Anda di halaman 1dari 2

PENUGASAN PAK DAN BUDI PEKERTI KELAS 12 BAB 3

Tugas A

Peserta didik mempelajari Kitab 1 Raja-raja 21:1-16,

kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dan

membacakan hasil kegiatanmu di depan kelas.

1. Apakah isi bagian Alkitab yang dipelajari?

2. Apa kaitannya dengan hak asasi manusia?

3. Apa penilaian peserta didik terhadap tokoh yang memerintah dalam Kitab 1
Raja-raja 21:1-16?

4. Nilailah sikap Izebel sebagai istri raja, bagaimana perannya dalam menjatuhkan
Nabot sampai di hukum mati.

5. Jika peserta didik adalah Nabot, apa yang dapat dilakukan?

Tugas B

(1) Mengapa hak asasi manusia penting bagi manusia sebagai pribadi maupun

komunitas gereja dan masyarakat?

(2) Mengapa pelaksanaan demokrasi dan hak asasi manusia tidak hanya menjadi

tanggung jawab negara tetapi juga merupakan tanggung jawab warga

negara?

(3) Jika kamu menyaksikan seseorang diperlakukan secara tidak adil dan harkat

serta martabatnya direndahkan, apa tindakan kamu? Atau jika ada peristiwa

kekerasan atau pembunuhan yang menimpa seseorang dan kamu menyaksikannya,


apakah tindakan kamu?

Jawaban:
Tugas A

1. -

2. Kaitannya dengan HAM adalah bahwa raja Ahab ingin menguasai tanah
Nabot, dengan cara yang licik hingga membunuh Nabot dengan rekayasa.

3. raja dan istrinya menggunakan kekuasaan untuk menindas dan merampas


hak warga negaranya.

4. Peran izabel istri ahab itu sangat buruk dan tidak bagus untuk di contoh
izabel menulis surat dan memberikan kepada tua-tua dan pemuka-pemuka
untuk melempari batu ke nabot sampai mati.

5. saya akan memegang teguh pada prinsip saya karena apa yang yang menjadi
milik saya tidak bisa dirampas oleh orang lain

Tugas B

1. Karena HAM merupakan sebuah hak yang melekat pada diri pribadi
manusia, tidak hanya komunitas gereja dan masyarakat saja, namun
HAM berlaku bagi semua manusia. Penegakan HAM perlu di junjung
tinggi agar terciptanya kehidupan bermasyarakat yang damai serta
sejahtera. HAM sendiri juga terdapat pada UUD 1945. Kita sebagai
makhluk tuhan harus senantiasa menegakkan dan menghargai HAM.

2. Pelaksanaan Hak Asasi Manusia atau HAM merupakan tanggung jawab


kita bersama, baik itu Negara maupun warga Negara. Hal ini karena, hak
asasi manusia merupakan hak dasar setiap individu yang telah ada sejak
ia lahir. Oleh karena itu, dalam pelaksanaannya, setiap individu memiliki
tanggung jawab dalam menjalankan hak asasi tersebut. Dalam
pelaksanaan hak asasi manusia, perlu adanya rasa saling menghargai,
agar setiap orang dapat menjalankan dan mendapatkan apa yang menjadi
haknya tanpa adanya paksaan dari pihak manapun.

3. membela korban dengan sebisa munggkin dan memjebloskan tersangka


kerana hukum atau meminta HAM

Anda mungkin juga menyukai