Anda di halaman 1dari 2

KRITERIA PENILAIAN CERAMAH

NO. ASPEK SKOR DAN PREDIKAT


PENILAIAN 4 3 2 1
SANGAT BAIK BAIK CUKUP KURANG
1. Intonasi, Banyak variasi Ada variasi, tetapi Ada variasi tapi Hampir tidak
jeda dan intonasi dengan masih ditemukan cenderung sama ada variasi
tekanan jeda dan tekanan intonasi yang sama dengan jeda dan (datar)
yang tepat sehingga dengan jeda dan tekanan yang cukup sehingga isi
isi ceramah dapat tekanan yang tepat sesuai sehingga isi cermah kurang
ditangkap dengan sehingga isi ceramah cukup ditangkap
mudah dan tidak ceramah dapat dapat ditangkap dengan baik
monoton ditangkap dan tidak dan sedikit dan cenderung
monoton monoton. monoton

2. Artikulasi, Semua kata Terdapat 1-2 kata Ditemukan Banyak


tempo, dan dilafalkan dengan yang kurang jelas pelafalan 3-7 kata ditemukan
volume jelas dengan tempo pelafalannya yan kurang jelas pelafalan yang
suara yang tepat. Suara karena temponya pelafalannya kurang jelas
pembicara dapat terlalu cepat. Suara karena tempo dengan tempo
didengar dengan pembicara dapat terlalu cepat. Suara yang kurang
baik. didengar dengan pembicara cukup sesuai. Volume
baik. bisa didengar. suara
pembicara
cenderung
pelan.

3. Penguasaan Pembicara sangat Pembicara lancar Pembicara cukup Pembicara


Materi lancar dalam dalam lancar dalam kurang lancar
menyampaikan menyampaikan menyampaikan dalam
materi ceramah materi ceramah, materi ceramah, menyampaikan
(tidak ada kata yang tetapi masih tetapi masih materi karena
diulang-ulang) ditemukan 1-2 kata ditemukan 3-7 kata banyak
yang diulang. yang diulang-ulang. ditemukan
kata yang
diulang-ulang.

4. Sikap Tubuh Pembicara Pembicara Pembicara Pembicara


(Manner) sepenuhnya melakukan kontak melakukan kontak kurang
melakukan kontak mata dengan mata dengan melakukan
mata dengan pendengar, tetapi pendengar, tetapi kontak mata
pendengar dengan sesekali melihat cukup sering dengan
gerak dan ekspresi arah lain. Gerak dan melihat arah lain. pendengar dan
yang sesuai. ekspresi sesuai Gerak dan ekspresi terlalu sering
cukup sesuai. melihat
catatan atau
arah lain
dengan gerak
dan ekspresi
kurang.

Anda mungkin juga menyukai