Anda di halaman 1dari 1

Core banking system wajib menggunakan perangkat program software dan

komputer, tapi untuk sistem pendukung apakah masih dapat dilakukan secara
manual tanpa program software ?
Dalam penggunaan sistem pendukung dapat terlepas dari software, dengan
penggunaan secara manual adalah opsi dari beberapa sistem pendukung core
banking system. Karna dalam penggunaan sofware tentunya memerlukan
penggunaan alat elektronik dan penggunaan alat elektronik adakalanya tidak
akan efektif juga,maka sistem pendukung secara manual merupakan opsi
cadangan dan pendukung yang dapat di lakukan.

Kegiatan apa saja yang dapat dilakukan secara manual (tenaga manusia) di
industri bank ?
Dalam pelaksanaan kegiatan di industri bank ada beberapa hal yang
dilakukan secara manual, hal ini dilakukan karna keterbatasan waktu ataupun
untuk mempercepat proses.
1.reqruitment pegawai.
2.penghitungan uang deposit nasabah.
3.pembuatan laporan keuangan
4.promosi.

Anda mungkin juga menyukai