Anda di halaman 1dari 6

LANGKAH-LANGKAH AKTIVASI EMAIL ASN JABAR

Assalamualaikum wr. wb

1. login ke laman : https://dapodik.disdik.jabarprov.go.id/maildisdik/

2. Setelah itu akan muncul tampilan seperti gambar di bawah :

3. kemudian klik Login


4. Setelah klik login maka akan muncul tampilan seperti ini :

- PERHATIAN , sebelumnya terlebih dahulu foto (file Jpg) KTP bapak/ibu sudah ada di laptop/HP
masing-masing, kemudian
- Isi NIP
- Isi Kata Sandi dengan nama depan bapak/ibu
- Isi unit kerja dengan klik nanti akan muncul pilihan seperti pada gambar di bawah ini : pilih
Guru/Staff Sekolah untuk bapak/ibu guru dan kepala sekolah, dan pilih Tata Usaha Sekolah untuk
bapak/ibu TU

- Sesudah itu kemudian klik SUBMIT


5. Setelah klik SUBMIT tampilan kemudian akan seperti ini, namun muncul menu Profile
Klik menu Profile tersebut

6. Setelah klik Profile nanti akan muncul tampilan seperti ini :


- Isi alias email dengan nama lengkap bapak/ibu
- Isi no. HP
- Kemudian upload kan KTP bapak/ibu
- Setelah disisi semua klik submit
- Maka akan muncul tulisan Sukses Data terupdate
- Setelah itu klik logout

7. Kemudian langkah selanjutnya bapak/ibu masuk ke Zimbra Web Client dengan alamat:
https://mail.jabarprov.go.id/ , nanti akan muncul tampilan beranda seperti ini :
8. Langkah selanjutnya bapak/ibu masukan username dan password, bisa dilihat pada gambar di bawah :

Setelah itu kemudian klik SIGNIN


9. Langkah selanjutnya nanti akan muncul tampilan seperti di bawah ini :
10. Kemudian klik SIGNIN, nanti akan muncul tampilan seperti ini :

11. BERHASIL sementara bapak/ibu sudah masuk email jabarprov.go.id, dengan USERNAME : NIP (masing-
masing dan PASSWORD: baru yang bapak/ibu buat.
Setelah muncul tampilan di atas langkah bapak/ibu sementara sudah sampai di situ, tinggal di logout
saja. Jangan lupa untuk menyimpan dan mencatat password baru nya baik-baik, atau bisa di sharekan
ke saya/japri via WA (Den Ryu) untuk password barunya

TERIMA KASIH ATAS PERHATIAN BAPAK/IBU SEMUA, mudah-mudahan bapak/ibu berada dalam keadaan sehat
selalu.....Amiin, Wassalamualaikum Wr Wb.

Anda mungkin juga menyukai