lomba LIDM (Lomba Inovasi Digital Mahasiswa). LIDM sendiri merupakan lomba
bertemakan teknologi pendidikan yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. LIDM memiliki 5 divisi lomba, yaitu

1. Divisi Inovasi Teknologi Digital Pendidikan


2. Divisi Inovasi Materi Digital Pendidikan
3. Divisi Video Digital Pendidikan
4. Divisi Poster Digital
5. Divisi Microteaching Digital.

Kontak Kami
Kris : 08568227318
Diah : 0895401704869
E-mail : kmid.ugm@gmail.com
Instagram : kmidugm
Komunitas Mahasiswa Statistika Universitas Gadjah Mada
(KOMASTAGAMA)

Deskripsi
KOMASTAGAMA merupakan salah satu komunitas lomba di lingkungan Universitas Gadjah
Mada. Komunitas yang terbentuk secara resmi pada tahun 2021 ini bergerak dalam bidang
ilmu Statistika dan Sains Data. Komunitas ini dipelopori oleh ajang kompetisi DIKTI yaitu
kompetisi SATRIA DATA (Statistika Ria dan Festival Sains Data) yang diselenggarakan oleh
Pusat Prestasi Nasional Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Prestasi
1. Juara I Kategori Statistics Essay Competition (SEC)
2. Best Presentation Kategori Statistics Essay Competition (SEC)

Kontak Kami
Isal - 085712016502
Program Hibah Dana Desa (PHBD)

Deskripsi
PHBD Center merupakan salah satu komunitas yang memiliki tugas dan tanggung jawab
menjadi fasilitator dan pengusul program kompetisi bina desa yang diselenggarakan oleh
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi dan Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia.

Prestasi
1. Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa dalam Menyongkong Ketahanan
Ekonomi Masyarakat Menghadapi Dalam Pandemi COVID-19 dengan Optimalisasi
Pengembangan Serta Pemasaran Produk Wisata dan Agrikultur Desa Ngargoretno,
Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah (Lolos Pendanaan sebesar Rp.
33.000.000,00).

Kontak Kami
WA : 081335402079 (Hasbi)
Line : @vyq2773o
Instagram : @phbd.ugm
E-mail : komun.phbd@ugm.ac.id
PKM Center UGM

1. Arjuna
2. Bima Sakti
3. Reactics Chem E Car
Deskripsi
4. Semar
Komunitas di bawah naungan Subdirektorat Kreativitas Mahasiswa. PKM Center membantu
5. Yaracanda
dan memfasilitasi mahasiswa dalam menyusun proposal Program Kreativitas Mahasiswa
(PKM). Program Kreativitas Mahasiswa terdiri dari 9 Bidang yaitu Riset Eksakta (PKM-RE),
Riset Sosial-Humaniora (PKM-RSH), Kewirausahaan (PKM-K), Pengabdian Masyarakat (PKM-
PM), Penerapan IPTEK (PKM-PI), Karsa Cipta (PKM-KC), Karya Inovatif (PKM-KI), Gagasan
Futuristik Konstruktif (PKM-GFK), Gagasan Tertulis (PKM-GT), dan Artikel Ilmiah (PKM-AI).

Prestasi
UGM menjadi juara umum pada ajang Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) sebanyak
8 kali yaitu pada tahun 2006, 2007, 2010, 2011, 2014, 2018, 2019, dan 2020. UGM pernah
memperoleh hattrick yaitu juara umum sebanyak 3 kali berturut-turut yaitu pada tahun 2018,
2019, dan 2020.

Tahun 2020
197 Proposal didanai
82 Proposal lolos PIMNAS
Juara Umum PIMNAS ke-33
Gadjah Mada Aerospace Team (GMAT)

Deskripsi
Gadjah Mada Aerospace Team (GMAT) adalah tim yang bergerak di bidang kedirgantaraan
khususnya riset mengenai roket luncur dan muatan balon atmosfer yang berdiri sejak 2008.
GMAT mengikuti berbagai kompetisi tahunan di tingkat nasional, yaitu Kompetisi Muatan
Roket dan Roket Indonesia dan Kompetisi Muatan Balon Atmosfer (Komurindo-Kombat) dan
perlombaan di tingkat internasional, yaitu CanSat Competition

Prestasi
12nd World Rank (United States Student CanSat Competition 2020)
Gold Medal Indonesian International Invention Festival (I3F) 2020
Grand Award Indonesian International Invention Festival (I3F) 2020

Kontak Kami
Instagram : @gmatugm
Line : @qrg4191e
Official website : aerospace.ugm.ac.id
Email : aerospace@ugm.ac.id
Gadjah Mada Flying Object Research Center
(GAMAFORCE)

Deskripsi
GAMAFORCE (Gadjah Mada Flying Object Research Center) adalah tim robot terbang
Universitas Gadjah Mada yang menjadi wadah bagi mahasiswa yang memiliki minat riset dan
pengembangan UAV (Unmanned Aerial Vehicles). Saat ini, GAMAFORCE terdiri dari
berbagai mahasiswa lintas departemen dan fakultas yang ada di Universitas Gadjah Mada.

Prestasi
Kontes Robot Terbang Indonesia 2020
Juara 1 divisi Technology Development kategori Propulsion System
Juara 2 divisi Technology Development kategori Flight Controller
Harapan 3 divisi Technology Development kategori Airframe Innovation

Kontak Kami
Email : komun.gamaforce@ugm.ac.id
Website : gamaforce.wg.ugm.ac.id
Instagram : @gamaforce
LINE@ : @750sujug
Gadjah Mada Marine and Naval Technology
Advanced Research Activity (GAMANTARAY)

Deskripsi
Gamantaray merupakan kepanjangan dari Gadjah Mada Marine and Naval Technology
Advanced Research Activity yang berdiri pada tahun 2010. Tim Gamantaray adalah sebuah
tim di bawah divisi Paksima (Pusat Kreasi Mahasiswa) KMTM UGM yang bekerjasama
dengan ELINS UGM dan beberapa fakultas di UGM yang berkarya dalam bidang riset di
bidang perkapalan serta mengikuti lomba-lomba perkapalan.

Prestasi
Tahun 2019
1. Juara 1 kategori ERC pada KKCTBN Ristekdikti
2. Juara Favorit kategori Autonomous pada KKCTBN Ristekdikti

Kontak Kami
Supervising Lecture : Dr. Agfianto Eko Putra, M.Si.
Telp : 08164263827
E-mail : agfi@ugm.ac.id
Chairman : Nicholas Nandito
Telp : 082225429052
Gadjah Mada Robotic Team (GMRT)

Deskripsi
GMRT (Gadjah Mada Robotic Team) adalah tim robotika yang menjadi wadah bagi
mahasiswa yang memiliki minat dalam pengembangan robotika di Universitas Gadjah Mada.
GMRT berkompetisi di Kontes Robot Indonesia, Trinity College International Fire Fighting
Robot Contest di Australia, dan International Robot Contest (IRC) 2018 di Korea, yang semua
merupakan organisasi robotika internasional yang mencakup ribuan tim dan ratusan ribu
peserta. Program robotika GMRT mendorong inovasi dan menumbuhkan keterampilan hidup
yang menyeluruh, seperti rasa percaya diri, komunikasi, dan kepemimpinan. Dengan slogan
fortic invictus machina GMRT telah dan akan terus berkontribusi di bidang pengembangan
teknologi robotika di Indonesia juga dunia.

Prestasi
1. Juara 3 Kontes Robot Seni Tari Indonesia (KRSTI) Nasional, Intitut Teknologi Bandung –
2020.
2. Juara Harapan Kontes Robot Seni Tari Indonesia (KRSTI) Regional 2, Institut Teknologi
Bandung – 2020.
3. Juara 2 Kategori Lomba Menggiring, Bola Kontes Robot Sepak Bola Indonesia –
Humanoid (KRSBI H) Regional 2, Intitut Teknologi Bandung – 2020.

Kontak Kami
Supervising Lecture : Dr. Agfianto Eko Putra, M.Si.
Telp : 08164263827
E-mail : agfi@ugm.ac.id
Chairman : Nicholas Nandito
Telp : 082225429052
Gadjah Mada Building and Bridge Community (GMBB)

Deskripsi
Gadjah Mada Building and Bridge Coomunity (GMBB) merupakan komunitas yang bergerak di
bidang desain bangunan dan jembatan yang berperan dalam mewadahi minat mahasiswa di
bidang ini. Komunitas ini digagas oleh 14 mahasiswa Jurusan Teknik Sipil dan Lingkungan
Fakultas Teknik yang tergabung dalam Klub Studi Sipil untuk mempersiapkan Kompetisi KJI-
KBGI (Kompetisi Jembatan Indonesia & Kompetisi Bangunan Gedung Indonesia). Sejak 7
Januari 2016, komunitas ini resmi berdiri sebagai organisasi otonom di bawah Subdirektorat
Kreativitas Mahasiswa Direktorat Kemahasiswaan Universitas Gadjah Mada (UGM).

Prestasi
International Achievements
1. 2nd Winner NTU BDC 2016
2. Bronze Awards UTM Bridge 2017
3. 4th Winner NTU BDC 2018
4. Quake-Resistant Awards IDEERS 2018

Kontak Kami
Line : @esi849r
Instagram : @gmbb.community
Email : gmbb-community.wg@ugm.ac.id
Website : https://gmbb.wg.ugm.ac.id/
Komunitas MTQ

Deskripsi
Komunitas MTQ UGM adalah sebuah komunitas yang mewadahi mahasiswa UGM untuk
dipersiapkan menjadi perwakilan kafilah UGM dalam ajang Musabaqah Tilawatil Quran
Mahasiswa Nasional (MTQMN) yang diadakan 2 tahun sekali. MTQMN adalah salah satu
kompetisi yang diselenggarakan oleh Kemenristekdikti, sehingga MTQMN menjadi salah satu
ajang bergengsi di kancah nasional. Meskipun begitu, komunitas ini juga mewadahi para
mahasiswa untuk bisa mengikuti lomba MTQ yang diadakan oleh lembaga atau universitas
lain. Selain itu komunitas ini juga bisa menjadi wadah bagi para mahasiswa untuk
mengembangkan bakat dan kemampuan mereka pada beberapa cabang perlombaan di
bidang Al-Quran.

Prestasi
Urutan ke-3 perolehan total juara pada MTQMN XVI
Juara 1 Tilawah MTQM UMY 2021 Putra
Juara 1 Tilawah MTQM UMY 2021 Putri
Juara 3 Tartil MTQM UMY 2021 Putra
Juara Harapan 1 Tartil MTQM UMY 2021 Putri
Juara 1 MSQ MTQMN UMY 2021
Juara Harapan 2 MKQ MTQM UMY 2021
Juara Harapan 2 dAQ MTQM UMY 2021 Putri

Kontak Kami
Telp. : 081249015940 (Syauqy, Ketua MTQ UGM)

Anda mungkin juga menyukai