Anda di halaman 1dari 6

FR-FE-3.

2-R1

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TARUMANAGARA


Kampus II : Jl. Tanjung Duren Utara No. 1 Grogol Jakarta Barat 11470 Telp (021) 5655508-09-10-14-15 Fax. (021) 5655521

LEMBAR SOAL UJIAN TENGAH / AKHIR SEMESTER GANJIL / GENAP


TAHUN AKADEMIK 2021 / 2022

√REGULER □ SUSULAN □ EKSTENSI


PROGRAM STUDI : S1 MANAJEMEN N.P.M.
MATA KULIAH : AKUNTANSI MANAJEMEN DAN BIAYA NAMA
JAM : 13.30 – 15.30
HARI/TANGGAL : SENIN / 27 SEPTEMBER 2021 TANDA TANGAN
(Mahasiswa)
SIFAT UJIAN : TAKE HOME EXAM
PERHATIAN :
1. Tulis NOMOR URUT dan NOMOR MAHASISWA Saudara 3. Pelanggaran terhadap peraturan ujian dikenakan sanksi Akademik
2. Taatilah segala peraturan ujian yang telah ditetapkan 4. Semua naskah soal harap dikumpulkan kembali

PETUNJUK : BACA DENGAN TELITI !

1. Jawaban yang TIDAK sesuai dengan petunjuk di bawah ini, tidak akan dinilai.
2. Jawaban ditulis tangan di atas kertas bergaris, menyertakan di setiap halaman : NAMA, NIM, KELAS,
NOMOR HALAMAN.
3. Scan jawaban secara BERURUTAN dalam 1 File PDF, di Microsoft Teams bagian ASSIGNMENT,
tepat waktu.
4. File PDF wajib di-RENAME dengan nama_nim_.

ESSAY (20%)
Anda baru saja diangkat menjadi seorang manajer pada sebuah perusahaan yang bernama PT. BATIK SEJATI.
PT. BATIK SEJATI memproduksi 2 jenis kain batik, yaitu batik print dan batik tulis. Bahan berupa kain katun
dibeli dari pemasok secara rutin dengan metode EOQ. Perusahaan baru berdiri tahun 2018. Berikut adalah
beberapa masalah yang dihadapi perusahaan tahun 2020:
1. Produk kain batik print adalah produk standar seperti yang banyak dijual di pasar, diproses secara terus
menerus untuk stok, harga jual Rp 50.000 per helai, profit 20% dari harga jual, jumlah penjualan per
bulan seringkali tidak mencapai target yang telah ditetapkan.
2. Produk kain batik tulis, diproses secara terus menerus, dijual secara terbatas (limited) dengan harga Rp
500.000 per helai, profit 50% dari harga jual, penjualan per bulan selalu memuaskan.
3. Laba kotor perusahaan secara tahunan dinilai terlalu rendah.
4. Persediaan kain katun seringkali menumpuk dan rusak.
Pertanyaan:
a. Apakah cara perusahaan manufaktur menghitung laba kotor berbeda dengan perusahaan dagang?
Jelaskan dengan rinci! (5 poin).
b. Menurut saudara, saat ini PT. BATIK SEJATI menggunakan sistem costing apa untuk menghitung biaya
produksinya? Process costing, job order costing, atau backflush costing? Berikan alasannya ! (5 poin).

1 Lembar ke dari
Kolom Validasi 1 5
Paraf
Koodinator
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Kampus II : Jl. Tanjung Duren Utara No. 1 Grogol Jakarta Barat 11470 Telp (021) 5655508-09-10-14-15 Fax. (021) 5655521

LEMBAR SOAL UJIAN TENGAH / AKHIR SEMESTER GANJIL / GENAP


TAHUN AKADEMIK 2021 / 2022

√REGULER □ SUSULAN □ EKSTENSI


c. Solusi untuk mengatasi masalah pada poin 1,2, dan 3, perusahaan dapat mengganti metode menghitung
harga pokok dengan metode activity based costing. Jelaskan mengapa, dan persiapan apa yang harus
dilakukan oleh perusahaan untuk menerapkan metode ini? ( 5 poin).
d. Solusi untuk mengatasi masalah pada poin 4, perusahaan dapat mengganti sistem perencanaan
persediaan dengan menggunakan sistem just in time. Jelaskan mengapa, dan persiapan apa yang harus
dilakukan oleh perusahaan untuk menerapkan sistem ini? ( 5 poin).

SOAL HITUNGAN 1 (10%)


Berikut ini adalah data direct labor hour dan direct labor cost PT GONZA untuk tahun 2020 :

Bulan Direct Labor Hour (DLH) Direct Labor Cost ( USD)


January 480 4.250.000
February 170 2.200.000
Maret 320 3.450.000
April 570 6.100.000
Mei 350 3.000.000
Juni 180 2.500.000
Juli 340 3.250.000
Agustus 280 2.100.000
September 290 3.100.000
Oktober 440 4.200.000
Nopember 520 5.800.000
Desember 500 5.450.000

Diminta :
1. Dengan menggunakan method high and low point, tentukanlah persamaan biayanya.
2. Untuk bulan Maret 2021, manajemen memprediksi bahwa jumlah jam kerja langsung yang akan terjadi
adalah 490 DLH, tentukan berapa total cost yang dikeluarkan PT GONZA.

SOAL HITUNGAN 2 (22%)


CV MUJUR bergerak dalam usaha pembuatan gordyn dan beddings yang luxurious berdasarkan job order.
Selama bulan September 2021 data berhubungan dengan Job adalah sbb. :

• Pada 1 September , status Job yang dikerjakan adalah:

Job 01 Job 02
Materials Rp 10.000.000 Rp 6.000.000
Direct Labor 16.000.000 4.000.000
Factory overhead 14.000.000 5.000.000
Rp 40.000.000 Rp 15.000.000
Lembar ke dari
Kolom Validasi 2 5
Paraf
Koodinator
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Kampus II : Jl. Tanjung Duren Utara No. 1 Grogol Jakarta Barat 11470 Telp (021) 5655508-09-10-14-15 Fax. (021) 5655521

LEMBAR SOAL UJIAN TENGAH / AKHIR SEMESTER GANJIL / GENAP


TAHUN AKADEMIK 2021 / 2022

√REGULER □ SUSULAN □ EKSTENSI

• Biaya-biaya yang dikeluarkan untuk masing-masing Job selama bulan September :

Job 01 Job 02 Job 03


Materials Rp 35.000.000 45.000.000 55.000.000
Direct Labor 45.000.000 40.000.000 35.000.000
FOH ( tarif Rp50.000/DLH)
Jumlah jam DLH 720 640 560

Informasi lain selama bulan September :

1. Pembelian Bahan Baku dengan tempo pembayaran 1 bulan Rp 280.000.000.


2. Mencatat Bahan Baku yang diproses untuk Job 01, 02, 03 selama September.
3. Seluruh Biaya Gaji bulan September Rp 220.000.000 dibayar melalui Bank, dimana di dalamnya terdapat
gaji indirect labor Rp 28.600.000; gaji bagian Administrasi Rp 71.400.000; sisanya adalah Biaya gaji
Direct Labor.
4. Pembebanan biaya FOH applied bulan September ke WIP.
5. FOH actual yang terjadi dan dibayar cash :
- Biaya Listrik dan air Rp 8.500.000
- Biaya iuran kebersihan 2.000.000
- Biaya Supplies 25.500.000
- Biaya Indirect Labor 28.600.000
6. Biaya FOH actual lainnya yang non-cash per bulan : Biaya Depresiasi Rp 14.000.000 dan Biaya Asuransi
Rp 10.000.000.
7. Job 01 dan 02 diselesaikan dan dikirim ke gudang Finished Goods.
8. Job 01 terjual secara cash dengan harga 50% diatas total production cost.
9. Applied FOH ditutup dan Over (Under) Applied FOH dibebankan ke COGS.
Instruksi:
Buatlah Jurnal dari Informasi no.1 s/d 9 di atas (Perhatian: Akun persediaan harus sesuai dengan akun yang
digunakan oleh perusahaan) !

Lembar ke dari
Kolom Validasi 2 5
Paraf
Koodinator
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Kampus II : Jl. Tanjung Duren Utara No. 1 Grogol Jakarta Barat 11470 Telp (021) 5655508-09-10-14-15 Fax. (021) 5655521

LEMBAR SOAL UJIAN TENGAH / AKHIR SEMESTER GANJIL / GENAP


TAHUN AKADEMIK 2021 / 2022

√REGULER □ SUSULAN □ EKSTENSI


SOAL HITUNGAN 3 (20%)
Smile Co. mempunyai 3 departemen produksi, yaitu departemen A, departemen B, dan departemen C serta 3
departemen jasa, yaitu departemen Satu, departemen Dua, dan departemen Tiga. Total anggaran FOH untuk
departemen A, B, dan C adalah $ 750,000, $ 950,000, dan $ 1,200,000.
Total anggaran FOH untuk departemen Satu, Dua, dan Tiga adalah $ 350,000, $ 475,000, dan $ 600,000. Pihak
perusahaan memutuskan bahwa biaya departemen Satu akan dialokasikan berdasarkan jumlah pegawai, biaya
departemen Dua akan dialokasikan berdasarkan jumlah jam mesin, dan departemen Tiga akan dialokasikan
berdasarkan jam kerja langsung. Berikut ini merupakan data penggunaan setiap departemen:
Departemen Jumlah Pegawai Jam Mesin Jam Kerja Langsung
A 60 3,000 4,000
B 65 2,500 3,500
C 60 3,500 4,500
Satu 15 1,000 2,000
Dua 15 1,500 3,000
Tiga 30 1,500 3,000

Diminta:
Alokasikan biaya departemen jasa ke departemen produksi dengan menggunakan metode bertahap dimulai dari
biaya departemen jasa yang terbesar! (pembulatan kesatuan terdekat, tanpa koma)

SOAL HITUNGAN 4 (28%)


Meriah Co. melakukan proses produksi melalui 2 departemen yang berkelanjutan yaitu departemen pertama
Hore dan departemen kedua Hura. Berikut adalah data departemen Hore untuk kegiatan operasional selama
September 2021:
✓ Persediaan awal sebanyak 3.000 unit dengan total biaya senilai Rp 765.000.000,- dengan perbandingan
biaya Material terhadap biaya Labor adalah 4:3 dan biaya FOH sebesar 50% biaya Labor.
✓ Unit yang dimulai dalam proses adalah 4.500 unit. Unit yang diselesaikan di bulan ini adalah 5.000 unit
dan seluruhnya telah ditransfer ke departemen selanjutnya.
✓ Pada akhir bulan terdapat 2.000 unit yang belum selesai diproses (M 60%, K 40%) dan unit sisa adalah
produk rusak oleh karena kesalahan internal (M 100%, K 75%).
✓ Biaya yang ditambahkan dalam proses adalah sebagai berikut: Material Rp 343.500.000,-; Labor Rp
236.350.000,-; dan FOH Rp 346.650.000,-.
Diminta:
Susunlah Cost of production report Departemen Hore atas aktivitas di bulan September 2021 dengan
menggunakan metode AVERAGE !
**************************************selamat mengerjakan**********************************

Lembar ke dari
Kolom Validasi 2 5
Paraf
Koodinator
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Kampus II : Jl. Tanjung Duren Utara No. 1 Grogol Jakarta Barat 11470 Telp (021) 5655508-09-10-14-15 Fax. (021) 5655521

LEMBAR SOAL UJIAN TENGAH / AKHIR SEMESTER GANJIL / GENAP


TAHUN AKADEMIK 2021 / 2022

√REGULER □ SUSULAN □ EKSTENSI

Lembar ke dari
Kolom Validasi 2 5
Paraf
Koodinator
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Kampus II : Jl. Tanjung Duren Utara No. 1 Grogol Jakarta Barat 11470 Telp (021) 5655508-09-10-14-15 Fax. (021) 5655521

LEMBAR SOAL UJIAN TENGAH / AKHIR SEMESTER GANJIL / GENAP


TAHUN AKADEMIK 2021 / 2022

√REGULER □ SUSULAN □ EKSTENSI

Lembar ke dari
Kolom Validasi 2 5
Paraf
Koodinator

Anda mungkin juga menyukai