Anda di halaman 1dari 7

1

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten Magelang


(SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang dan
SMAS Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang)
Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA

Uraian Pendahuluan

1. Latar Belakang Dalam rangka penyediaan prasarana layanan pendidikan


menengah dalam bentuk rehabilitasi dan pembangunan sarana
dan prasarana sekolah maka Pemerintah Provinsi Jawa Tengah
perlu melaksanakan kegiatan pemenuhan sarana dan
prasarana pembangunan toilet (jamban), rehabilitasi
labpratorium kimia dan toilet (jamban) yang dibiayai oleh
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah.
Agar tujuan pembangunan secara maksimal maka diperlukan
proses perencanaan yang kondusif dengan melibatkan
komponen ruangan secara optimal. Dengan mengikuti standar
peraturan pemerintah, tentang standar ruang.

2. Maksud dan Kegiatan ini dimaksudkan untuk :


Tujuan a. Mendukung pemenuhan kebutuhan sarana dan prasarana
pendidikan yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan
pembelajaran di SMA.
b. Meningkatkan peran Dinas Pendidikan Provinsi dan
masyarakat untuk merencanakan, mengelola dan
melaksanakan pembangunan.
c. Memberikan acuan bagi pelaksanaan pengadaan
barang/jasa Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten
Magelang (SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang dan SMAS
Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi
Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA
d. Mewujudkan Kesamaan pemahaman terhadap
pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten
Magelang (SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang dan SMAS
Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi
Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA
2

Tujuan dari kegiatan ini adalah :


a. Mewujudkan pengadaan barang/jasa pekerjaan DAK Fisik
Tahun Anggaran 2021 yang dilaksanakan sesuai dengan
tata nilai pengadaan barang/jasa tepat waktu dan tepat
mutu serta akuntabel;
b. Mewujudkan Pengelolaan barang/jasa yang lebih optimal
melalui perencanaan pengadaan barang/jasa pekerjaan
Jasa Konsultansi Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten
Magelang (SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang dan SMAS
Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi
Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA yang lebih
baik.

3. Sasaran Pembangunan Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten


Magelang (SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang dan SMAS
Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi Khusus
(DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA

4. Lokasi Kegiatan SMAN 1 Bandongan Kabupaten Magelang


Alamat : Jurang, Bandongan, Magelang, Jawa Tengah 56151
SMAS Bentara Wacana Muntilan Kabupaten Magelang
Jl. Lettu Sugiarno, Gatakgamol, Pucungrejo, Kec. Muntilan,
Magelang, Jawa Tengah 56414

5. Sumber APBD Provinsi Jawa Tengah DPA Nomor : 00006/DPA/2021


Pendanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA Tahun
Anggaran 2021
Nilai Pagu : Rp 1.398.000.000,00
Nilai HPS : Rp 1.397.652.377,92
Terdiri dari
I. SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang
No Nama Paket Kode Rekening HPS
I.A. Rehabilitasi ruang 5.1.2.3.3.10.01.01.05 Rp. 155.950.584,96
perpustakaan
dengan tingkat
kerusakan minimal
sedang beserta
perabotnya
II. SMAS Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang
II.A. Rehabilitasi ruang 5.1.5.5.2.1.01.01.02 Rp. 521.966.273,13
kelas dengan tingkat
kerusakan minimal
sedang beserta
perabotnya
II.B. Pembangunan toilet 5.1.5.5.2.1.01.03.02 Rp. 209.889.928,64
(jamban) beserta
sanitasinya
3

II.C. Pembangunan ruang 5.1.5.5.2.1.01.04.01 Rp. 241.948.725,33


tata usaha beserta
perabotnya
II.D. Pembangunan Ruang 5.1.5.5.2.1.01.05.01 Rp. 267.896.865,87
UKS beserta
Perabotnya
Penawaran Harga tidak boleh Melebihi dari Rincian
Nilai HPS
6. Nama dan SYAMSUDIN ISNAINI, S.STP,SH,
Organisasi Pejabat Kepala Bidang Pembinaan SMA Dinas Pendidikan dan
Pembuat Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah Selaku Pejabat Pembuat
Komitmen Komitmen

Data Penunjang

7. Standar Teknis 1. Peraturan Perundangan


2. Standar Nasional Indonesia (SNI)
3. Melaksanakan pembangunan sesuai dengan dokumen
perencanaan, yakni kebenaran ukuran, kualitas dan
kuantitas dari bahan atau komponen bangunan, peralatan
dan perlengkapan selama pekerjaan pelaksanaan
dilapangan.
4. Melaksanakan dan mengambil tindakan yang cepat dan
tepat, agar batas waktu serta kondisi seperti yang
tercantum dalam dokumen kontrak dipenuhi.
5. Mengkoordinasikan dan menyampaikan kepada Pengelola
Proyek untuk disarankan kepada Pemimpin Kegiatan
6. Permen PUPR nomor 28/PRT/M/2016 tentang pedoman
analisis harga satuan pekerjaan bidang pekerjaan umum.
7. Surat Edaran Nomor SE-2/PK/2021 tentang penyesuaian
penggunaan anggaran transfer ke daerah dan dana desa
Tahun anggaran 2021 untuk penanganan Pandemi corona
virus disease 2019

8. Jangka waktu 1. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan konstruksi adalah


pelaksanaan dan 120 (Seratus dua puluh) hari kalender
Pemeliharaan 2. Jangka waktu Pemeliharaan Selama 180 (Seratus delapan
puluh) Hari Kalender
4

Ruang Lingkup

9. Lingkup Pekerjaan Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten Magelang (SMAN 1


Bandongan Kab. Magelang dan SMAS Bentara Wacana
Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik
Bidang Pendidikan SMA yang meliputi persiapan pelaksanaan,
pelaksanaan pekerjaan, pengendalian mutu, pengendalian
waktu serta administrasi pelaksanaan kontruksi.

10. Kontrak dan 1. Jenis kontrak pada pekerjaan ini menggunakan kontrak
Pembayaran harga satuan.
2. Mekanisme pembayaran menggunakan termin.

11. Urain Pekerjaan Pekerjaan Konstruksi Paket 6 Kabupaten Magelang (SMAN 1


Bandongan Kab. Magelang dan SMAS Bentara Wacana
Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik
Bidang Pendidikan SMA

12. Keluaran Keluaran yang diminta dari Pekerjaan Konstruksi Paket 6


Kabupaten Magelang (SMAN 1 Bandongan Kab. Magelang dan
SMAS Bentara Wacana Muntilan Kab. Magelang) Dana Alokasi
Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan SMA adalah Fisik
Bangunan sesuai dengan Gambar Rencana (Adendum jika ada)
Mutu dan Kualitas.

13. Peralatan dan Jenis Alat Type Kapasitas Jumlah


Material dari
Kendaraan Pick Up 1 Ton 2 Unit
Penyedia Jasa
Barang
Beton Molen Portable Min. 0,25 m3 2 Unit

Genset Portable Min. 5 kva 2 Unit

14. Persyaratan - SBU (Kualifikasi Usaha Kecil, Klasifikasi Bangunan Gedung,


Kualifikasi Subklasifikasi Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan
Pendidikan / BG007), IUJK / NIB KBLI 41016.
- NPWP dan SPT Tahunan Tahun Pajak 2020.
5

15. Personil Jabatan Sertifikasi


Pengalaman Jumlah
No Personil Kompetensi
(Tahun) (Orang)
Manajerial Minimal
1 Pelaksana SKT Pelaksana 0 1
Pekerjaan Gedung
(TA 022) atau
SKT Pelaksana
Pekerjaan Gedung
(TS 051)
atau SKT
Pelaksana
Lapangan
Pekerjaan Gedung
(TS 052)
2 Petugas Sertifikat K3 0 1
K3 Konstruksi
16. Metode dan jadual Metode kerja, jadwal pelaksanaan, rencana material spesifikasi
pelaksanaan dan merk yang akan digunakan disampaikan pada saat PAM
(Pre Award Meeting).

17. Rencana No Uraian Identifikasi


Keselamatan dan
Kesehatan Kerja PEKERJAAN ATAP
a. Pemasangan rangka atap a) Terjadi gangguan
kuda-kuda kayu kesehatan akibat kondisi
kerja secara umum.
b) Terjadi insiden pekerja
terkena peralatan kerja,
terluka/cedera oleh
ujung besi yang runcing,
tertimpa, terjepit saat
menaikkan dan
menurunkan rangka
atap.
c) Terpeleset, saat
pemasangan kuda-kuda
baja
d) Terjadi gangguan
kesehatan akibat kondisi
lingkungan tempat kerja
yang tidak memenuhi
syarat
6

b. Pemasangan reng usuk a) Terjadi gangguan


baja ringan kesehatan akibat kondisi
kerja secara umum.
b) Terjadi insiden pekerja
terkena peralatan kerja,
terluka/cedera oleh
ujung besi yang runcing,
tertimpa, terjepit saat
menaikkan dan
menurunkan rangka
atap, bahaya arus listrik.
c) Terpeleset, saat
pemasangan rangka
baja ringan
d) Terjadi gangguan
kesehatan akibat kondisi
lingkungan tempat kerja
yang tidak memenuhi
syarat
c. Pemasangan genteng a) Terjadi gangguan
dan kerpus kesehatan akibat kondisi
kerja secara umum.
b) Terjadi insiden pekerja
terkena peralatan kerja,
terluka/cedera oleh
serpihan gendeng,
tertimpa material
gendeng atau kerpus
menaikkan dan
menurunkan ke atap.
c) Terpeleset, saat
pemasangan Genteng
d) Terjadi gangguan
kesehatan akibat kondisi
lingkungan tempat kerja
yang tidak memenuhi
syarat
7

Hal – Hal Lain

18. Produksi Dalam Semua kegiatan berdasarkan KAK ini harus dilakukan di dalam
Negeri wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia kecuali
ditetapkan lain, dengan pertimbangan keterbatasan
kompetensi dalam negeri.

Semarang, Mei 2021


KEPALA BIDANG PEMBINAAN SMA
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
PROVINSI JAWA TENGAH
SELAKU
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN

SYAMSUDIN ISNAINI, S.STP,SH.


Penata Tingkat I
NIP. 19800717 199912 1 001

Anda mungkin juga menyukai