Anda di halaman 1dari 2

1.

System informasi jenis apa yang mempunyai akses terhadap keseluruhan dari system
informasi manajemen rumah sakit?
a. System informasi administrator
b. System informasi keuangan dan akuntansi
c. System informasi penunjang
d. System informasi kepegawaian
e. System informasi farmasi

2. Kombinasi dari manusia, fasilitas atau alat teknologi, media, prosedur, dan pengendalian
yang bermaksud menata jaringan komunikasi yang penting, serta menyediakan dasar
pengambilan keputusan yang tepat merupakan pengertian
a. System
b. Informasi
c. Kesehatan
d. System informasi
e. System informasi kesehatan

3. Yang merupakan system informasi penunjang ialah


a. System informasi gudang farmasi
b. System informasi instalasi gizi
c. System informasi poliklinik
d. System informasi gawat darurat
e. System informasi apotek

4. System informasi rumah sakit wajib memberi laporan kepada Kemenkes yang meliputi,
kecuali
a. Data rekapitulasi pelayanan
b. Data morbiditas pasien rawat inap
c. Data status penghasilan tenaga kesehatan
d. Data ketenagaan yang bekerja di RS
e. Data obat-obatan

5. Identic dengan tujuan mencari keuntungan adalah ciri dari rumah sakit
a. BUMN
b. TNI
c. Yayasan
d. Kementrian Kesehatan
e. Daerah

6. Ruang lingkup SIK yang terdapat pada unit laboratorium yang mencatat informasi
kesehatan yaitu
a. ECG, Endoscopy, treadmill
b. Info kamar rawat inap
c. Pendaftaran pasien baru
d. Pendaftaran pasien lama
e. Transaksi obat

7. Kumpulan/susunan komponen-komponen yang saling berhubungan dan mempunyai


tujuan yang sama. Merupakan pengertian system menurut
a. Jerry
b. Murdick
c. Robert dan Michael
d. Gordon B. Davis
e. Whitten

8. Berupa subsistem/bagian-bagian dari system yang saling berinteraksi. Merupakan


karakteristik system menurut
a. Komponen system
b. Batas system
c. Lingkungan luar system
d. Penghubung system
e. Pengolah system

9. Ditinjau dari tujuan system berupa


a. System fisik dan nonfisik
b. System tertutup dan terbuka
c. System deterministic dan probabilistic
d. System sederhana dan umpan balik

10. Macam level kebutuhan informasi yaitu


a. Manajemen pasien/klien
b. Manajemen unit kesehatan
c. Manajemen system kesehatan
d. Semua salah
e. Semua benar

Anda mungkin juga menyukai