Anda di halaman 1dari 4

PENGARUH Pola Hidup Sehat di Masa Pandemi Covid-19

(Coronavirus Disease)
oleh:
Jasmine Ashelia Putri
sur-el: jasmineashelia@student.telkomuniversity.ac.id

ABSTRAK
Mewabahnya penyebaran penyakit Corona Virus Diseases-19 atau dikenal dengan
Covid-19 yang menyebabkan bencana bagi masyarakat hingga mengakibatkan
kematian ribuan jiwa diseluruh dunia, tidak terkecuali di Indonesia. Munculnya
wabah penyakit ini mendorong pentingnya untuk memberikan edukasi terhadap
masyarakat tentang pola hidup sehat. Masyarakat sangat disarankan untuk tinggal di
rumah saja, harus menggunakan masker, pekerja/karyawan bekerja dari rumah
(Work From Home/WFH), selalu mencuci tangan, makan-makanan yang sehat, dan
olahraga yang cukup. Menerapkan pola hidup sehat merupakan strategi yang dapat
mencegah penyebaran Covid-19. Masyarakat terus dihimbau untuk meningkatkan
perilaku hidup bersih dan sehat dalam upaya pencegahan penyebaran Covid-19,
karena perilaku masyarakat sangat berperan penting dalam penurunan angka
penyebaran Covid-19. Menerapkan pola hidup sehat sangat efektif dan mudah
dilakukan oleh semua lapisan masyarakat. Oleh karena itu perubahan pola hidup,
perlu dilakukan pemberian informasi secara terus-menerus sehingga dapat
meningkatkan pengetahuan seluruh lapisan masyarakat untuk menerapkan nya dalam
kehidupan sehari-hari.
Kata kunci: Pola hidup sehat, Covid-19, Pandemi

1. PENDAHULUAN (COVID-19) (Sumber:


Saat ini masyarakat dihebohkan infeksiemerging.kemkes). Seiring
dengan penyebaran Coronavirus Covid- meningkatnya kasus penyebaran virus
19 yang telah menyebar di banyak ini, masyarakat juga semakin
negara dan menimbulkan korban jiwa. meningkatkan kewaspadaan nya dengan
Coronavirus merupakan keluarga besar cara mengubah pola hidup yang lebih
virus yang menyebabkan penyakit pada sehat. Contoh nya seperti meningkatkan
manusia dan hewan. Pada manusia protokol kesehatan, mengubah pola
biasanya menyebabkan penyakit infeksi makan, dan juga berolahraga. Hingga
saluran pernapasan, mulai flu biasa akhirnya kebiasaan tersebut menjadi
hingga penyakit yang serius seperti gaya hidup baru di masyarakat saat ini.
Middle East Respiratory Syndrome
(MERS) dan Sindrom Pernafasan Akut 2.1 Latar Belakang
Berat/ Severe Acute Respiratory
Syndrome (SARS). Coronavirus jenis Dengan adanya pandemi Covid-19
baru yang ditemukan pada manusia yang terjadi saat ini masyarakat
sejak kejadian luar biasa muncul di semakin waspada terhadap kesehatan
Wuhan Cina, pada Desember 2019, mereka. Karena masa pandemi saat ini
kemudian diberi nama Severe Acute membuat masyarakat menjadi khawatir
Respiratory Syndrome Coronavirus 2 ataupun cemas hingga membuat
(SARS-COV2), dan menyebabkan sebagian orang stres harus bagaimana
penyakit Coronavirus Disease-2019 menghadapi situasi seperti ini.
Untuk itu banyak ajakan dari 3. Apa saja manfaat dari
pemerintah dan orang-orang yang mengubah pola hidup di masa
memiliki kapabilitas dalam dunia pandemi?
kesehatan agar masyarakat lebih
menjaga pola hidup sehat ditengah 2.4 Tujuan
pandemi saat ini. Hal itu juga nantinya
akan membuat masyarakat merasa Tujuan yang hendak dicapai adalah
aman, nyaman, dan tidak stres dalam untuk mengetahui manfaat atau
situasi seperti ini. pengaruh dari pola hidup sehat di masa
Dilansir dari harian Kompas.com pandemi.
ada 3 kunci hidup sehat di masa
pandemi saat ini, yakni eating 2.5 Metode Penulisan
resolution atau dengan mengonsumsi Metode penulisan yang digunakan
makanan yang bervariasi seperti dalam artikel ini adalah metode ilmiah.
karbohidrat, protein, vitamin, dan Metode ilmiah merupakan metode yang
mineral. Lalu yang kedua excersise didalam nya memakai tulisan bahasa
resolution yaitu minum air putih yang baku dan resmi serta memperhatikan
cukup dan olahraga kardio. Ketiga ejaan yang paling tepat. Pustaka utama
mind and soul resolution, di masa yang digunakan berjudul Perilaku
pandemi seperti ini kita harus menjaga Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
pikiran agar tetap tenang dan tidak Strategi pencegahan Penyebaran Virus
mudah panik supaya kita tidak stres. Covid-19 ditulis oleh Marni Br Karo.
Masa pandemi ini juga membuat orang- Pustaka pendukung yang dijadikan
orang menjadi semakin kreatif, seperti acuan adalah tulisan Erma Hanifah yang
memasak makanan sendiri, olahraga secara umum membahas Cara Hidup
dengan alat yang ada di rumah, jadi Sehat. Selain itu, literatur pendukung
tidak perlu berpergian keluar. yang lain adalah tulisan HI Safitri dan H
2.2 Batasan Masalah Harun tentang Membiasakan Pola
Batasan masalah dalam artikel ini Hidup Sehat dan Bersih pada Anak Usia
difokuskan pada kebiasaan masyarakat Dini Selama Pandemi Covid-19
dalam mengatur pola hidup di masa
3. KAJIAN PUSTAKA
pandemi Covid-19 karena semakin
menyebarnya Coronavirus. Pendefinisian tentang “pola hidup
sehat” menurut ahli Suratno dan
2.3 Rumusan Masalah
Rismiati adalah usaha dalam
Dari latar belakang di atas, masalah
yang akan dikaji adalah Pengaruh Pola memberdayakan anggota rumah tangga
Hidup Sehat di Masa Pandemi Covid- dalam menyadari, sekaligus terlibat ke
19 (Coronavirus Disease) dengan
rumusan masalah sebagai berikut: dalam perilaku hidup yang sehat.
1. Apa dengan mengubah pola
hidup bisa terhindar dari Covid-
19? 3.1 Pengertian
2. Bagaimana cara mengubah
pola hidup? Menurut Marni Br Karo, dalam
artikel nya dijelaskan bahwa
“Pencegahan penularan virus ini
dapat dicegah dengan menerapkan dengan memperhatikan faktor-faktor
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat tertentu yang mempengaruhi kehidupan
(PHBS), seperti cuci tangan dengan sehari-hari.
baik dan benar, etika batuk, serta Selain itu, menurut Hanlon
menjaga kesehatan dan sistem dijelaskan bahwa sehat itu mencakup
kekebalan tubuh. Pengetahuan dan keadaan pada diri seseorang secara
pemahaman masyarakat yang ilmiah, menyeluruh tetapi mempunyai
akurat dan dapat dipercaya dapat kemampuan melakukan fisiologis
membantu untuk mudah maupun psikologis penuh.
melaksanakannya dalam menekan Berdasarkan teori-teori tersebut,
penyebaran Covid-19 di Indonesia." dapat disimpulkan bahwa pola hidup
Terkait pendapat di atas, Erma sehat adalah pola yang berkaitan dengan
Hanifah (tahun 2011, hlm.2) upaya seseorang untuk
menjelaskan bahwa, ada banyak upaya mempertahankan dan meningkatkan
yang dapat dilakukan sebagai wujud kesehatan melalui interaksi dengan
menjalani pola hidup sehat, diantaranya lingkungan khususnya yang
adalah dengan memerhatikan pola berhubungan dengan kesehatan.
makan yang baik, olahraga teratur, dan
istirahat cukup. Mengonsumsi makanan 4. ANALISIS
bergizi tinggi yang mengandung Pengaruh pola hidup sehat dimasa
karbohidrat, protein, mineral, lemak, pandemi ini sangat besar karena dengan
dan vitamin. Sayuran dan buah-buahan masyarakat menerapkan nya dan
merupakan makanan yang sebaiknya mengikuti protokol kesehatan yang ada
dikonsumsi , dan jangan lupa untuk dapat mengurangi penyebaran.
minum 8 gelas air perhari. Menghindari
makanan yang mengandung zat kimia 5. PENUTUP
seperti zat adiktif, bahan pengawet, Perilaku hidup bersih dan sehat
pewarna, dan pemanis buatan merupakan strategi yang dapat
Sejalan dengan dua pendapat di mencegah penyebaran Covid-19.
atas, HI Safitri dalam artikel nya Masyarakat terus dihimbau untuk
menegaskan pola hidup sehat dan bersih meningkatkan perilaku hidup bersih
pada masa pandemi Covid-19 dapat dan sehat dalam upaya pencegahan
dilakukan dengan cara memakan- penyebaran Covid-19, karena perilaku
makanan yang bergizi seperti sayur dan masyarakat sangat berperan penting
buah, berolahraga teratur dan istirahat dalam penurunan angka penyebaran
yang cukup serta melakukan berjemur Covid-19. Mengubah pola hidup
setiap pagi sekitar 10-15 menit, mencuci merupakan salah satu strategi dalam
tangan dengan sabun, dan menjaga pencegahan penyebaran Covid-19 yang
kebersihan diri sendiri. sangat efektif dan mudah dilakukan
Berdasarkan atas tiga pendapat oleh semua lapisan masyarakat. Maka
tersebut, maka dapat disimpulkan masyarakat perlu dihimbau secara
bahwa dengan menjaga mengubah pola terus-menerus melakukan kegiatan dan
hidup menjadi sehat dengan baik dan perilaku yang sehat yang dapat menjadi
benar dapat tercegah dari Covid-19. menjadi kunci pencegahan penyebaran
Covid-19 pada masa pandemi ini.
3.2 Teori Pola Hidup Sehat
Menurut Soekidjo yang dimaksud
pola hidup adalah suatu gaya hidup
5.1 Simpulan 2020/04/03/214831420/3-kunci-
hidup-sehat-di-masa-pandemi-
Berdasarkan analisis yang telah
corona?page=all
dilakukan, maka dapat disimpulkan
bahwa perubahan pola hidup
masyarakat bisa membantu mengurangi
peningkatan penyebaran Covid-19 .

5.2 Saran
Saran yang dapat diberikan adalah
harus ada lebih banyak penyuluhan
untuk pola hidup sehat kepada
masyarakat.

DAFTAR PUSTAKA
Hanaka, Ika Safitri (2020).
Membiasakan Pola Hidup Sehat
dan Bersih pada Anak Usia Dini
Selama Pandemi Covid-19
https://doi.org/10.31004/obsesi.v5
i1.542

Karo, Marni Br (2020). Perilaku Hidup


Bersih dan Sehat (PHBS)Strategi
Pencegahan Penyebaran Virus
Covid-19
http://proceedings.ideaspublishing
.co.id/index.php/hardiknas/article/
view/1/1

Hanifah, Erma (2011). Cara Hidup


Sehat
https://books.google.co.id/books?
hl=id&lr=&id=dJw2DwAAQBAJ
&oi=fnd&pg=PP1&dq=buku+tent
ang+cara+pola+hidup+sehat&ots
=MRNN9qp1c0&sig=KvopWg32
81HC7cDyx7Z_tWdoRi4&redir_
esc=y#v=onepage&q=buku
%20tentang%20cara%20pola
%20hidup%20sehat&f=false

Harian Kompas ditulis oleh Perkasa,


Gading (2020). 3 Kunci Hidup
Sehat di Masa Pandemi Corona
https://lifestyle.kompas.com/read/

Anda mungkin juga menyukai