Anda di halaman 1dari 7

RANCANGAN AKTUALISASI

NILAI-NILAI DASAR PROFESI PEGAWAI NEGERI SIPIL CALON


DOSEN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SYARIAH

PENGUMPULAN DAN PENYIMPANAN PERANGKAT


PEMBELAJARAN BERBASIS ONLINE PADA FAKULTAS
EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI METRO

OLEH:
Lilis Renfiana, ME

NIP. 199407312020122033

Peserta Latihan Dasar Cpns Golongan III Angkatan XIV

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA


BALAI DIKLAT KEAGAMAAN PALEMBANG
TAHUN 2021
LEMBAR PERSETUJUAN
RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS
CALON DOSEN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SYARIAH

PENGUMPULAN DAN PENYIMPANAN PERANGKAT


PEMBELAJARAN BERBASIS ONLINE PADA FAKULTAS EKONOMI
DAN BISNIS ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI METRO

Nama : Lilis Renfiana, ME

NIP : 199407312020122033

Telah Disetujui
Pada Hari Kamis Tanggal 23 September 2021

Mentor Coach/Pembimbing

Drs. Miftakhul Abidin Ir. Ibrahim Hamid, M. Eng


NIP. 196806131997031001 NIP. 196705242000031002

Mengetahui
Kepala Balai Pendidikan dan Pelatihan Keagamaan Palembang

Dr. Syafitri Irwan, S.Ag, M.Pd.I


NIP. 197109212000031002
ii
LEMBAR PENGESAHAN
RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS
CALON DOSEN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SAYRIAH

PENGUMPULAN DAN PENYIMPANAN PERANGKAT


PEMBELAJARAN BERBASIS ONLINE PADA FAKULTAS EKONOMI
DAN BISNIS ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI METRO

Nama : Lilis Renfiana, ME

NIP : 199407312020122033

Telah diuji di depan Penguji


Pada Hari Jumat Tanggal 23 September 2021

Penguji

Drs. Saiful Bahri, M.A


NIP.

Mengetahui
Kepala Balai Pendidikan dan Pelatihan Keagamaan Palembang

Syafitri Irwan, S.Ag, M.Pd.I


NIP. 197109212000031002

iii
KATA PENGANTAR

Puji syukur dipanjatkan kehadirat Allah subhanahu wa ta’ala, karena dengan


rahmat perlindungan-nya rancangan aktualisasi ini dapat terselesaikan dengan baik.
rancangan aktualisasi ini ditulis dalam rangka memenuhi tugas akhir dari agenda
pendidikan dan pelatihan dasar balai diklat keagamaan palembang bagi calon pegawai
negeri sipil/cpns yang berjudul “pengumpulan dan penyimpanan perangkat
pembelajaran berbasis online pada fakultas ekonomi dan bisnis islam institut agama
islam negeri metro”
Rancangan aktualisasi ini dapat terselesaikan berkat dukungan dan bantuan dari
berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan ini penulis sampaikan ucapan terima
kasih kepada semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung memberikan
kontribusi dalam penyelesaian rancangan aktualisasi ini. secara khusus pada
kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada Pemateri pada Agenda I, II,
III dan IV Mentor, dan Coach yang telah membimbing dan mengarahkan penulis selama
penyusunan rancangan aktualisasi ini dari awal hingga selesai.
Penulis sampaikan terima kasih kepada yang terhormat rektor institut agama islam
negeri metro lampung ibu dr. hj. Siti Nurjannah, M.Ag. PIA, Dekan fakultas ekonomi dan
bisnis islam bapak dr. Mat Jalil, M.hum., dan terima kasih juga kepada seluruh pihak yang
tidak dapat penulis sebutkan satu persatu atas segala dukungan moril dan materil sehingga
rancangan aktualisasi ini dapat terselesaikan. penulis berharap semoga semua jasa baik
Mendapat balasan dari yang Kuasa dan semoga rancangan aktualisasi ini dapat
bermanfaat bagi fakultas ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Metro

Metro, 21 September 2021

Lilis Renfiana, ME.

iv
DAFTAR ISI

PERKATA HALAMAN
LEMBAR PERSETUJUAN …………….……………………………….. ii
LEMBAR PENGESAHAN ……………….……………………………... iii
KATA PENGANTAR ………………..…………………………………… iv
DAFTAR ISI ……………….……………………………………………… vi
DAFTAR TABEL ……………….………………………………………… vii
DAFTAR GAMBAR …………………..………………………………….. viii

BAB I PENDAHULUAN …………….……………………………………. 1


A. Latar Belakang ……………………………………………...………… 1
B. Tujuan dan Manfaat …………………………………………..……… 2
C. Ruang Lingkup ………………………………………………….…… 3

BAB II RANCANGAN AKTUALISASI …………………………........... 4


A. Deskripsi Organisasi ………………………………………………… . 4
1. Profil Organisasi ……………………………………………….. 4
2. Visi, Misi, Nilai-nilai Organisasi ………………………………. 4
B. Deskripsi Isu …………………………………………………………. 5
C. Analisis Isu …………………………………………………….......... 7
D. Argumentasi terhadap Core Issue Terpilih …………………………… 8
E. Nilai-nilai Dasar Profesi PNS ………………………………………… 10
F. Matrix Rancangan …………………………………………………….. 15
G. Jadwal Kegiatan ………………………………………………………. 21
H. Kendala dan Antisipasi ……………………………………………… 21

BAB III PENUTUP ……………………………………………………….. 23


DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………….. 24

v
DAFTAR TABEL

Tabel Halaman
Tabel I Deskripsi Isu pada IAIN Metro Lampung …………………………. 6
Tabel II Analisis Kriteria Isu menggunakan Metode APKL ……………….. 8
Tabel III Matrix Rancangan Aktualisasi ……………………………………… 15
Tabel IV Jadual Kegiatan Rancangan Aktualisasi ………………………….. 21
Tabel V Kendala dan Upaya Antisipasi Program Aktualisasi …………….. 21

vi
DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 1 Penyebab Isu menggunakan Analisis Fishbone 9

vii

Anda mungkin juga menyukai