Anda di halaman 1dari 4

Nama Anugrah Satria Wardhani

NPM 1814241025
Kelas NTP A
Kelompok 1

1. Contoh Soal Rancangan Acak Kelompok (RAK)


Peneliti bertujuan untuk mengetahui manfaat dari kulit kedelai dan onggok
fermentasi Rhizopus sp dalam pakan merino domba konsentrat dari bobot badan dan konsumsi
pakan. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 12 domba dan metode yang
digunakan oleh uji coba secara acak (RAK) dengan menggunakan PO sebagai kontrol (100%
konsentrat); P1 (AOT berkonsentrasi 90% + 10%); P2 (AOT berkonsentrasi 80% + 20%); P3
(AOT Konsentrat 70% + 30%).

Tabel 1. Pertambahan Bobot Badan Domba Merino/ekor (Kg)


Perlakuan Ulangan 1 Ulangan 2 Ulangan 3 Total
P0 7.5 3.2 7.4 18.1
P1 5.3 4.1 4.3 13.7
P2 8.1 7.5 8.2 23.8
P3 8.6 8.5 8.2 25.3

Tabel 2.Tingkat Konsumsi Pakan Domba Merino/ekor (Kg)


Perlakuan Ulangan 1 Ulangan 2 Ulangan 3 Total
P0 68.04 82.49 64.74 215.27
P1 59.11 78.29 65.73 203.13
P2 68.7 65.74 84.8 219.24
P3 57.38 62.54 70.8 190.72

KESIMPULAN
Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pemanfaatan ampas kedelai dan
onggok terfermentasi Rhizopus sp dalam konsentrat domba merino dapat meningkatkan
pertambahan bobot badan dan tingkat konsumsi pada ternak rendah tetapi memiliki nilai
nutrisi yang baik dengan taraf pemberian AOT sebanyak 30%.

2. Contoh Soal Rancangan Lengkap (RAL)


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan tepung limbah udang (TLU)
dengan pengolahan filtrat air abu sekam (FAAS), fermentasi EM-4 dan kapang Trichoderma viride (TV)
dalam ransum terhadap persentase karkas, bobot potong, bobot karkas dan bobot lemak abdominal ayam
broiler. Rancangan yang dipakai adalah rancangan acak lengkap dengan 8 perlakuan dan 3 ulangan
selanjutnya dianalisis dengan pembanding ortogonal kontras. Perlakuan terdiri dari Poa (Ransum
komersil), Pob(0% TLU), P1 (5% TLU FAAS), P2 (5% TLU EM-4), P3 (5% TLU TV), P4( 10% TLU
FAAS), P5 (10% TLU EM-4), P6 (10% TLU TV).

Tabel 1. Rekapitulasi Hasil Penelitian


Perlakuan Bobot Potong (g) Bobot Karkas (g) Perentase Karkas (%)
P0a vs P0bP1P2P3P4P5P6 1768.00 1269.11 71.63
P0b vs P1P2P3P4P5P6 1473.11 980.82 66.37
P1P2P3 vs P4P5P6 1473.59 979.75 66.36
P1 vs P2P3 1471.67 979.35 66.41
P3 vs P4 1486.89 994.58 66.81
P4 vs P5 1402.33 909.99 64.79
P5 vs P6 1416.66 923.02 65.11

KESIMPULAN
Penggunaan tepung limbah udang dengan pengolahan filtrat air abu sekam, fermentasi
EM-4 dan kapang Trichoderma viride dapat sebagai substitusi atau berperan
menggantikan tepung ikan komersil melalui parameter bobot potong, bobot karkas,persentase
karkas dan bobot lemak abdominal pada level pemakaian 5% .
dan konsumsi
n metode yang

Rata - rata
6
4.6
7.9
8.4

Rata - rata
71.76
67.71
73.08
63.57

udang (TLU)
hoderma viride (TV)
t lemak abdominal ayam
an dan 3 ulangan
ri Poa (Ransum

Persentase Lemak Abdominal (%)


3.338
2.39
2.33
2.34
2.19
2.46
2.46

as,persentase

Anda mungkin juga menyukai