Anda di halaman 1dari 2

Tugas 2

Matriks Analisis Kasus Pelanggaran Hak Azasi Manusia (HAM) Diitintau


Dari Pancasila Dan Perundang Undangan Di Indonesia

Uraian Analisis
Kasus Pelanggaran HAM Perundang Undangan ( sila Pancasila, ketentuan Pasal
( Tuliskan uraian singkat salah Yang Mengatur HAM UUD 1945 dan Ketentuan Pasal
satu kasus Pelanggaran HAM dalam UU HAM mana, yang
yang pernah terjadi dilanggar dalam kasus tersebut )
di Indonesia )
Tragedi Semanggi menunjuk Kejadian tersebut melanggar sila ke-
kepada 2 kejadian protes 2 “Kemanusiaan yang adil dan
masyarakat terhadap pelaksanaan Pancasila beradab”
dan agenda Sidang Istimewa
MPR yang mengakibatkan tewasnya
warga sipil. Kejadian pertama Pasal 28D ayat 1
dikenal dengan Tragedi Semanggi UUD 1945 “Setiap orang berhak atas
I terjadi pada tanggal 11-13 (pasal 28 A – 28 J) pengakuan, jaminan, perlindungan
November 1998, masa pemerintah dan kepastian hukum yang adil
transisi Indonesia, yang serta perlakuan yang sama
menyebabkan tewasnya 17 warga terhadap hukum”
sipil. Kejadian kedua dikenal
dengan Tragedi Semanggi II terjadi Pasal 28H ayat 2
pada 24 September 1999 yang “Setiap orang berhak mendapatkan
menyebabkan tewasnya seorang kemudahan dan perlakuan khusus
mahasiswa dan 11 orang lainnya di untuk memperoleh kesempatan
seluruh Jakarta serta menyebabkan dan manfaat yang sama guna
217 korban luka-luka. mencapai persamaan dan keadilan”

Pasal 28I ayat 2


“Setiap orang berhak bebas dari
perlakuan yang bersifat
diskriminatif atas dasar apapun dan
berhak mendapatkan perlindungan
terhadap perlakukan yang bersifat
diskriminatif itu”

Pasal 28I ayat 4


“Perlindungan, pemajuan,
Sumber : penegakan dan pemenuhan hak
https://id.wikipedia.org/wiki/Trage asasi manusia adalah tanggung
di_Semanggi jawab Negara terutama
* Tuliskan Sumbernya pemerintahan”

 Tragedi Semanggi sampai


saat ini belum
mendapatkan penyelesaian
dan kepastian hukum
padahal kasus tersebut
sudah berlangsung selama
20 tahun lebih tetapi hingga
saat ini belum ada kejelasan
mengenai kasus tersebut
padahal keluarga korban
sudah menuntut keadilan
bahkan menggugat jaksa
agung ke PTUN.
Berdasarkan kasus tersebut
pemerintah telah
melanggar Pasal 28D ayat 1
dan Pasal 28H ayat 2

 Tragedi Semanggi memakan


korban jiwa di karenakan
penambakan yang
dilakukan oleh aparat di sini
pemerintah telah
melanggar Pasal 28D ayat 1,
Pasal 28I ayat 2 dan 4 yang
seharusnya pemerintah
melindungi hak warga sipil
dari tindakan diskriminatif
Pasal 1 ayat (6) Undang-Undang
Nomor 39 Tahun 1999 tentang
HAM, yang dimaksud Pelanggaran
UU no.39 tahun 1999 Hak Asasi Manusia adalah :
tentang HAM
“Setiap pelanggaran seseorang
atau sekelompok orang termasuk
aparat Negara baik disengaja
maupun tidak disengaja atau
kelalaian yang secara melawan
hukum mengurangi, menghalangi,
membetasi, dan atau mencabut
hak asasi manusia seseorang atau
kelompok orang yang dijamin oleh
undang -undang ini, dan tidak
mendapatkan, atau dikhawatirkan
tidak akan memperoleh
penyelesaian hukum yang adil
dan benar, berdasarkan
mekanisme hukum yang berlaku”

 Dari Pasal 1 ayat 6 UU no.


39 tahun 1999 dapat
disimpulkan bahwa Tragedi
Semanggi telah melanggar
HAM.

Anda mungkin juga menyukai