Anda di halaman 1dari 3

Nama : Khaidir, A.

Md
SMAN1 Samudera
Aceh Utara

Soal Essay

1. Apa saja progam kerja Pelaksana Urusan Kurikulum di sekolah.


a. Program layanan Harian
 Membuat buku hari
 Mengisi buku harian tamu, dll
b. Program Layanan Mingguan
 Rekap kehadiran siswa mingguan
 Membuat keputusan dari kepala sekolah
 Bimbingan konseling
c. Program Layanan Semesteran
 Membuat jadwla kegiatan
 Menyiapkan tes semesteran, dll
d. Program/Pelayanan Tahunan
 Membuat program kerja
 Membuat buku jurnal pembelajaran
 Membuat buku agenda mengajar
 Membuat laporan
2. Sebutkan kompetensi teknis yang harus dimiliki oleh Pelaksana Urusan Administrasi
Kurikulum
 Mengacu pada ketentuan yang berlaku, secara keseluruhan kompetensi tenaga ADM
sekolah sudah memadai.
3. Buatlah Instrumen Supervisi Guru oleh Kepala Sekolah
INSTRUMEN SUPERVISI
RENCANA PELAKSAAN PEMBELAJARAN
1.Nama :
2.NIP :
3.Matapelajaran :
4.Unit kerja
5.Hari/Tanggal :

N Komponen Indikator Cek Skor 1-4 catatan


o
1 Identitas RPP Menulis satuan pendidkan
Menulis kelas dan semester
Dll….
2 Indikator Merumuskan indicator sesuai
KI-KD
pencapain Dll….

kompetensi

4. Jika saudara diminta untuk membantu membuat program layanan terkait dengan administrasi
kurikulum untuk perangkat pembelajaran yang digunakan guru, peraturan apa yang menjadi
acuan Saudara?

5. Jika saudara diminta untuk membantu membuat program layanan terkait dengan administrasi
kurikulum untuk standar penilaian yang digunakan guru, Peraturan apa yang menjadi acuan

anda ?

6. Berdasarkan Permendikbud Nomor 22 tahun 2016, Saudara diminta menyediakan Form


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) untuk guru, buatlah form tersebut sehingga guru
dapat memanfaatkan form tersebut untuk perencanaan pembelajaran !
7. Kegiatan-kegiatan apa saja yang termasuk dalam manajemen kurikulum?

 Pembagian tugas mengajar


 Pembagian tugas / tanggung jawab dalam membina ekstra kuikuler
 Kooordinasi penyusunan persiapan mengajar
 Menyusun jadwal mengajar
 Menyusun program berdasarkan satuan waktu tertentu
 dll

Selamat bekerja

Anda mungkin juga menyukai