Anda di halaman 1dari 2

1.

Menurut pendapat Robert Malthus, kemiskinan penduduk adalah disebabkan


kesalahan sendiri, karena tidak membentuk keluarga kecil.
Apa yang menjadi dasar dari pernyataan Robert Malthus pada masanya?

Thomas Robert Malthus (1776-1834), yaitu seorang pakar demografi Inggris dan
ekonom politik yang paling terkenal karena pandangannya yang pesimistik namun
sangat berpengaruh tentang pertambahan penduduk.

Dalam teorinya, Malthus menggambarkan bahwa pertambahan penduduk akan


mengikuti deret ukur dan pertambahan bahan makanan mengikuti deret hitung.
Artinya, pertambahan penduduk jauh lebih cepat dari pertambahan bahan makanan.
Akibat suatu saat nanti akan terjadi perbedaan yang besar antara jumalah penduduk
dengan ketersediaan bahan pangan. Sehingga bahaya kelaparan akaan
mengancam pemduduk Bumi.

Apalagi Malthus juga berpendapat bahwa makanan sangat penting untuk kehidupan
manusia. Sementara nafsu manusia tidak dapat ditahan, termasuk nafsu biologis
untuk menghasilkan keturunan.

Seperti yang sudah dijelaskan di atas lalu kita kaitkan dengan pendapat Robert
Malthus yang menyatakan bahwa kemiskinan penduduk adalah disebabkan
kesalahan sendiri, karena tidak membentuk keluarga kecil maka pendapat Robert
Malthus memanglah benar. Karena semakin banyaknya anggota keluarga, maka
semakin banyak pula kebutuhan ekonomi yang dikeluarkan. Dan jika kebutuhan
ekonomi tersebut tidak dapat dipenuhi, hal ini dapat menjadi salah satu penyebab
kemiskinan terjadi.
Yang menarik dalam teori Malthus ada yang disebut ada yang disebut dengan
preventive checks dan positif checks sebagai factor pencegah yang dapat
mengurangi kegoncangan dan kepincangan terhadap perbandingan jumlah
penduduk dengan ketersediaan bahan makanan. Sederhananya, preventive dan
positive checks inilah yang akan menghambat pertambahan penduduk.

Preventive checks adalah faktor-faktor yang dapat menghambat jumlah kelahiran


yang lazimnya dinamakan moral restraint. Termasuk didalamnya antara lain :
Penndaan masa perkawinan, mengendalikan hawa nafsu dan pantangan kawin.
Sementara positive checks adalah faktor-faktor yang menyebabkan bertambahanya
kematian, di antaranya bencana alam, wabah penyakit, kejahatan, dan peperangan.

2. Bisnis di masa pandemi covid 19 saat ini yang cocok dikembangkan adalah
berkaitan dengan ekonomi kreatif melalui digital internet. Coba jelaskan keuntungan
dari ekonomi kreatif di masa pandemi covid 19 saat ini.

Pandemi Covid-19 yang yang sedang terjadi merupakan salah satu hal yang
membuat masyarakat Indonesia merasa khawatir akan ekonomi yang mereka
hadapi khususnya bagi pelaku usaha. Pelaku usaha yang sudah tidak kaget akan
penurunan omzet penjualan, tidak akan mengeluh dengan kejadian yang dihadapi
saat ini. Dengan adanya persaingan di dunia jual-beli, maka perlu adanya
penggunaan teknologi yang saat ini semakin maju. Denhgan berkembannya
teknologi yang semakin maju ini, kita harus semakin pintar dalam menggunakannya.

Teknologi komunikasi saat ini tidak hanya digunakan untuk browsing, membuat
status di media sosial

Anda mungkin juga menyukai