Anda di halaman 1dari 109

BIDANG STUDI PENDIDIKAN

GURU SEKOLAH DASAR


KURIKULUM PPG PGSD
NAMA PROGRAM : PPG
STUDI : PGSD
BIDANG STUDI : program pendidikan profesi untuk guru sekolah dasar
VISI yang professional dan berkarakter.
: 1. Menyelenggarakan pendidikan profesi dengan
MISI mengedepankan pengembangan kompetensi guru
professional yang menguasai materi ajar,
berkarakter dan berkepribadian Indonesia,
menginspirasi dan menjadi teladan, memiliki
penampilan memesona, berwibawa, tegas, ikhlas,
serta disiplin yang mampu mendidik,
membelajarkan, membimbing, mengarahkan,
melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik
sesuai dengan tuntutan perkembangan teknologi
informasi dan komunikasi terkini dan masa depan.
2. Menyelenggarakan penelitian kolaboratif untuk
mengembangkan teori dan praktik pendidikan yang
membentuk kompetensi guru professional yang
menguasai materi ajar, berkarakter dan
berkepribadian Indonesia, menginspirasi dan
menjadi teladan, memiliki penampilan memesona,
berwibawa, tegas, ikhlas, serta disiplin yang
mampu mendidik, membelajarkan, membimbing,
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik sesuai dengan tuntutan
perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
terkini dan masa depan.

I. LATAR BELAKANG, RASIONAL, DAN URGENSI REVISI KURIKULUM

Latar Belakang
Perubahan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berlangsung dengan akselerasi
yang luar biasa cepat, sering berubah, tak terduga, unstructure, dan belum pernah
terbayangkan sebelumnya. Begitu banyak tantangan yang dialami baik dari dalam
maupun luar. Tantangan eksternal seperti era globalisasi, tuntutan abad XXI,
revolusi industri 4.0, society 5.0, disruption era, serta bergesernya generasi dari
milenial ke generasi Z dan Alpha, serta Asean Economic Community, makin
menguatkan pentingnya reorientasi penyiapan sumberdaya manusia masa
depan. Konteks perubahan yang sangat cepat tersebut maka peningkatan
kompetensi sumber daya manusia saat ini dirasa tidak mencukupi lagi, yang
diperlukan adalah penyiapan kompetensi baru yang berbeda dari kompetensi
sebelumnya. Analog dengan dibutuhkannnya kompetensi baru tersebut, maka
paradigma pendidikan dengan komponen utama pembelajaran tentunya juga

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 1


mengalami perubahan. Pendidikan melalui pembelajaran dirancang mampu
menumbuhkan kemampuan-kemampuan esensial yang diperlukan bagi lulusan
untuk hidup di era mendatang dengan berbagai dinamika perubahan tersebut.

Sejak tahun 2018 sertifikasi guru untuk menjadi guru profesional menggunakan
bentuk pendidikan profesi guru (PPG). Penyiapan guru sebagai profesi dinyatakan
dalam Peraturan Pemerintah Nomor 74 (PP No. 74) Tahun 2008 tentang Guru. Di
samping guru harus berkualifikasi S1, guru harus memiliki sertifikat profesi
pendidik yang diperoleh melalui pendidikan profesi. PP No. 74 tahun 2008 Pasal
2 menyatakan bahwa guru wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi,
sertifikat pendidik, sehat jasmani dan rohani, serta memiliki kemampuan untuk
mewujudkan tujuan pendidikan nasional.
Selanjutnya Pasal 4 ayat (1) Sertifikat Pendidik bagi guru diperoleh melalui
program pendidikan profesi yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang
memiliki program pengadaan tenaga kependidikan yang terakreditasi, baik yang
diselenggarakan oleh Pemerintah maupun Masyarakat, dan ditetapkan oleh
Pemerintah. Pada ayat (2) dinyatakan bahwa Program pendidikan profesi
sebagaimana dimaksud pada ayat (1) hanya diikuti oleh peserta didik yang telah
memiliki Kualifikasi Akademik S-1 atau D-IV sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan.
Pelaksanaan PPG dilatar belakangi juga tantangan dalam menyongsong
Indonesia Emas 2045. Untuk itu diperlukan guru professional yang akan
menyiapkan generasi masa depan Indonesia dengan memiliki keterampilan abad
21 (The 21st Century Competencies (4Cs)). Guru profesional yang dimaksud
adalah guru kelas yang menguasai materi ajar, berkarakter dan berkepribadian
Indonesia, menginspirasi dan menjadi teladan, memiliki penampilan memesona,
berwibawa, tegas, ikhlas, serta disiplin yang mampu mendidik, membelajarkan,
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik
sesuai dengan tuntutan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi terkini
dan masa depan.

Rasional

Visi Indonesia Emas 2045, adalah Indonesia yang maju, berdaulat, adil dan
makmur. Visi tersebut semakin menunjukkan realitas seiring hasil berbagai kajian
yang mengemuka. McKinsey (2012) memprediksi bahwa pada Tahun 2030,
Indonesia akan tumbuh menjadi negara dengan tingkat ekonomi terbesar ke-7 di
dunia, melompat dari posisi 16 pada Tahun 2012. Dalam kurun waktu 15 tahun ke
depan akan terjadi lonjakan kebutuhan tenaga kerja terampil (skilled worker) dari
55 juta menjadi 113 juta pada tahun 2030. Peluang bisnis sebesar 1,8 triliun US
Dollar meliputi bidang jasa, pertanian, dan perikanan juga diprediksikan terjadi.
Kondisi ini diperkuat dengan ketersediaan sumberdaya manusia Indonesia yang
melimpah yang dikenal dengan istilah bonus demografi.

Untuk menjawab ketersediaan sumberdaya manusia Indonesia yang melimpah


sebagai bonus demografi maka, Program Studi PPG menyelenggarakan serta
mempersiapkan lulusan S1 Kependidikan dan S1/D IV Non Kependidikan yang
memiliki bakat dan minat menjadi guru agar menguasai kompetensi guru secara
utuh sesuai dengan standar nasional pendidikan sehingga dapat memperoleh
sertifikat pendidik profesional pada pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2


dan pendidikan menengah. Program Studi PPG diharapkan dapat menjawab
berbagai permasalahan pendidikan, seperti: (1) kekurangan jumlah guru
(shortage) khususnya pada daerah-daerah terluar, terdepan, dan tertinggal, (2)
distribusi tidak seimbang (unbalanced distribution), (3) kualifikasi di bawah standar
(under qualification), (4) guru-guru yang kurang kompeten (low competence),
serta (5) ketidaksesuaian antara kualifikasi pendidikan dengan bidang yang
diampu (missmatched).

Program Studi PPG diharapkan menghasilkan guru profesional yang akan


mendidik lulusan yang unggul dan siap menghadapi tuntutan zaman yang saat ini
berada di era Revolusi Industri 4.0 (New Literacy) dan Era Society 5.0 serta Era
Disrupsi. Program Studi PPG yang dirancang secara sistematis dan menerapkan
prinsip mutu mulai dari seleksi, proses pembelajaran dan penilaian, hingga uji
kompetensi, diharapkan akan menghasilkan guru masa depan yang profesional
yang dapat menghasilkan lulusan yang unggul, kompetitif, dan berkarakter, serta
cinta tanah air.

Urgensi Revisi Kurikulum

Menghadirkan guru yang berkualitas tidak terlepas dari penyiapan calon guru baik
melalui pendidikan jenjang S1 maupun pendidikan profesi. Pendidikan Profesi
Guru (PPG) sebagai garda depan penyiapan guru memiliki peran strategis dalam
menghasilkan guru yang profesional. Dalam konteks PPG, kurikulum sebagai
seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran
serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan
pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu (UU No 20 Tahun 2003),
perlu disesuaikan selaras dengan berbagai tuntutan tersebut. Dari sisi internal,
kurikulum dituntut mampu menyelaraskan antara profil lulusan, capaian
pembelajaran, isi kurikulum, pembelajaran, dan penilaian. Revisi kurikulum PPG
dilakukan dengan melihat apa yang menjadi kebutuhan di lapangan. Untuk
menjawab kebutuhan tersebut maka diperlukan penyesuaian antara CPL/CPBS
PPG dengan KKNI, SNDikti, dan SPG sehingga Ketidaksesuaian antara bahan
ajar dengan instrumen uji pengetahuan dapat terhindari.

II. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

PROFIL LULUSAN PROGRAM STUDI PPG

Guru profesional yang menguasai materi ajar, berkarakter dan berkepribadian


Indonesia, menginspirasi dan menjadi teladan, memiliki penampilan memesona,
berwibawa, tegas, ikhlas, serta disiplin yang mampu mendidik, membelajarkan,
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik sesuai
dengan tuntutan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi terkini dan masa
depan.

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN PROGRAM STUDI PPG

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 3


Guru sebagai pendidik profesional yang berakhlak mulia dengan tugas utama
mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik dengan kompetensi sebagai berikut:
1. mampu melaksanakan tugas keprofesian sebagai pendidik yang memesona, yang
dilandasi sikap cinta tanah air, berwibawa, tegas, disiplin, penuh panggilan jiwa,
samapta, disertai dengan jiwa kesepenuhhatian dan kemurahhatian;
2. mampu merumuskan indikator capaian pembelajaran berpikir tingkat tinggi yang
harus dimiliki peserta didik mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan secara
utuh (kritis, kreatif, komunikatif dan kolaboratif) yang berorientasi masa depan
(adaptif dan fleksibel);
3. menguasai materi ajar termasuk advance materials secara bermakna yang dapat
menjelaskan aspek “apa” (konten), “mengapa” (filosofi), dan “bagaimana”
(penerapan) dalam kehidupan sehari-hari;
4. mampu merancang pembelajaran dengan menerapkan prinsip memadukan
pengetahuan materi ajar, pedagogik, serta teknologi informasi dan komunikasi atau
Technological Pedagogical and Content Knowledge dan pendekatan lain yang
relevan;
5. mampu melaksanakan pembelajaran yang mendidik dengan menerapkan teknologi
informasi dan komunikasi untuk membangun sikap (karakter Indonesia),
pengetahuan, dan keterampilan peserta didik dalam memecahkan masalah secara
kritis, humanis, inovatif, kreatif, kolaboratif, dan komunikatif, dengan menggunakan
model pembelajaran dan sumber belajar yang didukung hasil penelitian;
6. mampu mengevaluasi masukan, proses, dan hasil pembelajaran yang mencakup
sikap, pengetahuan, dan keterampilan peserta didik dengan menerapkan asesmen
otentik, serta memanfaatkan hasil evaluasi untuk perbaikan kualitas pembelajaran;
dan
7. mampu mengembangkan diri secara berkelanjutan sebagai guru profesional
melalui penelitian, refleksi diri, pencarian informasi baru, dan inovasi.

CAPAIAN PEMBELAJARAN BIDANG STUDI PPG PGSD

Guru Kelas Sekolah Dasar (SD) sebagai pendidik profesional yang berakhlak mulia
dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,
menilai, dan mengevaluasi peserta didik dengan kompetensi sebagai berikut:
1. mampu melaksanakan tugas keprofesian sebagai pendidik pada Sekolah Dasar
yang memesona, berwibawa, tegas, disiplin, penuh panggilan jiwa, samapta,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 4


yang dilandasi sikap cinta tanah air, disertai dengan jiwa kesepenuhhatian dan
kemurahhatian;
2. mampu merumuskan indikator capaian pembelajaran berpikir tingkat tinggi
pada muatan materi 5 mata pelajaran pokok di SD yang harus dimiliki peserta
didik mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan secara utuh (kritis, kreatif,
komunikatif dan kolaboratif) yang berorientasi masa depan (adaptif dan fleksibel);
3. menguasai teori dan aplikasi mencakup muatan materi 5 mata pelajaran pokok
di SD 1) Bahasa Indonesia terdiri atas Ragam Teks; Satuan Bahasa Pembentuk
Teks, Struktur, Fungsi, dan Kaidah Kebahasaan Teks Fiksi; Struktur, Fungsi, dan
Kaidah Kebahasaan Teks Nonfiksi, serta Apresiasi dan Kreasi Sastra Anak; 2)
Matematika terdiri atas Bilangan, Geometri dan Pengukuran, Statistik, dan Kapita
Selekta; 3) Ilmu Pengetahuan Alam terdiri atas Metode Ilmiah, Makhluk Hidup
dan Proses Kehidupan, Benda dan Sifatnya, Energi dan Perubahannya, Bumi
dan Alam Semesta; 4) Ilmu Pengetahuan Sosial terdiri atas Manusia, Tempat
dan Lingkungan; Waktu, Keberlanjutan, dan Perubahan; Sistem Sosial dan
Budaya; Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan; Fenomena Interaksi Dalam
Perkembangan IPTEK dan Masyarakat Global; dan 5) Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan yang terdiri atas Hak Asasi Manusia; Persatuan dan Kesatuan
Dalam Keberagaman Masyarakat Multikultur; Konsep Nilai, Moral, dan Norma;
Pancasila; serta Kewarganegaraan Global; termasuk advance materials secara
bermakna yang dapat menjelaskan aspek “apa” (konten), “mengapa” (filosofi),
dan “bagaimana” (penerapan) dalam kehidupan sehari-hari;
4. mampu merancang pembelajaran di SD dengan menerapkan prinsip tematik
yang memadukan pengetahuan berbagai muatan materi ajar, pedagogik, serta
teknologi informasi dan komunikasi atau Technological Pedagogical and Content
Knowledge (TPCK) dan pendekatan lain yang relevan;
5. mampu melaksanakan pembelajaran yang mendidik di SD dengan menerapkan
teknologi informasi dan komunikasi untuk membangun sikap (karakter
Indonesia), pengetahuan, dan keterampilan peserta didik dalam memecahkan
masalah secara kritis, humanis, inovatif, kreatif, kolaboratif, dan komunikatif,
dengan menggunakan model pembelajaran dan sumber belajar yang didukung
hasil penelitian;
6. mampu mengevaluasi masukan, proses, dan hasil pembelajaran di SD yang
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan peserta didik dengan
menerapkan asesmen otentik, serta memanfaatkan hasil evaluasi untuk
perbaikan kualitas pembelajaran; dan
7. mampu mengembangkan diri secara berkelanjutan sebagai guru profesional di
SD melalui penelitian, refleksi diri, pencarian informasi baru, dan inovasi.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 5


III. MATA KEGIATAN PPG PGSD

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KEGIATAN (CPMK)

CP Mata Kegiatan ke-1: Pendalaman Materi Pedagogik dan Keprofesian Guru


1 Menguasai berbagai teori perkembangan anak dan aplikasinya dalam pembelajaran
di SD.
2 Menguasai berbagai teori belajar dan aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
3 Menguasai berbagai penilaian dan analisis hasil belajar (sikap, pengetahuan dan
keterampilan) dengan menerapkan penilaian otentik dan tindak lanjutnya dalam
pembelajaran di SD.

4 Menguasai kompetensi pedagogik profesi guru dan aplikasinya dalam pembelajaran


di SD.

5 Menguasai karakteristik pembelajaran abad 21 dan penerapannya di SD.


6 Menguasai implementasi Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) dalam
pembelajaran di SD.
7 Memahami persyaratan, kualifikasi, dan kompetensi guru SD yang profesional.
8 Menguasai berbagai regulasi yang terkait dengan profesi guru.
9 Menerapkan etika profesi guru dalam kehidupannya.
CP Mata Kegiatan ke-2: Pendalaman Materi Bidang Studi
1 Bahasa Indonesia
a. Menguasai materi berbagai ragam teks serta aplikasinya dalam pembelajaran di
SD.
b. Menguasai materi satuan bahasa pembentuk teks serta aplikasinya dalam
pembelajaran di SD.
c. Menguasai materi struktur, fungsi, dan kaidah kebahasaan teks fiksi serta
aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
d. Menguasai struktur, fungsi, dan kaidah kebahasaan teks nonfiksi serta
aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
e. Menguasai materi apresiasi dan kreasi sastra anak serta penerapannya dalam
pembelajaran di SD.
2 Matematika
a. Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta melakukan
pemecahan masalah matematis pada materi bilangan (bulat, pecahan, persen,
perbandingan, skala, KPK dan FPB) serta penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari dan aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
b. Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta melakukan
pemecahan masalah matematis pada materi geometri (bangun datar dan
bangun ruang khususnya segi tiga, segi empat, prisma dan limas), dan
aplikasinya dalam pembelajaran di SD
c. Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta melakukan
pemecahan masalah matematis pada materi statistika serta penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari, dan aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
d. Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta melakukan
pemecahan masalah matematis pada materi kapita selekta (pola bilangan,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 6


aljabar, trigonometri, logika) secara mendalam, dan aplikasinya dalam
pembelajaran di SD.

3 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)


a. Menguasai langkah-langkah metode ilmiah dan aplikasinya dalam pembelajaran
di SD.
b. Menguasai materi makhluk hidup dan proses kehidupannya (sistem organ pada
manusia, bagian tumbuhan dan fungsinya, daur hidup hewan dan
perkembangbiakan makhluk hidup) serta aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
c. Menguasai materi benda dan sifatnya serta aplikasinya dalam pembelajaran di
SD.
d. Menguasai materi energi dan perubahannya (gaya, usaha dan energi, suhu dan
kalor, gelombang bunyi, cahaya, listrik dan magnet) serta aplikasinya dalam
pembelajaran di SD.
e. Menguasai materi bumi dan alam semesta serta aplikasinya dalam pembelajaran
di SD.
4 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
a. Menguasai ruang lingkup materi manusia, tempat, dan lingkungan serta
aplikasinya dalam pembelajaran di SD
b. Menguasai ruang lingkup materi waktu, keberlanjutan dan perubahan serta
aplikasinya dalam pembelajaran di SD
c. Menguasai ruang lingkup materi sistem sosial dan budaya serta aplikasinya dalam
pembelajaran di SD
d. Menguasai ruang lingkup materi perilaku ekonomi dan kesejahteraan serta
aplikasinya dalam pembelajaran di SD
e. Menganalisis fenomena interaksi dalam perkembangan IPTEK dan masyarakat
global serta aplikasinya dalam pembelajaran di SD.

5 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)


a. Menguasai materi pengertian hak asasi manusia, pelanggaran HAM, penegakan
HAM, dan aplikasinya dalam pembelajaran SD.
b. Menguasai materi persatuan dan kesatuan dalam keberagaman masyarakat
multikultur, nasionalisme, dan aplikasinya dalam pembelajaran di SD
c. Menguasai konsep nilai, moral, norma, hukum dan peraturan serta aplikasinya
dalam pembelajaran di SD.
d. Menguasai materi sejarah perumusan Pancasila dan, nilai-nilai yang terkandung
dalam sila Pancasila, dan aplikasinya dalam pembelajaran di SD.
e. Menguasai hakikat kewarganegaraan global, tantangan di era globalisasi,
dampak positif dan negatif globalisasi, dan aplikasinya dalam pembelajaran di
SD.
CP Mata Kegiatan ke-3: Pendalaman Materi Sumber Belajar Berbasis ICT
1 Mengembangkan bahan ajar pokok, remedial, dan pengayaan sesuai materi dalam
muatan tema/subtema dengan memanfaatkan ICT.
2 Mengembangkan media sesuai materi dalam muatan tema/subtema dengan
memanfaatkan ICT.
3 Mengembangkan LKPD sesuai materi dalam muatan tema/subtema dengan
memanfaatkan ICT.
4 Menerapkan aplikasi berbasis ICT (Augmented Reality, PhET, google map, youtube,
wikipedia, dll).

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 7


5 Mengembangkan media sesuai materi dalam muatan tema/subtema dengan
memanfaatkan lingkungan.
CP Mata Kegiatan ke-4: Penguatan Karakter Pendidik
1 Memiliki kompetensi kepribadian: religius, berintegritas, dan mandiri sebagai pendidik
memesona yang dilandasi sikap cinta tanah air, berwibawa, tegas, disiplin, penuh
panggilan jiwa, samapta, disertai dengan jiwa kesepenuhhatian dan kemurahhatian
2 Memiliki kompetensi sosial: empati, peduli, saling menghargai, dan bekerja sama.
CP Mata Kegiatan ke-5: Lokakarya Pengembangan Perangkat Pembelajaran
berbasis ICT dan Praktik Pembelajaran dengan Teman Sejawat (Peerteaching)
1 Mampu mengidentifikasi kebutuhan perangkat pembelajaran dan karakteristiknya:
Silabus, RPP, bahan ajar pokok, media, LKPD, bahan ajar pengayaan dan
instrumen penilaian di SD yang berbasis ICT.
2 Mampu mengembangkan perangkat pembelajaran: Silabus, RPP, bahan ajar,
media, LKPD, dan instrumen penilaian di SD yang berbasis ICT, keterampilan abad
21, literasi, PPK, dan HOTs.
3 Mampu melaksanakan Praktik Pembelajaran dengan Teman Sejawat (Peerteaching)
dengan memperhatikan ICT, keterampilan abad 21, literasi, PPK, dan HOTs..
4 Mampu melaksanakan refleksi Praktik Pembelajaran.
5 Mampu memperbaiki pelaksanaan proses pembelajaran berdasarkan hasil refleksi.
CP Mata Kegiatan ke-6: Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
1 Mampu mengidentifikasi permasalahan pembelajaran di kelas.
2 Mampu menyusun rencana Penelitian Tindakan Kelas berbasis permasalahan
pembelajaran di kelas.
3 Mampu melaksanakan Penelitian Tindakan Kelas berdasarkan rencana yang telah
disusun.
4 Mampu menyusun laporan Penelitian Tindakan Kelas.
5 Mampu menyusun artikel ilmiah berdasarkan hasil Penelitian Tindakan Kelas yang
telah dilakukan.
6 Mampu mendesiminasikan hasil Penelitian Tindakan Kelas melalui forum ilmiah.
CP Mata Kegiatan 7: Praktik Pengalaman Lapangan (PPL)
1 Mampu melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan (teaching & nonteaching)
berdasarkan perangkat pembelajaran yang telah disusun untuk mengembangkan
kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian, dan sosial.
2 Mampu menyusun laporan hasil Praktik Pengalaman Lapangan yang telah
dilaksanakan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 8


IV. DISTRIBUSI MATA KEGIATAN TIAP SEMESTER

STRUKTUR KURIKULUM PPG PGSD

SK KATEGORI*)
KODE MATA KEGIATAN PPG
S K S L
A. SEMESTER 1 22 0 22
1. Pendalaman Materi Online (daring) secara mandiri
a. Pendalaman materi Pedagogik 1 1
b. Pendalaman materi Bidang Studi 1 1
c. Pendalaman materi sumber belajar berbasis ICT untuk
1 1
peserta didik
2. Penguatan Karakter
a. Mampu mengembangkan kerja sama, jaringan kerja, dan
memiliki kepekaan sosial, serta kepedulian terhadap 0 0
masyarakat, profesi, dan lingkungan.
b. Mampu mengomunikasikan pemikiran/argumen atau karya
inovatif dengan sejawat, peserta didik, orang tua peserta
didik, dan masyarakat, yang bermanfaat bagi 0 0
pengembangan profesi guru kelas SD, dan dapat
dipertanggungjawabkan secara ilmiah dan etika profesi.
3. Lokakarya
LOK 1 Analisis kurikulum, review persiapan dan praktik membaca dan
menulis permulaan, lambang dan melafalkan bunyi vokal dan
konsonan, menggunakan kosa kata tentang anggota tubuh, panca
indra serta perawatannya juga cara memelihara kesehatan, berbagai
jenis benda dilingkungan sekitar, peristiwa siang dan malam,
hubungan kekeluargaan, mempraktikan berbagai ungkapan, dan
mengapresiasi puisi; pendalaman materi pokok bilangan cacah
sampai 99, bilangan sampai dua angka, membandingkan dua angka
dengan menggunakan benda konkret dan mengurutkan bilangan
3 2 1
sampai dua angka dari terkecil ke besar atau sebaliknya, operasi
penjumlahan dan pengurangan; menyelesaikan masalah dalam
kehidupan sehari hari; simbol simbol sila Pancasila, aturan yang
berlaku di rumah, keberagaman karakteristik individu di rumah, dan
bentuk kerja sama di rumah. serta pedagogiknya di kelas 1 SD;
menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21,
literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi
serta diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman
sejawat serta tes formatif.
LOK2 Analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok teks
cderita/lagu anak, ungkapan (ajakan, perintah, penolakan) yang
santun, kosa kata dan konsep tentang keragaman benda
berdasarkan bentuk dan wujudnya, lingkungan geografis, sosial dan
budaya di lingkungan sekitar, lingkungan sehat dan tidak sehat di
lingkungan sekitar, serta cara menjadga kesehatan lingkungan, puisi 3 2 1
anak, tulisan tegak bersambung, huruf kapital, dongeng fabel, kata
sapaan; bilangan cacah dan lambangnya berdasarkan nilai tempat,
membandingkan dua bilangan cacah, penjumlahan dan
pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai
dengan 99, perkalian yang melibatkan bilangan cacah sampai hasil

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 9


SK KATEGORI*)
KODE MATA KEGIATAN PPG
S K S L
kali 100, nilai dan kesetaraan pecahan mata uang, panjang
(termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, pecahan
seperdua, sepertiga, dan seperempat, ruas garis, bangun datar, dan
bangun ruang, pola barisan bangun datar, dan bangun ruang;
hubungan anatara simbol dan sila Pancasila dalam lambang negara,
aturan dan tata tertib di sekolah, keberagaman karakteristik individu
di sekolah, makna bersatu dalam keberagaman di sekolah, serta
pedagogiknya di kelas 2 SD; menyusun perangkat pembelajaran
berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT
dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan
praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
LOK3 Analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok teks laporan,
kosakata baku, kalimat efektif, wawancara, dongeng,
lambang/simbol lalu lintas, pramuka, lambang negara dan artinya,
ungakapan (saran, masukan, dan penyelesaian masalah); konsep
perubahan wujud benda, sumber dan bentuk energi, cuaca dan
pengaruhnya terhadap kehidupan manusia, ciri-ciri makhluk hidup,
cara perawatan tumbuhan dan hewan, perkembangan teknologi
produksi, komunikasi, dan transportasi di lingkungan setempat,
konsep 8 arah mata angin dan pemanfaatannya dalam denah; sifat-
sifat operasi hitung pada bilangan cacah, bilangan cacah dan
pecahan sederhana, bilangan sebagai jumlah, selisih, hasil kali, atau
hasil bagi dua bilangan cacah, pecahan dengan benda kongkrit,
penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut sama, 3 2 1
lambang waktu suatu kejadian, hubungan antar atuan baku untuk
panjang, berat, dan waktu, luas, dan volume dalam satuan tidak
baku, simetri lipat dan simetri putar, keliling bangun datar, sudut,
jenis sudut, satuan pengukuran tidak baku, bangun datar
berdasarkan sifatnya, diagram gambar; arti gambar pada lambang
negara, kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan warga
sekolah, makna keberagaman di lingkungan sekitar, makna bersatu
dalam keberagaman di lingkungan sekitar, serta pedagogiknya di
kelas 3 SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis
keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan
review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik
pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
LOK4 Analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok Gagasan pokok,
paragraph, kerangka karangan, kohesi dan koherensi teks lisan/tulis, Daftar
pertanyaan wawancara, laporan hasil wawancara, teks petunjuk
penggunaan, pendapat pribadi tentang isi buku sastra, struktur puisi,
menulis puisi, Teks nonfiksi, Tokoh dan Watak Tokoh Teks Fiksi; Pecahan
pecahan senilai dengan gambar, Bentuk Pecahan, Penaksiran dari jumlah,
selisih, hasil kali dan hasil bagi dua, Factor dan kelipatan bilangan,
Bilangan prima, Factor persekituan terbesar (FPB), kelipatan persekutuan,
dan kelipatan persekutuan terkecil (KPK), Pembulatan hasil pengukuran
panjang dan berat ke satuan terdekat, Sifat sifat segi banyak beraturan dan
3 2 1
segibanyak tidak beraturan, Keliling dan luas persegi,persegipanjang, dan
segitiga serta hubungan pangkat dua dengan akar pangkat dua, Hubungan
antar garis, Diagram batang, Ukuran sudut pada bangun datar dalam
satuan baku, Hubungan antara bentuk dan fungsi bagian tubuh pada
hewan dan tumbuhan, Siklus hidup berbagai jenis makhluk hidup terkait
dengan upaya pelestariannya, Macam-macam gaya, Hubungan gaya
dengan gerak, Perubahan bentuk energi dan sumber energi alternatif,
Terapan sifat-sifat bunyi dan kaitannya dengan indera pendengaran,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 10


SK KATEGORI*)
KODE MATA KEGIATAN PPG
S K S L
Terapan sifat cahaya dan kaitannya dengan indera penglihatan,
Keseimbangan dan Pelestarian SDA; Karakteristik ruang dan pemanfaatan
sumber daya alam dari tingkat kabupaten/kota sampai tingkat provinsi,
Keberagaman social, ekonomi, budaya, etnis, dan agama, Kegiatan
ekonomi, Kerajaan Hindu dan/atau Budha dan/atau Islam; Makna
hubungan symbol sila-sila Pancasila, Hak dan kewajiban masyarakat di
dalam kehidupan sehari-hari, Manfaat keberagaman karakteristik individu
dalam kehidupan sehari-hari; serta pedagogiknya di kelas 4 SD; menyusun
perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK,
HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan
kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
LOK5 Analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok Pokok Pikiran
Paragraf; Aspek informasi apa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana
dalam buku; Teks eksplanasi, Iklan, Teks narasi sejarah, pantun, teks
nonfiksi, kalimat efektif, surat undangan; Penjumlahan dan
pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda,
Perkalian dan pembagian pecahan dan desimal, Perbandingan
dua besaran yang berbeda, Skala melalui denah, Volume
bangun ruang, Jaring jarring bangun ruang sederhana,
Pengumpulan data, Penyajian data dalam bentuk daftar, tabel,
diagram gambar (pictogram), diagram batang atau diagram
3 2 1
garis; Alat gerak dan fungsi organ pada hewan dan manusia, Organ
pernafasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, Karakteristik-
karakteristik geografi Indonesia sebagai kepulauan maritim dan agraris,
Bentuk interaksi manusia dengan lingkungan, Peran ekonomi dalam upaya
menyejahterakan kehidupan; Nilai-nilai pancasila dalam kehidupan sehari-
hari, Hak dan kewajiban sebagai warga Negara, Keragaman sosial budaya,
Persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup serta
pedagogiknya di kelas 5SD; menyusun perangkat pembelajaran
berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT
dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan
praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
LOK6 Analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok Teks laporan
hasil pengamatan, teks penjelasan ilmiah, teks pidato, Aspek
informasi apa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana dalam
buku sejarah, membandingkan teks puisi dan prosa, teks
formulir, Tuturan dan tindakan tokoh serta penceritaan penulis
dalam teks fiksi, kaitan peristiwa yang dialami tokoh dalam
cerita fiksi dengan pengalaman pribadi; Bilangan bulat
negative, Operasi penjumlahan, pengurangan , perkalian dan
pembagian, Operasi hitung campuran, Titik pusat, jari
jari,diameter, busur, tali busur, temberang dan juring, Taksiran 3 2 1
keliling dan luas lingkaran, Membandingkan prisma, tabung,
limas, kerucut dan bola, Bangun ruang gabungan dari
beberapa bangun ruang, Modus, median,dan mean dari data
tunggal; perkembangbiakan tumbuhan dan hewan, ciri
pubertas pada laki-laki dan perempuan, penyesuaian diri
makhluk hidup dengan lingkungan, komponen listrik dan
fungsinya dalam rangkaian sederhana, sifat magnet dan
pemanfaatannya dalam kehidupan, energi listrik, tata surya,
rotasi, revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan, dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 11


SK KATEGORI*)
KODE MATA KEGIATAN PPG
S K S L
matahari; Karakteristik geografis dan kehidupan sosial budaya,
ekonomi, dan politik, Perubahan social budaya, Posisi dan
peran Indonesia dalam kerja sama di bidang ekonomi, politik,
social, budaya, teknologi, dan pendidikan, Makna Proklamasi
kemerdekaan ,upaya mempertahankan kemerdekaan, dan
upaya mengembangkan kehidupan kebangsaan yang
sejahtera; Penerapan pancasila dalam kehidupan sehari-hari,
Pelaksanaan kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai
warga beserta dampaknya dalam kehidupan sehari-hari,
Menelaah kehidupan social ekonomi budaya masyarakat,
Persatuan dan kesatuan dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara beserta dampaknya; serta pedagogiknya di kelas 6
SD; kemudian menyusun perangkat pembelajaran berbasis
keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan
review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik
pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
PTK1 Penyusunan rencana Penelitian Tindakan Kelas (PTK) 1 1
B. SEMESTER 2 16 16
4. Praktik Pengalaman Lapangan (PPL)
PPL a. Mampu melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan 15 15
(teaching & nonteaching) berdasarkan perangkat
pembelajaran yang telah disusun untuk mengembangkan
kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian, dan
sosial.
b. Mampu menyusun laporan hasil Praktik Pengalaman
Lapangan yang telah dilaksanakan
PTK2 a. Implementasi penelitian tindakan kelas (PTK) 1 1
5. Uji Kompetensi 0 0 0 0
Total 38 3 13 22

Keterangan:
*) K=Kuliah/Teori; S=Seminar/Lokakarya; L= Lapangan/Praktikum

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 12


V. SISTEM PEMBELAJARAN DAN PENILAIAN

Berikut ini diuraikan model Pembelajaran dan penilaian yang relevan pada tahapan
pendalaman materi, lokakarya, peerteaching, PPL, dan penguatan karakter.
1. Pendalaman Materi (Reviu Hasil Pendalaman Materi)

Kegiatan diawali dengan proses belajar mandiri secara daring (blended


learning) kemudian mengikuti kegiatan tatap muka dengan disiplin disertai jiwa
kesepenuhhatian untuk melakukan reviu serta estimasi keluasan dan
kedalaman materi sesuai tingkatan kelas sehingga dapat menguasai materi
ajar yang bermakna, yang dapat menjelaskan aspek “apa” (konten), “mengapa”
(filosofi), dan “bagaimana” (penerapan) dalam kehidupan sehari-hari. Kegiatan
tatap muka dilakukan dengan metode curah gagasan (brainstorming), diskusi,
dan tanya jawab.
Penilaian yang dilakukan berupa penilaian proses dalam bentuk partisipasi
selama kegiatan dan portofolio

2. Lokakarya pengembangan perangkat pembelajaran analisis kurikulum,

Kegiatan pembelajaran diawali dengan mengidentifikasi kebutuhan perngkat


pembelajaran dan karakteristiknya, dilanjutkan dengan menyusun perangkat
pembelajaran meliputi silabus, RPP, bahan ajar, LKPD, media, dan perangkat
penilaian dengan menerapkan prinsip memadukan pengetahuan materi ajar,
pedagogik, serta teknologi informasi dan komunikasi atau Technological
Pedagogical and Content Knowledge, literasi, PPK, dan HOTS.
Perangkat pembelajaran yang telah disusun dipresentasikan. Kemudian
diberikan umpan balik oleh sejawat dan Dosen. Umpan balik tersebut
ditindaklanjuti dengan melakukan revisi perangkat pembelajaran.
Penilaian yang dilakukan berupa penilaian proses dalam bentuk partisipasi
selama kegiatan pembelajaran dan tes formatif.

3. Pembelajaran dengan Teman Sejawat (Peerteaching)

Kegiatan pembelajaran dilakukan dalam bentuk simulasi mengajar yang


diamati oleh Dosen dan Guru. Kegiatan tersebut perlu memenuhi unsur
mendidik dengan menerapkan teknologi informasi dan komunikasi untuk
membangun sikap (karakter Indonesia), pengetahuan, dan keterampilan
peserta didik dalam memecahkan masalah secara kritis, humanis, inovatif,
kreatif, kolaboratif, dan komunikatif, dengan menggunakan model
pembelajaran dan sumber belajar yang didukung hasil penelitian serta
memperhatikan teknologi informasi dan komunikasi atau Technological
Pedagogical and Content Knowledge, literasi, PPK, dan HOTS.
Dosen dan Guru memberikan umpan balik terhadap aspek perencanaan
maupun pelaksanaan pembelajaran. Mahasiswa menindaklanjuti umpan balik
tersebut dengan melakukan refleksi dan revisi. Perangkat pembelajaran yang
telah direvisi siap digunakan pada saat PPL.
Penilaian yang dilakukan berupa penilaian terhadap perencanaan dan
pelaksanaan pembelajaran.

4. PPL

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 13


PPL dirancang dan dilaksanakan untuk mengembangkan kompetensi
pedagogik, professional, kepribadian dan social. Kegiatan PPL didampingi oleh
Dosen Pembimbing Lapangan dan Guru Pamong dengan rasio maksimal 1:4.
PPL dilakukan dalam bentuk observasi, praktik mengajar terbimbing, dan
praktik mengajar mandiri, serta diakhiri dengan menyusun laporan PPL.
Observasi dilaksanakan selama satu minggu, terutama dilakukan untuk
memperoleh informasi tentang karakteristik peserta didik, sarana dan
prasarana di sekolah, serta kelengkapan administrasi teaching dan
nonteaching. Praktik mengajar terbimbing minimal 6 kali dalam kurun waktu
tiga minggu. Praktik mengajar mandiri minimal 10 kali dalam kurun waktu
empat minggu.
Penilaian dilakukan selama proses PPL. Guru pamong menilai: (1) peran serta
mahasiswa dalam pembahasan RPP pada kegiatan FGD dalam bentuk lesson
study; (2) RPP yang telah direvisi, (3) praktik mengajar berdasarkan RPP yang
telah direvisi, (4) peran serta mahasiswa dalam observasi berupa portofolio, (5)
kemampuan personal sebagai pendidik yang memesona, yang dilandasi sikap
cinta tanah air, berwibawa, tegas, disiplin, penuh panggilan jiwa, samapta,
disertai dengan jiwa kesepenuhhatian dan kemurahhatian. Dosen Pembimbing
menilai pada komponen: (1) RPP yang telah direvisi; (2) praktik mengajar
berdasarkan RPP yang telah direvisi minimal 2x per mahasiswa; (3) laporan
PPL.

5. Penguatan karakter

Penguatan karakter diorientasikan pada kompetensi kepribadian dan sosial.


Kompetensi kepribadian religius, berintegritas, dan mandiri sebagai pendidik
memesona, yang dilandasi sikap cinta tanah air, berwibawa, tegas, disiplin,
penuh panggilan jiwa, samapta, disertai dengan jiwa kesepenuhhatian dan
kemurahhatian; serta kompetensi sosial empati, peduli, saling menghargai, dan
bekerja sama yang dilakukan secara terintegrasi dalam seluruh kegiatan PPG,
mulai dari kegiatan reviu pendalaman materi, lokakarya, hingga PPL.
Penilaian yang dilakukan berupa penilaian sikap meliputi kompetensi
kepribadian (religius, berintegritas, mandiri, memesona, cinta tanah air,
berwibawa, tegas, disiplin, penuh panggilan jiwa, samapta, disertai dengan jiwa
kesepenuhhatian dan kemurahhatian) dan kompetensi sosial (empati, peduli,
saling menghargai, dan bekerja sama) sesuai dengan indikator yang telah
ditetapkan.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 14


VI. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PPG PGSD


LOKAKARYA 1
Mata Kegiatan : Lokakarya analisis kurikulum, review persiapan dan praktik membaca dan menulis permulaan,
lambang dan melafalkan bunyi vokal dan konsonan, menggunakan kosa kata tentang anggota tubuh,
panca indra serta perawatannya juga cara memelihara kesehatan, berbagai jenis benda di lingkungan
sekitar, peristiwa siang dan malam, hubungan kekeluargaan, mempraktikan berbagai ungkapan, dan
mengapresiasi puisi; pendalaman materi pokok bilangan cacah sampai 99, bilangan sampai dua
angka, membandingkan dua angka dengan menggunakan benda konkret dan mengurutkan bilangan
sampai dua angka dari terkecil ke besar atau sebaliknya, operasi penjumlahan dan pengurangan;
menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari hari; simbol simbol sila Pancasila, aturan yang
berlaku di rumah, keberagaman karakteristik individu di rumah, dan bentuk kerja sama di rumah. serta
pedagogiknya di kelas 1 SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21,
literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik
pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
Kode : LOK 1
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD butir 2,3,4,5,6
yang dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : LOK 1 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk melakukan analisis kurikulum, review
menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari hari; persiapan dan praktik membaca dan menulis
permulaan, lambang dan melafalkan bunyi vokal dan konsonan, menggunakan kosa kata tentang
anggota tubuh, panca indra serta perawatannya juga cara memelihara kesehatan, berbagai jenis benda
di lingkungan sekitar, peristiwa siang dan malam, hubungan kekeluargaan, mempraktikan berbagai
ungkapan, dan mengapresiasi puisi; bilangan cacah sampai 99, bilangan sampai dua angka,
membandingkan dua angka dengan menggunakan benda konkret dan mengurutkan bilangan sampai
dua angka dari terkecil ke besar atau sebaliknya, operasi penjumlahan dan pengurangan; menyelesaikan
masalah dalam kehidupan sehari hari; memaknai simbol simbol sila Pancasila, aturan yang berlaku di
rumah, keberagaman karakteristik individu di rumah, dan bentuk kerja sama di rumah serta pedagogiknya
di kelas 1 SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 15


dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan
teman sejawat serta tes formatif.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

1-2 Bahasa Indonesia 16 14,2 Formatif A1-


(Analisi a. Menguasai  Menganalisis  Persiapan dan Blended Studi referensi, JP A24
s materi berbagai materi persiapan praktik membaca (flipped) inkuiri, diskusi
ragam teks serta dan praktik dan menulis learning: tentang: persiapan
Kurikul
aplikasinya membaca dan permulaan, dan praktik membaca
um dan dalam menulis lambang dan dan menulis
Pendal pembelajaran di permulaan, melafalkan bunyi permulaan, lambang
aman SD. lambang dan vokal dan dan melafalkan
Materi) b. Menguasai melafalkan bunyi konsonan, bunyi vokal dan
materi satuan vokal dan menggunakan konsonan,
bahasa konsonan, kosa kata tentang menggunakan kosa
pembentuk teks menggunakan anggota tubuh, kata tentang anggota
serta aplikasinya kosa kata tentang panca indra serta tubuh, panca indra
dalam anggota tubuh, perawatannya serta perawatannya
pembelajaran di panca indra serta juga cara juga cara memelihara
SD. perawatannya memelihara kesehatan, berbagai
c. Menguasai juga cara kesehatan, jenis benda
materi struktur, memelihara berbagai jenis dilingkungan sekitar,
fungsi, dan kesehatan, benda di peristiwa siang dan
kaidah berbagai jenis lingkungan malam, hubungan
kebahasaan teks benda di sekitar, peristiwa kekeluargaan,
fiksi serta lingkungan siang dan malam, mempraktikan
aplikasinya sekitar, peristiwa hubungan berbagai ungkapan,
dalam siang dan malam, kekeluargaan, dan mengapresiasi
pembelajaran di hubungan mempraktikan puisi
SD. kekeluargaan, berbagai
mempraktikan ungkapan, dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 16


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

d. Menguasai berbagai mengapresiasi


struktur, fungsi, ungkapan, dan puisi
dan kaidah mengapresiasi
kebahasaan teks puisi
nonfiksi serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
materi apresiasi
dan kreasi sastra
anak serta
penerapannya
dalam
pembelajaran di
SD.
Matematika  Menganalisis Bilangan cacah Blended Studi referensi, Formatif B1-
a. Menguasai kurikulum pada sampai 99, (flipped) inkuiri, diskusi B9
pengetahuan materi pokok bilangan sampai learning tentang: bilangan
konseptual dan bilangan cacah dua angka, cacah sampai 99,
prosedural serta sampai 99, membandingkan bilangan sampai dua
melakukan bilangan sampai dua angka angka,
pemecahan dua angka, dengan membandingkan dua
masalah membandingkan menggunakan angka dengan
matematis pada dua angka benda konkret menggunakan benda
materi bilangan dengan dan mengurutkan konkret dan
(bulat, pecahan, menggunakan bilangan sampai mengurutkan
persen, benda konkret dua angka dari bilangan sampai dua
perbandingan, dan mengurutkan terkecil ke besar angka dari terkecil ke

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 17


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

skala, KPK dan bilangan sampai atau sebaliknya, besar atau


FPB) serta dua angka dari operasi sebaliknya, operasi
penerapannya terkecil ke besar penjumlahan dan penjumlahan dan
dalam kehidupan atau sebaliknya, pengurangan; pengurangan;
sehari-hari dan operasi menyelesaikan menyelesaikan
aplikasinya penjumlahan dan masalah dalam masalah dalam
dalam pengurangan; kehidupan sehari kehidupan sehari
pembelajaran di menyelesaikan hari; hari;
SD. masalah dalam
b. Menguasai kehidupan sehari
pengetahuan hari;
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi geometri
(bangun datar
dan bangun
ruang khususnya
segi tiga, segi
empat, prisma
dan limas), dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD
c. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 18


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi statistika
serta
penerapannya
dalam kehidupan
sehari-hari, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi kapita
selekta (pola
bilangan, aljabar,
trigonometri,
logika) secara
mendalam, dan
aplikasinya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 19


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran di
SD.

PPKn Menganalisis Simbol simbol sila Blended Studi referensi, Formatif E1-
a. Menguasai materi simbol simbol sila Pancasila, aturan (flipped) inkuiri, diskusi E12
pengertian hak Pancasila, aturan yang berlaku di learning tentang: simbol
asasi manusia, yang berlaku di rumah, simbol sila Pancasila,
pelanggaran HAM, rumah, keberagaman aturan yang berlaku
penegakan HAM, keberagaman karakteristik di rumah,
dan aplikasinya karakteristik individu di rumah, keberagaman
dalam individu di rumah, dan bentuk kerja karakteristik individu
pembelajaran SD. dan bentuk kerja sama di rumah di rumah, dan bentuk
b. Menguasai materi sama di rumah. kerja sama di rumah.
persatuan dan
kesatuan dalam
keberagaman
masyarakat
multikultur,
nasionalisme, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di SD
c. Menguasai konsep
nilai, moral, norma,
hukum dan
peraturan serta
aplikasinya dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 20


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran di
SD.
d. Menguasai materi
sejarah perumusan
Pancasila dan,
nilai-nilai yang
terkandung dalam
sila Pancasila, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai hakikat
kewarganegaraan
global, tantangan di
era globalisasi,
dampak positif dan
negatif globalisasi,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

Pedagogik  Menganalisis teori Teori Blended Studi referensi, Formatif A-E


a. Menguasai perkembangan perkembangan (flipped) inkuiri, diskusi
berbagai teori anak, teori anak, teori learning tentang Teori
perkembangan belajar, penilaian belajar, penilaian perkembangan anak,
anak dan dan analisis hasil dan analisis hasil teori belajar,
aplikasinya dalam belajar (sikap, belajar (sikap, penilaian dan analisis
pembelajaran di pengetahuan, dan pengetahuan, hasil belajar (sikap,
SD. keterampilan dan keterampilan pengetahuan, dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 21


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

b. Menguasai dengan dengan keterampilan dengan


berbagai teori meneerapkan menerapkan meneerapkan
belajar dan penilaian otentik, penilaian otentik, penilaian otentik, dan
aplikasinya dalam dan kompetensi dan kompetensi kompetensi
pembelajaran di pedagogik serta pedagogik serta pedagogik serta
SD. aplikasinya dalam aplikasinya dalam aplikasinya dalam
c. Menguasai pembelajaran di pembelajaran di pembelajaran di
berbagai penilaian kelas 1 SD kelas 1 SD kelas 1 SD
dan analisis hasil
belajar (sikap,
pengetahuan dan
keterampilan)
dengan
menerapkan
penilaian otentik
dan tindak
lanjutnya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
kompetensi
pedagogik profesi
guru dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 22


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

3-10 5a. Mampu  Mengidentifikasi Perangkat Lokakarya  Pemodelan 64 56,8 Penilaia A-E
(Penge mengidentifikasi KI/KD dalam pembelajaran di dengan perangkat JP n produk
mbang kebutuhan muatan kelas 1 SD prinsip pembelajaran kelas 1
perangkat berbasis ICT
an pembelajaran LAMIINOV SD oleh Dosen,
pembelajaran dan keterampilan
Perang kelas 1 SD abad 21, literasi, Diskusi tentang
karakteristiknya:
kat Silabus, RPP,  Merumuskan PPK, dan HOTs. perangkat
Pembel bahan ajar pokok, indikator pembelajaran kelas 1
ajaran) media, LKPD, pembelajaran SD menurut
bahan ajar berdasarkan kurikulum yang
pengayaan dan KI/KD muatan berlaku
instrumen penilaian pembelajaran  Identifikasi KD yang
di SD yang
kelas 1 SD relevan dengan
berbasis ICT.
5.b. Mampu  Mengembangkan materi LOK 1,
mengembangkan RPP berdasarkan Latihan terbimbing
perangkat KI/KD muatan secara individual
pembelajaran: pembelajaran untuk: merumuskan
Silabus, RPP, kelas 1 SD indikator,
bahan ajar, media,  Mengembangkan mengembangkan
LKPD, dan
bahan ajar silabus, rpp, bahan
instrumen penilaian
di SD yang berdasarkan ajar, LKPD, media,
berbasis ICT, KI/KD muatan asesmen, dan
keterampilan abad pembelajaran pengelolaan
21, literasi, PPK, kelas 1 SD pembelajaran di
dan HOTs.  Mengembangkan kelas 1 SD yang
media berbasis ICT,
berdasarkan keterampilan abad
KI/KD muatan 21, literasi, PPK, dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 23


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran HOTs.
kelas 1 SD
 Mengembangkan
LKPD
berdasarkan
KI/KD muatan
pembelajaran
kelas 1 SD
 Mengembangkan
perangkat
penilaian
berdasarkan
KI/KD muatan
pembelajaran
kelas 1 SD
 Mengelola
perencanaan
pembelajaran
berbasis berbasis
ICT, keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 24


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

11-12 5.b. Mampu  Mengomunikasika Perangkat Presentasi Mempresentasikan 16 14,2 Penilaia A-E
(Presen mengembangkan n ide/gagasan pembelajaran dan gagasan dalam JP n kinerja
tasi) perangkat untuk kelas 1 berbasis diskusi bentuk rencana
pembelajaran: pembelajaran di pembelajaran di
ICT, keterampilan
Silabus, RPP, kelas 1 SD IPA kelas 1 SD
bahan ajar, yang berbasis abad 21, literasi, keterampilan abad
media, LKPD, ICT, keterampilan PPK, dan HOTs 21, literasi, PPK, dan
dan instrumen abad 21, literasi, HOTs.
penilaian di SD PPK, dan HOTs.
yang berbasis
ICT, keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.
13-14 5.c. Mampu  Melakukan Perangkat Praktik Latihan menerapkan 16 14,2 Penilaia A-E
(Peer melaksanakan pembelajaran pembelajaran di dan perangkat JP n kinerja
Teachi Praktik yang mendidik kelas 1 SD refleksi pembelajaran di
Pembelajaran berbasis ICT, berbasis ICT,
ng) kelas 1 SD dalam
dengan Teman keterampilan keterampilan
Sejawat abad 21, literasi, abad 21, literasi, situasi peer teaching
(Peerteaching) PPK, dan HOTs. PPK, dan HOTs. dilanjutkan dengan
dengan sesi refleksi terhadap
memperhatikan tampilan (hal positif
ICT, keterampilan dan yang bisa
abad 21, literasi, ditingkatkan)
PPK, dan HOTs..
5.d. Mampu
melaksanakan
refleksi Praktik
Pembelajaran.
5.e. Mampu

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 25


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Wakt Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa u (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

memperbaiki
pelaksanaan
proses
pembelajaran
berdasarkan hasil
refleksi.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 26


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
LOKAKARYA 2

Mata Kegiatan : Lokakarya analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok teks cerita/lagu anak, ungkapan (ajakan,
perintah, penolakan) yang santun, kosa kata dan konsep tentang keragaman benda berdasarkan bentuk
dan wujudnya, lingkungan geografis, sosial dan budaya di lingkungan sekitar, lingkungan sehat dan tidak
sehat di lingkungan sekitar, serta cara menjadga kesehatan lingkungan, puisi anak, tulisan tegak
bersambung, huruf kapital, dongeng fabel, kata sapaan; bilangan cacah dan lambangnya berdasarkan
nilai tempat, membandingkan dua bilangan cacah, penjumlahan dan pengurangan bilangan yang
melibatkan bilangan cacah sampai dengan 99, perkalian yang melibatkan bilangan cacah sampai hasil
kali 100, nilai dan kesetaraan pecahan mata uang, panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam
satuan baku, pecahan seperdua, sepertiga, dan seperempat, ruas garis, bangun datar, dan bangun
ruang, pola barisan bangun datar, dan bangun ruang; hubungan anatara simbol dan sila Pancasila dalam
lambang negara, aturan dan tata tertib di sekolah, keberagaman karakteristik individu di sekolah, makna
bersatu dalam keberagaman di sekolah, serta pedagogiknya di kelas 2 SD; menyusun perangkat
pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review,
presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes
formatif.
Kode : LOK 2
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD butir 2,3,4,5,6
yang dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : LOK 2 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk melakukan analisis kurikulum, review
pendalaman materi pokok teks cerita/lagu anak, ungkapan (ajakan, perintah, penolakan) yang santun,
kosa kata dan konsep tentang keragaman benda berdasarkan bentuk dan wujudnya, lingkungan
geografis, sosial dan budaya di lingkungan sekitar, lingkungan sehat dan tidak sehat di lingkungan
sekitar, serta cara menjaga kesehatan lingkungan, puisi anak, tulisan tegak bersambung, huruf kapital,
dongeng fabel, kata sapaan; bilangan cacah dan lambangnya berdasarkan nilai tempat, membandingkan
dua bilangan cacah, penjumlahan dan pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai
dengan 99, perkalian yang melibatkan bilangan cacah sampai hasil kali 100, nilai dan kesetaraan
pecahan mata uang, panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, pecahan seperdua,
sepertiga, dan seperempat, ruas garis, bangun datar, dan bangun ruang, pola barisan bangun datar, dan
Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 27
bangun ruang; hubungan antara simbol dan sila Pancasila dalam lambang negara, aturan dan tata tertib
di sekolah, keberagaman karakteristik individu di sekolah, makna bersatu dalam keberagaman di
sekolah, serta pedagogiknya di kelas 2 SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan
abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan
kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

1-2 Bahasa Indonesia  Menganalisis teks  Teks cerita/lagu Blended Studi referensi, 16 JP 14,2 Formatif A1-
(Anal a. Menguasai materi cerita/lagu anak, anak, ungkapan (flipped) inkuiri, diskusi A24
isis berbagai ragam ungkapan (ajakan, (ajakan, perintah, learning: tentang: Teks
teks serta perintah, penolakan) penolakan) yang cerita/lagu anak,
Kurik
aplikasinya dalam yang santun, kosa santun, kosa kata ungkapan (ajakan,
ulum pembelajaran di kata dan konsep dan konsep perintah,
dan SD. tentang keragaman tentang penolakan) yang
Pend b. Menguasai materi benda berdasarkan keragaman benda santun, kosa kata
alam satuan bahasa bentuk dan wujudnya, berdasarkan dan konsep
an pembentuk teks lingkungan geografis, bentuk dan tentang keragaman
Mate serta aplikasinya sosial dan budaya di wujudnya, benda berdasarkan
dalam lingkungan sekitar, lingkungan bentuk dan
ri)
pembelajaran di lingkungan sehat dan geografis, sosial wujudnya,
SD. tidak sehat di dan budaya di lingkungan
c. Menguasai materi lingkungan sekitar, lingkungan geografis, sosial
struktur, fungsi, serta cara menjaga sekitar, dan budaya di
dan kaidah kesehatan lingkungan sehat lingkungan sekitar,
kebahasaan teks lingkungan, puisi dan tidak sehat di lingkungan sehat
fiksi serta anak, tulisan tegak lingkungan dan tidak sehat di
aplikasinya dalam bersambung, huruf sekitar, serta cara lingkungan sekitar,
pembelajaran di kapital, dongeng menjaga serta cara menjaga
SD. fabel, kata sapaan; kesehatan kesehatan
lingkungan, puisi lingkungan, puisi

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 28


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

d. Menguasai anak, tulisan anak, tulisan tegak


struktur, fungsi, tegak bersambung, huruf
dan kaidah bersambung, kapital, dongeng
kebahasaan teks huruf kapital, fabel, kata sapaan;
nonfiksi serta dongeng fabel,
aplikasinya dalam kata sapaan;
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
materi apresiasi
dan kreasi sastra
anak serta
penerapannya
dalam
pembelajaran di
SD.

Matematika  Menganalisis bilangan Bilangan cacah Blended Studi referensi, Formatif B1-
a. Menguasai cacah dan dan lambangnya (flipped) inkuiri, diskusi B9
pengetahuan lambangnya berdasarkan nilai learning: tentang: bilangan
konseptual dan berdasarkan nilai tempat, cacah dan
prosedural serta tempat, membandingkan lambangnya
melakukan membandingkan dua dua bilangan berdasarkan nilai
pemecahan bilangan cacah, cacah, tempat,
masalah penjumlahan dan penjumlahan dan membandingkan
matematis pada pengurangan bilangan pengurangan dua bilangan
materi bilangan yang melibatkan bilangan yang cacah,
(bulat, pecahan, bilangan cacah melibatkan penjumlahan dan
persen, sampai dengan 99, bilangan cacah pengurangan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 29


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

perbandingan, perkalian yang sampai dengan bilangan yang


skala, KPK dan melibatkan bilangan 99, perkalian melibatkan
FPB) serta cacah sampai hasil yang melibatkan bilangan cacah
penerapannya kali 100, nilai dan bilangan cacah sampai dengan 99,
dalam kehidupan kesetaraan pecahan sampai hasil kali perkalian yang
sehari-hari dan mata uang, panjang 100, nilai dan melibatkan
aplikasinya dalam (termasuk jarak), kesetaraan bilangan cacah
pembelajaran di berat, dan waktu pecahan mata sampai hasil kali
SD. dalam satuan baku, uang, panjang 100, nilai dan
b. Menguasai pecahan seperdua, (termasuk jarak), kesetaraan
pengetahuan sepertiga, dan berat, dan waktu pecahan mata
konseptual dan seperempat, ruas dalam satuan uang, panjang
prosedural serta garis, bangun datar, baku, pecahan (termasuk jarak),
melakukan dan bangun ruang, seperdua, berat, dan waktu
pemecahan pola barisan bangun sepertiga, dan dalam satuan
masalah datar, dan bangun seperempat, ruas baku, pecahan
matematis pada ruang garis, bangun seperdua,
materi geometri datar, dan sepertiga, dan
(bangun datar dan bangun ruang, seperempat, ruas
bangun ruang pola barisan garis, bangun
khususnya segi bangun datar, datar, dan bangun
tiga, segi empat, dan bangun ruang, pola barisan
prisma dan limas), ruang bangun datar, dan
dan aplikasinya bangun ruang
dalam
pembelajaran di
SD
c. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 30


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi statistika
serta
penerapannya
dalam kehidupan
sehari-hari, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi kapita
selekta (pola
bilangan, aljabar,
trigonometri,
logika) secara
mendalam, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 31


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

PPKn  Menganalisis Hubungan antara Blended Studi referensi, Formatif E1-


a. Menguasai materi hubungan antara simbol dan sila (flipped) inkuiri, diskusi E12
pengertian hak simbol dan sila Pancasila dalam learning: tentang: Hubungan
asasi manusia, Pancasila dalam lambang negara, antara simbol dan
pelanggaran lambang negara, aturan dan tata sila Pancasila
HAM, penegakan aturan dan tata tertib tertib di sekolah, dalam lambang
HAM, dan di sekolah, keberagaman negara, aturan dan
aplikasinya dalam keberagaman karakteristik tata tertib di
pembelajaran SD. karakteristik individu individu di sekolah,
b. Menguasai materi di sekolah, makna sekolah, makna keberagaman
persatuan dan bersatu dalam bersatu dalam karakteristik
kesatuan dalam keberagaman di keberagaman di individu di sekolah,
keberagaman sekolah sekolah makna bersatu
masyarakat dalam
multikultur, keberagaman di
nasionalisme, dan sekolah
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
c. Menguasai
konsep nilai,
moral, norma,
hukum dan
peraturan serta
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai materi
sejarah
perumusan
Pancasila dan,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 32


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

nilai-nilai yang
terkandung dalam
sila Pancasila,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
hakikat
kewarganegaraan
global, tantangan
di era globalisasi,
dampak positif
dan negatif
globalisasi, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Pedagogik  Menganalisis teori Teori Blended Studi referensi, Formatif


a. Menguasai perkembangan anak, perkembangan (flipped) inkuiri, diskusi
berbagai teori teori belajar, penilaian anak, teori learning tentang Teori
perkembangan dan analisis hasil belajar, penilaian perkembangan
anak dan belajar (sikap, dan analisis hasil anak, teori belajar,
aplikasinya dalam pengetahuan, dan belajar (sikap, penilaian dan
pembelajaran di keterampilan dengan pengetahuan, analisis hasil
SD. meneerapkan dan keterampilan belajar (sikap,
b. Menguasai penilaian otentik, dan dengan pengetahuan, dan
berbagai teori kompetensi meneerapkan keterampilan
belajar dan pedagogik serta penilaian otentik, dengan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 33


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

aplikasinya dalam aplikasinya dalam dan kompetensi meneerapkan


pembelajaran di pembelajaran di kelas pedagogik serta penilaian otentik,
SD. 2 SD aplikasinya dalam dan kompetensi
c. Menguasai pembelajaran di pedagogik serta
berbagai kelas 2 SD aplikasinya dalam
penilaian dan pembelajaran di
analisis hasil kelas 2 SD
belajar (sikap,
pengetahuan dan
keterampilan)
dengan
menerapkan
penilaian otentik
dan tindak
lanjutnya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
kompetensi
pedagogik profesi
guru dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 34


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

3-10 5.a.Mampu  Mengidentifikasi Perangkat Lokakarya  Pemodelan 64 JP 56,8 Penilaian A-E


(Pen mengidentifikasi KI/KD dalam muatan pembelajaran di dengan perangkat produk
gem kebutuhan pembelajaran kelas 2 kelas 2 berbasis prinsip pembelajaran
perangkat ICT keterampilan
bang SD LAMIINOV kelas 2 SD oleh
pembelajaran dan abad 21, literasi,
an karakteristiknya:  Merumuskan indikator PPK, dan HOTs. Dosen, Diskusi
Pera Silabus, RPP, pembelajaran tentang perangkat
ngka bahan ajar pokok, berdasarkan KI/KD pembelajaran
t media, LKPD, muatan pembelajaran kelas 2 SD
Pem bahan ajar kelas 2 SD menurut kurikulum
belaj pengayaan dan  Mengembangkan yang berlaku
instrumen
aran) RPP berdasarkan  Identifikasi KD
penilaian di SD
yang berbasis KI/KD muatan yang relevan
ICT. pembelajaran kelas 2 dengan materi
5.b.Mampu SD LOK 1, Latihan
mengembangkan  Mengembangkan terbimbing secara
perangkat bahan ajar individual untuk:
pembelajaran: berdasarkan KI/KD merumuskan
Silabus, RPP,
muatan pembelajaran indikator,
bahan ajar, media,
LKPD, dan kelas 2 SD mengembangkan
instrumen  Mengembangkan silabus, rpp, bahan
penilaian di SD media berdasarkan ajar, LKPD, media,
yang berbasis KI/KD muatan asesmen, dan
ICT, keterampilan pembelajaran kelas 2 pengelolaan
abad 21, literasi,
SD pembelajaran di
PPK, dan HOTs.
 Mengembangkan kelas 2 SD yang
LKPD berdasarkan berbasis ICT,
KI/KD muatan keterampilan abad

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 35


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran kelas 2 21, literasi, PPK,


SD dan HOTs.
 Mengembangkan
perangkat penilaian
berdasarkan KI/KD
muatan pembelajaran
kelas 2 SD
 Mengelola
perencanaan
pembelajaran
berbasis berbasis
ICT, keterampilan
abad 21, literasi, PPK,
dan HOTs.

11- 5.b.Mampu  Mengomunikasikan Perangkat Presentasi Mempresentasikan 16 JP 14,2 Penilaian A-E


12 mengembangkan ide/gagasan untuk pembelajaran di dan gagasan dalam kinerja
(Pre perangkat pembelajaran di kelas kelas 2 SD diskusi bentuk rencana
pembelajaran: 2 SD yang berbasis berbasisketeram pembelajaran di
sent
Silabus, RPP, ICT, keterampilan pilan abad 21, kelas 2 SD
asi) bahan ajar, abad 21, literasi, PPK, literasi, PPK, dan keterampilan abad
media, LKPD, dan HOTs. HOTs. 21, literasi, PPK,
dan instrumen dan HOTs.
penilaian di SD
yang berbasis
ICT, keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 36


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

13- 5.c. Mampu  Melakukan Perangkat Praktik Latihan 16 JP 14,2 Penilaian A-E
14 melaksanakan pembelajaran yang pembelajaran di dan menerapkan kinerja
(Pee Praktik mendidik yang yang kelas 2 SD refleksi perangkat
Pembelajaran berbasis ICT, berbasis
r pembelajaran di
dengan Teman keterampilan abad 21, keterampilan
Teac Sejawat literasi, PPK, dan abad 21, literasi, kelas 2 SD dalam
hing) (Peerteaching) HOTs. PPK, dan HOTs. situasi peer
dengan teaching
memperhatikan dilanjutkan dengan
ICT, keterampilan sesi refleksi
abad 21, literasi, terhadap tampilan
PPK, dan HOTs..
(hal positif dan
5.d.Mampu
melaksanakan yang bisa
refleksi Praktik ditingkatkan)
Pembelajaran.
5.e. Mampu
memperbaiki
pelaksanaan
proses
pembelajaran
berdasarkan hasil
refleksi.
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
LOKAKARYA 3

Mata Kegiatan : Lokakarya analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok teks laporan, kosakata baku, kalimat
efektif, wawancara, dongeng, lambang/simbol lalu lintas, pramuka, lambang negara dan artinya,
ungkapan (saran, masukan, dan penyelesaian masalah); konsep perubahan wujud benda, sumber dan
bentuk energi, cuaca dan pengaruhnya terhadap kehidupan manusia, ciri-ciri makhluk hidup, cara

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 37


perawatan tumbuhan dan hewan, perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi di
lingkungan setempat, konsep 8 arah mata angin dan pemanfaatannya dalam denah; sifat-sifat operasi
hitung pada bilangan cacah, bilangan cacah dan pecahan sederhana, bilangan sebagai jumlah, selisih,
hasil kali, atau hasil bagi dua bilangan cacah, pecahan dengan benda kongkrit, penjumlahan dan
pengurangan pecahan berpenyebut sama, lambang waktu suatu kejadian, hubungan antar satuan baku
untuk panjang, berat, dan waktu, luas, dan volume dalam satuan tidak baku, simetri lipat dan simetri
putar, keliling bangun datar, sudut, jenis sudut, satuan pengukuran tidak baku, bangun datar berdasarkan
sifatnya, diagram gambar; arti gambar pada lambang negara, kewajiban dan hak sebagai anggota
keluarga dan warga sekolah, makna keberagaman di lingkungan sekitar, makna bersatu dalam
keberagaman di lingkungan sekitar, serta pedagogiknya di kelas 3 SD; menyusun perangkat
pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review,
presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes
formatif.
Kode : LOK 3
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD butir 2,3,4,5,6
yang dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : LOK 3 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk melakukan analisis kurikulum, review
pendalaman materi pokok teks laporan, kosakata baku, kalimat efektif, wawancara, dongeng,
lambang/simbol lalu lintas, pramuka, lambang negara dan artinya, ungakapan (saran, masukan, dan
penyelesaian masalah); sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah, bilangan cacah dan pecahan
sederhana, bilangan sebagai jumlah, selisih, hasil kali, atau hasil bagi dua bilangan cacah, pecahan
dengan benda kongkrit, penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut sama, lambang waktu
suatu kejadian, hubungan antar atuan baku untuk panjang, berat, dan waktu, luas, dan volume dalam
satuan tidak baku, simetri lipat dan simetri putar, keliling bangun datar, sudut, jenis sudut, satuan
pengukuran tidak baku, bangun datar berdasarkan sifatnya, diagram gambar; konsep perubahan wujud
benda, sumber dan bentuk energi, cuaca dan pengaruhnya terhadap kehidupan manusia, ciri-ciri
makhluk hidup, cara perawatan tumbuhan dan hewan, perkembangan teknologi produksi, komunikasi,
dan transportasi di lingkungan setempat, konsep 8 arah mata angin dan pemanfaatannya dalam denah;
arti gambar pada lambang negara, kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan warga sekolah,
makna keberagaman di lingkungan sekitar, makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar
serta pedagogiknya di kelas 3 SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21,
Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 38
literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik
pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

1-2 Bahasa Indonesia  Menganalisis teks  Teks laporan, Blended Studi referensi, 16 JP 14,2 Formatif A1-
(Anal a. Menguasai laporan, kosakata baku, kosakata baku, (flipped) inkuiri, diskusi A24
isis materi berbagai kalimat efektif, kalimat efektif, learning: tentang: teks laporan,
ragam teks serta wawancara, dongeng, wawancara, kosakata baku,
Kurik
aplikasinya lambang/simbol lalu dongeng, kalimat efektif,
ulum dalam lintas, pramuka, lambang lambang/simbol wawancara,
dan pembelajaran di negara dan artinya, lalu lintas, dongeng,
Pend SD. ungakapan (saran, pramuka, lambang/simbol lalu
alam b. Menguasai masukan, dan lambang negara lintas, pramuka,
an materi satuan penyelesaian masalah); dan artinya, lambang negara dan
Mate bahasa konsep perubahan wujud ungakapan artinya, ungakapan
pembentuk teks benda, sumber dan (saran, masukan, (saran, masukan, dan
ri)
serta aplikasinya bentuk energi, cuaca dan dan penyelesaian penyelesaian
dalam pengaruhnya terhadap masalah); konsep masalah); konsep
pembelajaran di kehidupan manusia, ciri- perubahan wujud perubahan wujud
SD. ciri makhluk hidup, cara benda, sumber benda, sumber dan
c. Menguasai perawatan tumbuhan dan bentuk bentuk energi, cuaca
materi struktur, dan hewan, energi, cuaca dan dan pengaruhnya
fungsi, dan perkembangan teknologi pengaruhnya terhadap kehidupan
kaidah produksi, komunikasi, terhadap manusia, ciri-ciri
kebahasaan teks dan transportasi di kehidupan makhluk hidup, cara
fiksi serta lingkungan setempat, manusia, ciri-ciri perawatan tumbuhan
aplikasinya konsep 8 arah mata makhluk hidup, dan hewan,
dalam angin dan cara perawatan perkembangan
pembelajaran di pemanfaatannya dalam tumbuhan dan teknologi produksi,
SD. denah; hewan, komunikasi, dan
perkembangan transportasi di

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 39


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

d. Menguasai teknologi lingkungan setempat,


struktur, fungsi, produksi, konsep 8 arah mata
dan kaidah komunikasi, dan angin dan
kebahasaan teks transportasi di pemanfaatannya
nonfiksi serta lingkungan dalam denah;
aplikasinya setempat, konsep
dalam 8 arah mata
pembelajaran di angin dan
SD. pemanfaatannya
e. Menguasai dalam denah;
materi apresiasi
dan kreasi sastra
anak serta
penerapannya
dalam
pembelajaran di
SD.
Matematika Blended Studi referensi, Formatif B1-
a. Menguasai  Menganalisis sifat-sifat sifat-sifat operasi (flipped) inkuiri, diskusi B9
pengetahuan operasi hitung pada hitung pada learning: tentang: sifat-sifat
konseptual dan bilangan cacah, bilangan bilangan cacah, operasi hitung pada
prosedural serta cacah dan pecahan bilangan cacah bilangan cacah,
melakukan sederhana, bilangan dan pecahan bilangan cacah dan
pemecahan sebagai jumlah, selisih, sederhana, pecahan sederhana,
masalah matematis hasil kali, atau hasil bagi bilangan sebagai bilangan sebagai
pada materi dua bilangan cacah, jumlah, selisih, jumlah, selisih, hasil
bilangan (bulat, pecahan dengan benda hasil kali, atau kali, atau hasil bagi
pecahan, persen, kongkrit, penjumlahan hasil bagi dua dua bilangan cacah,
perbandingan, dan pengurangan bilangan cacah, pecahan dengan
skala, KPK dan pecahan berpenyebut pecahan dengan benda kongkrit,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 40


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

FPB) serta sama, lambang waktu benda kongkrit, penjumlahan dan


penerapannya suatu kejadian, penjumlahan dan pengurangan
dalam kehidupan hubungan antar atuan pengurangan pecahan berpenyebut
sehari-hari dan baku untuk panjang, pecahan sama, lambang waktu
aplikasinya dalam berat, dan waktu, luas, berpenyebut suatu kejadian,
pembelajaran di dan volume dalam sama, lambang hubungan antar
SD. satuan tidak baku, waktu suatu atuan baku untuk
b. Menguasai simetri lipat dan simetri kejadian, panjang, berat, dan
pengetahuan putar, keliling bangun hubungan antar waktu, luas, dan
konseptual dan datar, sudut, jenis sudut, atuan baku untuk volume dalam satuan
prosedural serta satuan pengukuran tidak panjang, berat, tidak baku, simetri
melakukan baku, bangun datar dan waktu, luas, lipat dan simetri
pemecahan berdasarkan sifatnya, dan volume putar, keliling bangun
masalah matematis diagram gambar; dalam satuan datar, sudut, jenis
pada materi tidak baku, sudut, satuan
geometri (bangun simetri lipat dan pengukuran tidak
datar dan bangun simetri putar, baku, bangun datar
ruang khususnya keliling bangun berdasarkan sifatnya,
segi tiga, segi datar, sudut, jenis diagram gambar;
empat, prisma dan sudut, satuan
limas), dan pengukuran tidak
aplikasinya dalam baku, bangun
pembelajaran di SD datar
c. Menguasai berdasarkan
pengetahuan sifatnya, diagram
konseptual dan gambar;
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah matematis
pada materi

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 41


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

statistika serta
penerapannya
dalam kehidupan
sehari-hari, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah matematis
pada materi kapita
selekta (pola
bilangan, aljabar,
trigonometri, logika)
secara mendalam,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 42


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

PPKn  Menganalisis arti gambar Arti gambar pada Blended Studi referensi, Formatif E1-
a. Menguasai materi pada lambang negara, lambang negara, (flipped) inkuiri, diskusi E12
pengertian hak kewajiban dan hak kewajiban dan hak learning: tentang: Arti gambar
asasi manusia, sebagai anggota sebagai anggota pada lambang
pelanggaran HAM, keluarga dan warga keluarga dan warga negara, kewajiban
penegakan HAM, sekolah, makna sekolah, makna dan hak sebagai
dan aplikasinya keberagaman di keberagaman di anggota keluarga dan
dalam lingkungan sekitar, lingkungan sekitar, warga sekolah,
pembelajaran SD. makna bersatu dalam makna bersatu makna keberagaman
b. Menguasai materi keberagaman di dalam di lingkungan sekitar,
persatuan dan lingkungan sekitar keberagaman di makna bersatu dalam
kesatuan dalam lingkungan sekitar keberagaman di
keberagaman lingkungan sekitar
masyarakat
multikultur,
nasionalisme, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
c. Menguasai konsep
nilai, moral, norma,
hukum dan
peraturan serta
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai materi
sejarah perumusan
Pancasila dan,
nilai-nilai yang
terkandung dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 43


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

sila Pancasila, dan


aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD
e. Menguasai hakikat
kewarganegaraan
global, tantangan di
era globalisasi,
dampak positif dan
negatif globalisasi,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

Pedagogik  Menganalisis teori Teori Blended Studi referensi, Formatif


a. Menguasai perkembangan anak, perkembangan (flipped) inkuiri, diskusi
berbagai teori teori belajar, penilaian anak, teori learning tentang Teori
perkembangan dan analisis hasil belajar belajar, penilaian perkembangan anak,
anak dan (sikap, pengetahuan, dan analisis hasil teori belajar,
aplikasinya dalam dan keterampilan belajar (sikap, penilaian dan analisis
pembelajaran di dengan meneerapkan pengetahuan, hasil belajar (sikap,
SD. penilaian otentik, dan dan keterampilan pengetahuan, dan
b. Menguasai kompetensi pedagogik dengan keterampilan dengan
berbagai teori serta aplikasinya dalam meneerapkan meneerapkan
belajar dan pembelajaran di kelas 3 penilaian otentik, penilaian otentik, dan
aplikasinya dalam SD dan kompetensi kompetensi
pembelajaran di pedagogik serta pedagogik serta
SD. aplikasinya dalam aplikasinya dalam
c. Menguasai pembelajaran di pembelajaran di

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 44


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

berbagai penilaian kelas 3 SD kelas 3 SD


dan analisis hasil
belajar (sikap,
pengetahuan dan
keterampilan)
dengan
menerapkan
penilaian otentik
dan tindak
lanjutnya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
kompetensi
pedagogik profesi
guru dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

3-10 5.a. Mampu  Mengidentifikasi KI/KD Perangkat Lokakarya  Pemodelan 64 JP 56,8 Penilaian A-E
(Pen mengidentifikasi dalam muatan pembelajaran di dengan perangkat produk
gem kebutuhan pembelajaran kelas 3 SD kelas 3 berbasis prinsip pembelajaran kelas 3
perangkat ICT keterampilan
bang  Merumuskan indikator LAMIINOV SD oleh Dosen,
pembelajaran abad 21, literasi,
an dan pembelajaran PPK, dan HOTs. Diskusi tentang
Pera karakteristiknya: berdasarkan KI/KD perangkat
ngka Silabus, RPP, muatan pembelajaran pembelajaran kelas 3
t bahan ajar kelas 3 SD SD menurut
Pem pokok, media,  Mengembangkan RPP kurikulum yang

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 45


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

belaj LKPD, bahan berdasarkan KI/KD berlaku


aran) ajar pengayaan muatan pembelajaran  Identifikasi KD yang
dan instrumen kelas 3 SD relevan dengan
penilaian di SD
 Mengembangkan bahan materi LOK 1,
yang berbasis
ICT. ajar berdasarkan KI/KD Latihan terbimbing
5.b. Mampu muatan pembelajaran secara individual
mengembangkan kelas 3 SD untuk: merumuskan
perangkat  Mengembangkan media indikator,
pembelajaran: berdasarkan KI/KD mengembangkan
Silabus, RPP, muatan pembelajaran silabus, rpp, bahan
bahan ajar,
kelas 3 SD ajar, LKPD, media,
media, LKPD,
dan instrumen  Mengembangkan LKPD asesmen, dan
penilaian di SD berdasarkan KI/KD pengelolaan
yang berbasis muatan pembelajaran pembelajaran di
ICT, keterampilan kelas 3 SD kelas 3 SD yang
abad 21, literasi,  Mengembangkan berbasis ICT,
PPK, dan HOTs. perangkat penilaian keterampilan abad
berdasarkan KI/KD 21, literasi, PPK, dan
muatan pembelajaran HOTs.
kelas 3 SD
 Mengelola perencanaan
pembelajaran di kelas 3
SD berbasis ICT,
keterampilan abad 21,
literasi, PPK, dan HOTs.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 46


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

11- 5.b. Mampu  Mengomunikasikan Perangkat Presentasi Mempresentasikan 16 JP 14,2 Penilaian A-E
12 mengembangkan ide/gagasan untuk pembelajaran di dan gagasan dalam kinerja
(Pre perangkat pembelajaran di kelas 3 kelas 3 SD diskusi bentuk rencana
pembelajaran: SD yang berbasis ICT, berbasisketeramp pembelajaran di
sent
Silabus, RPP, keterampilan abad 21, ilan abad 21, kelas 3 SD
asi) bahan ajar, media, literasi, PPK, dan HOTs. literasi, PPK, dan keterampilan abad
LKPD, dan HOTs. 21, literasi, PPK, dan
instrumen penilaian HOTs.
di SD yang
berbasis ICT,
keterampilan abad
21, literasi, PPK,
dan HOTs.

13- 5.c. Mampu  Melakukan pembelajaran Perangkat Praktik Latihan menerapkan 16 JP 14,2 Penilaian A-E
14 melaksanakan di kelas 3 SD yang pembelajaran di dan perangkat kinerja
(Pee Praktik mendidik yang berbasis kelas 3 SD refleksi pembelajaran di
Pembelajaran ICT, keterampilan abad berbasis
r kelas 3 SD dalam
dengan Teman 21, literasi, PPK, dan keterampilan
Teac Sejawat HOTs. abad 21, literasi, situasi peer teaching
hing) (Peerteaching) PPK, dan HOTs. dilanjutkan dengan
dengan sesi refleksi terhadap
memperhatikan tampilan (hal positif
ICT, keterampilan dan yang bisa
abad 21, literasi, ditingkatkan)
PPK, dan HOTs..
5.d. Mampu
melaksanakan
refleksi Praktik
Pembelajaran.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 47


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

5.e.Mampu
memperbaiki
pelaksanaan proses
pembelajaran
berdasarkan hasil
refleksi.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 48


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
LOKAKARYA 4

Mata Kegiatan : Lokakarya analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok Gagasan pokok, paragraph, kerangka
karangan, kohesi dan koherensi teks lisan/tulis, Daftar pertanyaan wawancara, laporan hasil
wawancara, teks petunjuk penggunaan, pendapat pribadi tentang isi buku sastra, struktur puisi, menulis
puisi, teks nonfiksi, tokoh dan watak tokoh teks fiksi; pecahan pecahan senilai dengan gambar, bentuk
pecahan, penaksiran dari jumlah, selisih, hasil kali dan hasil bagi dua, faktor dan kelipatan bilangan,
bilangan prima, faktor persekituan terbesar (FPB), kelipatan persekutuan, dan kelipatan persekutuan
terkecil (KPK), pembulatan hasil pengukuran panjang dan berat ke satuan terdekat, sifat sifat
segibanyak beraturan dan segibanyak tidak beraturan, keliling dan luas persegi, persegipanjang, dan
segitiga serta hubungan pangkat dua dengan akar pangkat dua, hubungan antar garis, diagram batang,
ukuran sudut pada bangun datar dalam satuan baku; hubungan antara bentuk dan fungsi bagian
tubuh pada hewan dan tumbuhan, siklus hidup berbagai jenis makhluk hidup terkait dengan upaya
pelestariannya, macam-macam gaya, hubungan gaya dengan gerak, perubahan bentuk energi dan
sumber energi alternatif, terapan sifat-sifat bunyi dan kaitannya dengan indera pendengaran, terapan
sifat cahaya dan kaitannya dengan indera penglihatan, keseimbangan dan pelestarian SDA;
karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber daya alam dari tingkat kabupaten/kota sampai tingkat
provinsi, keberagaman sosial, ekonomi, budaya, etnis, dan agama, kegiatan ekonomi, kerajaan Hindu
dan/atau Budha dan/atau Islam; makna hubungan simbol sila-sila Pancasila, hak dan kewajiban
masyarakat di dalam kehidupan sehari-hari, manfaat keberagaman karakteristik individu dalam
kehidupan sehari-hari; serta pedagogiknya di kelas 4 SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis
keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri
dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
Kode : LOK 4
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) yang : CPBS PGSD butir 2,3,4,5,6
dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : LOK 4 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk melakukan analisis kurikulum, review
pendalaman materi pokok gagasan pokok, paragraph, kerangka karangan, kohesi dan koherensi teks
lisan/tulis, daftar pertanyaan wawancara, laporan hasil wawancara, teks petunjuk penggunaan,
pendapat pribadi tentang isi buku sastra, struktur puisi, menulis puisi, teks nonfiksi, tokoh dan watak
tokoh teks fiksi; Pecahan pecahan senilai dengan gambar, Bentuk Pecahan, Penaksiran dari jumlah,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 49


selisih, hasil kali dan hasil bagi dua, Factor dan kelipatan bilangan, Bilangan prima, Factor persekituan
terbesar (FPB), kelipatan persekutuan, dan kelipatan persekutuan terkecil (KPK), pembulatan hasil
pengukuran panjang dan berat ke satuan terdekat, sifat sifat segi banyak beraturan dan segibanyak
tidak beraturan, keliling dan luas persegi,persegipanjang, dan segitiga serta hubungan pangkat dua
dengan akar pangkat dua, hubungan antar garis, diagram batang,ukuran sudut pada bangun datar
dalam satuan baku; hubungan antara bentuk dan fungsi bagian tubuh pada hewan dan tumbuhan,
siklus hidup berbagai jenis makhluk hidup terkait dengan upaya pelestariannya, mcam-macam gaya,
hubungan gaya dengan gerak, perubahan bentuk energi dan sumber energi alternatif, Terapan sifat-
sifat bunyi dan kaitannya dengan indera pendengaran, terapan sifat cahaya dan kaitannya dengan
indera penglihatan, keseimbangan dan pelestarian SDA; karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber
daya alam dari tingkat kabupaten/kota sampai tingkat provinsi, keberagaman sosial, ekonomi, budaya,
etnis, dan agama, kegiatan ekonomi, kerajaan Hindu dan/atau Budha dan/atau Islam; makna hubungan
simbol sila-sila Pancasila, hak dan kewajiban masyarakat di dalam kehidupan sehari-hari, manfaat
keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari; serta pedagogiknya di kelas 4 SD;
menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT
dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman
sejawat serta tes formatif.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

1-2 Bahasa Indonesia  Menganalisis  Gagasan pokok, Blended Studi referensi, 16 JP 14,2 Formatif A1-
(Anal a. Menguasai Gagasan pokok, paragraf, (flipped) inkuiri, diskusi A24
isis materi berbagai paragraf, kerangka kerangka learning: tentang: Gagasan
ragam teks serta karangan, kohesi karangan, kohesi pokok, paragraf,
Kurik
aplikasinya dan koherensi teks dan koherensi kerangka karangan,
ulum dalam lisan/tulis, daftar teks lisan/tulis, kohesi dan koherensi
dan pembelajaran di pertanyaan Daftar pertanyaan teks lisan/tulis, daftar
Pend SD. wawancara, laporan wawancara, pertanyaan
alam b. Menguasai hasil wawancara, laporan hasil wawancara, laporan
an materi satuan teks petunjuk wawancara, teks hasil wawancara,
Mate bahasa penggunaan, petunjuk teks petunjuk
pembentuk teks pendapat pribadi penggunaan, penggunaan,
ri)
serta aplikasinya tentang isi buku pendapat pribadi pendapat pribadi

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 50


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

dalam sastra, struktur puisi, tentang isi buku tentang isi buku
pembelajaran di menulis puisi, teks sastra, struktur sastra, struktur puisi,
SD. nonfiksi, tokoh dan puisi, menulis menulis puisi, teks
c. Menguasai watak tokoh teks puisi, teks nonfiksi, tokoh dan
materi struktur, fiksi; nonfiksi, tokoh watak tokoh teks fiksi;
fungsi, dan dan watak tokoh
kaidah teks fiksi;
kebahasaan
teks fiksi serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
struktur, fungsi,
dan kaidah
kebahasaan
teks nonfiksi
serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
materi apresiasi
dan kreasi
sastra anak
serta
penerapannya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 51


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran di
SD.

Matematika  Menganalisis Pecahan Blended Studi referensi, Formatif B1-


a. Menguasai Pecahan pecahan pecahan senilai (flipped) inkuiri, diskusi B9
pengetahuan senilai dengan dengan gambar, learning: tentang: Pecahan
konseptual dan gambar, Bentuk Bentuk Pecahan, pecahan senilai
prosedural serta Pecahan, Penaksiran dari dengan gambar,
melakukan Penaksiran dari jumlah, selisih, Bentuk Pecahan,
pemecahan jumlah, selisih, hasil hasil kali dan Penaksiran dari
masalah kali dan hasil bagi hasil bagi dua, jumlah, selisih, hasil
matematis pada dua, Factor dan Factor dan kali dan hasil bagi
materi bilangan kelipatan bilangan, kelipatan dua, Factor dan
(bulat, pecahan, Bilangan prima bilangan, kelipatan bilangan,
persen, Factor persekituan Bilangan prima Bilangan prima
perbandingan, terbesar (FPB), Factor Factor persekituan
skala, KPK dan kelipatan persekituan terbesar (FPB),
FPB) serta persekutuan, dan terbesar (FPB), kelipatan
penerapannya kelipatan kelipatan persekutuan, dan
dalam persekutuan terkecil persekutuan, dan kelipatan
kehidupan (KPK), Pembulatan kelipatan persekutuan terkecil
sehari-hari dan hasil pengukuran persekutuan (KPK), Pembulatan
aplikasinya panjang dan berat terkecil (KPK), hasil pengukuran
dalam ke satuan terdekat, Pembulatan hasil panjang dan berat ke
pembelajaran di Sifat sifat segi pengukuran satuan terdekat, Sifat
SD. banyak beraturan panjang dan sifat segi banyak

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 52


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

b. Menguasai dan segibanyak berat ke satuan beraturan dan


pengetahuan tidak beraturan, terdekat, Sifat segibanyak tidak
konseptual dan Keliling dan luas sifat segi banyak beraturan, Keliling
prosedural serta persegi,persegipanja beraturan dan dan luas
melakukan ng, dan segitiga segibanyak tidak persegi,persegipanja
pemecahan serta hubungan beraturan, ng, dan segitiga serta
masalah pangkat dua dengan Keliling dan luas hubungan pangkat
matematis pada akar pangkat dua, persegi,persegipa dua dengan akar
materi geometri Hubungan antar njang, dan pangkat dua,
(bangun datar garis, Diagram segitiga serta Hubungan antar
dan bangun batang, Ukuran hubungan garis, Diagram
ruang sudut pada bangun pangkat dua batang, Ukuran sudut
khususnya segi datar dalam satuan dengan akar pada bangun datar
tiga, segi empat, baku, pangkat dua, dalam satuan baku.
prisma dan Hubungan antar
limas), dan garis, Diagram
aplikasinya batang, Ukuran
dalam sudut pada
pembelajaran di bangun datar
SD dalam satuan
c. Menguasai baku,
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi statistika
serta
penerapannya

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 53


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

dalam
kehidupan
sehari-hari, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi kapita
selekta (pola
bilangan,
aljabar,
trigonometri,
logika) secara
mendalam, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

IPA  Hubungan antara Blended Studi referensi, Formatif C1-


a. Menguasai  menganalisis bentuk dan fungsi (flipped) inkuiri, diskusi C6
langkah- Hubungan antara bagian tubuh learning: tentang: Hubungan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 54


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

langkah bentuk dan fungsi pada hewan dan antara bentuk dan
metode ilmiah bagian tubuh pada tumbuhan, Siklus fungsi bagian tubuh
dan hewan dan hidup berbagai pada hewan dan
aplikasinya tumbuhan, siklus jenis makhluk tumbuhan, Siklus
dalam hidup berbagai jenis hidup terkait hidup berbagai jenis
pembelajaran makhluk hidup dengan upaya makhluk hidup terkait
di SD. terkait dengan pelestariannya, dengan upaya
b. Menguasai upaya macam-macam pelestariannya,
materi pelestariannya, gaya, hubungan Macam-macam gaya,
makhluk hidup macam-macam gaya dengan Hubungan gaya
dan proses gaya, hubungan gerak, perubahan dengan gerak,
kehidupannya gaya dengan gerak, bentuk energi dan Perubahan bentuk
(sistem organ perubahan bentuk sumber energi energi dan sumber
pada manusia, energi dan sumber alternatif, terapan energi alternatif,
bagian energi alternatif, sifat-sifat bunyi Terapan sifat-sifat
tumbuhan dan terapan sifat-sifat dan kaitannya bunyi dan kaitannya
fungsinya, bunyi dan kaitannya dengan indera dengan indera
daur hidup dengan indera pendengaran, pendengaran,
hewan dan pendengaran, terapan sifat Terapan sifat cahaya
perkembangbi terapan sifat cahaya cahaya dan dan kaitannya
akan makhluk dan kaitannya kaitannya dengan dengan indera
hidup) serta dengan indera indera penglihatan,
aplikasinya penglihatan, penglihatan, Keseimbangan dan
dalam keseimbangan dan keseimbangan Pelestarian SDA;
pembelajaran pelestarian SDA; dan pelestarian
di SD. SDA;
c. Menguasai
materi benda
dan sifatnya
serta
aplikasinya

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 55


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

dalam
pembelajaran
di SD.
d. Menguasai
materi energi
dan
perubahannya
(gaya, usaha
dan energi,
suhu dan
kalor,
gelombang
bunyi, cahaya,
listrik dan
magnet) serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.
e. Menguasai
materi bumi
dan alam
semesta serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 56


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

IPS  Menganalisis Karakteristik Blended Studi referensi, Formatif D1-


a. Menguasai Karakteristik ruang ruang dan (flipped) inkuiri, diskusi D14
ruang lingkup dan pemanfaatan pemanfaatan learning: tentang: karakteristik
materi sumber daya alam sumber daya ruang dan
manusia, dari tingkat alam dari tingkat pemanfaatan sumber
tempat, dan kabupaten/kota kabupaten/kota daya alam dari
lingkungan sampai tingkat sampai tingkat tingkat
serta provinsi, provinsi, kabupaten/kota
aplikasinya keberagaman social, Keberagaman sampai tingkat
dalam ekonomi, budaya, social, ekonomi, provinsi,
pembelajaran etnis, dan agama, budaya, etnis, keberagaman social,
di SD kegiatan ekonomi, dan agama ekonomi, budaya,
b. Menguasai Kerajaan Hindu Kegiatan etnis, dan agama
ruang lingkup dan/atau Budha ekonomi, kegiatan ekonomi,
materi waktu, dan/atau Islam; Kerajaan Hindu Kerajaan Hindu
keberlanjutan dan/atau Budha dan/atau Budha
dan dan/atau Islam; dan/atau Islam
perubahan
serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD
c. Menguasai
ruang lingkup
materi sistem
sosial dan
budaya serta
aplikasinya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 57


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran
di SD
d. Menguasai
ruang lingkup
materi perilaku
ekonomi dan
kesejahteraan
serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD
e. Menganalisis
fenomena
interaksi
dalam
perkembanga
n IPTEK dan
masyarakat
global serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 58


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

PPKn  Menganalisis Makna Makna hubungan Blended Studi referensi, Formatif E1-
a. Menguasai hubungan symbol symbol sila-sila (flipped) inkuiri, diskusi E12
materi sila-sila Pancasila, Pancasila, hak learning: tentang: Makna
pengertian hak Hak dan kewajiban dan kewajiban hubungan symbol
asasi manusia, masyarakat di dalam masyarakat di sila-sila Pancasila,
pelanggaran kehidupan sehari- dalam kehidupan Hak dan kewajiban
HAM, hari, Manfaat sehari-hari, masyarakat di dalam
penegakan keberagaman manfaat kehidupan sehari-
HAM, dan karakteristik individu keberagaman hari, Manfaat
aplikasinya dalam kehidupan karakteristik keberagaman
dalam sehari-hari; individu dalam karakteristik individu
pembelajaran kehidupan sehari- dalam kehidupan
SD. hari; sehari-hari
b. Menguasai
materi persatuan
dan kesatuan
dalam
keberagaman
masyarakat
multikultur,
nasionalisme,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
c. Menguasai
konsep nilai,
moral, norma,
hukum dan
peraturan serta
aplikasinya

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 59


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
materi sejarah
perumusan
Pancasila dan,
nilai-nilai yang
terkandung
dalam sila
Pancasila, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
hakikat
kewarganegaraa
n global,
tantangan di era
globalisasi,
dampak positif
dan negatif
globalisasi, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 60


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

Pedagogik  Menganalisis teori Teori Blended Studi referensi, Formatif A-E


a. Menguasai perkembangan perkembangan (flipped) inkuiri, diskusi
berbagai teori anak, teori belajar, anak, teori learning tentang Teori
perkembangan penilaian dan belajar, penilaian perkembangan anak,
anak dan analisis hasil belajar dan analisis hasil teori belajar,
aplikasinya (sikap, belajar (sikap, penilaian dan analisis
dalam pengetahuan, dan pengetahuan, hasil belajar (sikap,
pembelajaran di keterampilan dan keterampilan pengetahuan, dan
SD. dengan menerapkan dengan keterampilan dengan
b. Menguasai penilaian otentik, meneerapkan meneerapkan
berbagai teori dan kompetensi penilaian otentik, penilaian otentik, dan
belajar dan pedagogik serta dan kompetensi kompetensi
aplikasinya aplikasinya dalam pedagogik serta pedagogik serta
dalam pembelajaran di aplikasinya dalam aplikasinya dalam
pembelajaran di kelas 4 SD pembelajaran di pembelajaran di
SD. kelas 4 SD kelas 4 SD
c. Menguasai
berbagai
penilaian dan
analisis hasil
belajar (sikap,
pengetahuan
dan
keterampilan)
dengan
menerapkan
penilaian otentik
dan tindak
lanjutnya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 61


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

d. Menguasai
kompetensi
pedagogik
profesi guru dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

3-10 5.a. Mampu  Mengidentifikasi Perangkat Lokakarya  Pemodelan 64 JP 56,8 Penilaian A-E
(Pen mengidentifikasi KI/KD dalam pembelajaran di dengan perangkat produk
gem kebutuhan muatan kelas 4 berbasis prinsip pembelajaran kelas 4
perangkat ICT keterampilan
bang pembelajaran LAMIINOV SD oleh Dosen,
pembelajaran abad 21, literasi,
an dan kelas 4 SD PPK, dan HOTs. Diskusi tentang
Pera karakteristiknya:  Merumuskan perangkat
ngka Silabus, RPP, indikator pembelajaran kelas 4
t bahan ajar pembelajaran SD menurut
Pem pokok, media, berdasarkan kurikulum yang
belaj LKPD, bahan KI/KD muatan berlaku
ajar pengayaan
aran) pembelajaran  Identifikasi KD yang
dan instrumen
penilaian di SD kelas 4 SD relevan dengan
yang berbasis  Mengembangka materi LOK 1,
ICT. n RPP Latihan terbimbing
5.b. Mampu berdasarkan secara individual
mengembangka KI/KD muatan untuk: merumuskan
n perangkat pembelajaran indikator,
pembelajaran:
kelas 4 SD mengembangkan
Silabus, RPP,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 62


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

bahan ajar,  Mengembangka silabus, rpp, bahan


media, LKPD, n bahan ajar ajar, LKPD, media,
dan instrumen berdasarkan asesmen, dan
penilaian di SD
KI/KD muatan pengelolaan
yang berbasis
ICT, pembelajaran pembelajaran di
keterampilan kelas 4 SD kelas 4 SD yang
abad 21, literasi,  Mengembangka berbasis ICT,
PPK, dan HOTs. n media keterampilan abad
berdasarkan 21, literasi, PPK, dan
KI/KD muatan HOTs.
pembelajaran
kelas 4 SD
 Mengembangka
n LKPD
berdasarkan
KI/KD muatan
pembelajaran
kelas 4 SD
 Mengembangka
n perangkat
penilaian
berdasarkan
KI/KD muatan
pembelajaran
kelas 4 SD
 Mengelola
perencanaan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 63


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran di
kelas 4 SD
berbasis ICT,
keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

11- 5.b. Mampu  Mengomunikasika Perangkat Presentasi Mempresentasikan 16 JP 14,2 Penilaian


12 mengembangka n ide/gagasan pembelajaran di dan gagasan dalam kinerja
(Pre n perangkat untuk kelas 4 SD diskusi bentuk rencana
pembelajaran: pembelajaran di berbasisketerampil pembelajaran di
sent
Silabus, RPP, kelas 4 SD yang an abad 21, literasi, kelas 4 SD
asi) bahan ajar, berbasis ICT, PPK, dan HOTs. keterampilan abad
media, LKPD, keterampilan abad 21, literasi, PPK, dan
dan instrumen 21, literasi, PPK, HOTs.
penilaian di SD dan HOTs.
yang berbasis
ICT,
keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

13- 5.c. Mampu  Melakukan Perangkat Praktik Latihan menerapkan 16 JP 14,2 Penilaian A-E
14 melaksanakan pembelajaran di pembelajaran di dan perangkat kinerja
(Pee Praktik kelas 4 SD yang kelas 4 SD berbasis refleksi pembelajaran di
Pembelajaran mendidik yang keterampilan abad
r kelas 4 SD dalam
dengan berbasis ICT, 21, literasi, PPK,
Teac Teman keterampilan abad dan HOTs. situasi peer teaching
hing) Sejawat 21, literasi, PPK, dilanjutkan dengan
(Peerteaching) dan HOTs. sesi refleksi terhadap

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 64


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

dengan tampilan (hal positif


memperhatika dan yang bisa
n ICT, ditingkatkan)
keterampilan
abad 21,
literasi, PPK,
dan HOTs..
5.d. Mampu
melaksanakan
refleksi Praktik
Pembelajaran.
5.e.Mampu
memperbaiki
pelaksanaan
proses
pembelajaran
berdasarkan
hasil refleksi.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 65


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
LOKAKARYA 5

Mata Kegiatan : Lokakarya analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok pokok pikiran paragraf; aspek
informasi apa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana dalam buku; teks eksplanasi, iklan, teks narasi
sejarah, pantun, teks nonfiksi, kalimat efektif, surat undangan; penjumlahan dan pengurangan dua
pecahan dengan penyebut berbeda, perkalian dan pembagian pecahan dan desimal, perbandingan
dua besaran yang berbeda, skala melalui denah, volume bangun ruang, jaring jaring bangun ruang
sederhana, pengumpulan data, penyajian data dalam bentuk daftar, tabel, diagram gambar
(pictogram), diagram batang atau diagram garis; alat gerak dan fungsi organ pada hewan dan manusia,
organ pernafasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, karakteristik-karakteristik geografi
Indonesia sebagai kepulauan maritim dan agraris, bentuk interaksi manusia dengan lingkungan, peran
ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan; nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari,
hak dan kewajiban sebagai warga Negara, keragaman sosial budaya, persatuan dan kesatuan untuk
membangun kerukunan hidup; serta pedagogiknya di kelas 5 SD; menyusun perangkat pembelajaran
berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta
diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.
Kode : LOK 5
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD butir 2,3,4,5,6
yang dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : LOK 5 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk melakukan analisis kurikulum, review
pendalaman materi pokok pokok pikiran paragraf; aspek informasi apa, di mana, kapan, mengapa,
bagaimana dalam buku; Teks eksplanasi, iklan, teks narasi sejarah, pantun, teks nonfiksi, kalimat
efektif, surat undangan; Penjumlahan dan pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda,
Perkalian dan pembagian pecahan dan desimal, Perbandingan dua besaran yang berbeda, Skala
melalui denah, volume bangun ruang, jaring jaring bangun ruang sederhana, pengumpulan data,
penyajian data dalam bentuk daftar, tabel, diagram gambar (pictogram), diagram batang atau diagram
garis; alat gerak dan fungsi organ pada hewan dan manusia, organ pernafasan dan fungsinya pada
hewan dan manusia, Karakteristik-karakteristik geografi Indonesia sebagai kepulauan maritim dan
agraris, bentuk interaksi manusia dengan lingkungan, peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan; nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, hak dan kewajiban sebagai warga
Negara, keragaman sosial budaya, persatuan dan kesatuan untuk membangun kerukunan hidup serta

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 66


pedagogiknya di kelas 5SD; menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21,
literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik
pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

1-2 Bahasa Indonesia  Menganalisi  Pokok Pikiran Blended Studi referensi, 16 JP 14,2 Formatif A1-
(Anali a. Menguasai Pokok Pikiran Paragraf; aspek (flipped) inkuiri, diskusi A24
sis materi Paragraf; Aspek informasi apa, di learning tentang:Pokok
berbagai informasi apa, di mana, kapan, Pikiran Paragraf;
Kurik
ragam teks mana, kapan, mengapa, Aspek informasi apa,
ulum serta mengapa, bagaimana dalam di mana, kapan,
dan aplikasinya bagaimana dalam buku; Teks mengapa, bagaimana
Pend dalam buku; teks eksplanasi, iklan, dalam buku; Teks
alama pembelajaran eksplanasi, iklan, teks narasi eksplanasi, Iklan,
n di SD. teks narasi sejarah, pantun, Teks narasi sejarah,
Materi b. Menguasai sejarah, pantun, teks nonfiksi, pantun, teks nonfiksi,
materi satuan teks nonfiksi, kalimat efektif, kalimat efektif, surat
)
bahasa kalimat efektif, surat undangan; undangan;
pembentuk surat undangan;
teks serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.
c. Menguasai
materi struktur,
fungsi, dan
kaidah
kebahasaan
teks fiksi serta
aplikasinya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 67


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran
di SD.
d. Menguasai
struktur,
fungsi, dan
kaidah
kebahasaan
teks nonfiksi
serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.
e. Menguasai
materi
apresiasi dan
kreasi sastra
anak serta
penerapannya
dalam
pembelajaran
di SD.
Matematika  Menganalisis Penjumlahan dan Studi referensi, Formatif B1-
a. Menguasai Penjumlahan dan pengurangan dua inkuiri, diskusi B9
pengetahuan pengurangan dua pecahan dengan tentang Penjumlahan
konseptual dan pecahan dengan penyebut dan pengurangan
prosedural serta penyebut berbeda, dua pecahan dengan
melakukan berbeda, Perkalian dan penyebut berbeda,
pemecahan Perkalian dan pembagian Perkalian dan
masalah pembagian pecahan dan pembagian pecahan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 68


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

matematis pada pecahan dan desimal, dan desimal,


materi bilangan desimal, Perbandingan Perbandingan dua
(bulat, pecahan, Perbandingan dua besaran yang besaran yang
persen, dua besaran yang berbeda, Skala berbeda, Skala
perbandingan, berbeda, Skala melalui denah, melalui denah,
skala, KPK dan melalui denah, Volume bangun Volume bangun
FPB) serta Volume bangun ruang, Jaring ruang, Jaring jarring
penerapannya ruang, Jaring jarring bangun bangun ruang
dalam kehidupan jarring bangun ruang sederhana, sederhana,
sehari-hari dan ruang sederhana, Pengumpulan Pengumpulan data,
aplikasinya Pengumpulan data, Penyajian Penyajian data
dalam data, Penyajian data dalam dalam bentuk daftar,
pembelajaran di data dalam bentuk daftar, tabel, diagram
SD. bentuk daftar, tabel, diagram gambar (pictogram),
b.Menguasai tabel, diagram gambar diagram batang atau
pengetahuan gambar (pictogram), diagram garis;
konseptual dan (pictogram), diagram batang
prosedural serta diagram batang atau diagram
melakukan atau diagram garis;
pemecahan garis;
masalah
matematis pada
materi geometri
(bangun datar
dan bangun
ruang khususnya
segi tiga, segi
empat, prisma
dan limas), dan
aplikasinya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 69


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran di
SD
c. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi statistika
serta
penerapannya
dalam kehidupan
sehari-hari, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
d.Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi kapita
selekta (pola
bilangan, aljabar,
trigonometri,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 70


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

logika) secara
mendalam, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

IPA  Menganalisis Alat Alat gerak dan Blended Alat gerak dan fungsi Formatif C1-
a. Menguasai gerak dan fungsi fungsi organ pada (flipped) organ pada hewan C6
langkah-langkah organ pada hewan dan learning: dan manusia, Organ
metode ilmiah hewan dan manusia, Organ pernafasan dan
dan aplikasinya manusia, Organ pernafasan dan fungsinya pada
dalam pernafasan dan fungsinya pada hewan dan manusia
pembelajaran di fungsinya pada hewan dan
SD. hewan dan manusia,
b. Menguasai manusia,
materi makhluk
hidup dan proses
kehidupannya
(sistem organ
pada manusia,
bagian tumbuhan
dan fungsinya,
daur hidup
hewan dan
perkembangbiak
an makhluk
hidup) serta
aplikasinya

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 71


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

dalam
pembelajaran di
SD.
c. Menguasai
materi benda dan
sifatnya serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
materi energi dan
perubahannya
(gaya, usaha dan
energi, suhu dan
kalor, gelombang
bunyi, cahaya,
listrik dan
magnet) serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
materi bumi dan
alam semesta
serta aplikasinya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 72


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

IPS  Menganalisis Karakteristik- Blended Studi referensi, Formatif D1-


a. Menguasai Karakteristik- karakteristik (flipped) inkuiri, diskusi D14
ruang lingkup karakteristik geografi learning: tentang: Karakteristik-
materi manusia, geografi Indonesia karakteristik geografi
tempat, dan Indonesia sebagai Indonesia sebagai
lingkungan serta sebagai kepulauan kepulauan maritim
aplikasinya kepulauan maritim dan dan agraris, Bentuk
dalam maritim dan agraris, Bentuk interaksi manusia
pembelajaran di agraris, Bentuk interaksi manusia dengan lingkungan,
SD interaksi manusia dengan Peran ekonomi
b. Menguasai dengan lingkungan, dalam upaya
ruang lingkup lingkungan, Peran ekonomi menyejahterakan
materi waktu, Peran ekonomi dalam upaya kehidupan;
keberlanjutan dalam upaya menyejahterakan
dan perubahan menyejahterakan kehidupan;
serta aplikasinya kehidupan;
dalam
pembelajaran di
SD
c. Menguasai
ruang lingkup
materi sistem
sosial dan
budaya serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD
d. Menguasai
ruang lingkup
materi perilaku

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 73


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

ekonomi dan
kesejahteraan
serta aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD
e. Menganalisis
fenomena
interaksi dalam
perkembangan
IPTEK dan
masyarakat
global serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

PPKn  Menganalisis Nilai-nilai Blended Studi referensi, Formatif E1-


a. Menguasai Nilai-nilai pancasila dalam (flipped) inkuiri, diskusi E12
materi pengertian pancasila dalam kehidupan sehari- learning: tentang:
hak asasi kehidupan sehari- hari, Hak dan Menganalisis Nilai-
manusia, hari, Hak dan kewajiban nilai pancasila dalam
pelanggaran kewajiban sebagai warga kehidupan sehari-
HAM, penegakan sebagai warga Negara, hari, Hak dan
HAM, dan Negara, Keragaman sosial kewajiban sebagai
aplikasinya Keragaman sosial budaya, warga Negara,
dalam budaya, Persatuan dan Keragaman sosial
Persatuan dan kesatuan untuk budaya, Persatuan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 74


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran kesatuan untuk membangun dan kesatuan untuk


SD. membangun kerukunan hidup membangun
b. Menguasai kerukunan hidup kerukunan hidup
materi persatuan
dan kesatuan
dalam
keberagaman
masyarakat
multikultur,
nasionalisme,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
c. Menguasai
konsep nilai,
moral, norma,
hukum dan
peraturan serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
materi sejarah
perumusan
Pancasila dan,
nilai-nilai yang
terkandung
dalam sila
Pancasila, dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 75


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
hakikat
kewarganegaraa
n global,
tantangan di era
globalisasi,
dampak positif
dan negatif
globalisasi, dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

Pedagogik  Menganalisis Teori Blended Studi referensi, Formatif A-E


a. Menguasai teori perkembangan (flipped) inkuiri, diskusi
berbagai teori perkembangan anak, teori learning tentang Teori
perkembangan anak, teori belajar, penilaian perkembangan anak,
anak dan belajar, penilaian dan analisis hasil teori belajar,
aplikasinya dan analisis hasil belajar (sikap, penilaian dan analisis
dalam belajar (sikap, pengetahuan, hasil belajar (sikap,
pembelajaran di pengetahuan, dan keterampilan pengetahuan, dan
SD. dan keterampilan dengan keterampilan dengan
b. Menguasai dengan meneerapkan meneerapkan
berbagai teori meneerapkan penilaian otentik, penilaian otentik, dan
belajar dan penilaian otentik, dan kompetensi kompetensi

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 76


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

aplikasinya dan kompetensi pedagogik serta pedagogik serta


dalam pedagogik serta aplikasinya dalam aplikasinya dalam
pembelajaran di aplikasinya dalam pembelajaran di pembelajaran di
SD. pembelajaran di kelas 5 SD kelas 5 SD
c. Menguasai kelas 5 SD
berbagai
penilaian dan
analisis hasil
belajar (sikap,
pengetahuan
dan
keterampilan)
dengan
menerapkan
penilaian otentik
dan tindak
lanjutnya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
kompetensi
pedagogik
profesi guru dan
aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 77


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

3-10 5.a. Mampu  Mengidentifikasi Perangkat Lokakarya  Pemodelan 64 JP 56,8 Penilaian


(Peng mengidentifikasi KI/KD dalam pembelajaran di dengan perangkat produk
emba kebutuhan muatan kelas 5 berbasis prinsip pembelajaran kelas 5
perangkat ICT keterampilan
ngan pembelajaran LAMIINOV SD oleh Dosen,
pembelajaran abad 21, literasi,
Peran dan kelas 5 SD PPK, dan HOTs. Diskusi tentang
gkat karakteristiknya:  Merumuskan perangkat
Pemb Silabus, RPP, indikator pembelajaran kelas 5
elajar bahan ajar pembelajaran SD menurut
an) pokok, media, berdasarkan kurikulum yang
LKPD, bahan KI/KD muatan berlaku
ajar pengayaan
pembelajaran  Identifikasi KD yang
dan instrumen
penilaian di SD kelas 5 SD relevan dengan
yang berbasis  Mengembangkan materi LOK 1,
ICT. RPP berdasarkan Latihan terbimbing
5.b. Mampu KI/KD muatan secara individual
mengembangkan pembelajaran untuk: merumuskan
perangkat kelas 5 SD indikator,
pembelajaran:
 Mengembangkan mengembangkan
Silabus, RPP,
bahan ajar, bahan ajar silabus, rpp, bahan
media, LKPD, berdasarkan ajar, LKPD, media,
dan instrumen KI/KD muatan asesmen, dan
penilaian di SD pembelajaran pengelolaan
yang berbasis kelas 5 SD pembelajaran di
ICT,
 Mengembangkan kelas 5 SD yang
keterampilan
abad 21, literasi, media berbasis ICT,
PPK, dan HOTs. berdasarkan keterampilan abad
KI/KD muatan 21, literasi, PPK, dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 78


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

pembelajaran HOTs.
kelas 5 SD
 Mengembangkan
LKPD
berdasarkan
KI/KD muatan
pembelajaran
kelas 5 SD
 Mengembangkan
perangkat
penilaian
berdasarkan
KI/KD muatan
pembelajaran
kelas 5 SD
 Mengelola
perencanaan
pembelajaran di
kelas 5 SD
berbasis ICT,
keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 79


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

11-12 5.b. Mampu  Mengomunikasik Perangkat Presentasi Mempresentasikan 16 JP 14,2 Penilaian A-E
(Pres mengembangkan an ide/gagasan pembelajaran di dan gagasan dalam kinerja
entasi perangkat untuk kelas 5 SD diskusi bentuk rencana
pembelajaran: pembelajaran di berbasisketerampil pembelajaran di
)
Silabus, RPP, kelas 5 SD yang an abad 21, literasi, kelas 5 SD
bahan ajar, berbasis ICT, PPK, dan HOTs. keterampilan abad
media, LKPD, keterampilan 21, literasi, PPK, dan
dan instrumen abad 21, literasi, HOTs.
penilaian di SD PPK, dan HOTs.
yang berbasis
ICT,
keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

13-14 5.c. Mampu  Melakukan Perangkat Praktik Latihan menerapkan 16 JP 14,2 Penilaian
(Peer melaksanakan pembelajaran di pembelajaran di dan perangkat kinerja
Teach Praktik kelas 5 SD kelas 5 SD refleksi pembelajaran di
Pembelajaran yang mendidik berbasis
ing) kelas 5 SD dalam
dengan Teman yang berbasis keterampilan
Sejawat ICT, abad 21, literasi, situasi peer teaching
(Peerteaching) keterampilan PPK, dan HOTs. dilanjutkan dengan
dengan abad 21, sesi refleksi terhadap
memperhatikan literasi, PPK, tampilan (hal positif
ICT, dan HOTs. dan yang bisa
keterampilan ditingkatkan)
abad 21,
literasi, PPK,
dan HOTs..
5.d. Mampu

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 80


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke yang diharapkan Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
(CPMK) belajaran (Kegiatan
Mahasiswa)

melaksanakan
refleksi Praktik
Pembelajaran.
5.e.Mampu
memperbaiki
pelaksanaan
proses
pembelajaran
berdasarkan
hasil refleksi.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 81


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
LOKAKARYA 6

Mata Kegiatan : Lokakarya analisis kurikulum, review pendalaman materi pokok, Teks laporan hasil pengamatan, teks
penjelasan ilmiah, teks pidato, aspek informasi apa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana dalam buku
sejarah, membandingkan teks puisi dan prosa, teks formulir, Tuturan dan tindakan tokoh serta
penceritaan penulis dalam teks fiksi, kaitan peristiwa yang dialami tokoh dalam cerita fiksi dengan
pengalaman pribadi; bilangan bulat negative, Operasi penjumlahan, pengurangan , perkalian dan
pembagian, operasi hitung campuran, titik pusat, jari jari,diameter, busur, tali busur, temberang dan
juring, Taksiran keliling dan luas lingkaran, Membandingkan prisma, tabung, limas, kerucut dan bola,
bangun ruang gabungan dari beberapa bangun ruang, modus, median,dan mean dari data tunggal;
perkembangbiakan tumbuhan dan hewan, ciri pubertas pada laki-laki dan perempuan, penyesuaian diri
makhluk hidup dengan lingkungan, komponen listrik dan fungsinya dalam rangkaian sederhana, sifat
magnet dan pemanfaatannya dalam kehidupan, energi listrik, tata surya, rotasi, revolusi bumi serta
terjadinya gerhana bulan, dan matahari; Karakteristik geografis dan kehidupan sosial budaya, ekonomi,
dan politik, perubahan sosial budaya, posisi dan peran Indonesia dalam kerja sama di bidang ekonomi,
politik, sosial, budaya, teknologi, dan pendidikan, Makna Proklamasi kemerdekaan ,upaya
mempertahankan kemerdekaan, dan upaya mengembangkan kehidupan kebangsaan yang sejahtera;
Penerapan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
pelaksanaan kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga beserta dampaknya dalam kehidupan
sehari-hari.
Menelaah kehidupan sosial ekonomi budaya masyarakat, persatuan dan kesatuan dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara beserta dampaknya; serta pedagogiknya di kelas 6 SD; kemudian menyusun
perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK, HOTs, dan ICT dilanjutkan
review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik pembelajaran dengan teman sejawat
serta tes formatif.
Kode : LOK 6
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD butir 2,3,4,5,6
yang dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : LOK 6 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk melakukan analisis kurikulum, review
pendalaman materi pokok: Teks laporan hasil pengamatan, teks penjelasan ilmiah, teks pidato, sspek
informasi apa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana dalam buku sejarah, membandingkan teks puisi

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 82


dan prosa, teks formulir, tuturan dan tindakan tokoh serta penceritaan penulis dalam teks fiksi, kaitan
peristiwa yang dialami tokoh dalam cerita fiksi dengan pengalaman pribadi; Bilangan bulat negative,
operasi penjumlahan, pengurangan , perkalian dan pembagian, operasi hitung campuran, titik pusat,
jari jari,diameter, busur, tali busur, temberang dan juring, taksiran keliling dan luas lingkaran,
membandingkan prisma, tabung, limas, kerucut dan bola, bangun ruang gabungan dari beberapa
bangun ruang, modus, median,dan mean dari data tunggal; perkembangbiakan tumbuhan dan hewan,
ciri pubertas pada laki-laki dan perempuan, penyesuaian diri makhluk hidup dengan lingkungan,
komponen listrik dan fungsinya dalam rangkaian sederhana, sifat magnet dan pemanfaatannya dalam
kehidupan, energi listrik, tata surya, rotasi, revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan, dan matahari;
Karakteristik geografis dan kehidupan sosial budaya, ekonomi, dan politik, perubahan social budaya,
posisi dan peran Indonesia dalam kerja sama di bidang ekonomi, politik, sosial, budaya, teknologi, dan
pendidikan, makna proklamasi kemerdekaan ,upaya mempertahankan kemerdekaan, dan upaya
mengembangkan kehidupan kebangsaan yang sejahtera; penerapan pancasila dalam kehidupan
sehari-hari, pelaksanaan kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga beserta dampaknya
dalam kehidupan sehari-hari, menelaah kehidupan sosial ekonomi budaya masyarakat, persatuan dan
kesatuan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara beserta dampaknya; serta pedagogiknya di
kelas 6 SD; kemudian menyusun perangkat pembelajaran berbasis keterampilan abad 21, literasi, PPK,
HOTs, dan ICT dilanjutkan review, presentasi, revisi serta diakhiri dengan kegiatan praktik
pembelajaran dengan teman sejawat serta tes formatif.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
1-2 Bahasa Indonesia 16 JP 14,2 A1-
(Anal a. Menguasai  Menganalisis Teks  Teks laporan hasil Blended Studi referensi, Form A24
isis materi laporan hasil pengamatan, teks (flipped) inkuiri, diskusi atif
berbagai pengamatan, teks penjelasan ilmiah, learning: tentang:Teks
Kurik
ragam teks penjelasan ilmiah, teks pidato, laporan hasil
ulum teks pidato, Aspek Aspek informasi pengamatan, teks
dan serta
informasi apa, di apa, di mana, penjelasan ilmiah,
Pend aplikasinya
mana, kapan, kapan, mengapa, teks pidato, Aspek
alam
dalam mengapa, bagaimana bagaimana dalam informasi apa, di

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 83


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
an pembelajaran dalam buku sejarah, buku sejarah, mana, kapan,
Mate di SD. membandingkan teks membandingkan mengapa,
ri) b. Menguasai puisi dan prosa, teks teks puisi dan bagaimana dalam
materi satuan formulir, Tuturan dan prosa, teks buku sejarah,
bahasa tindakan tokoh serta formulir, Tuturan membandingkan
penceritaan penulis dan tindakan teks puisi dan
pembentuk
dalam teks fiksi, tokoh serta prosa, teks
teks serta kaitan peristiwa yang penceritaan formulir, Tuturan
aplikasinya dialami tokoh dalam penulis dalam dan tindakan tokoh
dalam cerita fiksi dengan teks fiksi, kaitan serta penceritaan
pembelajaran pengalaman pribadi; peristiwa yang penulis dalam teks
di SD. dialami tokoh fiksi, kaitan
c. Menguasai dalam cerita fiksi peristiwa yang
materi dengan dialami tokoh
struktur, pengalaman dalam cerita fiksi
fungsi, dan pribadi; dengan
kaidah pengalaman
pribadi;
kebahasaan
teks fiksi serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.
d. Menguasai
struktur,
fungsi, dan
kaidah
kebahasaan
teks nonfiksi
Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 84
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
serta
aplikasinya
dalam
pembelajaran
di SD.
e. Menguasai
materi
apresiasi dan
kreasi sastra
anak serta
penerapannya
dalam
pembelajaran
di SD.
Matematika  Menganalisis Bilangan  Bilangan bulat Blended Studi referensi, Form B1-
a. Menguasai bulat negatif, Operasi negatif, Operasi (flipped) inkuiri, diskusi atif B9
pengetahuan penjumlahan, penjumlahan, learning: tentang:Bilangan
konseptual dan pengurangan , pengurangan , bulat negative,
prosedural serta perkalian dan perkalian dan Operasi
melakukan pembagian, Operasi pembagian, penjumlahan,
pemecahan hitung campuran, Titik Operasi hitung pengurangan ,
masalah pusat, jari jari,diameter, campuran, Titik perkalian dan
matematis pada busur, tali busur, pusat, jari pembagian,
materi bilangan temberang dan juring, jari,diameter, Operasi hitung
(bulat, pecahan, Taksiran keliling dan busur, tali busur, campuran, Titik
persen, luas lingkaran, temberang dan pusat, jari
perbandingan, Membandingkan juring, Taksiran jari,diameter,
skala, KPK dan prisma, tabung, limas, keliling dan luas busur, tali busur,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 85


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
FPB) serta kerucut dan bola, lingkaran, temberang dan
penerapannya Bangun ruang Membandingkan juring, Taksiran
dalam kehidupan gabungan dari prisma, tabung, keliling dan luas
sehari-hari dan beberapa bangun limas, kerucut dan lingkaran,
aplikasinya dalam ruang, Modus, bola, bangun Membandingkan
pembelajaran di median,dan mean dari ruang gabungan prisma, tabung,
SD. data tunggal; dari beberapa limas, kerucut dan
b. Menguasai bangun ruang, bola, bangun ruang
pengetahuan modus, gabungan dari
konseptual dan median,dan mean beberapa bangun
prosedural serta dari data tunggal; ruang, modus,
melakukan median,dan mean
pemecahan dari data tunggal;
masalah
matematis pada
materi geometri
(bangun datar dan
bangun ruang
khususnya segi
tiga, segi empat,
prisma dan limas),
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD
c. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 86


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
pemecahan
masalah
matematis pada
materi statistika
serta
penerapannya
dalam kehidupan
sehari-hari, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
pengetahuan
konseptual dan
prosedural serta
melakukan
pemecahan
masalah
matematis pada
materi kapita
selekta (pola
bilangan, aljabar,
trigonometri,
logika) secara
mendalam, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 87


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
IPA  Menganalisis Perkembangbiak Blended Studi referensi, Form C1-
a. Menguasai perkembangbiakan an tumbuhan dan (flipped) inkuiri, diskusi atif C6
langkah-langkah tumbuhan dan hewan, hewan, ciri learning: tentang:
metode ilmiah dan ciri pubertas pada laki- pubertas pada perkembangbiakan
aplikasinya dalam laki dan perempuan, laki-laki dan tumbuhan dan
pembelajaran di penyesuaian diri perempuan, hewan, ciri
SD. makhluk hidup dengan penyesuaian diri pubertas pada laki-
b. Menguasai materi lingkungan, komponen makhluk hidup laki dan
makhluk hidup listrik dan fungsinya dengan perempuan,
dan proses dalam rangkaian lingkungan, penyesuaian diri
kehidupannya sederhana, sifat komponen listrik makhluk hidup
(sistem organ magnet dan dan fungsinya dengan
pada manusia, pemanfaatannya dalam dalam rangkaian lingkungan,
bagian tumbuhan kehidupan, energi sederhana, sifat komponen listrik
dan fungsinya, listrik, tata surya, rotasi, magnet dan dan fungsinya
daur hidup hewan revolusi bumi serta pemanfaatannya dalam rangkaian
dan terjadinya gerhana dalam kehidupan, sederhana, sifat
perkembangbiaka bulan, dan matahari; energi listrik, tata magnet dan
n makhluk hidup) surya, rotasi, pemanfaatannya
serta aplikasinya revolusi bumi dalam kehidupan,
dalam serta terjadinya energi listrik, tata
pembelajaran di gerhana bulan, surya, rotasi,
SD. dan matahari; revolusi bumi serta
c. Menguasai materi terjadinya gerhana
benda dan bulan, dan
sifatnya serta matahari;
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 88


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
d. Menguasai materi
energi dan
perubahannya
(gaya, usaha dan
energi, suhu dan
kalor, gelombang
bunyi, cahaya,
listrik dan magnet)
serta aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai materi
bumi dan alam
semesta serta
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
IPS  Menganalisis Karakteristik Blended Studi referensi, Form D1-
a. Menguasai ruang Karakteristik geografis geografis dan (flipped) inkuiri, diskusi atif D1
lingkup materi dan kehidupan sosial kehidupan sosial learning: tentang:Karakteristi 4
manusia, tempat, budaya, ekonomi, dan budaya, ekonomi, k geografis dan
dan lingkungan politik, Perubahan dan politik, kehidupan sosial
serta aplikasinya social budaya, Posisi Perubahan social budaya, ekonomi,
dalam dan peran Indonesia budaya, Posisi dan politik,
pembelajaran di dalam kerja sama di dan peran Perubahan social
SD bidang ekonomi, politik, Indonesia dalam budaya, Posisi dan
b. Menguasai ruang social, budaya, kerja sama di peran Indonesia
lingkup materi teknologi, dan bidang ekonomi, dalam kerja sama
waktu, pendidikan, Makna politik, social, di bidang ekonomi,
Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 89
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
keberlanjutan dan Proklamasi budaya, politik, social,
perubahan serta kemerdekaan ,upaya teknologi, dan budaya, teknologi,
aplikasinya dalam mempertahankan pendidikan, dan pendidikan,
pembelajaran di kemerdekaan, dan Makna Makna Proklamasi
SD upaya Proklamasi kemerdekaan
c. Menguasai ruang mengembangkan kemerdekaan ,upaya
lingkup materi kehidupan kebangsaan ,upaya mempertahankan
sistem sosial dan yang sejahtera; mempertahankan kemerdekaan, dan
budaya serta kemerdekaan, upaya
aplikasinya dalam dan upaya mengembangkan
pembelajaran di mengembangkan kehidupan
SD kehidupan kebangsaan yang
d. Menguasai ruang kebangsaan yang sejahtera
lingkup materi sejahtera;
perilaku ekonomi
dan
kesejahteraan
serta aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD
e. Menganalisis
fenomena
interaksi dalam
perkembangan
IPTEK dan
masyarakat global
serta aplikasinya
dalam

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 90


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
pembelajaran di
SD.

PPKn  Menganalisis Penerapan Blended Studi referensi, Form E1-


a. Menguasai materi Penerapan pancasila pancasila dalam (flipped) inkuiri, diskusi atif E12
pengertian hak dalam kehidupan kehidupan sehari- learning: tentang:Penerapan
asasi manusia, sehari- hari.Pelaksanaan pancasila dalam
pelanggaran hari.Pelaksanaan kewajiban, hak, kehidupan sehari-
HAM, penegakan kewajiban, hak, dan dan tanggung hari.Pelaksanaan
HAM, dan tanggung jawab jawab sebagai kewajiban, hak,
aplikasinya dalam sebagai warga beserta warga beserta dan tanggung
pembelajaran SD. dampaknya dalam dampaknya jawab sebagai
b. Menguasai materi kehidupan sehari-hari, dalam kehidupan warga beserta
persatuan dan Kehidupan sosial sehari-hari, dampaknya dalam
kesatuan dalam ekonomi budaya Kehidupan social kehidupan sehari-
keberagaman masyarakat, Persatuan ekonomi budaya hari, Kehidupan
masyarakat dan kesatuan dalam masyarakat, social ekonomi
multikultur, kehidupan berbangsa Persatuan dan budaya
nasionalisme, dan dan bernegara beserta kesatuan dalam masyarakat,
aplikasinya dalam dampaknya. kehidupan Persatuan dan
pembelajaran di berbangsa dan kesatuan dalam
SD. bernegara kehidupan
c. Menguasai beserta berbangsa dan
konsep nilai, dampaknya bernegara beserta
moral, norma, dampaknya
hukum dan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 91


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
peraturan serta
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai materi
sejarah
perumusan
Pancasila dan,
nilai-nilai yang
terkandung dalam
sila Pancasila,
dan aplikasinya
dalam
pembelajaran di
SD.
e. Menguasai
hakikat
kewarganegaraan
global, tantangan
di era globalisasi,
dampak positif
dan negatif
globalisasi, dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 92


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
Pedagogik  Menganalisis teori Teori Blended Studi referensi, Form A-E
a. Menguasai perkembangan anak, perkembangan (flipped) inkuiri, diskusi atif
berbagai teori teori belajar, penilaian anak, teori learning tentang Teori
perkembangan dan analisis hasil belajar, penilaian perkembangan
anak dan belajar (sikap, dan analisis hasil anak, teori belajar,
aplikasinya dalam pengetahuan, dan belajar (sikap, penilaian dan
pembelajaran di keterampilan dengan pengetahuan, analisis hasil
SD. meneerapkan penilaian dan keterampilan belajar (sikap,
b. Menguasai otentik, dan kompetensi dengan pengetahuan, dan
berbagai teori pedagogik serta meneerapkan keterampilan
belajar dan aplikasinya dalam penilaian otentik, dengan
aplikasinya dalam pembelajaran di kelas 6 dan kompetensi meneerapkan
pembelajaran di SD pedagogik serta penilaian otentik,
SD. aplikasinya dalam dan kompetensi
c. Menguasai pembelajaran di pedagogik serta
berbagai kelas 6 SD aplikasinya dalam
penilaian dan pembelajaran di
analisis hasil kelas 6 SD
belajar (sikap,
pengetahuan dan
keterampilan)
dengan
menerapkan
penilaian otentik
dan tindak
lanjutnya dalam
pembelajaran di
SD.
d. Menguasai
kompetensi

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 93


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
pedagogik profesi
guru dan
aplikasinya dalam
pembelajaran di
SD.

3-10 5.a. Mampu  Mengidentifikasi KI/KD Perangkat Lokakarya  Pemodelan 64 JP 56,8 Penil A-E
(Pen mengidentifikasi dalam muatan pembelajaran di dengan perangkat aian
gem kebutuhan pembelajaran kelas 6 kelas 6 berbasis prinsip pembelajaran produ
perangkat ICT keterampilan
bang SD LAMIINOV kelas 6 SD oleh k
pembelajaran abad 21, literasi,
an  Merumuskan indikator PPK, dan HOTs. Dosen, Diskusi
dan
Pera karakteristikny pembelajaran tentang perangkat
ngka a: Silabus, RPP, berdasarkan KI/KD pembelajaran
t bahan ajar muatan pembelajaran kelas 6 SD
Pem pokok, media, kelas 6 SD menurut kurikulum
belaj LKPD, bahan  Mengembangkan RPP yang berlaku
aran) ajar pengayaan berdasarkan KI/KD  Identifikasi KD
dan instrumen muatan pembelajaran yang relevan
penilaian di SD
kelas 6 SD dengan materi
yang berbasis
ICT.  Mengembangkan  Latihan terbimbing
5.b. Mampu bahan ajar berdasarkan secara individual
mengembangka KI/KD muatan untuk:
n perangkat pembelajaran kelas 6 merumuskan
pembelajaran: SD indikator,
Silabus, RPP,  Mengembangkan mengembangkan
bahan ajar,
media, LKPD, media berdasarkan silabus, rpp, bahan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 94


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
dan instrumen KI/KD muatan ajar, LKPD, media,
penilaian di SD pembelajaran kelas 6 asesmen, dan
yang berbasis SD pengelolaan
ICT,
 Mengembangkan pembelajaran di
keterampilan
abad 21, literasi, LKPD berdasarkan kelas 6 SD yang
PPK, dan HOTs. KI/KD muatan berbasis ICT,
pembelajaran kelas 6 keterampilan abad
SD 21, literasi, PPK,
 Mengembangkan dan HOTs.
perangkat penilaian
berdasarkan KI/KD
muatan pembelajaran
kelas 6 SD
 Mengelola
perencanaan
pembelajaran di kelas 4
SD berbasis ICT,
keterampilan abad 21,
literasi, PPK, dan
HOTs.

11- 5.b. Mampu  Mengomunikasikan Perangkat Presentasi Mempresentasikan 16 14,2 Penil A-E
12 mengembangkan ide/gagasan untuk pembelajaran di dan gagasan dalam aian
(Pre perangkat pembelajaran di kelas 4 SD diskusi bentuk rencana kinerj
pembelajaran: kelas 4 SD yang berbasisketerampil pembelajaran di
sent a
Silabus, RPP, berbasis ICT, an abad 21, literasi, kelas 6 SD
asi) bahan ajar, media, keterampilan abad PPK, dan HOTs. keterampilan abad
LKPD, dan 21, literasi, PPK, dan 21, literasi, PPK,

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 95


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
instrumen HOTs. dan HOTs.
penilaian di SD
yang berbasis
ICT, keterampilan
abad 21, literasi,
PPK, dan HOTs.

13- 5.c. Mampu  Melakukan Perangkat Praktik Latihan 16 14,2 Penil A-E
14 melaksanakan pembelajaran di pembelajaran di dan menerapkan aian
(Pee Praktik kelas 6 SD yang kelas 6 SD berbasis refleksi perangkat kinerj
Pembelajaran mendidik yang keterampilan abad
r pembelajaran di a
dengan Teman berbasis ICT, 21, literasi, PPK,
Teac Sejawat keterampilan abad dan HOTs. kelas 6 SD dalam
hing) (Peerteaching) 21, literasi, PPK, dan situasi peer
dengan HOTs. teaching
memperhatikan dilanjutkan dengan
ICT, keterampilan sesi refleksi
abad 21, literasi, terhadap tampilan
PPK, dan HOTs..
(hal positif dan
5.d. Mampu
melaksanakan yang bisa
refleksi Praktik ditingkatkan)
Pembelajaran.
5.e.Mampu
memperbaiki
pelaksanaan
proses
pembelajaran
berdasarkan hasil

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 96


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Waktu Bobot Tekni Ref
Ke yang diharapkan Pem- belajar (JP) (%) k
(CPMK) belajaran mahasiswa Penila
(Kegiatan ian
Mahasiswa)
refleksi.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 97


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
PTK 1

Mata Kegiatan : Mata kegiatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) 1 didahului dengan kegiatan mengidentifikasi
permasalahan pembelajaran di kelas, dilanjutkan dengan menyusun rencana PTK berbasis
permasalahan pembelajaran tersebut.
Kode : PTK 1
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD Butir 7
yang dibebankan pada mata kegiatan
ini
Deskripsi Mata Kegiatan : PTK 1 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang
didahului dengan kegiatan mengidentifikasi permasalahan pembelajaran di kelas,
dilanjutkan dengan menyusun rencana PTK berbasis permasalahan pembelajaran
tersebut.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman belajar Waktu Bobot Teknik Ref
Ke akhir yang Pem- mahasiswa (JP) (%) Penilaian
diharapkan belajaran (Kegiatan
(CPMK) Mahasiswa)

1-2 Mengobservasi dan 16 50 % Portofoli F1-


(Ma Mampu  Menemukenali Masalah Observasi berdiskusi dengan o F14
mpu mengidentifikasi masalah Pembelajaran di sekolah guru tentang masalah Tugas
permasalahan pembelajaran di SD (kelas dan pembelajaran di mandiri:
men
pembelajaran di sekolah dasar luar kelas) kelas (SD) Membua
gide kelas. yang terjadi di t laporan
ntifik kelas sebagai hasil
asi hasil dari observas

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 98


perm Observasi kelas i ke
asal dan diskusi Diskusi Mendiskusikan hasil sekolah
ahan dengan pihak dan FGD observasi sekolah
sekolah
pem
belaj  Menentukan
aran masalah utama
di berdasarkan Diskusi Mendiskusikan
kelas temuan hasil Solusi terhadap dan FGD alternative tindakan
.) observasi yang masalah untuk mengatasi
akan dijadikan pembelajaran di masalah
focus penelitian SD pembelajaran di
sekolah dasar
 Menentukan
alternatif
tindakan untuk
mengatasi
masalah
pembelajaran di
sekolah dasar
yang sesuai
tuntutan
kurikulum yang
berlaku

3-4 Mampu  Menyusun Diskusi Menyusun proposal 16 50 % Produk F1-


Mam menyusun proposal PTK dan PTK F14
pu rencana berikut penugasa
Penelitian instrumen yang n
men
Tindakan Kelas berbasis
yusu berbasis permasalahan
n permasalahan pembelajaran Tugas Mandiri:
renc pembelajaran di di kelas Presentasi Membuat proposal
ana kelas. dengan
Pene  Menyajikan prinsip
litian proposal PTK LAMIINOV
yang berbasis

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 99


Tind permasalahan
akan pembelajaran
Kela di kelas
s
berb
asis
perm
asal
ahan
pem
belaj
aran
di
kelas
.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 100


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM PPG
PTK 2

Mata Kegiatan : Mata kegiatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) 2 adalah kegiatan lanjutan dari PTK 1. Kegiatan diawali
dengan pelaksanaan PTK berdasarkan perencanaan yang telah disusun untuk selanjutnya
menyusun laporan Penelitian Tindakan Kelas, kemudian berdasarkan laporan PTK tersebut
disusun artikel ilmiah yang selanjutnyan didesiminasikan melalui forum ilmiah.

Kode : PTK 2
Semester/ SKS :
Program Studi : PPG
Bidang Studi/ Bidang Keahlian : PGSD
Dosen Pengampu :
Capaian pembelajaran lulusan (CPL) : CPBS PGSD Butir 7
yang dibebankan pada mata kegiatan ini
Deskripsi Mata Kegiatan : PTK 2 diarahkan untuk memfasilitasi mahasiswa melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang
didahului
Kegiatan diawali dengan pelaksanaan PTK berdasarkan perencanaan yang telah disusun untuk
selanjutnya menyusun laporan Penelitian Tindakan Kelas, kemudian berdasarkan laporan PTK
tersebut disusun artikel ilmiah yang selanjutnyan didesiminasikan melalui forum ilmiah.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
Hari Kemampuan akhir yang Indikator CPMK Materi Ajar Bentuk Pengalaman Wakt Bobo Teknik Ref.
Ke diharapkan (CPMK) Pem- belajar u t (%) Penilaia
belajaran mahasiswa (JP) n
(Kegiatan
Mahasiswa)

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 101


1. Mampu  Melaksanaka F1-
(Melaksanak melaksanakan n F14
an Penelitian Penelitian pembelajaran Tahapan PTK Praktek  Praktek 8 25 % Produk
Tindakan Kelas berdasarkan mengajar, mengajar
Tindakan
berdasarkan perangkat Observasi  Mengobser
Kelas rencana yang pembelajaran dan FGD vasi
berdasarkan telah disusun. yang disusun di sekolah  refleksi
rencana  Melakukan tempat berdasarka
yang telah observasi PPL n hasil
disusun) selama observasi
pelaksanaan pembelajar
PTK an
 Melakukan
refleksi
berdasarkan
hasil
observasi
pembelajaran

2. F1-
Menyusun Mampu menyusun  Menyusun Pedoman Diskusi Menyusun 8 25% Produk F14
laporan Penelitian laporan PTK penyusunan dan proposal PTK
laporan karya tulis
Tindakan Kelas. berikut penugasan
Penelitian ilmiah
kelengkapann Tugas
Tindakan ya mandiri:
Kelas. Membuat
laporan hasil
observasi ke
sekolah
3 8 25% Produk F1-
Menyusun Mampu menyusun  Menyusun Pedoman Diskusi Menulis F14
artikel ilmiah artikel ilmiah penyusunan dan artikel ilmiah
artikel ilmiah karya tulis
berdasarkan hasil berdasarkan penugasan berdasarkan
berdasarkan ilmiah
Penelitian Tindakan hasil PTK hasil PTK

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 102


hasil Kelas yang telah yang telah yang telah
Penelitian dilakukan. dilakukan dilakukan
Tindakan
Kelas yang
telah
dilakukan.
4 25% Produk F1-
Mendesimin Mampu  Menyajikan Strategi dan Presentasi Menyajikan 8 F14
mendesiminasikan artikel hasil Teknik dengan artikel
a-sikan hasil Presentasi
hasil Penelitian PTK di dalam prinsip berbasis hasil
Penelitian Ilmiah LAMIINOV
Tindakan Kelas forum ilmiah PTK di dalam
Tindakan melalui forum ilmiah. forum ilmiah
Kelas
melalui
forum ilmiah.

DAFTAR REFERENSI

A. Bahasa Indonesia
1. Alwi, Hasan, dkk. (2010).Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
2. Effendi, S. (2002) Bimbingan Apresiasi Puisi. Jakarta: Pustaka Jaya.
3. Departemen Pendidikan Nasional. 2009. Panduan untuk Guru Membaca dan Menulis Permulaan untuk SD Kelas 1,2, 3
4. Hartati, T., Ernalis., & Churiah,Y. (2010). Pendidikan Sastra dan Bahasa Indonesia di Kelas Rendah. Bandung: UPI Press.

5. Huck, Charlotte S. 1987. Children Literature in the Elementary school New York: Holt Rinehart.
6. Hunt, Peter (Ed). 1993. Children Literature, The Development of Criticism. London & New York: Clays Ltd.
7. KBBI. (2016). Kamus Besar Bahasa Indonesia. [Online] Available at: http:/kbbi.web.id
8. Kosasih, E. 2009. Menulis Surat Dinas. Bandung: Yrama Widya

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 103


9. Kosasih, E. Pendekatan, Metode, dan Teknik Pembelajaran Bahasa Indonesia. Bandung: Yrama Widya
10. Kosasih, E. 2014. Strategi Belajar dan Pembelajaran, Implementasi Kurikulum 20013. Bandung: Yrama Widya.
11. Keraf, G. (2010). Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
12. Koki, Stan. 1998. Storytelling: The Heart and Soul of Education.Pacific research for education and learning. Halaman 1-4. US:
Office of Educational Research and Improvement (OERI), U.S. Department of Education.
13. Nurgiyantoro, B. (2010). Sastra Anak: Pengantar Pemahaman Dunia Anak. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

14. Resmini, N & Juanda, D. (2007). Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia Di Kelas Tinggi. Bandung: UPI Press.
15. Sudaryanto, 2015. Metode dan Aneka Teknik Analisis Bahasa. Yogyakarta: Sanata Dharma University Press.
16. Tarigan, H.G. (2013). Berbiacara Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
17. Tarigan, H.G. (2013). Membaca Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
18. Tarigan, H.G. (2013). Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
19. Tarigan, H.G. (2013). Menyimak Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

20. Tarigan, P. D. (2009). Pengajaran Gaya Bahasa. Bandung: ANGKASA.


21. Tarigan, H. G. (2011). Pengajaran Kosakata. Bandung: Angkasa.
22. Tarigan, P. D. (2011). Dasar-dasar psikosastra. Bandung: ANGKASA.
23. Tim Pengembang Pedoman Bahasa Indonesia. 2016. Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia. Badan Pengembangan dan
Pembinaan Bahasa Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan dan Jurnal. Bandung: Thursina.
24. Zulela. (2012). Pembelajaran Bahasa Indonesia Apresiasi Sastra di SD. Bandung: Rosda Karya.

B. Matematika
1. Buger, William F, dan Musser, Garry L. (1999). Mathematics for Elementary Teacher. Ontario: Mac. Milan.

2. Bernet, Burton,L. (2011). Mathematics for Elementary Teachers. USA: Mc Graw Hill
Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 104
3. Herman, T., Mujono. (2008) Logika Matematika. Bandung: UPI Press

4. Kennedy, Leonard M. & Tipps, Steve. (1994). Guiding Children’s Learning of Mathematics, Sixth Edition. Belmont,
California: Wadsworth Publishing Caompany.

5. Musser, Gary., Burger, W., Peterson, B. (2011). Mathematics for Elementary Teachers: A Contemporary Approach. USA: John
Willey &

6. Van de Walle, J.A. (1994). Elementary School Mathematics Teaching Developmentally. Second Edition. New York:
Longman Publising Group.

7. Walle, John. (2007). Elementary and Midlle School Mathematics. Pearson Prentice Hall

8. Wheeeler, Ruric E. (1992). Modern Mathematics. Eight Edition. Belmont, California: Brooks/Cole Publishing Company.
9. Windayana, H., Haki, O., Supriadi. (2008). Geometrid an Pengukuran. Bandung: UPI Press

C. IPA
1. Anderson, W. & Krathwohl, David R. 2001. A Taxonomy for Learning Teaching and Assessing, A Revision of Bloom’s Taxonomy
of Educational Objectives. New York: Longman.
2. Campbell, N.A., Reece, J.B., Mitchell, L.G. 2002. Biologi, Edisi Kelima, Jilid 3. Jakarta: Erlangga.
3. Depdikbud. 2017. Ilmu Pengetahuan Alam (kelas 7,8, 9). Jakarta: Depdikbud.
4. Gega, Peter C. 1982. Science in Elementary Education. New York: John Wiley & Sons, Inc.
5. Giancoli, Douglas C. 2014. Physics: Principles with Application, 7th Edition. California: Pearson
6. Irnaningtyas dan Yosa Istiadi. 2014. Biologi untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Erlangga.
7. Omegawati. 2015. Biologi. Klaten: Intan Pariwara.
8. Pujiyanto, Sri. 2014. Menjelajah Dunia Biologi 2. Untuk Kelas XI SMA dan MA. Solo: Tiga Serangkai.
9. Sumardi, Yosaphat, dkk.2011. Konsep Dasar IPA SD. Jakarta: Universitas Terbuka.
10. Wibowo, Daniel S. 2005. Anatomi Tubuh Manusia. Jakarta: PT Grasindo.
Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 105
D. IPS
1. Tsauri, H.S. (1997) Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Manusia Indonesia seutuhnya dalam perspektif perkembangan
ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Indonesia. Jakarta
2. Hartoonian, H.M. 1992. The Social Studies and Project 2061. An opportunity for Harmony, dalam the social studies, 83;4;160-
163
3. Buchori Alma, dan Harlasgunawan (1987). Hakikat Dasar Studi Sosial. Bandung. Sinar Baru
4. Somantri, Numan (2001), Menggagas Pembaharuan Pendidikan IPS, Rosda, Bandung.
5. Pengantar Ilmu Sosial. Dr.Ida Bagus Made Astawa, MSi. Rajawali Press. 2017
6. Depdiknas RI. (2003). Kurikulum Bidang Studi: Pengetahuan Sosial. Jakarta: Balitbang Diknas.
7. Departemen Pendidikan Nasional (2001) Bahan Sosialisasi Pengembangan Kurikulum Berbasis Kemampuan Dasar Sekolah
Menengah Umum. Jakarta.
8. Hasan, Said Hamid. (1996). Pendidikan Ilmu Sosial. Jakarta: Dirjendikti, Depdikbud RI.
9. NCSS. (1994). Expectations of Excellence: Curriculum Standards for Social Studies. Washington D.C.: Library of Congress.
10. Waluya, Bagja. 2007. Menyelami Fenomena Social di Masyarakat. Bandung. PT Setia Purna Inves
11. Pusat Kurikulum Balitbang Dikbud. (1986). Kurikulum Sekolah Dasar (SD) GBPP Bidang Studi IPS. Jakarta.
12. http://repository.ut.ac.id/3994/1/PDGK4106-M1.pdf
13. https://id.wikipedia.org/wiki/Pendidikan_IPS
14. https://id.wikipedia.org/wiki/Ilmu_sosial
E. PPKn
1. -----------------. 2005. Pancasila dan UUD 1945. Jakarta: Pradnya Paramita.
2. Bakry, N.M. 2014. Pendidikan Kewarganegaraan, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 106


3. Kaelan, 2002, Filsafat pancasila, Yogyakarta : Paradigma.
4. Kaelan, 2000, Pendidikan Pancasila, Yogyakarta : Paradigma.
5. Kansil, C.S.T. 2004. Ilmu Negara. Jakarta: Pradnya Paramita
6. Mahfud, Choirul. 2011. Pendidikan Multikultural. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
7. Morissan. 2005. Hukum Tata Negara Era Reformasi. Jakarta: Ramdina Prakarsa.
8. Rahmat, dkk.2009. Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Bandung: Laboratorium Pendidikan Kewarganegaraan
Universitas Indonesia
9. Sapriya, dkk. 2010. Konsep Dasar Pendidikan Kewarganegaraan. Bandung: UPI.
10. Ubaidillah, A. Dkk, Pendidikan Kewarganegaraan: Demokrasi, HAM, dan Masyarakat Madani, IAIN Jakarta Press, Jakarta, 2000.
11. Winarno, B. 2010. Globalisasi dan krisis demokrasi. Jakarta: Bumi Aksara
12. Winarno, B. 2012. Isu-Isu Global. Jakarta: Bumi Aksara
F. PTK
1. Arikunto, S. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
2. Aqib, Z. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Yrama Widya.
3. Sanjaya, W. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Kencana.
4. Wiratmaja, R.2005. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Remaja Rosdakarya.
5. Iskandar. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Cipayung: Gaung Persada Press.
6. Permendikbud RI Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah
7. Permendikbud RI Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah
8. Permendikbud RI Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah
9. Permendikbud RI Nomor 23 tentang Standar Penilaian Pendidikan
10. Permendikbud RI Nomor 3 Tahun 2017 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah dan Penilaian Hasil Belajar oleh
Satuan Pendidikan

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 107


11. Direktorat Pembinaan Sekolah Guru, Direktorat Jenderal Pendidikan Guru, Kemendikbud, 2016. Panduan Penilaian untuk
Sekolah Dasar
12. Buku Guru untuk Kelas 1 - 5 SD
13. Buku Siswa untuk Kelas 1- 5 SD
14. Buku-buku terkait penulisan karya ilmiah

Bidang Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 108

Anda mungkin juga menyukai