Anda di halaman 1dari 3

Format Laporan Percobaan 😊

Nama Kelompok : 1. Nia Setiawati Wulan Rahayu


2. Naila Roka
3. Juliana Tiur Angelika Purba
4. Bhayu Mahessa
5. Danil Atmaja Wijaya
Kelas : XI C
Tujuan :
Apa alasan malaksanakan percobaan ? tujuan percobaan ini adalah untuk
- Mengtahui prinsip Archimedes yang bekerja
- Mengtahui prinsip fluida
- Mengtahui cara kerja lampu lava

Hipotesis
Apa yang di harapkann dari eksperimen ? apa hasil yang akan di dapat menurutmu ?
Hipotesis percobaan ini adalah
- Meningkatkan kreatifitas dalam praktikum
- Menumbuhkan jiwa ilmuan Yakini rasa ingin tahu dan juga solid dalam berkerja sama
- Menerapkan prinsip - prinsip fluida dalam aktifitas sehari - hari

Alat dan bahan :


Apa saja yang dibutuhkan untuk melaksanakan percobaan ?
Daftar semua alat dan bahan yang akan digunakan.
Alat
- Botol yang ukurannya sedang
Bahan
- Tablet Jesscool
- Minyak goreng
- Air
- Pewarna makanan(warna sesuai selera)

Prosedur :
Apa yang dikerjakan? Urutkan Langkah demi Langkah secara jelas dalam panduan
percobaan, Langkah – Langakah :
1. Siapkan alat dan bahan
2. Isi ¾ bagian botol dengan minyak dan isi sisanya dengan air
3. Masukan 5 – 10 tetes pewarna makanan dan biarkan terlarut dalam lapisan air
4. Masukkan pecahan tablet jesscool perlahan-lahan, kemudian tambahkan yang lebih
banyak.
5. Lihat dan amati reaksi yang terjadi di dalam botol.
6. Agar terlihat jelas, sinari botol tersebut dengan senter secara menyeluruh di ruangan yang
gelap.
Data :
Data apa yang sudah dikumpulkan? Termasuk data tabel, grafik, dan data lain sebagai
pembanding. Catat semua data yang didapat.
Nomor Minyak Pewarna makanan Jesscool
1. 3 sendok makan 2 Tetes ¾ Jesscool
2. ¾ Minyak 7 Tetes 1 table jesscool

Kesimpulan
ketika tablet jesscool bereksi dengan air, maka akan bereaksi dan menghasilkan gelembung
karbon dioksida sama halnya ketika kita mencampur cuka dengan baking soda.Gelembung
karbon dioksida tersebut membuat air pada dasar botol terangkat ke atas. Ketikasampai ke
permukaan, gas karbon dioksida terlepas dan menyebabkan air yang tadinya berada di atas,
menjadi turun kembali ke dasar botol.

Anda mungkin juga menyukai