Anda di halaman 1dari 3

TUGAS SESI 3

ANGGARAN PENJUALAN

Sebuah perusahaan memberikan laporan penjualan untuk dua macam produk yaitu produk A dan
produk B sebagai berikut :
Bulan Produk A Produk B
Januari 12000 13200
Februari 12200 13750
Maret 13000 14150
April 13500 14200
Mei 13750 14200
Juni 14000 14500
Juli 14000 16000
Agustus 14850 17000
September 15000 17000
Oktober 15500 18250
Nopember 19000 19500
Desember 20000 20500
176800 192250
Data tambahan antara lain :
a. Persediaan akhir untuk produk A dan produk B sebesar 15000 unit.
b. Persediaan awal untuk produk A dan produk B sebesar 6600 unit
c. Harga jual perunit produk A Rp 200 dan produk B Rp 300
d. Biaya tetap untuk produk A dan produk B sebesar Rp 2400000
e. Biaya variabel untuk produk A dan produk B sebesar Rp 3500000
Akhir-akhir ini diperkirakan bahwa target tersebut tidak dapat dicapai lagi dengan demikian
manajer dihadapkan dengan dua pilihan yaitu :
a. Mempertahankan seperti apa yang telah direncanakan telah ada.
b. Menaikan harga 10 % dan menurunkan volume 10 % atau menaikan volume 10 % dan
menurunkan harga 10 %
Nama : Danang Sujatmiko Waluyo
NIM : 20190101356
TUGAS PENGANGGARAN BISNIS SESI 3

Terlebih dahulu dicari tingkat produksi masing-masing produk A dan produk B, kemudian dicari
nilai biaya variabel perunit masing-masing produk.

Produk A Rp 176.000
Persediaan Akhir Rp 15.000
+
Kebutuhan Rp 191.800
Persediaan awal Rp 6.600
-
Produksi Rp 185.200

Produk B Rp 192.250
Persediaan Akhir Rp 15.000
+
Kebutuhan Rp 207.250
Persediaan awal Rp 6.600
-
Produksi Rp 200.650

Biaya variabel produk A = 3.500.000 /185.200 = Rp 19


Biaya variabel produk B = 3.500.000/200.650 = Rp 17
Alternatif pilihan
Keterangan Seperti yang sudah ada Volume turun 10 % Volume naik 10 %
Harga naik 10 % Harga turun 10 %
Penjualan

Produk A 185.200 166.800 203.720

Harga 200 220 180

Jumlah Penjualan 37.040.000 36.696.000 36.669.600


Biaya - Biaya

Biaya tetap 2.400.000 2.400.000 2.400.000

Biaya Variabel 3.500.000 3.169.200 3.870.680

Jumlah Biaya 5.900.000 5.569.200 6.270.680

Laba 31.140.000 31.126.800 30.398.920

Alternatif pilihan
Keterangan Seperti yang sudah ada Volume turun 10 % Volume naik 10 %
Harga naik 10 % Harga turun 10 %
Penjualan

Produk A 200.650 180.585 220.715

Harga 300 330 270

Jumlah Penjualan 60.195.000 59.593.050 59.593.050


Biaya - Biaya

Biaya tetap 2.400.000 2.400.000 2.400.000

Biaya Variabel 3.500.000 3.069.945 3.752.155

Jumlah Biaya 5.900.000 5.469.945 6.152.155

Laba 54.295.000 54.123.105 53.440.895

Anda mungkin juga menyukai