Anda di halaman 1dari 10

PROSEDUR DATA BARU Hal.

KEGIATAN BELAJAR 2

Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari kegiatan belajar 2, siswa diharapkan :
 Dapat menjelaskan cara membuat data baru perusahaan jasa dengan
menggunakan MYOB accounting versi 18
 Dapat menjelaskan tahap-tahap kerja program komputer akuntansi sebelum
digunakan dalam menyelesaikan kasus transaksi perusahaan jasa.
 Dapat menjelaskan cara membuat daftar akun dan linked account.
 Dapat menjelaskan cara membuat nama barang atau jasa, pelanggan dan
pemasok.
 Dapat menjelaskan cara memasukkan saldo piutang, hutang dan persediaan.
 Dapat menjelaskan cara melakukan rekonsilasi piutang, hutang dan persediaan
 Dapat membuat atau merubah nama akun.

Uraian Materi
Ketika pertama kali perusahaan menggunakan MYOB sebagai alat bantu dalam kegiatan
administrasi perusahaan (perpindahan dari cara manual ke komputer), Prosedur pertama
yang harus dilakukan adalah:
1. MEMBUAT DATA BARU.
2. PERSIAPAN BULAN TRANSAKSI.
Dibawah ini dijelaskan prosedur data baru tahap demi tahap dengan mengambil contoh
kasus perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa, yaitu Lembaga Kursus LPK GRIYA
ILMI.

KOMPUTER AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA


Hal. 2 KOMPUTER AKUNTANSI UNTUK SMK

DATA PERUSAHAAN
Nama Perusahaan : LPK GRIYA ILMI
Alamat : Jl. Danau Mahalona No 25 Bintaro Tangerang Selatan
Nomor Telepon : 021 56963765 Nomor Fax : 021 56963766
Email : griyailmi@cbn.net.id
Pemilik & Manager : Drs. MF Yusuf, Ak. MM.
Bidang Usaha : Lembaga Kursus
LPK GRIYA ILMI terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Tangerang.
Dibawah ini adalah Bagan Akun ( Charts Of Account) yang digunakan perusahaan.

Nomor Akun Nama Akun


1.0000 Aktiva
11000 Aktiva Lancar
11100 Kas dan Bank
11101 Kas ditangan
11102 Bank Mandiri
11200 Piutang Usaha
11300 Pajak Dibayar Dimuka
11400 Biaya Dibayar Dimuka
11500 Persediaan Modul
12000 Aktiva Tetap
12100 Komputer
12101 Akum Penyusutan Komputer
12200 Peralatan Pendidikan
12201 Akum Penyusutan Peralatan Pendidikan
20000 Kewajiban
21000 Kewajiban Lancar
21100 Hutang Usaha
21200 Hutang Pajak
21300 Hutang Biaya
22000 Hutang Jangka Panjang
22100 Hutang Bank Mandiri
30000 Ekuitas
30100 Modal MF Yusuf
30200 Saldo Laba Periode Lalu
30300 Saldo Laba Periode Ini
34000 Saldo Penyeimbang
40000 Pendapatan Usaha
40100 Pendapatan Kursus
40200 Penjualan Modul
50000 Beban Usaha
50100 Beban Honor Instruktur
50200 Beban Penggandaan Modul
50300 Beban Sertifikat & Piagam
61000 Beban Pemasaran
61100 Beban Brosur & Spanduk
61200 Beban Iklan Media Masa
61300 Beban Sewa Ruangan
62000 Beban Administrasi & Umum
62100 Beban Gaji Karyawan
62200 Beban Telepon, Listrik & Air
62300 Beban Perlengkapan Pendidikan
80000 Pendapatan Lain-Lain
80100 Pendapatan Jasa Giro
90000 Beban Lain-Lain
90100 Beban Depresiasi
90200 Beban Bunga

IRSAN LUBIS, SE.AK.


PROSEDUR DATA BARU Hal. 3

LPK GRIYA ILMI


NERACA SALDO
Per tanggal 1 Januari 2020
Nama Akun Debit Kredit
Kas Ditangan 6.000.000 ---
Bank Mandiri 24.000.000 ---
Piutang Usaha 11.700.000 ---
Pajak Dibayar Dimuka 1.200.000 ---
Persediaan Modul 7.500.000 ---
Komputer 60.000.000 ---
Akum Penyusutan Komputer --- 16.400.000
Peralatan Pendidikan 24.000.000 ---
Akum Penyusutan Peralatan
Pendidikan --- 12.000.000
Hutang Usaha --- 14.700.000
Hutang Pajak --- 1.220.000
Hutang Bank Mandiri --- 30.000.000
Modal MF Yusuf --- 50.000.000
Saldo Laba Periode Lalu 10.080.000
JUMLAH 134.400.000 134.400.000

PROGRAM KURSUS YANG DISELENGGARAKAN:


Kode Kursus Nama Kursus Biaya Kursus
J01 Komputer Akuntansi Rp. 650.000
J02 Pajak Terapan Rp. 1.400.000
J03 Ekspor Impor Rp. 800.000
J04 M.Y.O.B versi 18 Rp. 400.000

PERSEDIAAN MODUL & SALDO AWAL PERSEDIAAN


Kode Modul Nama Modul Harga Jual Kuantitas Harga Beli Nilai Stock
P01 Komp. Akuntansi Rp.25.000 150 buah Rp.10.000 Rp.1.500.000
P02 Pajak Terapan Rp.50.000 100 buah Rp.30.000 Rp.3.000.000
P03 Ekspor Impor Rp.40.000 100 buah Rp.20.000 Rp.2.000.000
P04 M.Y.O.B Rp.25.000 100 buah Rp.10.000 Rp.1.000.000

DATA PELANGGAN & SALDO AWAL PIUTANG USAHA


Kode Pelanggan Nama Pelanggan Saldo Piutang per 1 Jan
C01 Peserta Umum Kelas Pagi Rp. 200.000
C02 Peserta Umum Kelas Malam Rp. 1.500.000
C03 SMK Negeri 20 Rp. 6.000.000
C04 PT Liga Utama Rp. 4.000.000
Jumlah Rp. 11.700.000

DATA PEMASOK & SALDO AWAL HUTANG USAHA


Kode Pemasok Nama Pemasok Saldo Hutang per 1 Jan
S01 Taufik Offset Rp. 3.500.000
S02 Central Komputer Rp. 11.200.000
Jumlah Rp. 14.700.000

KOMPUTER AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA


Hal. 4 KOMPUTER AKUNTANSI UNTUK SMK

TAHAP 1 : MEMBUAT DATA BARU


Didalam perusahaan, prosedur ini biasanya dilakukan oleh Bagian
Accounting atau EDP, dengan menggunakan SEMUA MODUL dalam MYOB
Accounting Versi 18

1. BUKA PROGRAM M.Y.O.B ACCOUNTING VERSI 15.0


 PROSES – INTRODUCTION.
 KLIK CREATE NEW COMPANY FILE

2. ENTRI NAMA & IDENTITAS PERUSAHAAN


Klik Next
COMPANY INFORMATION: Nama Perusahaan, alamat, telp, dsb

Diketik seperti ini.


Tekan tombol TAB untuk
PINDAH baris

3. MENENTUKAN PERIODE AKUNTANSI.


 ACCOUNTING INFORMATION: Tahun Pembukuan, Awal bulan buku, Bulan
tutup buku, Jumlah bulan dalam setahun.

IRSAN LUBIS, SE.AK.


PROSEDUR DATA BARU Hal. 5

Tekan tombol TAB


untuk PINDAH baris
Tahun buku

Bulan tutup
buku

Awal bulan
buku

Jumlah bulan
dlm setahun

4. PILIH CARA BUAT DAFTAR AKUN (CHART OF ACCOUNT / ACCOUNT LIST )

KOMPUTER AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA


Hal. 6 KOMPUTER AKUNTANSI UNTUK SMK

5. SET NAMA FILE DATA


 FILE NAME: Klik CHANGE – Simpan data di D/Folder Nama Siswa

6. KLIK COMMAND CENTRE.

7. MEMBUAT DAFTAR AKUN (CHART OF ACCOUNT/ACCOUNT LIST)


Ketik Daftar Akun ini menggunakan Program Excel dengan format
seperti berikut.

IRSAN LUBIS, SE.AK.


PROSEDUR DATA BARU Hal. 7

Setelah pengetikan selesai,, simpan daftar tersebut dalam “Program


Excel” seperti yang biasa anda lakukan. Selanjutnya simpan kedua
kali dalam bentuk “Text (Tab Delimated)” dengan cara sebagai berikut:

Jika muncul tampilan seperti di bawah ini, klik ok.

KOMPUTER AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA


Hal. 8 KOMPUTER AKUNTANSI UNTUK SMK

Jika muncul tampilan sepeti di bawah ini, klik yes.

Setelah di klik YES

Tutup file Ms. Excel tersebut dan jika muncul jendela konfirmasi klik No untuk
tidak menyimpan, jika ingin menyimpan perubahan, silahkan klik Yes.

8. KEGIATAN IMPOR AKUN


Pastikan program Excel sudah ditutup dan buka program MYOB. .
∞ Klik MENU FILE - IMPORT DATA – ACCOUNT

IRSAN LUBIS, SE.AK.


PROSEDUR DATA BARU Hal. 9

Pilih file “akun LPK Griya Ilmi” type text document


Icon warna putih

Klik Match All


KOMPUTER AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
Hal. 10 KOMPUTER AKUNTANSI UNTUK SMK

Keterangan:
Proses impor
harus
menunjukan
angka ‘0’
pada baris
record
skipped.
Jika ada
angka lain,
berarti ada
Akun impor
yang gagal
dan harus
diperbaiki
terlebih
dahulu,
kemudian
dilakukan
coba impor
kembali.

IRSAN LUBIS, SE.AK.

Anda mungkin juga menyukai