Anda di halaman 1dari 8

MA NURUSSALAM

LEMBAR KERJA
PESERTA DIDIK
KEANEKARAGAMAN HAYATI
Dwi Drawidayanti, S.Pd. Si

NAMA : TEMAN SEKELOMPOK


Hari/tanggal:
LKPD Bagian 1

Kompetensi dasar
3.2 Menganalisis berbagai tingkat keanekaragaman hayati di Indonesia beserta ancaman
dan pelestariannya
4.2 Menyajikan hasil observasi berbagai tingkat hasil observasi berbagaitingkat
keanekaragaman hayati di Indonesia dan usulan upaya pelestariannya

Indikator Pencapaian Kompetensi


Setelah mempelajari materi pembelajaran ini, peserta didik mampu:
3.2.1 Menjelaskan pengertian keanekaragaman hayati
3.2.2 Mengidentifikasi keanekaragaman hayati tingkat gen, tingkat jenis, dan tingkat
ekosistem
3.2.3 Mengidentifikasi tipe-tipe ekosistem

Petunjuk pengisian LKPD bagian 1:

LKPD ini dibuat untuk memandu kalian dalam diskusi dan penyajian data hasil studi
kasus tentang pola-pola hereditas pada manusia. Langkah-langkah yang harus kalian tempuh
adalah:

1. Silahkan unduh bahan ajar


2. Siapkan alat dan bahan yang telah ditugaskan.
3. Lakukan pengamatan terhadap bahan pada meja 1, meja 2, meja 3, dan meja 4!
4. Jawablah pertanyaan di LKPD ini!
5. Lakukan kajian literatur dengan membaca bahan ajar yang telah disediakan (boleh
menggunakan bahan ajar pendukung misalnya buku paket dari perpustakaan atau
buku elektronik) untuk membantu menjawab pertanyaan.
6. Diskusikan hasil pengamatanmu secara berkelompok.
7. Setelah diskusi buatlah kesimpulan dari hasil diskusi bersama kelompokmu.
8. Presentasikan hasil diskusi di depan kelas.
9. Kumpulkan LKPD hasil diskusi kelompok pada gurumu.
A. Pengamatan Keanekaragaman Tingkat Gen
1. Objek pengamatan:
Ciri fisik teman kalian (kulit, mata, hidung rambut, bentuk muka)

2. Cara kerja:
a. Amatilah ciri-ciri fisik teman satu kelompok kalian (kulit, mata, hidung rambut, bentuk
muka).
b. Tuliskan hasil pengamatanmu ke dalam tabel berikut kemudian
jawablah pertanyaan lalu buatlah kesimpulan dari kegiatan ini.

c. Amatilah ciri-ciri kelompok Zingiberaceae yang ada didapur mamah kalian minimal tiga jenis
d. Tuliskan hasil pengamatanmu ke dalam tabel berikut kemudian
jawablah pertanyaan lalu buatlah kesimpulan dari kegiatan ini.

3. Tabel pengamatan:
No. Nama Ciri-ciri yang diamati
... ... ... ... ...
1.
2.
3.
4.
5.
6.

4. Pertanyaan:
1) Tuliskan perbedaan yang dimiliki kelompokmu!
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
2) Menurutmu, apa yang menyebabkan hal itu bisa terjadi?
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
3) Berdasarkan hasil analisis pengamatanmu, deskripsikan apa yang dimaksud
keanekaragaman gen?
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
4) Tuliskan contoh lain keanekaragaman gen lainnya
:....................................................................
..........................................................................................................................................

B. Mengamati Keanekaragaman Tingkat Spesies (Jenis)


1. Bahan dan alat yang diperlukan:
Tiga macam kacang-kacangan, antara lain: Kacang buncis (Phaseolus vulgaris)
Kacang tanah (Arachis hypogaea), dan kacang hijau (Phaseolus radiatus)
Kencur, jahe, Kunyit
Penggaris, dan alat tulis.
2. Cara kerja:
a. Amati ciri-ciri Zingiberaceae yang kamu miliki dirumah.
b. Tulis data hasil pengamatanmu ke dalam tabel, jawab pertanyaan,
kemudian buatlah kesimpulan dari kegiatan ini.
3. Tabel Pengamatan:
No. Zingiberaceae Ciri-ciri yang diamati
... ... ... ... ...
1.
2.
3.

Pertanyaan:
1. Tuliskan ciri perbedaan yang dimiliki Zingiberaceae yang kamu miliki
dirumah...............................................................................................
2. Termasuk dalam keanekaragaman apakah kelomopok Zingiberaceae yang kalian
amati?.................................................................................................................................
3. Berdasarkan hasil analisis pengamatanmu, deskripsikan apa yang dimaksud
keanekaragaman spesies (jenis)?...................................................................................
4. Tuliskan contoh lain keanekaragaman jenis :............................................................
.......................................................................................................................................

C. Mengamati Keanekaragaman Tingkat Ekosistem


1. Alat dan bahan yang diperlukan: gambar/video ekosistem hutan hujan tropis,
ekosistem terumbu karang, dan ekosistem pantai, proyektor, laptop, dan alat
tulis.
2. Cara kerja:
a. Amati setiap gambar ekosistem kemudian tuliskan tumbuhan dan hewan
yang terdapat pada masing-masing ekosistem tersebut!
b. Amati kondisi abiotik pada masing-masing ekosistem tersebut!
c. Tulis hasil pengamatanmu dalam tabel pengamatan!
d. Jawab pertanyaan kemudian tulislah kesimpulan dari kegiatan yang telah
kamu lakukan ini!
Tabel pengamatan:
No. Jenis ekosistem Ciri-ciri yang diamati
Tumbuhan Hewan Kondisi abiotik1
1.
akuarium

2. kolam
3. Terumbuh karang
Pertanyaan:
1. Apakah kondisi abiotik pada masing-masing ekosistem sama?.......................................
2. Apakah jenis tumbuhan pada masing-masing ekosistem sama?......................................
3. Apakah jenis hewan pada masing-masing ekosistem sama?............................................
4. Menurutmu, manakah dari ketiga ekosistem tersebut, yang memiliki jumlah dan
keanekaragaman organisme hidup yang paling banyak?.................................................
5. Tuliskan contoh lain keanekaragaman ekosistem yang ada di Indonesia!.......................
..........................................................................................................................................

1
Kondisi abiotik: kondisi bagian lingkungan yang tak hidup seperti curah hujan, kondisi tanah, suhu,
kelembaban,dll.
Penilaian kinerja
INSTRUMEN OBSERVASI KEGIATAN PRAKTIKUM

Aspek penilaian : Praktik/Psikomotor


Tanggal Penilaian :

Kriteria /Aspek
No. Nama Siswa A B C D E Skor Nilai
1.
2.
3.
4.
5.

Kriteria:
A. Persiapan alat dan bahan
B. Kesesuaian pelaksanaan dengan cara kerja
C. Menuliskan hasil pengamatan
D. Menarik kesimpulan dari hasil pengamatan
E. Kerapihan dan kebersihan tempat setelah bekerja

Nilai = skor yang diperoleh x 100


skor maksimal
Rubriknya:
Kriteria Skor Penilaian
1 2 3
A. Persiapan alat dan Alat dan bahan tidak Alat dan bahan hanya Alat dan bahan
bahan sesuai LKS sebagian yang sesuai sesuai dengan LKS
LKS
B. Kesesuaian Cara kerja tidak Sebagian cara kerja Cara kerja sesuai
pelaksanaan dengan cara sesuai dengan LKS sesuai LKS dengan LKS
kerja
C. Mengamati dan Hasil pengamatan Hasil pengamatan Hasil pengamatan
Menuliskan hasil tidak sesuai fakta sesuai fakta tapi tidak sesuai fakta dan
pengamatan ditulis sesuai kaidah ditulis sesuai kaidah
ilmiah ilmiah
D. Menarik kesimpulan Tidak mampu Dilakukan dengan Dilakukan secara
dari hasil percobaan bantuan guru mandiri (kelompok)
E. Kerapihan dan Tidak bersih dan Tidak bersih tapi Bersih dan rapih
kebersihan tempat setelah rapih rapih
bekerja

Anda mungkin juga menyukai