Anda di halaman 1dari 2

TUGAS TUTORIAL KE-1

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

Nama Mata Kuliah : Akuntansi Keuangan Menengah I


Kode Mata Kuliah : EKMA 4210
Jumlah sks : 3 sks
Nama Pengembang : Iis Solihat, S.E., M.Ak.
Nama Penelaah : Iis Solihat, S.E., M.Ak.
Status Pengembangan : Baru
Tahun Pengembangan : 2021
Edisi Ke- : 3

Skor Sumber Tugas


No Tugas Tutorial
Maksimal Tutorial
1 Sebutkan dan jelaskan definisi laba (income), 40 Modul 2
manfaat informasi laba dan pengakuan laba
2 PT Sedayu Group selama beroperasi tahun 2020 60 Modul 2
memiliki operasional transaksi untuk periode
semester pertama sebagai berikut:

Penjualan Barang Rp 150.000.000


Penghasilan bunga Rp7.500.000
Diskon Penjualan Rp 1.500.000
Retur Penjualan Rp 2.500.000
Persediaan awal Rp 28.000.000
Pembelian Rp 32.500.000
Ongkos angkut Rp 1.250.000
pembelian
Persediaan akhir Rp 35.000.000
Beban ATK Rp 6.600.000
Beban gaji Rp 17.500.000
Beban listrik, air, dan Rp 3.100.000
telepon
Beban penjualan Rp 1.550.000
Beban depresiasi gedung Rp 6.000.000
Beban depresiasi Rp 1.800.000
peralatan
Beban bunga Rp 600.000
Beban pajak 5% dari laba
bersih sebelum
pajak
Dari data tersebut susunlah Laba Rugi PT
Sedayu Group Tahun 2020 dengan metode
multiple step.
dst
* coret yang tidak sesuai

Anda mungkin juga menyukai