Anda di halaman 1dari 4

2.

Setiap mikroba memilki sifat fisiologis yang …


SMK PLUS AL-FALAH BIRU a. Sama
PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KIMIA b. Berbeda
PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INDUSTRI c. Umum
YAYASAN AL-FALAH BIRU d. Khusus
Alamat : Komplek Pondok Pesantren Al Falah Biru, Ds. Mekargalih, e. Spesifik
Tarogong Kidul Kabupaten Garut – Jawa Barat 085223250373 3. Media yang baik dalam pembiakan mikroba adalah …
a. Media yang mengandung debu
b. Media yang mengandung nutrisi seadanya
c. Media yang mengandung zat-zat organik
PENILAIAN / ULANGAN AKHIR SEMESTER
SEMESTER GANJIL d. Media yang mengandung zat-zat anorganik
TAHUN PELAJARAN 2021- 2022 e. Media yang mengandung unsur makro
4. Media yang umumnya sering digunakan untuk skala laboratorium adalah …
Mata Pelajaran : MIKROBIOLOGI a. Kaldu cair
Kelas :X b. Kaldu agar
Hari/Tanggal : Kamis, 9 Desember 2021 c. Kaldu cair dan kaldu agar
Alokasi Waktu : 60 menit
d. Rebusan sayuran
Jam : 07.30-08.30
e. Rebusan dading
5. Pengambilan atau memindahkan mikroba dari lingkungannya di alam untuk dijadikan
Petunjuk : biakan murni pada media buatan disebut …
1. Baca basmallah sebelum mengerjakan soal a. Isolasi
2. Baca hamdallah setelah mengerjakan soal b. Inkubasi
3. Berikan jawaban yang benar pada setiap butir soal c. Sterilisasi
4. Kerjakan soal yang dianggap mudah terlebih dahulu
d. Pasteurisasi
5. Dilarang bekerjasama dalam bentuk apapun
e. Inokulasi
6. Pada medium agar tegak inokulasi bakteri digunakan dengan menggunakan …
A. Pilihan Ganda a. Jarum ose
Pilih salah satu jawaban yang dianggap paling benar! b. Lup ose
1. Tempat yang digunakan untuk pertumbuhan mikroba dinamakan … c. Cawan petri
a. Mikroba d. Pipet tetes
b. Media e. Tabung reaksi
c. Substrat 7. Pada medium agar miring inokulasi bakteri digunakan dengan menggunakan …
d. Sterilisasi a. Jarum ose
e. Mikroskop b. Lup ose
c. Cawan petri
Mia Ratnasari S.Pd MIKROBIOLOGI 2021
d. Pipet tetes a. Media yang diperkaya
e. Tabung reaksi b. Media cair
8. Sebutkan metode untuk mengisolasi biakan murni mikroba menurut pelczar dan chan … c. Media padat
a. Cawan gores d. Media sintetik
b. Cawan gores, cawan tuang dan cawan miring e. Media serbuk kering
c. Cawan gores, cawan tebar dan cawan tuang 14. Yang termasuk media menurut ahli mikrobiologi Dwijoseputro adalah …
d. Cawan tuang a. Media yang diperkaya
e. Cawan tuang, cawan miring dan cawan tebar b. Media cair
9. Yang termasuk bahan dasar penyusun media pertumbuhan adalah kecuali … c. Media padat
a. Akuades d. Media sintetik
b. Agar-agar e. Media serbuk kering
c. Pepton 15. Berdasarkan wujudnya media diklasifikasikan menjadi tiga macam yaitu …
d. Gelatin a. Media padat, semi padat, cair
e. Silica gel b. Media alami, padat, semi padat
10. Unsur makro yang harus ada pada bahan untuk media pertumbuhan mikroba adalah … c. Media sintesis, padat, cair
a. C, H, O, P d. Media cair, gas, padat
b. C,H,O,ZN e. Media sintesis, semi padat, cair
c. C, H, O, MG 16. Berapa persen kandungan agar yang terdapat pada media padat …
d. C, H, N, ZN a. 10%
e. H, N, MG, P b. 15%
11. Di bawah ini termasuk bahan tambahan yang digunakan untuk membuatan media c. 20%
pertumbuhan mikroba adalah … d. 25%
a. Akuades e. 30%
b. Agar-agar 17. Media padat dapat dibedakan menjadi tiga jenis yaitu …
c. Antibiotik a. Media diperkaya, media miring, media serbuk kering
d. Meat extract b. Media serbuk kering. Media tegak, media lempeng
e. Gelatin c. Media miring, media tegak, media lempeng
12. Di bawah ini termasuk bahan umum yang digunakan untuk membuatan media d. Media lempeng, media diperkaya, media tegak
pertumbuhan mikroba adalah kecuali… e. Media serbuk kering, media miring, media lempeng
a. Pepton 18. Berapa persen kandungan agar yang terdapat pada media semi padat …
b. Meat extract a. 0,3-0,4%
c. Agar-agar b. 0,4-0,5%
d. Phenol red c. 0,5-0,6%
e. Yeast extract d. 0,6-0,7%
13. Yang termasuk media menurut ahli mikrobiologi Pelczar adalah … e. 0,8-0,9%
Mia Ratnasari S.Pd MIKROBIOLOGI 2021
19. Berdasarkan komposisi bahan penyusunnya media diklasifikasikan menjadi tiga macam b. Kentang
yaitu … c. Pisang
a. Media padat, cair dan semi padat d. Daging sapi
b. Media padat, sintesis dan semi padat e. Daging ayam
c. Media non sintesis, semi sintesis, sintesis 24. Perhatikan langkah berikut !
d. Media alami, cair, dan padat 1). Ditambahkan sebanyak 10 ml media TEA kemudian dihomogenkan dengan diaduk.
e. Media semi sintesis, non sintesis, alami 2). Setelah di inkubasi diamati dan dicatat hal-hal yang penting terkait mikroba dalam
20. Yang bukan termasuk jenis media berdasarkan tujuan dan fungsinya adalah kecuali… media tersebut.
a. Media dasar 3). Pada Cawan petri ditambahkan sebanyak 10 tetes sampel air menggunakan pipet
b. Media diperesnisal tetes.
c. Media diperkaya 4). Di inkubasi dalam inkubator selama 1 x 24 jam untuk bakteri dan 3 x 24 jam untuk
d. Media pengkayaan jamur.
e. Media cair Urutan langkah kerja yang tepat adalah ...
21. Perhatikan gambar ! a. 1,2,3,4
b. 1,2,4,3
c. 2,1,3,4
d. 3,2,1,4
e. 3,1,4,2
25. Berbagai bahan bisa digunakan sebagai bahan pembuatan media. Bahan berikut yang
tidak dapat digunakan sebagai bahan pembuatan media adalah …
Gambar di atas menunjukan metode … a. Kentang
a. Metode tuang b. Daging sapi
b. Metode sebar c. Ekstraks sayur
c. Metode agar miring d. Agar-agar
d. Metode cawan gores e. Susu
e. Metode media cair 26. Jenis kapang yang berperan dalam proses pembuatan tempe adalah…
22. Berikut merupakan komposisi media potato Dextrose agar (PDA), kecuali … a. Aspergillus oryzae
a. Potato b. Lactobacillus xylinum
b. Dextrosa c. Rhizopus oryzae
c. Agar d. Saccharamyces cereviceae
d. Ekstrak daging sapi e. Aspegillus wantii
e. Akuades 27. Jenis kapang Aspergillus wentii biasanya digunakan dalam membantu proses pembuatan
23. Bahan baku pembuatan media Nutrien Agar (NA) adalah … …
a. Ketela a. Tempe
b. Kecap
Mia Ratnasari S.Pd MIKROBIOLOGI 2021
c. Roti
d. Keju
e. Yogurt
28. Benang-benang halus pada kapang dinamakan dengan…
a. Miselium
b. Hifa
c. Spora
d. Stolon
e. Rhizoid
29. Salah satu jenis mikroba yang membutuhkan oksigen namun terbatas untuk aktivitas
hidupnya disebut …
a. Aerob Fakultatif
b. Anaerob Fakultatif
c. Aerob
d. Anaerob
e. Berklorofil
30. Kumpulan hifa pada kapang dinamakan dengan…
a. Miselium
b. Spora
c. Rhizoid
d. Sporangiofor
e. Stolon

B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Jelaskan 3 jenis media pertumbuhan berdasarkan sifat-sifat spesifiknya disertai dengan
gambarnya?
2. Tuliskan dan jelaskan garis besar cara kerja pembuatan media pertumbuhan mikroba?
3. Tuliskan komposisi media PDA?
4. Jelasakan cara kerja membuat media NA?
5. Apa yang di maksud dengan isolasi mikroba ?

Mia Ratnasari S.Pd MIKROBIOLOGI 2021

Anda mungkin juga menyukai