Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SANGGAU

DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT SANGGAU
Jl. Dr. Setia Budi No.60 Kel.Beringin, Kec. Kapuas, Kab.Sanggau
E-Mail: pkmsanggau@gmail.com Kode Pos 78512

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SANGGAU


NOMOR : 445/ /SK/2020

TENTANG
PENUNJUKAN PETUGAS PENGAWASAN PROTOKOL KESEHATAN DI AREA
RUMAH IBADAH WILAYAH KERJA PUSKESMAS SANGGAU

KEPALA PUSKESMAS SANGGAU

Menimbang : a. bahwa untuk mendukung prosedur standar tatanan baru menuju


masyarakat produktif dan aman Covid-19 dalam bidang
penyelenggaraan kegiatan keagamaan di rumah ibadah di wilayah
kerja Puskesmas Sanggau,
b. bahwa untuk mendukung maksud pada huruf a tersebut di atas,
perlu ditetapkan dalam Keputusan Kepala Puskesmas Sanggau.
Mengingat : 1. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 11 tahun 2020
tentang Penetapan Kedaruratan Kesehatan Masyarakat Corona
Virus Disease 2019 (Covid-19);
2. Arahan presiden tanggal 15 Mei 2020 tentang prosedur standar
tatanan baru (new normal) menuju masyarakat produktif dan aman
Covid-19 antara lain dalam bidang penyelenggaraan kegiatan
keagamaan dirumah ibadah;
3. Permenkes RI No.09 Tahun 2020 tentang pedoman pembatasan
sosial berskala besar dalam rangka percepatan penanganan Corona
Virus Disease 2019;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
HK.01.07/MENKES/328/2020 tentang panduan pencegahan dan
pengendalian Corona Virus Disease 2019 di tempat kerja
Perkantoran dan Industri dalam Mendukung Keberlangsungan
Usaha pada Situasi Pandemi;
5. Surat edaran Menteri Kesehatan Nomor
HK.02.01/MENKES/335/2020 tentang Protokol Pencegahan
Penularan Corona Virus Disease 2019 di tempat kerja sektor jasa
dan perdagangan (Area Publik) dalam mendukung Keberlangsungan
Usaha;
M E M U T U S K A N
Menetapka : Penunjukan Petugas Pengawasan Protokol Kesehatan Di Area Rumah
n Ibadah Wilayah Kerja Puskesmas Sanggau
: Menunjuk Petugas Pengawasan Protokol Kesehatan Di Area Rumah
KESATU Ibadah Wilayah Kerja Puskesmas Sanggau sebagaimana tercantum
dalam lampiran keputusan ini.
: Tugas dan Fungsi sebagaimana tercantum pada lampiran keputusan
KEDUA ini.
: Keputusan ini berlaku sejak 22 Juni 2020, apabila dikemudian hari
KETIGA ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan Keputusan ini,
akan diadakan perubahan dan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di: S A N G G A U
Pada tanggal : 22 Juni 2020
KEPALA PUSKESMAS SANGGAU

BASSILINUS,SKM
PENATA
NIP. 19760106 200012 1 001
LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SANGGAU.
NOMOR : 445/ /SK/2020
TANGGAL : 22/06/2020
TENTANG : Penunjukan Petugas Pengawasan Protokol
Kesehatan Di Area Rumah Ibadah Wilayah Kerja
Puskesmas Sanggau

No. Nama / NIP Jabatan dalam keputusan


1. Hernuddin, A.Md.Kep Koordinator Tim Pengawasan Rumah Bertangg
/19720831 199403 1 005 Ibadah Muslim
Kegiatan
Area Rum
Puskesm
2. Paulus Marius,SKM / Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Melakuk
19810722 200604 1 005 Muslim
ibadah d
3. Wija Rimayanti, A.Md.KL / Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Melakuk
19740310 199803 2 008 Muslim
Protokol
serta kew
rumah ib
4. Dewi Palentek, A.Md.Kep /- Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Pencatat
Muslim
Penangg
Kesehata
5. Waslina S., A.Md.Keb / Koordinator Tim Pengawasan Rumah Bertangg
19680517 199203 2 011 Ibadah Kristen Kegiatan
Area Rum
Puskesm

6. Margaretha, A.Md.Kep / Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Melakuk


19781017 200604 2 026 Kristen
ibadah d
7. Monalisa Victoria S., Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Melakuk
A.Md.Keb/ Kristen
Protokol
19770918 200604 2 019
serta kew
rumah ib
8. Jojor Siregar, A.Md.Kep / Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Pencatat
19870309 200902 2 009 Kristen
Penangg
Kesehata
9. Bassilinus, SKM / Koordinator Tim Pengawasan Rumah Bertangg
19760106 200012 1 001 Ibadah Katholik
Kegiatan
Area Rum
Puskesm
10. Endang Sri rejeki, A.Md.Keb/ Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Melakuk
19760827 200502 2 004 Katholik
ibadah d
11. Fransiskus, A.Md.Kep /- Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Melakuk
Katholik
Protokol
serta kew
rumah ib
12. Hendrikus, A.Md.Kep /- Anggota Tim Pengawasan Rumah Ibadah Pencatat
Katholik
Penangg
Kesehata

Anda mungkin juga menyukai