Anda di halaman 1dari 4

DESAIN PEMBELAJARAN

Materi : Aljabar
Indikator : Menjelaskan tentang unsur-unsur koefisien, variable, konstanta, dan
suku pada bentuk aljabar
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Model Aktivitas guru Aktivitas Siswa
Stimulasi Guru menyajikan video tentang Siswa memahami penjelasan guru,
(rangsangan) mengenal bentuk aljabar dari terkait pengerjaan LKS. Siswa harus
masalah kontekstual dan menyimak dan memperhatikan video
memberikan penjelasan mengenai mengenai ilustrasi-ilustrasi dari
LKS yang harus dikerjakan bentuk aljabar, kemudian
menuliskan definisi aljabar
berdasarkan ilustrasi tersebut.
Problem Guru mengajukan pertanyaan Siswa mengidentifikasi informasi
Statement mengenai informasi apa saja yang yang diperoleh seperti contoh
(pertanyaan) diperoleh dan bagaimana ilustrasi sebelumnya pada
penulisan secara matematis percakapan ke-1, kemudian
(bentuk aljabar) dari ilustrasi menuliskan informasi yang
percakapan ke-2 dan Latihan soal diperoleh kedalam bentuk aljabar.
1
Data Collection Guru memberi pengarahan pada Siswa mencari informasi mengenai
(pengumpulan siswa untuk mencari informasi penjelasan dari definisi, unsur-unsur
data) sesuai masalah yang dihadapi, dan ang ada pada bentuk aljabar
memberikan kesempatan kepada berdasarkan ilustrasi yang diberikan.
siswa untuk bertanya.
Data Processing Guru membantu siswa dalam Berdiskusi dengan teman mengenai
(pengolahan menemukan konsep bentuk aljabar informasi yang diperoleh.
data / diskusi) dari berbagai informasi yang
diperoleh dan memberikan
kesempatan siswa untuk bertanya.
Verification Guru memberikan kesempatan Beberapa siswa mengemukakan
(pembuktian) pada siswa untuk mengemukakan pendapatnya mengeni konsep bentuk
pendapatnya, dan mengarahkan serta unsur-unsur aljabar.
pada konsep yang benar.
Generalizatio Melalui tanya jawab, guru Siswa menyimpulkan materi yang
n membimbing siswa untuk dipelajari.
(kesimpulan) menyimpulkan materi
Lembar Kerja Siswa (LKS)
Nama : …………………………..
Kelas : …………………………..

Materi : Aljabar
Indikator : Menjelaskan tentang unsur-unsur koefisien, variable, konstanta, dan suku
pada bentuk aljabar
Aktivitas 1

Perhatikan ilustrasi video bentuk Aljabar!


Berdasarkan ilustrasi tersebut, jelaskan definisi aljabar yang kamu ketahui dibawah ini!

Simak ilustrasi percakapan ke-2 dalam video! apa saja informasi yang diperoleh dari
percakapan ke-2 antara pak Erik dan Pak Tohir?

Tuliskan informasi yang diperoleh dari percakapan ke 2 secara matematis (bentuk aljabar)!

Untuk memastikan bahwa Anda paham terhadap definisi dan bentuk aljabar, silahkan kerjakan
Latihan soal 1 yang ada dalam video
Bagaimanakah bentuk aljabar dari ilustrasi pembelian kak Tika tersebut?

Perhatikan ilustrasi video mengenai unsur-unsur bentuk aljabar yaitu:

Silahkan kalian lengkapi definisi dari unsur-unsur tersebut


sesuai bahasa kalian sendiri!
Ayo cari informasi
1) Apa yang dimaksud dengan Variabel?
...............................................................................................................................................
………………………………………………………………………………………………
2) Apa yang dimaksud dengan Koefisien?
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
3) Apa yang dimaksud dengan Konstanta?
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
4) Apakah Variabel selalu berbentuk X? jelaskan!
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………

Simak ilustrasi video selanjutya yaitu:

Contoh ilustrasi diatas adalah bentuk aljabar yang dipisahkan oleh penjumlahan. Dari contoh
tersebut, terdapat unsur-unsur aljabar seperti koefisien, variabel, konstanta, dan suku.
Pada soal sebelumnya, kalian sudah tahu dan paham tentang unsur-unsur tersebut, kecuali
suku.
1) Nah sekarang apa yang dimaksud dengan suku pada unsur aljabar? Jelaskan sesuai
dengan yang kalian ketahui
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
2) Kemudian, sebutkan dan jelaskan ada berapa jenis suku dalam unsur aljabar menurut
ilustrasi vidio diatas?
 2, x, dan 3y disebut dengan suku ? ............................................………………………..
 2x+3 disebut dengan
suku ?..............................................................................................
 2x+3y+4 disebut dengan suku ?.......................................................................................
 Sedangkan bentuk aljabar yang tersusun lebih dari tiga suku disebut dengan suku?
Serta berikan contohnya! …………………………..
…………………………………………

Berikan kesimpulan berdasarkan konsep yang kalian pelajari pada materi ini!
Lampiran Media Pembelajaran

Video Pembelajaran :
Referensi :

Anda mungkin juga menyukai