Anda di halaman 1dari 3

SKILL SISTEM MUSKULOSKELETAL DAN INTEGUMEN

A. PEMBALUTAN
Pakai Mitela atau kain segitiga sama kaki
Mitela ukuran ideal sisinya  90 cm
Fungsi mitela
1. Pengikat
2. Penekan
3. Penutup
4. Penggantung
5. Pembalut
Jenis Kain Pembalut
1. Mitela
2. Funda
3. Platenga
Selain kain, elastisks

Selain kain yang bisa digunakan untuk membalut  Elastic bandage, kassa gulung, dsb

B. PEMBIDAIAN
Bidai/Spalk, syaratnya:
1. Lurus
2. Keras
3. Panjang menyesuaikan dengan area yang dibidai

Syarat Pembidaian:

1. Minimal fiksasi 2 sendi


2. Fiksasi distal dan proksimal dari area patahan
3. Apabila area kaki yang dibidai  Silakan sepatu, kaos kaki dilepas  kedua kaki
4. Minimal 2 bidai  idealnya 3  Bila ada hanya 2, memanfaatkan tubuh sebagai body
spalk
a. Bawah
b. Samping kanan
c. Samping kiri
5. Sebelum dan sesudah pembalutan dan pembidaian  ceknadi di distal, cek tanda2
sindrom kompartemen

Komplikasi balut bidai  sindrom kompartemen

C. EVAKUASI DAN TRANSPORTASI


1. Dengan 1 orang

2. Dengan 2 Orang
3. Dengan 3 orang
D. HECTING
E. HECTING UP

Anda mungkin juga menyukai